Anda di halaman 1dari 2

Nama : M. Qioravansyah. D.

T
Kelas : XI IPS 4
Absen: 23

Teman Khayalan
Seorang anak kecil lelaki sedang duduk di taman sendirian, yap itu lah
andri. Andri merupakan anak tunggal dari orang tua blasteran Jerman
Indonesia. Anak yang terlahir kaya raya ini bersekolah home schooling,
oleh karena itu lah Andri tidak memiliki teman, seperti anak
seumurannya yang bermain dengan temannya.
Andri ini merupakan anak yang unik, ia memiliki suatu kelebihan yang
disebut six sense. Dia memiliki teman khayalan yang bernama peter.
Andri mulai menyadari kelebihan nya sejak ia berusia 10 tahun, saat itu
dia melihat sosok seorang bapak yang saat dia hampiri ternyata kepala
nya jatuh ke lantai, sejak kejadian itu dia mulai sadar bahwa ia
merupakan anak indigo.
Kehidupan awal dia menjadi anak indigo begitu kelam, kehidupan yang
dia tidak inginkan itu datang dengan takdir tuhan. Setiap hari ia
memandangi sosok aneh seperti perempuan dengan darah sekujur
badan, anak kecil yang mukanya rusak karena kecelakaan dan lain lain.
Dia sangat risih pada saat itu dengan kehadiran hantu tersebut sampai-
sampai ia disebut autis oleh orang sekeliling nya karna suka teriak dan
nangis tiba-tiba. Tapi lambat laun dia mulai berdamai dengan
keistimewaan nya dan dia mulai beradaptasi dengan kondisinya.
Awal mula ia berteman dengan peter ketika ia datang ke sebuah
museum, disitu ia melihat ada sesosok anak kecil sekitar umur 12 tahun
duduk di kaca museum tersebut, Andri yang duduk di bangku kelas 3 sd
saat itu pun tertarik.
Andri pun mulai mengajak komunikasi peter selama di museum, sampai
mereka keasyikan bermain dan lupa waktu. Saat waktunya pulang peter
tidak mau ditinggal oleh Andri dan sejak saat itu mereka berteman
sekaligus peter sebagai pendamping ia. Saat ini usia Andri sudah 20
tahun dia sudah menjadi anak indigo yang sukses, kini ia dan peter
semakin akrab bak pinang dibelah dua, peter bisa menjadi tempat curhat
dan tempat duka dan suka Andri. Bahkan Andri pun sudah memiliki
teman lagi bernama steven, Andri kini menjalani hari hari nya dengan
temannya itu, dia tersadar bahwa kelebihan nya ini merupakan cara
tuhan menyayangi dia, walau dia tidak memiliki teman pada umumnya
tapi dia memiliki teman yang unik dan mau menerima suka dukanya.
Itulah kisah Andri yang awalnya tak terima dengan keadaannya, tapi
sekarang mensyukuri keadaannya

Anda mungkin juga menyukai