Anda di halaman 1dari 1

1.

Lompat Tinggi

Lompat tinggi adalah salah satu cabang olahraga atletik yang memerlukan skill tertentu untuk
melewati sebuah mistar yang menggantung di antara kedua tiang.

2. Lompat Galah

Lompat galah juga merupakan salah satu cabang olahraga atletik. Lompat galah adalah lompatan
yang dilakukan dengan bantuan galah untuk mencapai tujuan lompatan yang setinggi-tingginya dan
dapat melewati mistar yang ketinggiannya telah ditentukan.

3. Lompat Jangkit atau Triple Jump

Lompat jangkit atau triple jump ini terkadang juga disebut sebagai “hop, langkah dan melompat”
atau “melompat, lompat dan melompat” adalah salah satu cabang olahraga atletik, yang sebenarnya
mirip dengan lompat jauh, tetapi dalam lompat jangkit atau triple jump ini ada yang namanya “hop,
langkah dan melompat”

4. Lompat Jauh

Lompat jauh adalah salah satu cabang olahraga atletik dengan menggunakan lintasan dan lapangan.

Gerakan Gerakan : 1. Awalan, 2. Menumpu, 3. Melayang, Mendarat.

Anda mungkin juga menyukai