KUMPULAN SOAL USBK Bag 2

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 15

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat !

1. Praktek penyelenggaraan pemerintahan negara dilandasi oleh nilai-nilai Pancasila,


sehingga penyelenggaraan pemerintahan negara akan berlangsung secara tertib, aman serta
bebas dari KKN. Hal tersebut menunjukkan pentingnya nilai-nilai Pancasila menjadi
landasan dalam praktik penyelenggaraan pemerintahan negara, karena Pancasila merupakan
....
A. Pandangan hidup bagi masyarakat dan bangsa Indonesia
B. Norma hukum yang melandasi praktik pemerintahan negara
C. Landasan filosofis dalam menjalankan pemerintahan negara
D. Landasan hukum hanya dalam menjalankan kekuasaan yudikatif
E. Landasan sosiologis penguasa dalam mempertahankan kekuasaan

2. Perhatikan gambar peta dibawah ini!

Berdasarkan peta Indonesia di atas, perbatasan wilayah Indonesia di sebelah utara


berbatasan dengan wilayah laut lima negara, yaitu…
A. Vietnam, Kamboja, Laos, Malaysia, Singapura
B. Malaysia, Singapura, Thailand, Vietnam dan Filipina
C. Filipina, Brunei, Thailand, Papua Nugini, Timor Leste
D. Singapura, Filipina, Timor LestemKamboja, Papua Nugini
E. Thailand, Vietnam, Papua Nugini, Brunei Darusalam, Laos

3. Berdasarkan ketentuan Pasal 18 UUD NRI 1945 Ayat 1 dan 2 Negara Kesatuan Republik
Indonesia di kenal adanya pemerintahan pusat dan pemerintahan daerah. Di bawah ini yang
termasuk wewenang pemerintah daerah adalah ….
A. Memberdayakan dan memfasilitasi daerah kabupaten/kota wilayahnya.
B. Melakukan pengawasan terhadap Perda Kabupaten/Kota
C. Menyusun dan mengajukan rancangan Perda tentang APBD
D. Melakukan monitoring, evaluasi, supervise terhadap penyelenggaraan pemerintahan
daerah
E. Mengoordinasikan pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan tugas pembantuan di
daerah kabupaten/kota

4. Adanya UU Perkawinan, UU dagang dan UU perlindungan anak adalah salah satu


penggolongan hukum berdasarkan ….
A. Bentuknya
B. Sumbernya
C. Tempat berlakunya

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 1


D. Waktu berlakunya
E. Wujudnya

1. Perhatikan gambar di bawah ini!

Berdasarkan gambar diatas merupakan ancaman dalam bidang…


A. Ekonomi
B. Ideologi
C. Politik
D. SosialBudaya
E. Pertahanan dan keamanan

2. Perhatikan gambar di bawah ini!

Dari gambar diatas merupakan perilaku yang menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan bangsa
di lingkungan….
A. Keluarga
B. Sekolah
C. Masyarakat

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 2


D. Bangsa
E. Negara

3. Di bawah ini adalah pengaruh negatif dalam perkembangan IPTEK adalah ….


A. Memberikan berbagai kemudahan
B. Adanya kesenjangan social
C. Mempermudah meluasnya berbagai informasi
D. Merosot dan rusaknya lingkungan alam
E. Bertambahnya pengetahuan dan wawasan

4. Menurut UUD 1945 pasal 30 ayat 1 -5 , usaha pertahanan dan keamanan negara RI
merupakan tanggung jawab seluruh warga negara Indonesia. Dengan kata lain, pertahanan
dan keamanan negara bukan hanya tanggung jawab TNI atau POLRI saja, tetapi
masyarakat sipil juga harus bertanggung jawab dalam usaha pertahanan dan keamanan
negara serta keutuhan NKRI.

Sistem pertahanan dan keamanan yang digunakan negara Indonesia yang berorientasi untuk
kepentingan seluruh rakyat adalah….
A. Kewilayahan
B. Kesemestaan
C. Kerakyatan
D. Kesatuan
E. Kenegaraan

5. Perhatikan data !
1. Adanya rasa senasib dan seperjuangan yang diakibatkan oleh faktor sejarah
2. Adanya semangat persatuan dan kesatuan dalam bangsa,bahasa dan tanah ai
3. Penggunaan bahasa Indonesia
4. Adanya ketidak puasan terhadap ketimpangan
5. Adanya rasa senasib dan perjuangan akibat penderitaan penjajahan.
Berdasarkan data tersebut yang merupakan faktor pendorong tercapainya integerasi nasional
ditunjukkan pada nomor....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 2 dan 4
C. 1, 2 dan 5
D. 2, 3 dan 4
E. 3, 4 dan 5

