Anda di halaman 1dari 30

Program Tahunan

Satuan pendidikan : SMP/MTs


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan
Alam Kelas : VII

Alokasi
No Semest Kompetensi Inti/Kompetensi Dasar Ket
Waktu
er .
1 I 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan 90 JP
. prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
3.1 Menerapkan konsep pengukuran berbagai besaran
dengan menggunakan satuan standar (baku).
3.2 Mengklasifikasikan makhluk hidup dan benda berdasarkan
karakteristik yang diamati.
3.3 Menjelaskan konsep campuran dan zat tunggal (unsur dan
senyawa), sifat fisika dan kimia, perubahan fisika dan kimia
dalam kehidupan sehari-hari.
3.4 Menganalisis konsep suhu, pemuaian, kalor, perpindahan
kalor, dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
termasuk mekanisme menjaga kestabilan suhu tubuh
pada manusia dan hewan.
3.5 Menganalisis konsep energi, berbagai sumber energi,
dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-
hari termasuk fotosintesis.

4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret


2 (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
. membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan
yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/ teori.
4.1 Menyajikan data hasil pengukuran dengan alat ukur yang
sesuai pada diri sendiri, makhluk hidup lain, dan benda-
benda di sekitar dengan menggunakan satuan tak baku dan
satuan baku.
4.2 Menyajikan hasil pengklasifikasian makhluk hidup dan benda
di lingkungan sekitar berdasarkan karakteristik yang diamati.
4.3 Menyajikan hasil penyelidikan atau karya tentang sifat
larutan, perubahan fisika dan perubahan kimia, atau
pemisahan campuran.
4.4 Melakukan percobaan untuk menyelidiki pengaruh kalor
terhadap suhu dan wujud benda serta perpindahan
kalor.
4.5 Menyajikan hasil percobaan tentang perubahan bentuk
energi, termasuk fotosintesis.
II
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan
3 prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
. pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
3.6 Mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan mulai dari tingkat
sel sampai organisme dan komposisi utama penyusun sel.
3.7 Menganalisis interaksi antara makhluk hidup dan
lingkungannya serta dinamika populasi akibat
interaksi tersebut.
3.8 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan
dan dampaknya bagi ekosistem.
3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem.
3.10 Menjelaskan lapisan bumi, gunung api, gempa bumi, dan
tindakan pengurangan resiko sebelum, pada saat, dan
pasca bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya.
3.11 Menganalisis sistem tata surya, rotasi dan revolusi bumi,
rotasi dan revolusi bulan, serta dampaknya bagi kehidupan di
Alokasi
No Semester Kompetensi Inti/Kompetensi Dasar Ket.
Waktu
4. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret 90 JP
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan
membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan
yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/ teori.
4.6 Membuat model struktur sel tumbuhan/hewan.
4.7 Menyajikan hasil pengamatan terhadap interaksi
makhluk hidup dengan lingkungan sekitarnya.
4.8 Membuat tulisan tentang gagasan penyelesaian masalah
pencemaran di lingkungannya berdasarkan hasil
pengamatan.
4.9 Membuat tulisan tentang gagasan
adaptasi/penanggulangan masalah perubahan iklim.
4.10 Mengomunikasikan upaya pengurangan resiko dan
dampak bencana alam serta tindakan penyelamatan diri
pada saat terjadi bencana sesuai dengan jenis ancaman
bencana di daerahnya.
4.11 Menyajikan karya tentang dampak rotasi dan revolusi
bumi dan bulan bagi kehidupan di bumi, berdasarkan hasil
pengamatan atau penelusuran berbagai sumber
Jumlah jam pelajaran per tahun 180 JP

..............., .........................
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Program Semester
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan
Alam Kelas/Semester : VII/2

Bulan/Minggu
Alokasi
Bab Kompetensi Dasar Waktu Januari Februari Maret April Mei Juni
(JP)
1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5
6 Organisasi Kehidupan 15

x = Libur bulan Ramadhan, Kegiatan tengah semester, Ulangan akhir semester, remedial, dan Libur akhir semester.
3.6 “Mengidentifikasi sistem
organisasi kehidupan mulai dari
tingkat sel sampai organisme dan
komposisi utama penyusun sel.”

