Anda di halaman 1dari 3

[BAB 5] Latihan Soal Konduktor dan Isolator Panas Kelas 6 + Kunci Jawaban

Latihan Soal Konduktor dan Isolator

A. Pilihan Ganda

1. Besi adalah benda yang bisa menghantarkan panas. Sebuah benda yang bisa menghantarkan
panas disebut sebagai?

A. Konduktor

B. Isolator

C. Transformator

D. Transistor

2. Kayu termasuk benda yang tidak bisa menghantarkan panas. Benda yang tidak bisa
menghantarkan panas disebut sebagai?

A. Kapasitor

B. Reflektor

C. Isolator

D. Konduktor

3. Lihat gambar setrika diatas, bagian mana yang dibuat dari bahan isolator?

A. a

B. b

C. c

D. d

4. Diatas adalah gambar panci. Selama ini panci sering dibuat dari bahan konduktor, yakni?

A. Besi

B. Alumunium

C. Seng
D. Tembaga

5. Diatas adalah katel. Apa bahan yang cocok digunakan untuk membuat benda seperti ini?

A. Tembaga

B. Plastik

C. Seng

D. Alumunium

6. Dibawah ini adalah benda yang bisa menghantarkan panas adalah?

A. Besi

B. Plastik

C. Ebonit

D. Kayu

7. Sebuah benda yang memiliki sifat konduktor jika disentuh menggunakan tangan akan terasa?

A. Lembut

B. Keras

C. Panas

D. Dingin

8. Sebuah benda memiliki sifatnya sendiri-sendiri. Sifat benda yang digunakan untuk memperlambat
proses hilangnya dan proses bertambahnya panas adalah?

A. Lunak dan lembut

B. Isolator

C. Konduktor

D. Keras dan kuat

9. Dibawah ini adalah benda yang dapat mempertahankan suhu didalamnya adalah?

A. Termos

B. Ketel

C. Panci
D. Tabung

10. Pegangan panci biasanya menggunakan bahan khusu untuk menahan panas. Bahan yang
digunakan untuk membuat pegangan panci adalah?

A. Erbonit

B. Kayu

C. Plastik

D. Kertas

B. Essay

1. Sebutkan benda yang memiliki sifat isolator?

2. Sebutkan benda-benda yang memiliki sifat konduktor?

3. Apa bahan yang biasa digunakan untuk membuat pegangan katel?

4. Seperti yang sudah kami sebutkan, panci biasa menggunakan alumunium, kenapa demikian?

5. Termos memiliki sebuah kain perca atau kertas. Apa fungsi perc atau kertas pada termos?

6. Sebutkan alat dapur yang dibuat dengan bahan yang memiliki sifat konduktor?

7. Apa bahan yang cocok digunakan untuk membuat wajan?

8. Apa fungsi dari tremos?

9. Apa bahan yang biasa digunakan untuk membuat pegangan teflon?

10. Dalam sebuah tremos ada ruang vakum, apa fungsinya?

C. Uraian

1. Peralatan dapur biasanya dibuat dari konduktor. Sebutkan alasannya?

2. Sebutkan bahan yang digunakan untuk membuat tremos?

3. Apa bahan yang diperlukan untuk membuat katel?

4. Kenapa benda dengan sifat konduktor bila disentuh terasa dingin?

5. Sebutkan benda-benda yang tidak bisa menghantarkan panas?

Kunci Jawaban dari soal ini dapat kami baca di https://sekolah.divedigital.id/bab-5-latihan-soal-


konduktor-dan-isolator-panas-ipa-kelas-6-kunci-jawaban/

Anda mungkin juga menyukai