Anda di halaman 1dari 1

1.

Untuk suksesnya pembangun di Negara kita ini dibutuhkan dana yang banyak, Dana
yang diperoleh oleh Negara kita salah satunya bersumber dari Pajak Internasional.
Sepanjang yang saudara ketahui :
a. Uraikan beserta contohnya apa yang melatar belakangi terjadinya pajak internasional

Pajak internasional merupakan kesepakatan perpajakan antarnegara yang mempunyai


Persetujuan Penghindaran Pajak Berganda (P3B) dan dilakukan sesuai dengan
ketentuan dalam Konvensi Wina. Persetujuan ini mengakibatkan peraturan pajak yang
berlaku di suatu negara tidak berlaku atas penduduk atau organisasi asing, apabila
sudah disepakati perjanjian bilateral khusus antar kedua negara yang memiliki
kesepakatan tersebut.

Untuk meningkatkan perekonomian dan perdagangan kedua negara.


Menghilangkan hambatan dalam investasi penanaman modal asing akibat pengenaan
pajak yang memberatkan wajib pajak dari kedua negara.

Pada umumnya terdapat dua faktor yang mempengaruhi ketentuan pajak internasional
suatu negara, di antaranya:

1. Personal Connecting Factor

Faktor penghubung yang mengaitkan hak pajak suatu negara berdasarkan status subjek
pajak negara tersebut. Untuk subjek pajak orang pribadi ketentuannya berdasarkan
kriteria tempat tinggal atau keberadaan.

2. Objective Connecting Factor

Mengaitkan hak pajak suatu negara berdasarkan keberadaan aktivitas ekonomi atau
objek pajak terhubung dengan daerah teritorial suatu negara. Pemberlakuannya diatur
dalam hukum pajak internasional.

b. Uraikan apa yang dimaksud dengan batasan atau ruang lingkup pemajakan dalam
perpajakan internasional beserta contohnya

c. Uraikan 4 tujuan dikenakan pajak Internasional


4 tujuan dikenakan pajak internasional yaitu :
 Memperoleh bagian penerimaan dari transaksi lintas perbatasan secara adil
 Meningkatkan keadilan dalam perpajakan
 Memperkuat daya saing ekonomi domestic
 Netralitas ekspor modal dan netralitas impor modal

Anda mungkin juga menyukai