4.6 “Membuat model struktur sel


tumbuhan/hewan.”

Interaksi Makhluk Hidup dengan 15


7
Lingkungannya.

3.7 “Menganalisis interaksi antara


makhluk hidup dan lingkungannya
serta dinamika populasi akibat
interaksi tersebut.”

4.7 “Menyajikan hasil pengamatan


terhadap interaksi makhluk hidup
dengan lingkungan sekitarnya.”

8 Pencemaran Lingkungan 15

3.8 Menganalisis terjadinya


pencemaran lingkungan dan
dampaknya bagi ekosistem.

4.8 “Membuat tulisan tentang


gagasan penyelesaian masalah
pencemaran di lingkungannya
berdasarkan hasil pengamatan.”

9 Pemanasan Global 15

3.9 “Menganalisis perubahan iklim


dan dampaknya bagi ekosistem.”

4.9 “Membuat tulisan tentang


gagasan adaptasi/
penanggulangan masalah
perubahan iklim.”

10 Lapisan Bumi 15

3.10 “Menjelaskan lapisan bumi,


gunung api, gempa bumi, dan
tindakan pengurangan resiko
sebelum, pada saat, dan pasca
bencana sesuai ancaman
bencana di daerahnya.”

4.10 Menyajikan hasil percobaan


tentang getaran, gelombang,
dan bunyi.

11 Tata Surya 15

3.11 “Menganalisis sistem tata


surya, rotasi dan revolusi bumi,
rotasi dan revolusi bulan, serta
dampaknya bagi kehidupan di
bumi.”

4.11 “Menyajikan karya tentang


dampak rotasi dan revolusi
bumi dan bulan bagi kehidupan
di bumi, berdasarkan hasil
pengamatan atau penelusuran
berbagai sumber informasi.”

Ulangan Akhir Semester 90

Jumlah
Silabus
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : VII/2
Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

