Anda di halaman 1dari 20

Lampiran 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Guruan : SDN 18 Tanjung Sari


Kelas / Semester : IV/1(satu)
Tema / Sub tema / PB : 2.Selalu hemat energi /1. Hemat energi / 1
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit (1 X pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


a. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
b. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
c. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya
di rumah dan di sekolah.
d. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


IPA
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Mengidentifikasi berbagai sumber 3.5.1 Menjelaskan manfaat energi
energi, perubahan bentuk energi, matahari dalam kehidupan sehari-
dan sumber energi alternatif (angin, hari.
air, matahari, panas bumi, bahan
bakar organik, dan nuklir) dalam
kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyajikan laporan hasil 4.5.1 Menuajikan laporan hasil
pengamatan dan penelusuran pengamatan tentang perubahan
informasi tentang berbagai bentuk energi matahari.
perubahan bentuk energi.

C. Tujuan pembelajaran
1. Melalui kegiatan eksplorasi siswa mampu melaporkan hasil pengamatan
perubahan energi.
2. Melalui kegiatan eksplorasi siswa mampu menyajikan teks laporan hasil
pengamatan dalam bentuk tabel tentang manfaat benda-benda elektronik
maupun perubahan bentuk energi listrik dengan benar

D. Materi Pembelajaran
• Melakukan percobaan.
• Mendiskusikan pentingnya memanfaatkan sumber daya alam secara bijak

E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Model : Cooperatif
Metode : Eksplorasi, Diskusi dan tanya jawab

F.Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
waktu
Pendahuluan - Guru memberi salam 10
- Siswa berdoa. menit
- Guru menyapa siswa.
- Siswa duduk secara berkelompok.
- Satu kelompok terdiri dari 5 siswa.
Kegiatan inti  Siswa mengamati teks visual yang ada di buku 50
siswa. menit
 Setiap kelompok mendikusikan pertanyaan berikut.
o Apa yang dimaksud dengan sumber daya
alam?
o Apa manfaatnya dalam kehidupan sehari-
hari?
 Setiap kelompok akan menyampaikan jawabannya
kepada kelompok sebelahnya.
 Guru akan membahas satu persatu gambar di
depan kelas. Guru bisa menunjuk siswa untuk
menyampaikan jawabannya.
 Siswa kemudian diminta untuk mengamati
terangnya cuaca di pagi/siang hari dari kaca
jendela kas.
Guru mengajukan pertanyaan:

 Siswa yang mengangkat tangan diminta untuk


menjawab pertanyaan yang diajukan.
 Siswa diminta untuk mengilustrasikan tentang
manfaat lain matahari.
 Siswa diingatkan kembali tentang manfaat panas
matahari yaitu menguapkan zat cair yang terdapat
di Bumi.
 Siswa digiring untuk dapat berpikir secara luas,
dalam, dan kritis untuk dapat memahami hubungan
antara matahari dengan kehidupan di Bumi.
 Siswa melakukan percobaan untuk membuktikan
penguapan zat cair oleh panas matahari,
berdasarkan instruksi yang terdapat di buku.
 Siswa menuliskan 4 pengaruh panas matahari pada
objek benda berdasarkan hasil percobaan.
 Siswa menuliskan proses dan hasil percobaan
dalam bentuk laporan.
 Siswa secara berpasangan mendiskusikan jawaban
mereka.
 Guru memberi tes formatif
 Guru memberikan penguatan
Penutup o Mengarahkan siswa untuk mengumpulkan tugas tes 10
formatif menit
o Guru mengulas kembali kegiatan yang sudah
dilakukan dan meminta siswa melakukan refleksi
dari kegiatan yang baru saja mereka lakukan dengan
menjawab pertanyaan:
- Apa saja yang kamu pelajari hari ini?
- Bagian mana yang sudah kamu pahami dengan
baik?
- Bagian mana yang belum kamu pahami?
- Apa rencanamu agar kamu lebih paham?
- Sikap apa yang dapat kamu terapkan dalam
kehidupan sehari-hari.

o Guru memberikan penguatan dan kesimpulan


tentang pembelajaran hari ini.
o Pelajaran diakhiri dengan salam penutup

G.Teknik Penilaian
Sikap : Observasi
Pengetahuan : Tes tulis (Pengamatan dan tes formatif) dan lisan (hasil laporan
pengamatan)
Ketrampilan : Kinerja
Penilaian
a. Peta Pikiran dan Laporan Hasil Percobaan siswa diperiksa menggunakan
rubrik. Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
b. Sikap siswa saat melakukan diskusi pemecahan masalah dinilai
menggunakan rubric. Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
(lampiran).
H. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
• Tanaman jagung atau tanaman jenis lainnya.
• Kertas, tissue, kain untuk percobaan IPA.

