Anda di halaman 1dari 4

Nama : YASMIN AURELIA NURQADIRA PUTRI

Kelas : 3KA10
Mata Praktikum : Oracle
Matakuliah : Sistem Basis Data 2
Pertemuan Ke :3
Tanggal : 13 April 2021
Ketua Asisten : Ruth Faomasinia Gea
Asisten Baris : Wirno Wahyu Ramdani

Laboratorium Sistem Informasi


Universitas Gunadarma
ATA 2020 / 2021
Activity M3 Tipe B

Tugas :

1. Berikan hak akses untuk koneksi ke user “Boni”, kemudian berikan hak SELECT, INSERT,
UPDATE pada table mahasiswa ke user “Boni”. Buatlah program tersebut, screenshoot dan
berikan penjelasan syntax nya!
2. Perusahaan X membutuhkan sebuah role khusus untuk melakukan pengaturan hak akses. untuk
membuat sebuah role baru dengan nama „supervisor‟ dengan password „pass123‟ . Buatlah
program tersebut, screenshoot dan sertakan penjelasan syntax nya!

TAMBAHAN:

 Kumpulkan Jawaban Dalam Format Pdf.

 Gunakan Template Atau Format Ini Untuk Menjawab.

 Praktikan Yang Jawabanya Sama [Kurang Lebih (80%)] Akan Mendapatkan Nilai
Minimal !

 Jawaban Yang Dikumpulkan Diluar Batas Waktu Pertemuan Tidak Akan Diinput
Nilainya.!

Jawaban :
1. Memberikan hak akses SELECT, INSERT, UPDATE

 Membuat Koneksi
CONN [nama_database] / [password];

 Pemberian Hak Akses selalu diawali dengan "GRANT"


GRANT SELECT, INSERT, UPDATE TO [nama_user];

 Priviledge Object yang dimiliki oleh Oracle digunakan untuk mengakses database user lain,
antara lain:
SELECT = Hak akses melihat data
INSERT = Hak akses memasukkan data
UPDATE = Hak akses melakukan perubahan data
2. Role khusus untuk melakukan pengaturan hak akses

Operasi ALTER ROLE diapakai untuk mengubah tingkat kerahasiaan.

GRANT system_privilege TO {user_name | role | PUBLIC}


[WITH ADMIN OPTION];

WITH ADMIN OPTION memungkinkan penerima hak akses untuk memberikan GRANT ini
kepada orang lain.

Role adalah sekumpulan named set of privilege. Operasi-operasi yang terdapat pada role adalah
CREATE, ALTER, dan DROP, satu operasi SET untuk pengaktifan ditambah dengan dua
operasi GRANT dan REVOKE (seperti untuk privilege). Role dibuat untuk mempermudah
pengelolaan privilege

Anda mungkin juga menyukai