Anda di halaman 1dari 24

SILABUS

Satuan Pendidikan : SMK/MAK


Mata Pelajaran : Penjas Orkes
Kelas/Semester : XI/1

Kompetensi Inti:
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
3.10 Menganalisis teknik  Sepak bola Sepak Bola Tugas 10 JP  Buku
 Bola voli Mengamati  Tugas berupa unjuk
dasar salah satu aktivitas Penjasorkes SMK
 Bola basket  Mengamati berbagai keterampilan gerak kerja, yaitu untuk
olahraga permainan bola dalam permainan sepak bola mengukur keterampilan Kelas XI
(mengumpan, mengontrol, menggiring, gerak aspek psikomotor.
besar untuk  Peralatan sepak
dan menembak bola ke gawang) yang
bola (bola sepak,
menghasilkan koordinasi diperagakan oleh guru ataupun peserta Observasi
lapangan sepak
didik lainnya yang kompeten.  Observasi dilakukan
gerak yang baik. untuk mengukur
bola, tiang
gawang, tiang
4.10 Mempraktikan teknik keterampilan gerak dan
pancang, peluit,
Menanya perilaku selama aktivitas
dasar salah satu aktivitas dan kapur).
 Mengajukan pertanyaan mengenai
olahraga permainan bola  Peralatan bola
berbagai ketrampilan gerak dalam Portofolio
besar untuk basket (bola
permainan sepak bola (mengumpan,
basket, lapangan
menghasilkan koordinasi mengontrol, menggiring, dan menembak Tes
basket, ring bola
gerak yang baik. bola ke gawang)  Tes dilakukan untuk
basket, dan peluit).
mengetahui pemahaman
 Peralatan bola voli
siswa terhadap prinsip
Mengumpulkan Informasi (bola voli,
dan konsep
lapangan voli,
 Melakukan keterampilan gerak teknik keterampilan gerak. Tes
net/jaring bola voli,
mengumpan, mengontrol, menggiring, dan tertulis dalam bentuk
dan peluit).
menembak bola ke gawang dan pilihan ganda, isian, dan
membuat kesimpulannya serta uraian.  TV
mencobannya dalam bentuk bermain.  Video
 Mencoba mempraktikkan berbagai
keterampilan dalam permainan sepak bola  Lcd
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
dengan benar sesuai dengan yang
diperagakan oleh guru atau temannya
dalam bentuk bermain.

Menalar/Mengasosiasi
 Memilih/memutuskan cara mengumpan,
mengontrol, menggiring, dan menembak
bola dengan baik sesuai dengan arah
datangya bola.
 Memperkirakan kekuatan tendangan
atau operan disesuaikan dengan arah
sasaran.

Mengomunikasikan
 Bermain sepakbola menggunakan
peraturan yang dimodifikasi dengan
menerapkan teknik menendang,
menahan, menggiring, dan menembak
bola ke gawang yang telah dipelajarinya
dan menyusun rencana serta
menunjukkan perilaku kerjasama,
bertanggung jawab, menghargai
perbedaan, disiplin, dan toleransi selama
bermain.

Bola Basket
Mengamati
 Mengamati berbagai keterampilan gerak
dalam permainan bola basket (melempar,
menangkap, menggiring, dan menembak
bola ke ring) yang diperagakan oleh guru
ataupun peserta didik lainnya yang
berkompeten.

 Mencari berbagai informasi tentang


keterampilan gerak dalam permainan bola
basket (melempar, menangkap,
menggiring, dan menembak bola ke ring)
melalui Video, TV, media yang lain
ataupun pengamatan langsung dan
selanjutnya membuat catatan hasil
pengamatan.

Menanya
 Mengajukan pertanyaan berbagai hal
yang berkaitan dengan permainan bola
basket
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
(melempar, menangkap, menggiring, dan
menembak bola ke ring) sesuai hasil
pengamatan.

Mengumpulkan Informasi
 Memperagakan berbagai keterampilan
gerak melempar, menangkap, menggiring
dan menembak bola ke ring basket
dengan benar sesuai yang diperagakan
oleh guru.

Menalar/Mengasosiasi
 Menganalisis gerakan teknik dasar
permaian bola basket dengan memilih
gerakan-gerakan yang sesuai untuk
diterapkan dalam permainan.