3.6 Mengidentifikasi sistem organisasi Organisasi Kehidupan Mengamati Sikap 15 JP • Buku paket
kehidupan mulai dari tingkat sel • •
sampai organisme dan
• Sel Mengamati sel pada tumbuhan dan sel hewan. Penilaian IPA Kelas VII.
• antarteman sikap •
komposisi utama penyusun sel. • Jaringan Mengamati jaringan kulit pada makhluk hidup.
teliti, jujur, dan
Lembar kerja
• Praktikum.
4.6 Membuat model struktur sel • Organ Mengamati jaringan pada tumbuhan. tanggung jawab
tumbuhan/hewan.
• dalam pengamatan • Buku atau sumber
• Sistem Organ Mengamati organ pada tumbuhan.
dan percobaan. belajar yang
• Organisasi • Mengamati sistem organ pada tumbuhan dan
Pengetahuan relevan.
Kehidupa manusia. •
n Menanya
• Tes tulis Media elektronik.
tentang
• Mengajukan pertanyaan tentang bagian-bagian sel. organisasi
• Menanyakan tentang perbedaan sel tumbuhan kehidupan.
dan sel hewan. • Tes produk
• Menanyakan tentang jaringan pada manusia dan hasil
pengamatan
tumbuhan.
percobaan.
• Menanyakan macam-macam organ pada manusia,
Keterampilan
hewan, dan tumbuhan. Unjuk Kerja
• Menanyakan sistem organ pada manusia, hewan, • Tes unjuk
dan tumbuhan. kerja
melakukan
pengukuran.
Mengumpulkan Informasi
• Membaca teks tentang sel dan jaringan.
• Melakukan eksperimen untuk
mengetahui perbedaan sel tumbuhan
dan sel hewan.
• Membaca teks tentang organ dan sistem organ.
• Melakukan eksperimen pada jaringan
kulit manusia, tumbuhan, dan hewan.
• Melakukan eksperimen pada organ tumbuhan
dan hewan.
• Membaca teks tentang organisasi kehidupan.
• Mengidentifikasi sistem organ pada
tumbuhan, manusia, dan hewan.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan macam-macam sel
pada tumbuhan, hewan, dan manusia.
• Menyimpulkan macam-macam jaringan
pada tumbuhan, hewan, dan manusia.
• Menyimpulkan sistem organ pada
tumbuhan, hewan, dan manusia..
• Menyimpulkan hasil identifikasi
organisasi kehidupan.
• Menyimpulkan hasil analisis data yang
diperoleh dari eksperimen atau pengamatan.
Mengomunikasikan
3.7 Menganalisis interaksi Interaksi Makhluk Hidup Mengamati Sikap 15 JP • Buku paket IPA
antara makhluk hidup dengan Lingkungan • Mengamati makhluk yang ada di • Observasi sikap Kelas VII.
dengan lingkungan serta • Pengertian lingkungan sekitar, seperti hewan, objektif, jujur, • Lembar kerja
dinamika populasi akibat
Lingkungan tumbuhan, dan lain sebagainya. kritis, dan
interaksi tersebut. Praktikum.
• Interaksi dalam • Mengamati gambar tentang rantai makanan. bertanggung
4.7 Menyajikan hasil
Ekosistem
jawab. • Buku atau sumber
pengamatan terhadap • Mengamati interaksi makhluk hidup di Pengetahuan belajar yang relevan.
interaksi makhluk hidup • Pola Interaksi lingkungan sekitar. •
dengan lingkungan sekitar.
Makhluk Hidup Menanya
• Tes tertulis bentuk Media elektronik.
uraian dan/atau
• Mengajukan pertanyaan tentang pilihan ganda
pengertian lingkungan. tentang interaksi
• Mengajukan pertanyaan tentang satuan- makhluk hidup
dengan lingkungan.
satuan makhluk hidup.