6. Perhatikan data berikut !

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 3


(1) Indonesia terletak diantara 2 benua
(2) Keadaan penduduk Indonesia memiliki netralitas yang tinggi
(3) Memiliki banyak SDA
(4) Terletak di 6 LU-11 LS, 95BT-141 BT
(5) Kekayaan budaya adalah milik bersama bangsa
Dari data diatas yang termasuk aspek alamiah wawasan nusantara adalah...
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
E. 3, 4 dan 5

5. Pada hakikatnya kebhinnekaan bangsa Indonesia merupakan suatu realitas bangsa yang
tidak dapat dipungkiri keberadaannya, sehingga dalam proses kebhinnekaan perlu
mengedepankan persatuan dan kesatuan bangsa demi terciptanya dinamisasi dalam
kehidupan masyarakat dan bangsa Indonesia. Salah satu contoh sikap yang mencerminkan
komitmen terhadap hal tersebut adalah ....
A. bersikap apatis terhadap kebijakan yang sedang dijalankan pemerintah
B. bersikap eksklusif dalam pergaulan hidup bermasyarakat dan bernegara
C. meningkatkan sikap dan kepedulian sosial dalam masyarakat yang beragam
D. memandang suku bangsanya lebih baik dan unggul dari suku bangsa orang lain
E. berpartisipasi terhadap kegiatan yang dilaksanakan oleh sesama kelompoknya

6. Kemajuan teknologi informasi dan komunikas mempercepat beredarnya begitu banyak


informasi. Pengaruh negatif yang paling kelihatan adalah….
A. Banyaknya pekerja sukarela di daerah konflik
B. Banyaknya pengungsi korban perang
C. Dibidang hiburan dan gaya hidup
D. Beredarnya film-film Hollywood dan Bollywood
E. Membanjirnya produk-produk Cina ke Indonesia

7. Perhatikan nilai-nilai berikut


(1) Mengutamakan musyawarah mengambil keputusan untuk kepentingan bersama
(2) Tidak semena-mena kepada orang lain
(3) Menghormati dan menjunjung tinggi setiap keputusan yang dicapai sebagai keputusan
mayoritas
(4) Mengakui persamaan derajat, kewajiban antara sesama manusia sebagai asas
kebersamaan bangsa indonesia

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 4


(5)Memberikan kepercayaan kepada wakil-wakil yang dipercayai untuk melaksanakan
pemusyawaratan
Dari pernyataan di atas yang merupakan nilai-nilai Kerakyatan Yang Dipimpin Oleh
Hikmat Kebijaksanaan Dalam Permusyawaratan /Perwakilan adalah ...
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan( 5)

8. Perhatikan data di bawah ini!


1) Mengubah dan menetapkan UUD Tahun 1945.
2) MelantikPresiden dan Wakil Presiden.
3) MembentukUndang-Undang.
4) MenetapkanAnggaranPendapatan dan Belanja Negara.

Berdasarkan data di atas, yang merupakan kewenangan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (4)

9. Perhatikan tabel dari jenis ancaman berikut ini :

1. Munculnya kelompok kriminal bersenjata di Papua

2. Ormas yang tidak sesuai dengan Pancasila

3. Agresi dari negara lain

4. Penyebaran berita-berita hoax dalam masyarakat

5. Meningkatnya angka kemiskinan dan pengangguran di Indonesia

Dari tabel berikut, manakah yang termasuk dalam ancaman militer ....

A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 1 dan 5
D. 2 dan 3
E. 4 dan 5

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 5


10. Hak asasi manusia adalah hak dasar atau pokok yang dimiliki manusia sejak lahir sebagai
anugerah tuhan, bukan pemberian penguasa. hak ini sifatnya sangat mendasar atau
fundamental bagi hidup dan kehidupan manusia dan merupakan hak kodrati. Hak tersebut
dimiliki tanpa memandang perbedaan ras, suku, agama, serta jenis kelamin. Berdasarkan
hal tersebut, pada dasarnya Hak asasi manusia memiliki ciri- ciri khusus, yaitu ….
A. Permanen, asli, tidak terbatas, bulat
B. Memaksa, menopoli, mencakup semua
C. Hakiki, asli, mencakup semua, tidak terbatas
D. Memaksa, mengatur, memuat sanksi yang tegas
E. Universal, hakiki, tidak dapat dicabut, dan tidak dapat dibagi