Mengomunikasikan
 Bermain bolabasket dengan menerapkan
teknik yang telah dipelajari menggunakan
peraturan dimodifikasi dengan
menunjukkan perilaku kerjasama,
bertanggungjawab, menghargai
perbedaan, disiplin, dan toleransi selama
bermain

Bola Voli
Mengamati
 Mengamati berbagai keterampilan gerak
dalam permainan bola voli (passing
bawah, passing atas, servis, dan smash)
yang diperagakan oleh guru ataupun
peserta didik lainnya yang berkompeten.

Menanya
 Mengajukan pertanyaan mengenai
berbagai hal yang berkaitan dengan
permainan bola voli (passing bawah,
passing atas, servis, dan smash) sesuai
dengan hasil pengamatan.

Mengumpulkan Informasi
 Mendiskusikan kesalahan-kesalahan dan
cara memperbaiki kesalahan yang sering
dilakukan saat melakukan teknik dasar
keterampilan gerak permainan bolavoli
serta menyusun rencana perbaikan serta
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
mencoba mempraktikkanya dalam
bentuk bermain.
 Melakukan gerakan: passing bawah,
passing atas, servis, dan smash)
dengan benar sesuai dengan pergaan
guru.

Menalar/Mengasosiasi
 Memilih/memutuskan passing yang harus
dilakukan sesuai dengan arah datangnya
bola maupun kecepatanya.
 Memilih/memutuskan jenis servis dan
kecepatan bola yang akan digunakan
untuk menyulitkan lawan.

Mengomunikasikan
 Bermain bolavoli dengan menerapkan
keterampilan teknik permainan yang telah
dipelajarinya menggunakan peraturan
yang dimodifikasi dengan menunjukkan
perilaku kerjasama, bertanggung jawab,
menghargai perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.

SILABUS

Satuan Pendidikan : SMK/MAK


Mata Pelajaran : Penjas Orkes
Kelas/Semester : XI/1

Kompetensi Inti:
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
3.11 Menganalisis teknik dasar  Softball Softball Tugas 10 JP  Buku Penjasorkes
salah satu aktivitas olahraga  Bulu tangkis Mengamati  Tugas berupa unjuk
SMK Kelas XI, Tim
permainan bola kecil untuk  Tenis meja  Mengamati berbagai hal yang berkaitan kerja, yaitu untuk
dengan keterampilan gerak dalam mengukur keterampilan Puskurbuk
menghasilkan koordinasi permainan softball (melempar, gerak aspek psikomotor.
gerak yang baik. Kemdikbud, Jakarta:
menangkap, dan memukul) yang
4.11 Mempraktikan teknik dasar diperagakan oleh guru ataupun peserta Observasi Puskurbuk
salah satu aktivitas olahraga didik lainnya yang berkompeten.  Observasi dilakukan Kemdikbud.
permainan bola kecil untuk  Membaca buku berbagai informasi untuk mengukur
tentang keterampilan gerak dalam keterampilan gerak dan  Peralatan Softball
menghasilkan koordinasi
permainan softball selanjutnya membuat perilaku selama aktivitas (Glove, Bola softball,
gerak yang baik. catatan hasil pengamatan.
Stik, Lapangan
Portofolio
softball ,Peluit).
Menanya Tes
 Peralatan bulu
 Menyampaikan pertanyaan berkenaan  Tes dilakukan untuk
dengan berbagai keterampilan gerak mengetahui pemahaman tangkis
dalam permainan softball siswa terhadap prinsip
(raket,Shuttlecock,Lapa
dan konsep
Mengumpulkan Informasi keterampilan gerak. Tes ngan bulutangkis,
 Mendiskusikan kesalahan-kesalahan dan tertulis dalam bentuk
Net/jarring bulutangkis,
cara perbaikan kesalahan yang sering pilihan ganda, isian, dan
dilakukan saat menerapkan teknik dasar uraian. Peluit)
keterampilan gerak permainan softball,
 Peralatan tenis meja
menyusun rencana perbaikan serta
(Bet/pemukul ,bola
mencoba mempraktikkannya dalam
ping-pong ,meja
bentuk bermain.
ping-pong,net/jarring
 Melakukan berbagai pola keterampilan tenis meja, peluit)
gerak memegang bola, menangkap bola,
melempar bola, dan melambungkan
 TV
bola.
 Video

Menalar/Mengasosiasi  Lcd
 Menganalisis bentuk pukulan dan arah
jalannya bola sesuai dengan yang
dikehendaki pada saat memukul bola.

