Anda di halaman 1dari 11

KERAJINAN

TEKSTIL
Kelas VII – Part 3
Pengertian
Tekstil adalah bahan yang berasal dari
serat yang diolah menjadi benang lalu
dirajut atau ditenun menjadi kain sebagai
bahan untuk pembuatan busana dan
berbagai produk kerajinan tekstil lainnya.

Kerajinan tekstil adalah produk yang


memanfaatkan bahan baku tekstil yang
tersedia dan dikerjakan secara manual
dihasilkan melalui keterampilan tangan
dengan alat bantu sederhana dalam
jumlah yang terbatas.
FUNGSI KERAJINAN TEKSTIL

Fungsi Penghias Fungsi Benda Pakai

Kerajinan yang dibuat semata-mata Kerajinan yang dibuat


sebagai hiasan pada suatu benda berdasarkan tujuan untuk
atau sebagai pajangan suatu ruang digunakan sebagai
dan tidakmemiliki makna tertentu kebutuhan sehari-hari
selain menghias.

Cth: Hiasan dinding Cth: Baju, tas, aksesoris

Fungsi Kelengkapan Ritual Fungsi Simbolik

Kerajinan yang mengandung simbol- Kerajinan tekstil tradisional selain


symbol tertentu dan berfungsi sebagai sebagai hiasan juga berfungsi
benda magis berkaitan dengan melambangkan hal tertentu yang
kepercayaan dan spiritual berhubungan dengan nilai spiritual

Cth: Kain ulos, kendi Cth: Tapestri, tenun, batik


Prinsip Kerajinan Tekstil
Keunikan Bahan Kerajinan

Sebuah kerajinan memiliki keunikan


tersendiri dikarenakan kekayaan alam
01
Indonesi yg melimpah, ciri khas yg unik
setiap daerah dan teknik yg digunakan Keterampilan Tangan
dalam membuat kerajinan
02 Di dalam pengerjaan sebuah produk
kerajinan diperlukan keterampilan
tangan calam mengerjakan pekerjaan
Unsur Hiasan (Ornament) manual yg bersifat praktik.

Unsur hiasan adalah unsur dekorasi


yang dibuat dengan berbagai cara di 03
antaranya, dilukis, diukir, dan dicetak.
Ada dua jenis cara penerapan unsur
hiasan pada produk kerajinan yaitu,
Unsur Estetik

04
hiasan pada permukaan produk, dan
Nilai estetik dalam karya kerajinan fungsi
hiasan terstruktur
hias dan fungsi pakai dilihat dari aspek
bentuk, warna ragam hias dan komposisi
Proses Produksi Kerajinan Tekstil

1 3
2 4
Tapestri Sulam
● Pengertian Batik ● Jenis sulam Jahit
● Bahan
● Jensi Batik
Aplikasi
● Alat
● Proses Pembuatan ● Bahan
● Alat
● Jensi Batik
● Proses Pembuatan
● Bahan
● Alat
● Proses Pembuatan
TAPESTRI
Pengertian
Tapestri merupakan sebuah teknik
membuat karya tekstil dengan cara
menenun benang-benang

Bahan
Proses Pembuatan ● Benang tipis untuk lungsi
● Benang tebal untuk pakan

Alat
● Kayu spanram
● Batang kayu
Batik

Jenis Ptoses Pembuatan


Carilah 3 jenis batik di internet,
kemudian gambarkan pada buku
● Teknik cap
gambar, foto dan upload di ● Teknik tulis
instagram sertakan caption ● Teknik campuran
penjelasan tentang jenis batik
tersebut, lalu mention/tag *Baca buku hal 65-66 untuk
@melanidevi untuk penjelasan lebih lengkap
mendapatkan nilai BONUS!

Alat Bahan
● Canting  Bandul ● Kain putih
● Kompor  Gawangan ● Malam/ lilin
● Pola batik  Dingklik ● Zat pewarna batik
● Ember  Wadah penampung
● Panci limbah alam
Sulam
Sulam Kepala Sulam Bayang
Peniti Teknik penempatan
kain yang bertindih,
Sulaman dengan kain warna
tekstur diletakkan pada
menyerupai bagian bawah kain
kepala jarum dasar sedangkan
sulaman dilakukan
pentul yang
pada bagian atas
berukuran kecil
kain dasar

Sulam Renda Sulam Pita


Bangku
Menggunakan
Jenis sulam yang
pita-pita dengan
memiliki fungsi
berbagai ukuran
sebagai renda
dan ketebalan
baju atau taplak
yang bervariasi
dan lainnya
• Jahit aplikasi standar
Jahit Aplikasi
• Jahit aplikasi pada potong sisip
• Jahit aplikasi pada potong motif
• Jahit aplikasi pada lipat potong
• Jahit aplikasi pengisian • Benang jahit/ benang sulam
• Kain bermotif/polos
Jenis Bahan

Alat Ptoses Pembuatan


• Jahum jahit tangan & sulam • Pemindangan
• Gunting • Kapur jahit
• Jarum pentul • Cukil
• Tudung jari dan alat • Setrika
pemasuk benang
TUGAS 3

Klik link ini untuk mengerjakan tugas 3!

bit.ly/T3-K7
Kerjakanlah
tugasmu sekarang!

Karena kadang
“NANTI” itu bisa Thank You
berubah menjadi
“GAK AKAN
PERNAH”

Anda mungkin juga menyukai