11. Dalam dunia Internasional, peranan Indonesia untuk membina dan mempererat
persahabatan dan kerja sama saling menguntungkan antar bangsa perlu diperluas dan
ditingkatkan, berlandaskan pada politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif baik secara
bilateral maupun multilateral. Peran yang dilakukan Indonesia dalam mewujudkan
perdamaian dunia antara lain adalah….
A. mengirim tenaga ahli ke berbagai negara yang membutuhkan
B. mengirim bantuan ke negara –negara yang mengalami bencana alam
C. Indonesia menjadi anggota Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) yang ke-60
D. memprakarsai penyelenggaraan Konferensi Asia-Afrika (KAA) pada tahun 1955
E. ikut serta dalam setiap pesta olah raga yang diselengarakan di tingkat Internasional

12. Dalam suatu razia kendaraan bermotor diperoleh data adanya pelanggaran berupa STNK
yang sudah daluarsa lima tahunan. Berdasarkan peraturan yang berlaku yang berwenang
melakukan penegakan hukum terhadap pelanggaran tersebut adalah ....
A. Polisi Militer
B. Brimob POLRI
C. Polisi Lalu Lintas
D. Dinas Perhubungan
E. Dinas Pendapatan Daerah

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 6


13. Di sekolah, Beni selalu menghina temannya yang berasal dari daerah yang berbeda
dengannya. Sikap Beni ini merupakan pelanggaran hak asasi yang terkandung dalam sila....
A. sila pertama
B. sila kedua
C. sila ketiga
D. sila keempat
E. sila kelima

14. Pengertian demokrasi dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat, dikemukakan oleh ....
A. Montesquie
B. Bung Hatta
C. Abraham Lincoln
D. Jhon Locke

15. Perhatikanlah pernyataan berikut.


1. Kesepakatan atau konsensus nasional
2. Keinginan untuk bersatu
3. Rasa cinta tanah air
4. Keinginan partai politik
5. Adanya simbol keagamaan
Faktor-faktor yang bukan pembentuk atau pendorong integrasi nasional yaitu ....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5
E. 5 dan 1

16. Perhatikan data !


1. Menggunakan segala fasilitas umum dengan baik
2. Bersedia untuk menjaga keutuhan NKRI.
3. Membangun kesadaran akan pentingnya integrasi nasional
4. Tetap waspada terhadap segala ancaman yang mungkin terjadi
5. Meningkatkan keimanan para pemimpin dan pejabat negara.
Berdasarkan data diatas, Peran serta masyarakat untuk mengatasi berbagai ancaman dalam
membangun integrasi nasional ditunjukkan pada nomor....
A. 1,2 dan 3
B. 1,3 dan 4
C. 2,3 dan 4
D. 2,3 dan 5
E. 3,4 dan 5

17. Perhatikan data !


1. sabotase

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 7


2. eksploitasi
3. spionase
4. penetrasi
5. invasi
Berdasarkan data tersebut, yang termasuk ancaman militer ditunjukkan pada nomor....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 1, 3 dan 5
D. 2, 3 dan 4
E. 2, 4 dan 5

18. Ancaman yang menggunakan faktor-faktor non-militer dinilai mempunyai kemampuan


yang membahayakan kedaulatan negara, kepribadian bangsa, keutuhan wilayah negara, dan
keselamatan segenap bangsa. Salah satu penyebabnya adalah....
A. pengaruh negatif ideologi
B. pengaruh negatif urbanisasi
C. pengaruh negatif globalisasi
D. pengaruh positif globalisasi
E. pengaruh intervensi asing

19. Berdasarkan UU yang telah di atur UUD 1945 simbol negara yang berlambang Garuda
Pancasila dengan Semboyan Bhinneka Tunggal Ika terdapat dalam Pasal….

A. Pasal 1
B. Pasal 1 ayat 1
C. Pasal 1 ayat 2
D. Pasal 1 ayat 3
E. Pasal 1 ayat 4

20. Perhatikan data !


1. Menggunakan segala fasilitas umum dengan baik
2. Bersedia untuk menjaga keutuhan NKRI.
3. Membangun kesadaran akan pentingnya integrasi nasional
4. Tetap waspada terhadap segala ancaman yang mungkin terjadi
5. Meningkatkan keimanan para pemimpin dan pejabat negara
Berdasarkan data diatas, Peran serta masyarakat untuk mengatasi berbagai ancaman dalam
membangun integrasi nasional ditunjukkan pada nomor....
A. 1,2 dan 3
B. 1,3 dan 4
C. 2,3 dan 4
D. 2,3 dan 5
E. 3,4 dan 5