Mengomunikasikan
 Bermain softball menggunakan
peraturan dimodifikasi dengan
menerapkan teknik melempar,
menangkap, dan memukul bola softball
yang telah dipelajari dan menunjukkan
perilaku kerjasama, bertanggungjawab,
menghargai perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu

Bulutangkis
Mengamati
 Memperhatikan berbagai gerakan yang
berkaitan dengan permainan bulu tangkis
yang diperagakan oleh guru atau peserta
didik yang mampu (pukulan forehand,
back-hand, servis, dan smesh).

Menanya
 Menyampaikan pertanyaan secara
bergantian berkaitan dengan berbagai
keterampilan gerak dalam permainan
bulutangkis (pukulan forehand, back-hand,
servis, dan smesh)

Mengumpulkan Informasi
 Mendiskusikan kesalahan-kesalahan dan
cara perbaikan kesalahan yang sering
dilakukan saat memperagakan berbagai
gerakan teknik dasar permainan
bulutangkis, menyusun rencana perbaikan
serta mencoba mempraktikkannya
 Memperagakan berbagai pola
keterampilan gerak memegang raket,
srvis, memukul, smesh yang dilakukan
dalam bentuk bermain.

Menalar/Mengasosiasi
 Membandingkan pukulan forehand dan
backhan serta memilih pukulan yang harus
dilakukan sesuai dengan arah datangnya
bola dan arah yang harus dituju.

Mengomunikasikan
 Bermain bulutangkis menggunakan
peraturan dimodifikasi dengan
menerapkan teknik permainan yang telah
diperoleh dan menunjukkan perilaku
kerjasama, bertanggungjawab,
menghargai perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.

Tenis meja
Mengamati
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
 Memperhatikan berbagai gerakan yang
berkaitan dengan permainan tenis meja
yang diperagakan oleh guru atau peserta
didik yang mampu (pukulan forehand,
back-hand, servis, dan smesh)

Menanya
 Menyampaikan pertayaan secara
bergantian berkaitan dengan
keterampilan gerak yang terdapat dalam
permainan tenis meja.

Mengumpulkan Informasi
 Mendiskusikan kesalahan-kesalahan dan
cara memperbaiki kesalahan yang sering
dilakukan saat melakukan pola
keterampilan gerak permainan tenis meja,
menyusun rencana perbaikan serta dan
mencoba mempraktikkannya.
 Memperagakan berbagai teknik dasar
keterampilan gerak memegang bet, servis
forehand dan backhand, dan memukul
bola dalam berbagai situasi yang
dilakukan dalam bentuk bermain.

Menalar/Mengasosiasi
 Membandingkan pukulan forehand dan
backhann serta memilih pukulan yang
harus dilakukan sesuai dengan arah
datangya bola dan arah yang harus dituju.

Mengomunikasikan
 Bermain tenis meja menggunakan
peraturan yang dimodifikasi dengan
menerapkan teknik permainan yang
telah
diperolenya dan menunjukkan perilaku
kerjasama, bertanggungjawab,
menghargai perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.

SILABUS
Satuan Pendidikan : SMK/MAK
Mata Pelajaran : Penjas Orkes
Kelas/Semester : XI/1