Keterampilan
• Mengajukan pertanyaan tentang
Tugas
komponen penyusun ekosistem.
• Inventarisasi
• Mengajukan pertanyaan bagaimana
makhluk hidup yang
interaksi dalam ekosistem. ada di lingkungan
• Mengajukan pertanyaan bagaimana pola sekitar rumahmu.
interaksi makhluk hidup. Kemudian
Mengumpulkan Informasi eksplorasilah
bagian-bagian
• Mencari informasi tentang arti lingkungan. tubuh yang dimiliki.
• Membaca teks tentang satuan-satuan Kelompokkanlah
makhluk hidup. makhluk hidup yang
ditemui
• Mengidentifikasi macam-macam ekosistem. berdasarkan
• Mengidentifikasi komponen biotik dan abiotik. persamaan cirinya.
Unjuk Kerja
• Membaca teks tentang interaksi antara
komponen biotik dan abiotik. • Ceklist lembar
pengamatan
• Mencari informasi tentang pengaruh
kegiatan eksperimen
komponen biotik terhadap komponen abiotik.
Portofolio
• Mencari informasi tentang pengaruh
komponen abiotik terhadap komponen biotik. • Laporan tertulis
kelompok serta
• Mengidentifikasi interaksi antarkomponen biotik. tugas
• Mengidentifikasi proses rantai makanan.
• Mengidentifikasi proses jaring-jaring makanan.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan komponen penyusun ekosistem.
• Menyimpulkan interaksi dalam ekosistem.
• Menyimpulkan pola interaksi makhluk hidup.
Mengomunikasikan
• Melaporkan hasil pengamatan tentang
hewan yang membentuk koloni.
• Melaporkan hasil pengamatan pada
komponen biotik di lingkungan sekitar.
•Membuat data tentang simbiosis yang terjadi
pada makhluk hidup.
3.8 Menganalisis terjadinya Pencemaran Mengamati Sikap 15 JP • Buku paket IPA
pencemaran lingkungan dan Lingkungan • Mengamati gambar berkaitan • Observasi sikap Kelas VII
dampaknya bagi ekosistem • Pengertian dengan pencemaran sungai. objektif, jujur, • Lembar kerja
4.8 Membuat tulisan tentang
pencemaran • Mengamati berbagai pencemaran di kritis, dan
gagasan penyelesaian Praktikum
• Pencemaran air, bertanggung
masalah pencemaran di lingkungan sekitar. • Buku atau sumber
jawab.
lingkungannya tanah, dan • Mengamati tabel tentang nilai batas ambang belajar yang relevan.
berdasarkan hasil udara
zat pencemar udara.
• Observasi tentang
pengamatan • Upaya untuk disiplin, jujur, • Media elektronik
menanggulangi
• Mengamati tabel nilai indeks udara. kerjasama, percaya
pencemaran • Mengamati berbagai upaya diri, bertanggung
jawab, cermat, dan
lingkungan mengatasi pencemaran di lingkungan
sebagainya dalam
sekitar.
melakukan
Menanya berbagai kegiatan.
• Mengajukan pertanyaan tentang Pengetahuan
pengertian pencemaran lingkungan. • Tes tertulis bentuk
• Mengajukan pertanyaan tentang faktor- pilihan ganda dan/
faktor yang menyebabkan pencemaran atau uraian
lingkungan. tentang
Mengumpulkan Informasi Keterampilan
• Mencari informasi tentang arti Unjuk Kerja
pencemaran lingkungan. • Melakukan
• Membaca teks tentang faktor-faktor percobaan tentang
penyebab pencemaran lingkungan. pencemaran
udara.
• Membaca teks tentang pencemaran air,
tanah, dan udara. Proyek

