Anda di halaman 1dari 2

1.

Standarisasi IEEE yang mengatur terkait jaringan dan sertifikasi nirkabel (Wi-Fi) adalah :
IEEE 802.11
2. Pada Model OSI, Router beroperasi pada lapisan/layer....?
Network Layer
3. Lapisan/Layer Model OSI yang Berfungsi sebagai antarmuka jaringan dengan perangkat
lunak aplikasi yang memiliki fungsionalitas jaringan, mengatur bagaimana aplikasi dapat
mengakses jaringan, dan kemudian membuat pesan-pesan kesalahan adalah?
Application Layer
4. Pertukaran protokol di level tertentu tanpa mempengaruhi atau merusak hubungan atau
fungsi dari level lainnya disebut dengan ?
Modularity
5. jika kita bekerja menggunakan telnet atau FTP, maka lapisan / layer OSI yang
berfungsi adalah lapisan/layer?
Application Layer
6. Paket untuk sampai di pesawat, dapat dikirim melalui truk atau kapal. Masing-masing
cara tersebut, pengirim tetap mengirimkan dan berharap paket tersebut sampai di
Tujuan. Pesawat terbang membawa paket ke Tujuan tanpa memperhatikan bagaimana
paket tersebut sampai di pesawat tersebut. pernyataan ini merupakan contoh
pendekatan dari :
Modularity
7. Teknik untuk mengirimkan dan menerima beberapa jenis data yang berbeda sekaligus
pada saat yang bersamaan melalui sebuah media network disebut ?
Multiplexing
8. Pada OSI, LLC masuk pada layer/lapisan ?
Data Link Layer
9. Organisasi apakah yang Bertanggung jawab terhadap arsitektur Internet dan Mengatur
standarisasi protokol TCP/IP untuk Internet ?
IETF
10. Badan/lembaga/Institusi yang menetapkan standard resmi telekomunikasi suatu negara
berikut di bawah ini adalah benar, kecuali :
Badan Regulasi Telekomunikasi
11. Multitasking adalah teknik untuk mengirimkan dan menerima beberapa jenis data
yang berbeda sekaligus pada saat yang bersamaan melalui sebuah media network.
Pernyataan ini menurut anda ?
Salah
12. Apa kepanjangan dari MAC ?
Media access control
13. OSI Models disusun atas 7 lapisan/Layer, yaitu : Session Layer, Physical Layer,
Powerpoint Presentation Layer, Data Link Layer, Transport Layer, Network Layer,
Application Layer. Pernyataan ini menurut anda ?
Salah
14. Lapisan/layer OSI yang berfungsi untuk mendefinisikan media transmisi jaringan,
metode pensinyalan, sinkronisasi bit, arsitektur jaringan (seperti halnya Ethernet atau
Token Ring), topologi jaringan dan pengabelan adalah ?
Physical Layer
15. Lapisan OSI yang mendefinisikan bagaimana Network Interface Card (NIC) dapat
berinteraksi dengan media kabel atau radio adalah ?
Physical Layer
16. ISO / IEC 20000-1: 2011 adalah standar sistem manajemen pelayanan yang
menetapkan persyaratan bagi penyedia layanan untuk merencanakan, membuat,
menerapkan, mengoperasikan, memantau, meninjau, memelihara, dan meningkatkan
SMS. Persyaratannya meliputi desain, transisi, pengiriman, dan peningkatan layanan
untuk memenuhi persyaratan layanan yang disepakati. Pernyataan ini menurut anda ?
Benar
17. Manfaat penggunaan OSI adalah sebagai berikut, kecuali:
Protokol yang berbeda dalam stack melakukan fungsi yang berbeda yang
membantu mengirim atau menerima pesan keseluruhan
18. Melakukan segmentasi dan menyatukan kembali data yang tersegmentasi
(reassembling) dari upper layer menjadi sebuah arus data yang sama. Contoh : TCP,
UDP, SPX. Adalah tugas Model OSI dengan lapisan/layer Transport. Pernyataan ini
menurut anda adalah :
benar
19. Transport Layer berfungsi untuk mendefinisikan alamat-alamat IP, membuat header
untuk paket-paket, dan kemudian melakukan routing melalui internetworking dengan
menggunakan router dan switch. Menurut anda pernyataan ini?
Salah
20. Organisasi yang mengeluarkan standarisasi tentang peralatan yang dipakai untuk
jaringan, terutama mengurusi masalah standarisasi tentang LAN dengan kode 802
adalah ?
IEEE
21. Berikut di bawah ini merupakan Fungsi model OSI Lapisan/Layer Session, kecuali :
Menangani notifikasi error, topologi jaringan, flow control
22. Lapisan OSI yang berfungsi untuk menentukan bagaimana bit-bit data
dikelompokkan menjadi format yang disebut sebagai frame. Selain itu, pada level ini
terjadi koreksi kesalahan, flow control, pengalamatan perangkat keras seperti MAC
Address adalah Data Link Layer. Menurut anda pernyataan ini ?
benar
23. Menentukan bagaimana dua terminal mengatur koneksi, menjaga, memelihara dan
memberhentikan koneksi, bagaimana mereka saling berhubungan satu sama lain
adalah fungsi Model OSI Lapisan Physical Layer. Pernyataan ini menurut anda ?
Salah
24. Kepanjangan IEEE adalah ?
Institute of Electrical and Electronics Engineers
25. Standarisasi dari organisasi I Triple E terkait dengan Integrated Services LAN dikode
kan dengan Nama ?
Tidak ada jawaban yang benar

Anda mungkin juga menyukai