Kompetensi Inti:
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
 Jalan Cepat Tugas 8 JP  Buku Penjasorkes
3.12 Menganalisis salah satu Jalan Cepat  Tugas berupa unjuk SMK Kelas XI,Tim
keterampilan aktivitas atletik  Lari Jarak kerja, yaitu untuk Puskurbuk
Mengamati mengukur keterampilan Kemdikbud,
untuk menghasilkan gerak
yang efektif.
Pendek  Membaca informasi tentang gerak aspek psikomotor. Jakarta: Puskurbuk
Kemdikbud.
4.12 Mempraktikan salah satu  Lompat tehnik dasar jalan cepat Observasi  Peralatan jalan
keterampilan aktivitas atletik (gerakan tungkai, tumpuan,  Observasi dilakukan
untuk menghasilkan gerak Jauh untuk mengukur cepat (kapur,
yang efektif.
kaki, gerakan ayunan lengan, keterampilan gerak dan bendera, peluit,
Gaya perilaku selama aktivitas
dan gerakan pinggul) dari dan stopwatch)
Jongkok berbagai sumber media cetak Portofolio  Peralatan lari
 Tolak atau elektronik, atau jarak pendek
Tes
(kapur, bendera,
Peluru Gaya  Mengamati peragaan guru  Tes dilakukan untuk
mengetahui pemahaman peluit, dan
O’Brien guru/teman dan atau siswaterhadap prinsip stopwatch)
perlombaan jalan cepat di dan konsep
keterampilan gerak. Tes
 Peralatan lompat
TV/Video dan membuat catatan tertulis dalam bentuk jauh (bak pasir,
pilihan ganda, isian, dan kapur, peluit,
tentang tehnik dasar jalan cepat uraian.
(gerak tungkai, tumpuan kaki, meteran, dan
bendera).
gerak ayunan lengan, dan
 Peralatan tolak
gerakan pinggul) dan membuat peluru (peluru,
catatan hasil pengamatan.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
kapur, bendera,
Menanya meteran, dan
peluit).
 Peserta didik secara bergantian  TV

saling bertanya tentang tehnik  Video

dasar jalan cepat, misalnya:  Lcd

apakah ayunan lengan


mempengaruhi kecepatan
berjalan? Bagaimana akibatnya
jika tumpuan ujung jari kaki
atau dengan tumit?, dan
pertanyaan lainnya.
 Peserta didik secara bergantian
saling bertanya tentang manfaat
jalan cepat terhadap kesehatan
dan kebugaran tubuh serta otot-
otot yang dominan yang
dipergunakan dalam jalan cepat.

Mengumpulkan Informasi
 Mendiskusikan setiap gerak
jalan jarak cepat (gerak tungkai,
tumpuan kaki, gerakan ayunan
lengan, dan gerakan pinggul)
dengan benar dan membuat
kesimpulannya.
 Mendiskusikan kekuatan dan
kelemahan yang sering
dilakukan saat melakukan
(gerak an tungkai, tumpuan
kaki, gerakan ayunan lengan,
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
dan gerakan pinggul) dengan
benar dan membuat
kesimpulannya.
 Mendiskusikan bagaimana cara
memperbaiki kesalahan-
kesalahan yang sering dilakukan
saat melakukan gerak spesifik
jalan cepat (gerakan tungkai,
tumpuan kaki, gerakan ayunan
lengan, dan gerakan pinggul
dengan benar dan membuat
kesimpulannya.
 Memasuki garis finis dengan
berbagai cara

Menalar/Mengasosiasi
 Menemukan gerak tehnik dasar
jalan cepat (gerak tungkai,
tumpuan kaki, gerak ayunan
lengan, dan gerakan pinggul)
yang paling sesuai untuk
kebutuhan sendiri dengan
menunjukkan disiplin dan
percaya diri.
 Menemukan hubungan antara
ayunan lengan dengan
kecepatan pada jalan cepat
 Menemukan hubungan antara
titik tumpuan dangan kecepatan
jalan cepat.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu

Mengomunikasikan

 Menerapkan berbagai
keterampilan garak spesifik
jalan cepat (gerak tungkai,
tumpuan kaki, gerak ayunan
lengan, dan gerakan pinggul)
yang telah dipelajari dalam
perlombaan jalan cepat serta
menunjukkan sportif, kerja
sama, bertanggung jawab,
menghargai perbedaan, disiplin,
dan toleransi selama bermain.
 Memberikan saran perbaikan
keterampilan kepada teman
selama melakukan permainan.
 Memaparkan hasil diskusi
berkaitan dengan keterampilan
gerak spesifik jalan cepat
dengan menunjukkan kerja
sama.