Refleksi Guru

Kepala Sekolah Tanjung Sari, Agustus 2020


Guru Kelas IV

IGNATIUS DIUS, S.Ag ATIKA FITRIANI


NIP. 19620411 198406 1 001 NIM.836978978
Lampiran 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN 18 Tanjung Sari


Kelas/ Semester : IV/ 1 (satu)
Tema/ Subtema/PB : 2.Selalu Berhemat Energi/1.Sumber Energi/3
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit ( 2 pertemuaan)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan car a mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah
dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


IPA
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Mengidentifikasi berbagai sumber 3.5.1 Menjelaskan manfaat energi
energi, perubahan bentuk energi, matahari dalam kehidupan sehari-
dan sumber energi alternatif (angin, hari.
air, matahari, panas bumi, bahan
bakar organik, dan nuklir) dalam
kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyajikan laporan hasil 4.5.1 Menuajikan laporan hasil
pengamatan dan penelusuran pengamatan tentang perubahan
informasi tentang berbagai bentuk energi matahari.
perubahan bentuk energi.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan percobaan dan pengamatan uji panas matahari, siswa
mampu mengidentifikasi pengaruh manfaat energy matahari dalam kehidupan
sehari-hari setelah kegiatan pencatatan data hasil percobaan, analisa dan
menarik kesimpulan.

D. Materi Pembelajaran
 Sumber energi dan perubahan bentuk energi.

E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Model : Cooperatif
Metode : Eksplorasi, Diskusi dan tanya jawab

F. Langkah- langkah Kegiatan Pembelajaran


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
waktu
Pendahuluan  Guru memberi salam. 10 menit
 Siswa berdoa dipimpin oleh guru atau salah satu
siswa yang ditunjuk.
 Guru menyapa siswa.
 Guru menempelkan gambar sebuah benda yang
dapat bergerak dengan energi angin.
 Guru kemudian menjelaskan tujuan pembelajaran
tentang sumber energi
 Guru memotivasi siswa dengan menga berdiskusi
dengan mengajukan pertanyaan:
Siapa di antara kalian yang pernah membuat kincir
angin?
Kegiatan Inti  Guru memperlihatkan sebuah kincir kertas/plastik. 50 menit
 Siswa kemudian membaca teks singkat tentang
kegiatan yang akan mereka lakukan.
 Siswa membaca dengan teliti panduan keselamatan
kerja sebelum mulai membuat kincir.
 Siswa membuat kincir berdasarkan instruksi yang
terdapat di buku, dengan batasan waktu yang
ditentukan guru.
 Setelah kincir selesai, ingatkan siswa untuk
bersama-sama merapikan alat- alat serta sisa-sisa
bahan.
 Siswa melakukan percobaan menggunakan air
mengalir untuk kincir plastik dan menggunakan
tiupan angin untuk kincir kertas.
 Siswa mendiskusikan perbedaan kecepatan putaran
baling-baling pada kedua jenis kincir tersebut. Siswa
juga diharapkan menemukan perbedaan- perbedaan
lainnya.
 Siswa menuliskan perbedaan tersebut dalam
diagram yang tersedia.
 Siswa dapat memasang kincir-kincir mereka di
sekitar sekolah pada tempat dan ketinggian yang
berbeda.
 Siswa kemudian dapat mengobservasi dan
mengidentifikasi faktor-faktor yang mengakibatkan
kincir mereka dapat berputar kencang atau
sebaliknya.
 Siswa menuliskan laporan hasil percobaan pada
bagan yang tersedia.
 Siswa dalam kelompok yang sama mendiskusikan
pertanyaan-pertanyaan yang terdapat di buku
berdasarkan hasil percobaan.
 Siswa menuliskan jawaban di buku.
 Guru memberikan penguatan
 Siswa melakukan perenungan dengan menjawab
pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa.
Penutup Guru mengulas kembali kegiatan yang sudah dilakukan 10 menit
dan meminta siswa melakukan refleksi dari kegiatan
yang baru saja mereka lakukan dengan menjawab
pertanyaan:
- Apa saja yang kamu pelajari hari ini?
- Bagian mana yang sudah kamu pahami dengan
baik?
- Bagian mana yang belum kamu pahami?
- Apa rencanamu agar kamu lebih paham?
- Sikap apa yang dapat kamu terapkan dalam
kehidupan sehari-hari
Guru memberikan penguatan dan kesimpulan tentang
pembelajaran hari ini.

