Anda di halaman 1dari 3

MODUL DISKUSI KASUS

FARMASI KLINIS “STROKE”

PENYUSUN:
Tim Farmasi Klinis 2021/2022

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA
2021 – 2022
SKENARIO
SKENARIO PEMICU

Seorang pria berusia 59 tahun dibawa ke rumah sakit dengan kelemahan pada ekstremitas
kanan atas dan bawah. Pasien mengalami pusing, wajah perot dan bicara pelo sejak 2 jam
sebelum dibawa ke rumah sakit.
Diagnosis Dokter: Acute Ischemic Cerebrovascular Accident (CVA)

KATA KUNCI DARI SKENARIO PEMICU


- Laki-laki
- Usia 59 tahun
- Kelemahan pada ekstremitas kanan
- Pusing
- Wajah perot
- Bicara pelo

TUGAS MAHASISWA KELOMPOK I dan II


a. Sebutkan keyword dari skenario pemicu yang telah diberikan oleh Fasilitator.
b. Silahkan untuk melakukan penggalian informasi kepada Fasilitator.
c. Menggali informasi dari Fasilitator!
d. Buatlah mind mapping untuk kasus tsb!
e. Setelah menggali informasi dari Fasilitator, silahkan untuk mengisi Dokumen Farmasi
Pasien (DFP) yang diserahkan oleh Fasilitator!
f. Pasien mengalami kesulitan menelan sehingga dipasang nasogastric tube, dokter
menanyakan kepada farmasis mengenai kompatibilitas terapi obat pasien bila
diberikan melalui nasogastric tube
g. Dokter memutuskan untuk mengganti sediaan Protonix 40mg tablet menjadi sediaan
injeksi, perawat menelepon ke Instalasi Farmasi dan menanyakan cara pemberian
sediaan tersebut melalui infus intravena
h. Berdasarkan dari jawaban Anda pada point (g), buatlah stiker pencampuran obat
yang telah disediakan untuk Antibiotik injeksi!
TUGAS MAHASISWA KELOMPOK III dan IV
a. Sebutkan keyword dari skenario pemicu yang telah diberikan oleh Fasilitator.
b. Silahkan untuk melakukan penggalian informasi kepada Fasilitator.
c. Menggali informasi dari Fasilitator!
d. Buatlah mind mapping untuk kasus tsb!
e. Setelah menggali informasi dari Fasilitator, silahkan untuk mengisi Dokumen Farmasi
Pasien (DFP) yang diserahkan oleh Fasilitator!
f. Pasien mengalami kesulitan menelan sehingga dipasang nasogastric tube, dokter
menanyakan kepada farmasis mengenai kompatibilitas terapi obat pasien bila
diberikan melalui nasogastric tube
g. Dokter memutuskan untuk mengganti sediaan Protonix 40mg tablet menjadi Sucralfate
Sirup 3 dd 1 perawat menelepon ke Instalasi Farmasi dan menanyakan cara pemberian
sediaan tersebut melalui nasogastric tube.

TUGAS MAHASISWA KELOMPOK V dan VI


a. Sebutkan keyword dari skenario pemicu yang telah diberikan oleh Fasilitator.
b. Silahkan untuk melakukan penggalian informasi kepada Fasilitator.
c. Menggali informasi dari Fasilitator!
d. Buatlah mind mapping untuk kasus tsb!
e. Setelah menggali informasi dari Fasilitator, silahkan untuk mengisi Dokumen Farmasi
Pasien (DFP) yang diserahkan oleh Fasilitator!
f. Pasien mengalami kesulitan menelan sehingga dipasang nasogastric tube, dokter
menanyakan kepada farmasis mengenai kompatibilitas terapi obat pasien bila
diberikan melalui nasogastric tube
g. Dokter memutuskan untuk mengganti sediaan Protonix 40mg tablet menjadi Prosogan
FD 30mg tablet perawat menelepon ke Instalasi Farmasi dan menanyakan cara
pemberian sediaan tersebut melalui nasogastric tube.

Anda mungkin juga menyukai