• Mengidentifikasi indikator polusi air. • Melakukan


percobaan tentang
• Mengidentifikasi indikator polusi tanah. pencemaran
• Mengidentifikasi indikator polusi udara. dengan
menggunakan
• Membaca teks tentang upaya detergen terhadap
menanggulangi pencemaran lingkungan. ikan.
• Mencari informasi tentang berbagai upaya Portofolio
dalam menanggulangi pencemaran lingkungan. • Laporan tertulis
Menalar/Mengasosiasi kelompok serta
tugas
• Menyimpulkan pengertian
pencemaran lingkungan.
• Menyimpulkan faktor-faktor penyebab
pencemaran lingkungan air, tanah, dan
udara.
• Mendiskusikan tentang berbagai aktivitas
manusia yang mengganggu keseimbangan
lingkungan.
• Menyimpulkan pengertian pencemaran air,
tanah, dan udara.
• Menyimpulkan perbedaan indikator
pencemaran air, tanah, dan udara.
• Menyimpulkan upaya
penanggulangan pencemaran air,
tanah, dan udara.
3.9 Menganalisis perubahan iklim Pemanasan Global Mengamati Sikap 15 JP • Buku paket IPA
dan dampaknya bagi ekosistem • Pengertian • Mengamati peristiwa yang berkaitan dengan • Observasi sikap Kelas VII
4.9 Membuat tulisan tentang
pemanasan global pemanasan global dalam kehidupan sehari- objektif, jujur, • Lembar kerja
gagasan adaptasi/
• Penyebab hari. kritis, dan
penanggulangan masalah Praktikum
bertanggung
perubahan iklim pemanasan global Menanya • Buku atau sumber
jawab.
• Dampak pemanasan • Mengajukan pertanyaan tentang • Observasi tentang
belajar yang relevan.
global usaha-usaha pengertian pemanasan global. • Media elektronik
disiplin, jujur,
menanggulangi
pemanasan global
• Mengajukan pertanyaan tentang kerja sama,
penyebab pemanasan global. percaya
diri, bertanggung
• Mengajukan pertanyaan tentang
jawab, cermat, dan
dampak pemanasan global.
sebagainya dalam
• Mengajukan pertanyaan tentang melakukan
upaya menanggulangi pemanasan berbagai kegiatan.
global.
Pengetahuan
Mengumpulkan Informasi • Tes tertulis bentuk
• Mencari informasi tentang efek rumah kaca. pilihan ganda dan/
atau uraian
• Membaca teks tentang pemanasan global.
tentang
• Mencari informasi tentang penyebab dan pemanasan global.
dampak pemanasan global.
Keterampilan
• Mencari informasi berkaitan dengan Unjuk Kerja
upaya penanggulangan pemanasan • Melakukan
global. percobaan tentang
pemanasan global.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan pengertian pemanasan global. Proyek