Lari Jarak Pendek


Mengamati

 Membaca informasi tentang


tehnik dasar lari jarak pendek
(posisi badan/togok, ayunan
lengan, ayunan langkah kaki,
mendaratkan kaki, dan
memasuki garis finis) dari
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
berbagai sumber media cetak
atau elektronik, atau
 Mengamati peragaan guru
guru/teman dan atau
perlombaan lari jarak pendek di
TV/Video dan membuat catatan
tentang gerak spesifik jalan
jarak pendek (posisi
badan/togok, ayunan lengan,
ayunan langkah kaki,
mendaratkan kaki, dan
memasuki garis finis) dan
membuat catatan hasil
pengamatan.
Menanya
 Peserta didik secara bergantian
saling bertanya tentang tehnik
dasar lari jarak pendek,
misalnya: apakah ayunan lengan
mempengaruhi kecepatan lari
jarak pendek? Bagaimana
akibatnya bila mendarat dengan
tumit atau ujung jari kaki saat
berlari?, apakah otot yang
dominan bekerja dalam lari
jarak pendek?, bagaimana reaksi
jantung dan paru selama
melakukan aktivitas lari jarak
pendek?
 Peserta didik secara bergantian
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
saling bertanya tentang manfaat
lari jarak pendek terhadap
kesehatan dan kebugaran tubuh

Mengumpulkan Informasi
 Mendiskusikan setiap gerak
spesifik lari jarak pendek (posisi
badan/togok, ayunan lengan,
ayunan langkah kaki,
pendaratan kaki, dan memasuki
garis finis) dengan benar dan
membuat kesimpulannya.
 Mendiskusikan kekuatan dan
kelemahan yang sering
dilakukan saat melakukan gerak
spesifik lari jarak pendek (posisi
badan/togok, ayunan lengan,
ayunan langkah kaki,
pendaratan kaki, dan memasuki
garis finis) dengan benar dan
membuat kesimpulannya.
 Mendiskusikan bagaimana cara
memperbaiki kesalahan-
kesalahan yang sering dilakukan
saat melakukan gerak spesifik
lari jarak pendek (posisi
badan/togok, ayunan lengan,
ayunan langkah kaki, mendarat
kaki, dan memasuki garis finis)
dengan benar dan membuat
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
kesimpulannya.

Menalar/Mengasosiasi
 Menemukan hubungan antara
posisi togok/kemiringan tubuh
dengan kecepatan berlari.
 Menemukan hubungan ayunan
lengan dengan kecepatan
berlari.
 Menemukan hubungan antara
ayunan tungkai dengan
kecepatan lari.

Mengomunikasikan

 Menerapkan berbagai
keterampilan tehnik dasar lari
jarak pendek (posisi
badan/togok, ayunan lengan,
ayunan langkah kaki,
pendaratan kaki, dan memasuki
garis finis) dalam lomba lari
dengan peraturan yang
dimodifikasi serta menunjukkan
sportif, kerja sama,
bertanggung jawab, menghargai
perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.
 Memberikan saran perbaikan
gerakan tehnik dasar lari jarak
pendek (posisi badan/togok,
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
ayunan lengan, ayunan langkah
kaki, pendaratan kaki, dan
memasuki garis finis) kepada
teman selama pembelajaran.
 Memaparkan hasil diskusi
berkaitan dengan tentang tehnik
dasar lari jarak pendek dengan
menunjukkan kerja sama

Lompat Jauh Gaya Jongkok


Mengamati
 Membaca informasi tentang
tehnik dasar lompat jauh
(awalan, tolakan, melayang di
udara, dan mendarat) dari
berbagai sumber media cetak
atau elektronik, atau
 Mengamati peragaan guru
guru/teman dan atau
perlombaan lompat jauh di
TV/Video dan membuat catatan
tentang tehnik dasar lompat jauh
(awalan, tolakan, melayang di
udara, dan mendarat) dan
membuat catatan hasil
pengamatan.

Menanya
 Peserta didik secara bergantian
saling bertanya tentang tehnik
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
dasar lompat jauh, misalnya :
apakah awalan mempengaruhi
jauhnya lompatan? Apakah
tolakan mempengaruhi jauhnya
lompatan? Apakah posisi tubuh
saat di udara mempegaruhi
jauhnya lompatan? bagaimana
akibatnya bila mendarat lutut
tidak mengeper?, bagaimana
reaksi jantung dan paru selama
melakukan aktivitas lompat
jauh?
 Peserta didik secara bergantian
saling bertanya tentang manfaat
lompat jauh terhadap kesehatan
dan kebugaran tubuh.

