Anda di halaman 1dari 2

NAMA : RIKA MARIA ULPA

NIM : 051922041

TUGAS PRAKTIKUM PWS KIA

ASKEB KOMUNITAS

1. Target cakupan ibu hamil baru (cakupan K1) dalam satu tahun di Kabupaten A
ditentukan 80%.
a. Hitung sasaran rata-rata setiap bulan
b. Hitung sasaran pencapaian kumulatif sampai bulan September

JAWAB :

a.sasaran rata rata setiap bulan


80 = 6,6%
12bln
b. sasaran pencapaian sampai bulan September
(9x6,6%) =59,4%

2. Tentukan dan buat analisis gambaran status desa dibawah ini !

Desa Cakupan terhadap target Terhadap cakupan bulan lalu Status Desa

Diatas Di bawah Naik Turun Tetap

Mawar + + ?

Melati + + ?

Anggrek + + ?

Dahlia + + ?

Kamboja + + ?

JAWAB :
- Desa Mawar : status desa jelek, dikarenakan cakupan terhadap target dibawah dan
cakupan terhadap bulan lalu turun

- Desa Melati : status desa kurang, dikarenakan cakupan terhadap target diatas dan
cakupan bulan lalu cenderung menurun. Ini perlu mendapat perhatian , karena jika
cakupan terus menurun tidak akan mencapai cakupan target tahunan yang ditentukan.

- Desa Anggrek : status desa cukup , dikarenakan cakupan terhadap target dibawah
namun cakupan bulan lalu naik.

- Desa Dahlia: status desa baik, dikarenakan cakupan terhadap target diatas dan
cakupan bulan lalu naik. Jika keadaan tersebut berlanjut, maka desa tersebut akan
mencapai atau melebihi target tahunan yang ditentukan.

- Desa kamboja : status desa cukup , dikarenakan cakupan terhadap target dibawah
namun cakupan bulan lalu naik.

Anda mungkin juga menyukai