• Menyimpulkan penyebab pemanasan global. • Melakukan


percobaan
• Menyimpulkan dampak pemanasan global. tentang
• Menyimpulkan upaya mengetahui efek
penanggulangan pemanasan global. rumah kaca.

Mengomunikasikan Portofolio

• Mencari artikel tentang penanggulangan • Laporan tertulis


3.10 Menjelaskan lapisan bumi, Lapisan Bumi Mengamati Sikap 15 JP • Buku paket IPA
gunung api, gempa bumi, • Atmosfer • Mengamati gambar bagian-bagian bumi. • Observasi sikap Kelas VII
dan tindakan pengurangan
• Litosfer • Mengamati gambar lapisan-lapisan bumi. objektif, jujur, • Lembar kerja
risiko sebelum, pada saat,
kritis, dan
dan pasca bencana sesuai • Hidrosfer • Mengamati gambar inti bumi. Praktikum
bertanggung
ancaman bencana di
• Mengamati gambar siklus hidrologi. jawab. • Buku atau sumber
daerahnya.
Pengetahuan belajar yang relevan.
4.10 Mengomunikasikan upaya • Mengamati teks tentang lapisan bumi.

pengurangan risiko dan • Soal pilihan ganda Media elektronik
dampak bencana alam serta • Mengamati peristiwa di lingkungan sekitar
dan uraian
tindakan penyelamatan diri berkaitan dengan gempa bumi dan gunung tentang lapisan
pada saat terjadi bencana api. bumi.
sesuai dengan jenis ancaman Menanya Keterampilan
bencana di daerahnya.
• Mengajukan pertanyaan tentang macam- Tugas
macam bagian bumi. • Mencari
• Mengajukan pertanyaan tentang arti informasi tentang
atmosfer, litosfer, dan hidrosfer. siklus hidrologi
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan- Unjuk kerja
lapisan penyusun atmosfer. • Membuat laporan
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan- berdasarkan hasil
lapisan penyusun litosfer. pengamatan
tentang terjadinya
• Mengajukan pertanyaan tentang proses vulkanisme
teori perkembangan bumi.
Portofolio
• Mengajukan pertanyaan tentang Mengumpulkan:
tenaga pembentuk bumi. • Laporan percobaan
• Mengajukan pertanyaan tentang
• Laporan tugas
batuan pembentuk bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang macam-
macam gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang skala
gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang cara
menghadapi gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang tsunami
dan gunung berapi.
• Mengajukan pertanyaan tentang siklus hidrologi.
• Mengidentifikasi tentang gempa bumi,
tsunami, dan gunung berapi.
• Membuat skala gempa bumi.
• Membuat siklus hidrologi.
• Mengidentifikasi perairan di darat dan laut.
• Mengidentifikasi penyebab banjir dan
upaya penyelamatan menghadapi banjir.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan inti lapisan bumi.
• Menyimpulkan teori perkembangan bumi.
• Menyimpulkan tenaga pembentuk bumi.
• Menyimpulkan tentang terjadinya gempa bumi.
• Menyimpulkan tentang terjadinya tsunami.
• Menyimpulkan adanya gunung berapi.
• Menyimpulkan tentang adanya hidrosfer.
Mengomunikasikan
• Membuat laporan tentang sifat-sifat atmosfer.
3.11 Menganalisis sistem tata Tata Surya •Mengamati
Mempresentasikan hasil pengamatan Sikap 15 JP
surya, rotasi dan revolusi
• Buku paket IPA
bumi, rotasi dan revolusi
• Karakteristik • Mengamati gambar tentang tata surya. • Observasi sikap Kelas VII
Tata Surya • Mengamati bintang-bintang di langit saat objektif, jujur, • Lembar kerja
bulan, serta dampaknya bagi
• Matahari sebagai kritis, dan
kehidupan bumi. malam hari. Praktikum
bertanggung
4.11 Menyajikan karya Bintang • Mengamati tabel tentang jarak planet • Buku atau sumber
jawab.
tentang dampak rotasi • Gerak Edar Bumi, terhadap matahari. Pengetahuan belajar yang relevan.
dan revolusi bumi dan
Bulan, dan Satelit • •
bulan bagi kehidupan di
Buatan
Mengamati gambar orbit komet. • Tes tertulis bentuk Media elektronik
bumi, berdasarkan • Mengamati tabel unsur-unsur penyusun matahari. pilihan ganda dan/
hasil atau uraian
pengamatan atau penelusuran • Mengamati gambar jarak matahari terhadap bumi.
tentang tata surya.
berbagai sumber informasi. • Mengamati gambar pembagian waktu • Mencari
di Indonesia. informasi tentang
• Mengamati gambar gerak edar bulan alasan matahari
Menanya Unjuk kerja
• Mengajukan pertanyaan tentang sistem • Merangkai alat
tata surya. percobaan dan
• Mengajukan pertanyaan tentang anggota pendataan
hasil
tata surya.
pengamatan
• Mengajukan pertanyaan tentang macam- Portofolio
macam planet.
• Penyusunan
• Mengajukan pertanyaan tentang arti komet, laporan hasil
orbit, satelit, asteroid, dan meteroid. percobaan
• Mengajukan pertanyaan tentang energi matahari.
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan matahari.
• Mengajukan pertanyaan tentang Hukum Kepller.
