Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
0 3 6 t(s)
Dua mobil A dan B bergerak lurus dari tempat dan waktu yang sama. Pernyataan yang benar dari
grafik tersebut adalah….
A. Pada t=3s, perpindahan A = 2 x perpindahan B
B. Pada t=3s, B menyusul
C. Pada t=4s, B telah menyusul A
D. B menyusul A tepat pada saat A berhenti
E. B tidak pernah menyusul A
80 cm
120 cm
4. Sebuah satelit mengorbit bumi pada ketinggian r dari bumi (dengan r= jari – jari bumi ). Seperti
gambar berikut : satelit
Bumi
Jika satelit bermassa m, bumi bermassa M, jari- jari bumi r dan konstanta gravitasi G, maka satelit
mengelilingi bumi dengan frekuensi ….
1 Gm
A.
2π
1 GM
√ r
B.
2π
1 GM
√ r
C.
√
2 π r2
1 Gm
D.
√
2 π r3
1 GM
E.
√
2 π 8 r3
5. Batang AB homogen beratnya 100 N. ujung A menempel pada tembok dengan engsel, sedang
ujung B diikat dengan tali sehingga seimbang seperti gambar di bawah ini.
C
A 30o B
200 N
Besar tegangan tali BC adalah......
A. 300 N
B. 400 N
C. 450 N
D. 500 N
E. 550 N
6. Dari tabel di bawah ini, yang memiliki usaha paling besar untuk memindahkan benda dari
keadaan diam adalah….
7. Sebuah bola bermassa 1,0 kg dilepas dan menggelinding sempurna dari posisi A ke posisi C
melalui lintasan seperti gambar di bawah ( I= 2/5 mr2)
C
14 m
B 7m
Apabila percepatan gravitasi = 9,8 m/s2, maka besar kecepatan yang dialami bola saat tiba di C
adalah ... m/s
A. 10
B. 11
C. 12
D. 13
E. 14
F = 50 N
4 kg
Sebuah balok ditarik dengan gaya F dengan sudut 37 0, jika
koefisien antara balok dengan lantai 0,4 dan g=10ms-2. Maka
nilai F agar balok tepat akan bergerak adalah ...
A. 16 N
B. 8 N
C. 6 N
D. 4 N
E. 2 N
9. Perhatikan gambar di bawah ini !
v o=10 m/s
Balok bermassa 2 kg dijatuhkan dari puncak bidang miring
dengan kecepatan awal 10 m/s. Bidang miring memiliki koefisien
gesek kinetik 0,2. Agar balok berhenti di titik A, maka balok harus
F kasar 6m diberi gaya F yang besarnya … N
A 8 m
A. 18,8
B. 20,8
C. 23,2
D. 25,2
E. 25,8
10. Perhatikan gambar sebuah benda yang bergerak meluncur menuruni bidang miring yang licin
(tan=4/3), kemudian sesampai pada bidang datar yang kasar mengalami perlambatan hingga
berhenti di titik A.
licin
h=80 cm
A kasar B
Jika massa 2 kg dan koefisien gesek lantai 0,2 maka jarak tempuh benda dari titik B hingga
berhenti di titik A sebesar…. m
A. 3 m
B. 4 m
C. 5 m
D. 6 m
E. 7 m
11. Grafik gaya tarik pada pegas (F) terhadap pertambahan pegas yang dialaminya (x) diberikan
pada gambar berikut!
P
F (N)
Q
40
30
10 15 20 x (cm)
Dari data tersebut, perbandingan konstanta gaya dari pegas P dengan Q adalah:
A. 1 : 2
B. 2 : 1
C. 2 : 3
D. 3 : 2
E. 3 : 4
12. Pernyataan yang paling tepat tentang tujuan penggunaan sarung tinju dalam olah raga tinju adalah
….
A. memperbesar beban tangan petinju
B. memberikan pukulan yang maksimum pada lawan
C. memperlama bekerjanya gaya impuls ketika memukul kawan
D. mempersingkat bekerjanya gaya impuls ketika memukul lawan
E. mengurangi bekerjanya gaya impuls ketika memukul lawan
(1)
V=0
m M
v
(2)
V=0
M v m
PAS Ganjil/Fisika XII /2017-2018 4
(3)
V=0
m v m
dengan m < M dan v sama. Jika tumbukan yang terjadi tak lenting maka urutan momentum benda
setelah tumbukan dari yang terkecil ke terbesar adalah …
A. (1), (2) , (3)
B. (1), (3), (2)
C. (2), (1), (3)
D. (2), (3), (1)
E. (3), (2), (1)
14. Sebuah benda yang memiliki volume 25 m 3 jatuh ke dasar danau yang kedalamannya 30 m.
Jika massa jenis air danau 1000 kg/m3 dan percepatan gravitasi 10m/s2. Besarnya usaha yang
diperlukan untuk mengangkat benda tersebut ke permukaan adalah ….
A. 7,5 x 106 J
B. 6 x 106 J
C. 4,5 x 106 J
D. 3 x 106 J
E. 1,5 x 106 J
v P1 v1
P2 v2
P1 dan v1 adalah tekanan dan kecepatan udara di atas sayap. P2 dan v2 adalah tekanan dan
kecepatan udara di bawah sayap. Maka selisih tekanan di bawah dan di atas sayap pesawat adalah:
1
ρ( v 2 + v 2 )
A. 2 1 2
1
ρ( v 2 + v 2 )
B. 2 2 1
1
ρ( v 2 −v 2 )
C. 2 2 1
1
ρ( v 2 −v 2 )
D. 2 1 2
1 2
E. ρ( v 2−v 1 )
2
16. Es bermassa 500 gram suhu -100C dicampur dengan air 1000 gram bersuhu 400C (kalor jenis es =
0,5 kal/g0C) kalor lebur es = 80 kal/g dan kalor jenis air = 1 kal/gr0C. maka banyaknya es yang
belum melebur adalah… gram.