G. Teknik Penilaian
Sikap : Observasi
Pengetahuan : Tes tulis dan lisan
Ketrampilan : Kinerja

H. Instrumen Penilaian
Laporan Hasil Percobaan Kincir siswa diperiksa menggunakan rubrik.

I. Media, Alat dan Sumber pembelajaran


• Kincir angin
Refleksi Guru

Kepala Sekolah Tanjung Sari, Agustus 2020


Guru Kelas IV

IGNATIUS DIUS, S.Ag ATIKA FITRIANI


NIP. 19620411 198406 1 001 NIM.83697897
Lampiran 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Satuan Pendidikan : SDN 18 Tanjung Sari
Kelas / Semester : IV / 1 ( Satu)
Tema / Sub tema / PB : 2 ( Selalu Berhemat Energi)/ 3 ( Energi Alternatif)/ 1
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit (1x pertemuan)

A. Kompetensi Inti ( KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


IPA
3.5 Memahami berbagai sumber energi, perubahan bentuk energi, dan sumber
energi alternative (angin, air, matahari, panas bumi, bahan bakar organik,
dan nuklir) dalam kehidupan sehari-hari.
4.5 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan penelusuran informasi tentang
berbagai perubahan bentuk energi.
Indikator
3.5.5 Mengidentifikasi manfaat sumber energi alternative dalam kehidupan
sehari-hari.
4.5.5 Menyajikan laporan hasil pengamatan tentang perubahan bentuk energi
alternative dalam kehidupan sehrai-hari.
C. Tujuan pembelajaran

1. Dengan kegiatan eksplorasi menggerakkan benda-benda di sekitar sekolah,


siswa mampu mengidentifikasi jenis gaya (tarikan/dorongan) yang terjadi
dengan tepat.

D. Materi Pembelajaran
 Manfaat sumber energy alternative

E. Pendekatan, Model dan Metode pembelajaran


 Pendekatan : saintifik
 Model : Cooperatif
 Metode : Unjuk kerja dan diskusi

F. Langkah – langkah Kegiatan pembelajaran


Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
waktu
Pendahuluan  Mengkondisikan kelas pada situasi belajar 5 Menit

 Menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan


dilaksanakan
 Memotivasi dan mengajak peserta didik untuk
berpartisipasi aktif dalam pembelajaran

Kegiatan Inti  Siswa diingatkan kembali tentang sumber 50 Menit


energi terbarukan dan tidak terbarukan.
 Siswa dibagi dalam kelompok kecil.
 Siswa menyiapkan alat dan bahan.
 Siswa membuat layang-layang berdasarkan teks
petunjuk yang terdapat di buku.
 Siswa dapat menerbangkan layang-layang
buatan mereka di waktu luang, dan
mendiskusikan sumber energi yang membuat
layang-layang bisa terbang di udara.
 Siswa membaca senyap teks tentang energi
alternatif.
 Siswa menuliskan jenis-jenis energi alternatif, ciri-
ciri dan keberadaannya saat ini berdasarkan teks,
kedalam bentuk peta pikiran yang tersedia.

Penutup  Siswa melakukan perenungan dengan menjawab 15 Menit


pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa.
 Guru dapat menambahkan pertanyaan
perenungan berdasarkan panduan yang terdapat
pada lampiran pertama, Buku Guru.
 Bersama Siswa membuat kesimpulan materi
yang dipelajari

G. Teknik Penilaian

Sikap : Observasi
Pengetahuan : Tes tulis dan lisan
Ketrampilan : Kinerja
Penilaian
IPA
b. Peta Pikiran dan Laporan Hasil Percobaan siswa diperiksa menggunakan
rubrik. Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
b. Sikap siswa saat melakukan diskusi pemecahan masalah dinilai
menggunakan rubric. Beri tanda centang (√) sesuai pencapaian siswa.
(ada di lampiran)

