Anda di halaman 1dari 4

LITERATURE REVIEW HIPERKALEMIA

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Blok 1.6

Fundamental of Nursing

MUHAMMAD REZA FAJRIN ASHARI

4002160074

S1 KEPERAWATAN A

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN DHARMA HUSADA BANDUNG
2017
HIPERKALEMIA

Peneliti dan Tujuan Metode participant Hasil kesimpulan


tahun penelitian penelitian
penelitian
Rismawati Untuk Konsep - Jumlah Natrium
Yaswir, Ira mengetahui natrium dalam merupakan
Ferawati tentang ekstrasel 60 kation
(2012) fisiologi mEq/kgBB terbanyak
natrium, perhari. dalam cairan
kalium dan Konsentrasi ekstra sel
klorida, kalium intrasel jumlah nya
gangguan sekitar 145 dapat
keseimbangan mEq/L dan mencapai 60
serta konsentrasi mEq/kg BB
pemeriksaan kalium per hari.
laboratorium ekstrasel 4-5 Sekitar 98%
mEq/ L. jumlah kalium
Jumlah klorida dalam tubuh
pada orang Klorida adalah
dewasa sekitar anion utama
30 mEq/kgBB dalam cairan
ekstrasel
Gabriel, Untuk Deskriptif 35 sampel Hiperkalemia Pada pasien
Arthur E, mengetahui observasional bukanlah Penyakit
Maya F penyebab penyebab Ginjal Kronis
(2016) utama Pasien utama Pasien non dialisis
mengalami mengalami stadium 5 di
penyakit ginjal penyakit ginjal Manado
kronis non kronis non Normokalemia
dialisis dialisis yang paling
stadium 5 di stadium 5 sering
manado ditemukan
dibandingkan
hiperkalemia
dan
hipokalemia.
Martono Untuk Purposive 50 pasien Pasien yang Gagal ginjal
(2015) mengetahui Sampling gagal ginjal melakukan merupakan
pengendalian kronik di hemodialisa factor utama
overload Ruang dapat seseorang
cairan kalium Hemodialisa mengendalikan dapat terkena
serum untuk RSUD kadar overload hyperkalemia,
menurunkan Moerwadi cairan kalium dikarenakan
resiko Surakarta serum, serta tubulus tidak
terjadinya dapat dapat
henti jantung menurunkan menukarkan
pada resiko henti Kalium dengan
asuhan jantung Natrium yang
keperawatan akan
pasien gagal menyebabkan
ginjal kronik resiko henti
jantung.
Sehingga
dianjurkan
kepada pasien
dengan gagal
ginjal kronik
untuk selalu
melakukan
hemodialisa
dengan teratur
Nurhamida Untuk Purposive 20 atlet Minuman yang Adanya
Sari mengetahui Sampling mengandung pengaruh yang
Siregar(2016) pengaruh kalium lebih bermakna
rehidrasi tinggi dapat
rehidrasi
setelah menunda
pemulihan setelah
olahraga
volume plasma olahraga
denganair
kelapa lebih lama dengan air
dibandingkan kelapa
dengan
minuman
berntrium
tinggi

Tonang Dwi Kadar serum Observasional 160 pasien / Hubungan Pada pasien
Ardyanto, kreatinin dan analitik penderita Antara kadar non diabetic
Tahono kalium pasien kreatinin dan menghasilkan
(2011) dengan dan kalium di hubungan
tanpa Diabetes keadaan Antara kalium
Jenis (Tipe) II diabetic, dan kreatinin
hubungan serum yang
tersebut tidak lebih kuat.
didapatkan. Sedangkan
Dan non pada pasien
diabetic di diabetic
dapatkan menunjukan
bahwa
hubungan
Antara kadar
serum
kreatinin dan
kalium tidak
ada atau sangat
lemah
Daftar pustaka

Yaswir, R., & Ferawati, I. (2012). Fisiologi dan gangguan keseimbangan natrium, kalium dan
klorida serta pemeriksaan laboratorium. Jurnal Kesehatan Andalas, 1(2), 80-85

Siregar, N. S. (2017). PENGARUH REHIDRASI SETELAH OLAHRAGA DENGAN AIR


KELAPA. JURNAL ILMU KEOLAHRAGAAN, 15(2), 12-20.

Martono, M. (2015). PENURUNAN RESIKO HENTI JANTUNG PADA ASUHAN


KEPERAWATAN PASIEN YANG DILAKUKAN HEMODIALISA MELALUI
PENGENDALIAN OVERLOAD CAIRAN KALIUM SERUM. Interest: Jurnal Ilmu
Kesehatan, 4(1).

Sandala, G. A., Mongan, A. E., & Memah, M. F. (2016). Gambaran kadar kalium serum pada
pasien penyakit ginjal kronik stadium 5 non dialisis di Manado. Jurnal e-Biomedik, 4(1).

Ardyanto, T. D., & Tahono, T. (2016). KADAR SERUM KREATININ DAN KALIUM
PASIEN DENGAN DAN TANPA DIABETES JENIS (TIPE) II.Indonesian Journal of
Clinical Pathology and Medical Laboratory, 17(2), 72-75.

Anda mungkin juga menyukai