Anda di halaman 1dari 10

Assalamualaikum Wr.

Wb

SDIT ALIF CIAWI


KELAS IV
Pembulatan Desimal
“Tahukah kamu bahwa diperkirakan 1,3 Miliar ton makanan dibuang setiap
tahunnya. fakta tersebut berasal dari PBB.”

Bilangan Taksiran

Pembulatan
Cara membulatkan desimal sama dengan
membulatkan bilangan bulat
Bagaimana cara pembulatan bilangan desimal ke
Persepuluhan dan Perseratusan???

Pada bilangan apa pun, angka pada tempat yang berbeda mewakili nilai
yang berbeda.
Nilai tempat di sebelah kanan tanda desimal memiliki nama yang
mencerminkan nama nilai tempat bilangan bulat di sebelah kiri tanda
desimal
Pembulatan desimal ke persepuluhan terdekat.

Bulatkan 7,86 dan 247,137 ke


persepuluhan terdekat
1. Carilah tempat persepuluhannya

7,86 | 247,137
2. Lihatlah tempat perseratusannya

7,86 | 247,137
Kerjakan!
• Bulatkan bilangan desimal berikut ke persepuluhan terdekat!
1. 2, 12
2. 2, 67
3. 2, 61
Pembulatan ke Perseratusan
Terdekat

45, 783∕ ≈ 45, 78


Bulatkan 45,783 ke perseratusan
terdekat
1. Carilah tempat persepuluhannya
<5
45, 783 | 5, 647 5

2. Lihatlah tempat perseribuannya 5, 647> 5


+1
≈ 5, 65
45, 783 | 5, 647
Kerjakan!
• Bulatkan bilangan desimal berikut ke perseratusan terdekat!
1. 2, 127
2. 2, 671
3. 2, 615
Terimakasih Sholih dan Sholihah
Semangat yaa belajarnya....

Anda mungkin juga menyukai