• Mengajukan pertanyaan tentang pengaruh
rotasi bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang gerak
edar satelit.
• Mengajukan pertanyaan tentang
terjadinya gerhana bulan dan matahari.
Mengumpulkan Informasi
• Membaca teks tentang karakteristik sistem
tata surya.
• Mengidentifikasi anggota tata surya yang terdiri
atas matahari, planet, satelit, komet, asteroid,
dan meteoroid.
• Melakukan percobaan tentang planet-
planet dalam sistem tata surya.
• Mengidentifikasi arti matahari sebagai bintang.
• Mengidentifikasi lapisan-lapisan matahari.
• Mengidentifikasi manfaat energi matahari
bagi kehidupan.
Menalar/Mengasosiasi
• Membuat kesimpulan tentang karakteristik
sistem tata surya.
• Menyimpulkan tentang karakteristik planet-planet.
• Membuat kesimpulan tentang matahari
sebagai bintang.
• Membuat kesimpulan tentang manfaat
energi matahari bagi kehidupan.
• Membuat kesimpulan tentang gerak edar
bumi dan bulan.
Mengomunikasikan
• Membuat laporan percobaan tentang planet-
planet dalam sistem tata surya dengan alat
yang sederhana.
• Membuat rangkuman tentang matahari
sebagai bintang.
• Membuat laporan percobaan tentang
Mengetahui, ..............., ....................
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
meng- arang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.6 Mengidentifikasi sistem organisasi kehidupan mulai dari tingkat sel sampai organisme dan komposisi
utama penyusun sel.
4.6 Membuat model struktur sel tumbuhan/hewan.
C. Indikator
1. Menjelaskan pengertian sel.
2. Menyebutkan bagian-bagian sel.
3. Menjelaskan tentang jaringan pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
4. Menjelaskan tentang organ pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
5. Menjelaskan sistem organ pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
6. Menjelaskan tentang organisasi kehidupan.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Organisasi Kehidupan, siswa
mampu:
1. Menjelaskan pengertian sel.
2. Menyebutkan bagian-bagian sel.
3. Menjelaskan tentang jaringan pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
4. Menjelaskan tentang organ pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
5. Menjelaskan sistem organ pada vertebrata, manusia, dan tumbuhan.
6. Menjelaskan tentang organisasi kehidupan.
E. Materi Pembelajaran
Organisasi Kehidupan
1. Sel
2. Jaringan
3. Organ
4. Sistem Organ
5. Organisasi Kehidupan
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu mempelajari Organisasi
Kehidupan.
Informasi
• Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Organisasi Kehidupan.
• Guru menyampaikan informasi mengenai indikator dan tujuan pembelajaran.
Inti Mengamati
• Mengamati sel pada tumbuhan dan sel hewan.
• Mengamati jaringan kulit pada makhluk hidup.
• Mengamati jaringan pada tumbuhan.
• Mengamati organ pada tumbuhan.
• Mengamati sistem organ pada tumbuhan dan manusia.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang bagian-bagian sel.
• Menanyakan tentang perbedaan sel tumbuhan dan sel hewan.
• Menanyakan tentang jaringan pada manusia dan tumbuhan.
• Menanyakan macam-macam organ pada manusia, hewan, dan tumbuhan.
• Menanyakan sistem organ pada manusia, hewan, dan tumbuhan.
Mengumpulkan Informasi
• Membaca teks tentang sel dan jaringan.
• Melakukan eksperimen untuk mengetahui perbedaan sel tumbuhan dan sel hewan.
• Membaca teks tentang organ dan sistem organ.
• Melakukan eksperimen pada jaringan kulit manusia, tumbuhan, dan hewan.
• Melakukan eksperimen pada organ tumbuhan dan hewan.
• Membaca teks tentang organisasi kehidupan.
• Mengidentifikasi sistem organ pada tumbuhan, manusia, dan hewan.
Mengasosiasi
• Menyimpulkan macam-macam sel pada tumbuhan, hewan, dan manusia.
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang akan
datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
H. Penilaian Hasil Belajar
Sikap
• Penilaian antarteman sikap teliti, jujur, dan tanggung jawab dalam pengamatan dan
percobaan.
Pengetahuan
• Tes tulis tentang komponen keterampilan organisasi
kehidupan.
• Tes produk hasil pengamatan
percobaan.
Keterampilan
Unjuk Kerja
• Tes unjuk kerja melakukan
pengukuran.
Portofolio
• Laporan hasil eksperimen.
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kerjakan sesuai
J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
. .
perintahnya!
Bersama kelompokmu gambar salah satu organ pada tumbuhan pada kertas karton. Sertakan keterangan setiap
organ tersebut. Buatlah sebaik mungkin. Hasil karya yang terbaik akan ditempelkan pada laboratorium
dijadikan sebagai media pembelajaran.