H. Media , Alat, dan Sumber Pembelajaran


Buluh bambu, kertas atau kantong plastik bekas, tali kasur, untuk membuat
layangan

Kepala Sekolah Tanjung Sari, Agustus 2020


Guru Kelas IV

IGNATIUS DIUS, S.Ag ATIKA FITRIANI


NIP. 19620411 198406 1 001 NIM.836978978
Lampiran 4

a) Lembar observasi Penilaian Renacana Pelaksanaan Pembelajaran


Tabel 1.1

Format Penilaian Rencana Pelasanaan Pembelajaran (RPP)

No Aspek yang dinilai Skor Catatan


Perumusan indikator pembelajaran*) 12345
1
Perumusan tujuan pembelajaran *)
2 Perumusan dan pengorgnisasian materi ajar 1 2 3 4 5
3 Penetapan sumber/ media pembelajaran 12345
4 Penilaian kegiatan pembelajaran 12345
5 Penilaian proses pembelajaran 12345
6 Penilaian hasil belajar 12345
Jumlah Skor ……………..
Jumlah Skor
Nilai RPP = x4=
Skor Total

Kriteria
5 = sangat baik
4 = baik
3 = cukup
2 = kurang
1= sangat kurang
Sumber : Buku Pedoman Penilaian PPL FKIP Unpas (2017, hlm. 31)
Lampiran 5

b) Lembar Observasi implementasi Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


(RPP).
Tabel 1.2

Penilaian Pelaksanaan Pembelajaran

No Aspek yang dinilai Skor Catatan


A Kegiatan Pendahuluan

1 Menyiapakan fisik & psikis peserta didik 12345


dalam mengawali kegiatan pembelajaran

2 Mengaitkan materi pembelajaran 12345


sekolah dengan pengalaman peserta
didik

3 Menyampaikan kompetensi, tujuan, dan 12345


rencana kegiatan
B Kegiatan Inti

1 Melakukan Free test 12345


2 Materi pembelajaran sesuai indicator
12345
Materi
3 Menyiapkan strategi pembelajaran yang
12345
mendidik

4 Menerapkan pembekalan pembelajaran 12345


saintifik *) Menerapkan pembelajaran
eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi
(EEK) *)
12345
5 Memanfaatkan sumber/media
pembelajaran

6 Melibatkan peserta didik dalam proses 1 2 3 45


pembelajaran
No Aspek yang dinilai Skor Catatan

7 Menguatkan Bahasa yang benar dan 1 2 3 45


tepat

8 Berprilaku sopan dan santun 1 2 3 45


C Kegiatan Penutup
1 Membuat kesimpulan dengan
1 2 3 45
melibatkan peserta didik

2 Melakukan Post test 1 2 3 45

3 Melakukan refleksi 1 2 3 45
Memberi tugas sebagi bentuk tindak
4 1 2 3 45
Lanjut
Jumlah Skor

Nilai RPP = Jumlah Skor × 4 = …………


Skor Total (75)

Kriteria
5 = Sangat baik
4 = Baik
3 = Cukup
2 = Kurang
1 = Sangat Kurang
Sumber : Buku Pedoman Penilaian PPL FKIP Unpas (2017, hlm. 32)
Lampiran 6

Lembar Kerja siswa 1

Lembar Kerja Siswa

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM


Kelas : IV
Semester : 1 (Satu)
Sekolah : SDN 18 Tanjung Sari
Topik : Perubahan bentuk energi
Waktu : 8 Hari (laporan dikumpulkan pada pertemuan minggu depan)

TUJUAN: Setelah melakukan kegiatan ini siswa mampu menjelaskan manfaat energi panas.
MATERI/SUMBER:
- Kertas
- Tissue
- Kain/sapu tangan
CARA KERJA:
1. Siapkan 2 lembar kertas, 2 lembar tissue, dan 2 helai kain/sapu tangan
2. Basahi semua bahan tersebut dengan air.
3. Jemurlah sehelai sapu tangan, selembar tissue, dan selembar kertas di tempat panas, sedangkan sisanya
letakkan di tempat teduh
4. Amati dan tuliskan perubahan yang terjadi pada benda-benda tersebut setelah 15 menit, 30 menit, dan
60 menit
5. Catatlah hasil pengamatan pada sebuah tabel.
6. Buatlah laporan tentang percobaan ini dengan menggunakan format seperti terlampir.