A. 5
B. 25
C. 30
D. 31,25
E. 42,5
17. Tiga buah batang logam A , B dan C yang panjang dan luas penampangnya sama disusun seperti
gambar:
10 oC 90 oC
A B C
Ujung kiri logam A suhunya dijaga tetap 10 oC, sedangkan ujung kanan logam C pada suhu 900C.
Bila koefisien konduktivitas logam A adalah dua kali koefisien konduktivitas logam B, dan
18. Suatu gas ideal mengalami proses seperti pada grafik berikut.
19. Gelombang berjalan merambat pada tali ujung tetap seperti diagram berikut ini.
Jika jarak A-B = 6 m ditempuh dalam selang waktu 0,25 s, maka simpangan titik P memenuhi
persyaratan
x
(
A. y p=0,5 sin π 12 t− m
2 )
x
(
B. y p=0,5 sin π 12 t+ m
2 )
x
(
C. y p=0,5 sin π 6 t− m
4 )
x
(
D. y p=1 sin π 4 t−
12
m )
x
(
E. y p=1 sin π 4 t+
12
m )
20. Perhatikan spektrum gelombang elektromagnetik di bawah ini!
Fob Fok
2,2 cm 2 cm Fok
6 cm
Jika pengamatan akan diubah menjadi berakomodasi maksimum maka lensa okuler harus digeser
sebesar …. ( Sn= 30 cm)
A. 1 cm menjauhi lensa obyektif
B. 1 cm mendekati lensa obyektif
C. 2 cm menjauhi lensa obyektif
D. 2 cm mendekati lensa obyektif
E. 3 cm mendekati lensa obyektif
22. Pada percobaan Young interferensi celah ganda didapatkan data seperti gambar berikut :
3 mm
Terang pusat
1m
Bila jarak antara kedua celah 0,8 mm, maka besar panjang gelombang yang digunakan adalah ….
A. 5000 Å
B. 6000 Å
C. 7000 Å
D. 8000 Å
E. 9000 Å
A. 36 D. 90
B. 54 E. 108
C. 72
25. Sebuah mesin diesel menghasilkan bunyi dengan daya 10 watt. Pada jarak R dari mesin tersebut
terdengar bunyi dengan taraf intensitas 70 dB. Bila intensitas ambang bunyi 10-12 watt.m2, maka
besarnya jarak R tersebut dari mesin diesel adalah
A. 5 m
B. 50 m
C. 500 m
D. 5000 m
E. 50000 m
26. Muatan q1 dan q2 ( keduanya positif) terpisah dengan jarak 2a seperti pada gambar berikut.
A
q1= 3q q2
+
+ +
a a
+ +
kq
Jika kuat medan yang ditimbulkan oleh kedua muatan di titik A sebesar dan arahnya ke
a2
kanan, besar q2 adalah ....
A. 4q
B. 3q
C. 2q
D. q
E. ½ q
30. Perhatikan gambar magnet yang didekatkan pada sebuah kumparan berikut ini
31. Sebuah kumparan dengan jumlah lilitan N diputar tegak lurus medan magnetik sehingga
tercipta GGL induksi sebesar E. Kumparan kedua dengan jumlah lilitan ½ N diputar dengan
kecepatan 4 kali kecepatan putar kumparan pertama. Besar GGL kumparan kedua
dibandingkan kumparan
pertama adalah … .
A. ½
B. /3
C. 2
D. 3/2
E. 3
IP IS VP VS NP NS
P 3 Q 300 180 600
Nilai P dan Q berturut turut adalah....
A. 1 dan 30
B. 3 dan 30
C. 5 dan 90
D. 10 dan 90
E. 15 dan 90
Jika lintasan pertama ditempuh dalam waktu 6 sekon, lintasan kedua 3 sekon, lintasan ketiga 8
sekon dan lintasan keempat 3 sekon serta satu satuan skala 1 m, maka tentukan kecepatan rata-
rata gerak serangga tersebut!
2
37. Sebuah bola pejal (I = 5 MR2) menggelinding pada bidang datar dengan kecepatan 4m/s. Jika
massa bola 5 kg, jari-jari 10 cm, maka tentukan energi kinetik bola tersebut!
38. Pipa organa terbuka A dan pipa organa tertutup B ditiup secara bersamaan, maka pipa organa
terbuka A menghasilkan nada atas pertama yang sama dengan nada dasar pipa organa tertutup B.
Bila kondisinya sama dan panjang pipa A = 30 cm, maka tentukan panjang pipa B !
39. Panjang sebuah roket diukur oleh pengamat diam 12 m. Jika roket bergerak dengan kecepatan 0,8
c (c = kelajuan cahaya) menjauhi bumi, maka tentukan panjang roket tersebut menurut pengamat
dibumi !
40. Perhatikan reaksi inti berikut ini!
235 1 141 92 1
92 U + 0n 56 Ba + 36 Kr + 3 0n + Q
235 141
Jika massa neutron 1,009 sma, massa inti 92 U = 235,040 sma, massa inti 56 Ba = 140,910
92
sma, massa inti 36 Kr= 91,930 sma dan 1 sma = 931 MeV, maka tentukan besar energi Q yang
dibebaskan pada reaksi fisi tersebut !