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 8


21. Praktek sistem pemerintahan parlementer yang diterapkan pada masa ini ternyata tidak
membawa bangsa Indonesia ke arah kemakmuran, keteraturan dan kestabilan politik. Hal
ini tercermin dari jatuh bangunnya kabinet dalam kurun waktu itu telah terjadi 7 kali
pergantian kabinet. Dari wacana tersebut diatas menggambarkan fenomena yang terjadi
pada pelaksanaan demokrasi di Indonesia pada .....
A. Periode 1945-1949
B. Periode 1949-1950
C. Periode 1950-1959
D. Periode 1959-1965
E. Periode 1965-1998

22. Perhatikan gambar berikut :

Gambar di atasmerupakan salah satu bentuk pengamalan nilainilai Pancasila, yaitu


nilai……

A. Ketuhanan
B. Kemanusiaan
C. Persatuan
D. Kerakyatan
E. Keadilan

23. Perhatikan gambar berikut ini!

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 9


Berdasarkan gambar di atas, yang berkaitan dengan prinsip-prinsip demokrasi pancasila
adalah….

A. Adanya control atau kendali atas keputusan pemerintah


B. Adanya pemilihan yang teliti dan jujur.
C. Adanya hak memilih dan dipilih.
D. Adanya kebebasan menyatakan pendapat tanpa ancaman
E. Adanya kebebasan mengakses informasi.

24. Perhatikan data!


1.Jiwa solidaritas dan setia kawan
2. Jiwa toleransi dan tenggang rasa
3. Jiwa kstaria dengan pamrih
4. Jiwa tanpa pamrih dan tanggung jawab

Berdasarkan data diatas, yang menunjukkan nilai-nilai yang dapat memperkokoh persatuan
dan kesatuan bangsa yaitu ada pada nomor....
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 2 dan 4
C. 1, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 4
E. 3 dan 4

25. Perhatikan data!


(1) Memegang kekuasaan pemerintahan
(2) Menyetujui atau tidak menyetujui peraturan pemerintah pengganti UU (yang diajukan
Presiden) untuk ditetapkan menjadi UU
(3) Menetapkan peraturan pemerintah
(4) Mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri
(5) Mengangkat duta dan konsul
Dari data tersebut diatas, yang merupakan kewenangan DPR ditunjukkan pada nomor....
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
E. 1

26. Status kewarganegaraan seorang anak yang dilahirkan di Turki dari pasangan Warga
Negara Indonesia adalah warganegara Indonesia. Hal ini karena Indonesia menganut asas
….

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 10


A. Ius soli
B. Apatride
C. Bipatride
D. Repudiasi
E. Ius sanguinis

27. Perhatikan data berikut !


1. Indonesia terletak diantara 2 benua
2. Keadaan penduduk Indonesia memiliki netralitas yang tinggi
3. Memiliki banyak SDA
4. Terletak di 6 LU-11 LS, 95BT-141 BT
5. Kekayaan budaya adalah milik bersama bangsa
Dari data diatas yang termasuk aspek alamiah wawasan nusantara adalah...

A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
E. 3, 4 dan 5

28. Perhatikan data!


(1) Memegang kekuasaan pemerintahan
(2) Membuat perjanjian internasional dengan persetujuan DPR
(3) Menetapkan peraturan pemerintah
(4) Mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri
(5) Mengangkat duta dan konsul
Dari data tersebut diatas, yang merupakan kewenangan presiden sebagai kepala
pemerintahan ditunjukkan pada nomor....
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (3) dan (4)
C. (2), (3) dan (4)
D. (2), (3) dan (5)
E. (2), (4) dan (5)

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 11


29. Perhatikan kewenangan pemerintahan berikut !
(1) pendidikan
(2) peradilan (yustisi)
(3) politik luar negeri
(4) pengembangan budaya
(5) pertahanan dan keamanan
Berdasarkan hal diatas, yang merupakan kewenangan dari pemerintahan pusat ditandai
oleh nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4)
D. (2), (3), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