HASIL YANG DIHARAPKAN: Laporan hasil percobaan dengan format sebagai berikut.

Nama: …………….
Hasil Pengamatan
Perubahan Energi Panas Matahari
Dijemur di bawah Keadaan Benda setelah
matahari 15 menit 30 menit 60 menit
Kertas
Tissue
Kain/sapu tangan
Diletakkan di Keadaan Benda setelah
tempat teduh 15 menit 30 menit 60 menit
Kertas
Tissue
Kain/sapu tangan

Kesimpulan berdasarkan tabel tersebut:


………………………………………………………………….………………………………………………………………….………………………………………
………………………….………………………………………………………………….………………………………………………………………….…………

TINDAK LANJUT:
Laporan hasil percobaan didiskusikan di kelas.

Tes Formatif (Pilihan Ganda)


No Soal Jawaban Bobot
1 Matahari dapat menghasilkan energi .... A 10
a. bunyi b. kimia c. panas d. gerak
2 Energi yang dihasilkan dari perputaran kincir air di sungai atau B 10
bendungan adalah ....
a. kimia b. gerak c. panas d. cahaya
3 Berikut ini contoh energi gerak adalah .... C 10
a. angin dan matahari c. angin dan air mengalir
b. batu bara dan angin d. matahari dan makanan
4 Energi yang dihasilkan dari perputaran kincir angin di sawah atau A 10
ladang adalah ....
a. gerak b. panas c. cahaya d. kimia
5 Berikut ini salah satu manfaat dari energi panas adalah .... A 10
a. untuk memasak c. menggerakkan kincir air
b. untuk penyejuk ruangan d. menyalakan lampu
6 Sumber energi yang digunakan semua makhluk hidup adalah .... D 10
a. batu bara b. minyak bumi c. angin d. matahari
7 Tumbuhan memerlukan sinar matahari untuk proses .... A 10
a. membuat makanan c. membentuk bunga
b. mengeringkan daun d. menghasilkan buah
8 Fungsi air pada pembangkit listrik tenaga air adalah .... A 10
a. mendinginkan mesin c. mengairi sawah
b. menggerakkan turbin d. menggerakkan listrik
9 Berikut ini yang termasuk energi alternatif adalah .... B 10
a. LPG b. angin c. bensin d. batu bara
10 Mengeringkan baju adalah salah satu contoh penggunaan energi .... A 10
a. matahari b. buatan c. air d. kimia
Skor maksimal 100
Pedoman penskoran

=

Lembar Penilaian Kinerja Siswa
Tabel 1.3
Lembar Pengamatan Kinerja

No Aspek yang dinilai Skor Total


skor
1 2 3 4
1 Penyediaan alat dan bahan sebelum
dan sesudah kegiatan
2 Merangkai alat dan bahan dengan
benar, rapi dan memperhatikan
keselamatan kerja
3 Mengkalibrasi alat yang digunakan

4 Pengamatan percobaan

5 Pengambilan data

6 Pengolahan data hasil percobaan

7 Kerja sama kelompok

8 Menyimpulkan hasil percobaan

9 Penyusunan laporan hasil percobaan


dalam bentuk tulisan yang rapi

Skor 4 : Kategori sangat baik jika semua kegiatan


sudah dilakukan sesuai prosedur

Skor 3 : Kategori baik jika semua kegiatan


sudah dilakukan sesuai prosedur

Skor 2 : Kategori cukup jika semua kegiatan


sudah dilakukan sesuai prosedur

Skor 1 : Kategori kurang baik jika semua kegiatan


sudah dilakukan sesuai prosedur
Lampiran 7

d) Wawancara

Tabel 1.6

Lembar Wawancara dengan guru

No Pertanyaan Jawaban

1. Bagaimana pendapat Ibu tentang Pembelajaran subtema


Keberagaman Budaya Bangsaku menggunakan pendekatan
Saintifik?

2 Apakah ada perbedaan pembelajaran dengan menggunakan


pendekatan saintifik dengan pembelajaran Ibu
sebelumnya?
3. Bagaimana Sikap siswa pada saat pembelajaran dengan
menggunakan pendekatan saintifik?
4. Bagaimana suasana kelas pada saat pembelajaran dengan
menggunakan pendekatan saintifik?
5. Apakah kesan dan pesan Ibu setelah melihat pelaksanaan
pembelajaran dengan pendekatan saintifik?

Anda mungkin juga menyukai