Mengumpulkan Informasi

Menemukan jawaban atas


pertanyaan sebelumnya melalui
kegiatan:
 Melakukan setiap gerakan
tehnik dasar lompat jauh
(awalan, tolakan, melayang di
udara, dan mendarat).
 Mendiskusikan setiap gerakan
tehnik dasar lompat jauh
(awalan, tolakan, melayang di
udara, dan mendarat) dan
membuat kesimpulannya.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
 Mendiskusikan kekuatan dan
kelemahan yang sering
dilakukan saat melakukan
gerakan tehnik dasar lompat
jauh (awalan, tolakan, melayang
di udara, dan mendarat) serta
membuat kesimpulannya.
 Mendiskusikan bagaimana cara
memperbaiki kesalahan-
kesalahan yang sering dilakukan
saat melakukan gerakan tehnik
dasar lompat jauh (awalan,
tolakan, melayang di udara, dan
mendarat) serta membuat
kesimpulannya.

Menalar/Mengasosiasi

 Menemukan hubungan antara


awalan dengan jauhnya
lompatan.
 Menemukan hubungan antara
tumpuan dengan jauhnya
lompatan
 Menemukan hubungan antara
posisi tubuh saat di udara
dengan jauhnya lopatan.

Mengomunikasikan
 Menerapkan berbagai
keterampilan tehnik dasar
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
lompat jauh (awalan, tolakan,
melayang di udara, dan
mendarat) dalam perlombaan
lompat jauh dengan peraturan
yang dimodifikasi serta
menunjukkan sportif, kerja
sama, bertanggung jawab,
menghargai perbedaan, disiplin,
dan toleransi selama bermain.
 Menunjukkan perilaku
bertanggung jawab dalam
menggunakan dan merawat
peralatan permainan
 Menunjukkan perilaku
menerima kekalahan dan
mengekspresikan kemenangan
tidak berlebihan
 Memaparkan hasil diskusi
berkaitan dengan tentang tehnik
dasar lompat jauh dengan
menunjukkan kerja sama

Tolak Peluru Gaya O’Brien


Mengamati
 Membaca informasi tentang
tehnik dasar tolak peluru
(memegang peluru, awalan,
tolakan, dan gerak lanjutan) dari
berbagai sumber media cetak
atau elektronik, atau
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
 Mengamati peragaan guru
guru/teman dan atau
perlombaan tolak peluru di
TV/Video dan membuat catatan
tentang tehnik dasar tolak
peluru (memegang peluru,
awalan, tolakan, dan gerak
ikutan) dan membuat catatan
hasil pengamatan.

Menanya

 Peserta didik secara bergantian


saling bertanya tentang tehnik
dasar tolak peluru? Apakah cara
memegang peluru
mempengaruhi jauhnya
lemparan? Apakah arah tolakan
mempengaruhi jaunya
lemparan? bagaimana hasil
lemparan bila peluru dipegang
dengan ujung jari tangan atau
diletakkan di telapak tangan?.
 Peserta didik secara bergantian
saling bertanya tentang manfaat
tolak peluru terhadap kesehatan
dan kebugaran tubuh serta otot-
otot yang dominan yang
dipergunakan dalam tolak
peluru.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
Mengumpulkan Informasi