30. Perhatikan data-data berikut ini!


1. Struktur organisasi yang didesentralisasikan merupakan pendelegasian wewenang dan
memperingan manajemen pemerintah pusat.
2. Mengurangi bertumpuknya pekerjaan di pusat pemerintahan.
3. Dalam menghadapi permasalahan yang amat mendesak, pemerintah daerah harus
menunggu instruksi dari pusat.
4. Hubungan yang kurang harmonis antara pemerintah pusat dan daerah karena berebut
kewenangan.
5. peningkatan efisiensi dalam segala hal, khususnya penyelenggara pemerintahan baik
pusat maupun daerah.
Dari data tersebut diatas yang merupakan kelebihan dari pelaksanaan asas desentralisasi
….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

31. Pada Pemilu 2014 lalu, pemilu diikuti oleh 12 parpol nasional dan 3 parpol lokal Aceh.
Sebanyak 12 parpol nasional itu yakni Partai NasDem, PKB, PKS, PDIP, Partai Golkar,
Partai Gerindra, Partai Demokrat, PAN, PPP, Partai Hanura, PBB, PKPI. Adapun, 3 parpol
lokal Aceh yakni Partai Damai Aceh, Partai Nasional Aceh, dan Partai Aceh. Sedangkan
pada Pemilu 2019 diikuti oleh 16 partai politik nasional ditambah 4 partai politik lokal di
Aceh.

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 12


Berdasarkan pernyataan di atas perbedaan pemilu 2019 dengan sebelumnya terletak pada....

A. Pileg dan Pilpres digelar serentak


B. Jumlah Parpol bertambah
C. Presidential Threshold Pakai Hasil Pileg 2014
D. Presidential Threshold Pakai Hasil Pileg 2014
E. Metode Penghitungan Jumlah Kursi

32. Perhatikan data dibawah ini :


1) Memperoleh kewarganegaraan Indonesia sesuai dengan peraturan yang berlaku
2) Salingmenghormati dan menghargaiantarsesanamanusia
3) Menjadianggotapartaipolitik, hakmemilih dan dipilihdalamPemilihanUmum
4) Mendahulukankepentingan negara atauumumdaripadakepentinganpribadi
5) Menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan keyakinan yang dianutnya
6) Membela negara dari segala bentuk ancaman, baik yang dating daridalammaupunluar negeri
Dari data di atas yang termasukhak dan kewajiban bukan warga negara ditunjukkan pada
nomor…
A. (1), (2) dan (3)
B. (1), (2) dan (4)
C. (1), (2) dan (5)
D. (3), (4) dan (6)
E. (3), (5) dan (6)

33. Perhatikan artikel berikut :


Sengket
a Ambalat diakibatkan oleh negara Malaysia yang ingin merebut Ambalat karena keistimewaan
Ambalat yang memiliki kakayaan laut dan bawah laut, khususnya untuk pertambangan minyak.
Konflik yang terjadi antara Indonesia dengan negara lain dapat memperkuat integrasi nasional.
Faktor pendukung integrasi nasional antara lain adalah….
A. Sumber daya manusia
B. Jumlah penduduk yang banyak
C. Sumber daya alam yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia
D. Letak wilayah Indonesia pada posisi silang, antara dua benua dan dua
samudra
E. Semangat persatuan serta kesatuan di dalam Bangsa, Bahasa dan Tanah Air Indonesia

34. Perhatikan table berikut ini!

NO Penerapan nilai-nilai Pancasila

1. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 13


2. Mengutamakan musyawarah untuk mufakat

3. Menghargai pendapat orang lain

Dari tabel di atas, merupakan penerapan nilai-nilai Pancasila pada sila ke...

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

Tulislah jawaban dengan benar dan tepat untuk menjawab soal di bawah ini !

35. Setiap warga negara mempunyai hak dan kewajiban yang sama, namun selalu saja ada yang
melanggar hak dan mengingkari kewajiban. Tunjukkan 3 upaya pemerintah dalam
mengatasi untuk mengatasi berbagai kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban
warga negara ?

36. Jelaskanlah peran Pemerintah dalam menegakkan supremasi hukum?

37. Dalam dunia Internasional, peranan Indonesia untuk membina dan mempererat
persahabatan dan kerja sama saling menguntungkan antar bangsa perlu diperluas dan
ditingkatkan, berlandaskan pada politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif baik secara
bilateral maupun multilateral.
Sebutkan 4 (empat) komponen yang terkandung dalam hubungan internasional yang terjadi
di Indonesia dengan Negara Luar Negeri!

38. Berikan contoh 5 (lima) pengaruh positif kemajuan Iptek dalam aspek ekonomi!

39. Jelaskan wewenang Lembaga eksekutif, legislative dan yudikatif!

KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 14


KUMPULAN SOAL USBK – PPKN – SMAI PBS 15

Anda mungkin juga menyukai