 Memperagakan gerak awalan,


tumpuan, tolakan, dan gerak
lanjutan tanpa menggunakan
peluru.
 Menolak peluru ke berbagai
arah tanpa awalan dengan
menunjukkan nilai disiplin
 Mendiskusikan setiap gerakan
tehnik dasar tolak peluru
(memegang peluru, awalan,
tolakan, dan gerak spesifik
ikutan) dan membuat
kesimpulannya.
 Mendiskusikan kekuatan dan
kelemahan yang sering
dilakukan saat melakukan
tehnik dasar tolak peluru
(memegang peluru, awalan,
tolakan, dan gerak lanjutan) dan
membuat kesimpulannya.
 Mendiskusikan bagaimana cara
memperbaiki kesalahan-
kesalahan yang sering dilakukan
saat melakukan tehnik dasar
tolak peluru (memegang peluru,
awalan, tolakan, dan gerak
lanjutan) dan membuat
kesimpulannya.
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
Menalar/Mengasosiasi
 Menemukan hubungan antara
cara memegang peluru dengan
jauhnya tolakan.
 Menemukan hubungan antara
posisi awalan dengan jauhnya
tolakan.
 Menemukan pola tehnik dasar
tolak peluru (memegang peluru,
awalan, tolakan, dan gerak
lanjutan) yang sesuai dengan
kebutuhan individual.

Mengomunikasikan
 Menerapkan berbagai
keterampilan tehnik dasar tolak
peluru (memegang peluru,
awalan, tolakan, dan gerak
lanjutan) dalam perlombaan
tolak peluru dengan peraturan
yang dimodifikasi serta
menunjukkan sportif, kerja
sama, bertanggung jawab,
menghargai perbedaan, disiplin,
dan toleransi selama bermain.
 Menunjukkan perilaku
bertanggung jawab dalam
menggunakan dan merawat
peralatan.
 Memberikan saran perbaikan
tehnik dasar tolak peluru
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
(memegang peluru, awalan,
tolakan, dan gerak lanjutan)
kepada teman selama
melakukan pembelajaran.
 Memaparkan hasil diskusi
berkaitan dengan gerak spesifik
tolak peluru dengan
menunjukkan kerja sama.

SILABUS

Satuan Pendidikan : SMK/MAK


Mata Pelajaran : Penjas Orkes
Kelas/Semester : XI/1

Kompetensi Inti:
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
3.13 Menganalisis salah satu Beladiri (pencak Mengamati Tugas 8 JP  Ruangan atau
silat)  Memperhatikan berbagai keterampilan  Tugas berupa unjuk halaman sekolah
keterampilan aktivitas teknik memukul, menendang, menangkis, kerja, yaitu untuk  Arena pencak silat
olahraga bela diri untuk dan mengelak yang diperagakan guru mengukur keterampilan  Goong
atau peserta didik yang mampu. gerak aspek psikomotor.  Peluit
menghasilkan gerak  Buku Penjasorkes
yang efektif. Observasi SMK Kelas XI,Tim
Materi Alokasi
Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajaran Waktu
4.13 Mempraktikan salah Menanya  Observasi dilakukan Puskurbuk
satu keterampilan  Menyampaikan pertanyaan secara untuk mengukur Kemdikbud, Jakarta:
bergantian berkaitan dengan berbagai keterampilan gerak dan Puskurbuk Kemdikbud.
aktivitas olahraga bela keterampilan teknik memukul, menendang, perilaku selama aktivitas  TV
diri untuk menghasilkan menangkis, dan mengelak dalam
 Video
gerak yang efektif. pertarungan bayangan (shadow fighting) Portofolio
olahraga beladiri pencak silat.  Lcd
 Mendiskusikan kesalahan-kesalahan dan Tes
perbaikan kesalahan yang sering dilakukan  Tes dilakukan untuk
saat melakukan gerakan memukul, mengetahui pemahaman
menendang, menangkis, dan mengelak siswaterhadap prinsip
dalam pertarungan bayangan (shadow dan konsep
fighting) olahraga beladiri pencak silat. keterampilan gerak. Tes
tertulis dalam bentuk
Mengumpulkan Informasi pilihan ganda, isian, dan
 Melakukan berbagai keterampilan teknik uraian.
memukul, menendang, menangkis, dan
mengelak pada olahraga beladiri pencak
silat.

Menalar/Mengasosiasi
 Memilih jenis pukulan, tendangan,
tangkisan, dan elakan sesuai dengan
situasi dan kondisinya.

Mengomunikasikan
 Memperagakan pertandingan pencak
silat dengan menerapkan teknik yang
sudah dipelajarimya menggunakan
peraturan
dimodifikasi dengan koordinasi yang
baik dan menunjukkan perilaku
kerjasama, bertanggungjawab,
menghargai perbedaan, disiplin, dan
toleransi selama bermain.

Anda mungkin juga menyukai