J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
. .
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.7 Menganalisis interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungan serta dinamika populasi akibat interaksi
tersebut.
4.7 Menyajikan hasil pengamatan terhadap interaksi makhluk hidup dengan lingkungan sekitar.
C. Indikator
1. Menjelaskan pengertian lingkungan.
2. Menjelaskan tentang satuan makhluk hidup.
3. Menjelaskan komponen penyusun ekosistem.
4. Menjelaskan interaksi dalam ekosistem.
5. Menjelaskan pola interaksi makhluk hidup.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Interaksi Makhluk Hidup
dengan Lingkungan siswa mampu:
1. Menjelaskan pengertian lingkungan.
2. Menjelaskan tentang satuan makhluk hidup.
3. Menjelaskan komponen penyusun ekosistem.
4. Menjelaskan interaksi dalam ekosistem.
5. Menjelaskan pola interaksi makhluk hidup.
E. Materi Pembelajaran
Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan
1. Pengertian Lingkungan
2. Interaksi dalam Ekosistem
3. Pola Interaksi Makhluk Hidup
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu mempelajari Interaksi Makhluk
Hidup dengan Lingkungan.
Informasi
• Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Interaksi Makhluk Hidup dengan
Lingkungan.

Inti
•Mengamati
Guru menyampaikan informasi mengenai indikator dan tujuan pembelajaran.

• Mengamati makhluk yang ada di lingkungan sekitar, seperti hewan, tumbuhan, dan
lain sebagainya.
• Mengamati gambar tentang rantai makanan.
• Mengamati interaksi makhluk hidup di lingkungan sekitar.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang pengertian lingkungan.
• Mengajukan pertanyaan tentang satuan-satuan makhluk hidup.
• Mengajukan pertanyaan tentang komponen penyusun ekosistem.
• Mengajukan pertanyaan bagaimana interaksi dalam ekosistem.
• Mengajukan pertanyaan bagaimana pola interaksi makhluk hidup.
Mengumpulkan Informasi
• Mencari informasi tentang arti lingkungan.
• Membaca teks tentang satuan-satuan makhluk hidup.
• Mengidentifikasi macam-macam ekosistem.
• Mengidentifikasi komponen biotik dan abiotik.
• Membaca teks tentang interaksi antara komponen biotik dan abiotik.
• Mencari informasi tentang pengaruh komponen biotik terhadap komponen abiotik.
• Mencari informasi tentang pengaruh komponen abiotik terhadap komponen biotik.
• Mengidentifikasi interaksi antarkomponen biotik.
• Mengidentifikasi proses rantai makanan.
• Mengidentifikasi proses jaring-jaring makanan.
• Mengidentifikasi piramida makanan.
• Mengidentifikasi proses arus energi.
• Membaca teks tentang pola interaksi makhluk hidup.
• Mengidentifikasi berbagai jenis pola interaksi makhluk hidup.
Menalar/Mengasosiasi
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang akan
datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan

H. Penilaian Hasil
Belajar Sikap
• Observasi sikap objektif, jujur, kritis, dan bertanggung jawab.
Pengetahuan
• Tes tertulis bentuk uraian dan/atau pilihan ganda tentang interaksi makhluk hidup dengan lingkungan.
Keterampilan
Tugas
• Inventarisasi makhluk hidup yang ada di lingkungan sekitar rumahmu. Kemudian eksplorasilah bagian-
bagian tubuh yang dimiliki. Kelompokkanlah makhluk hidup yang ditemui berdasarkan persamaan cirinya.
Unjuk Kerja
• Ceklist lembar pengamatan kegiatan eksperimen
Portofolio
• Laporan tertulis kelompok serta tugas
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kerjakan sesuai perintahnya!
Bersama kelompokmu, datalah contoh lain dari simbiosis yang terjadi pada makhluk hidup! Sajikan dalam
bentuk tabel!
J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
. .
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.8 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem.
4.8 Membuat tulisan tentang gagasan penyelesaian masalah pencemaran lingkungan berdasarkan hasil pengamatan.
C. Indikator
1. Menjelaskan pengertian pencemaran.
2. Menjelaskan faktor-faktor penyebab terjadinya pencemaran.
3. Menjelaskan macam-macam pencemaran.
4. Menjelaskan indikator pencemaran air, tanah, dan udara.
5. Menjelaskan upaya untuk menanggulangi pencemaran lingkungan.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Pencemaran Lingkungan, siswa
mampu:
1. Menjelaskan pengertian pencemaran.
2. Menjelaskan faktor-faktor penyebab terjadinya pencemaran.
3. Menjelaskan macam-macam pencemaran.
4. Menjelaskan indikator pencemaran air, tanah, dan udara.
5. Menjelaskan upaya untuk menanggulangi pencemaran lingkungan.
E. Materi Pembelajaran
Pencemaran Lingkungan
1. Pengertian Pencemaran.
2. Pencemaran Air, Tanah, dan Udara.
3. Upaya untuk Menanggulangi Pencemaran Lingkungan.
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
• Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
• Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu mengenal pencemaran
lingkungan.
Informasi
•Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Pencemaran Lingkungan.
Inti Mengamati
• Mengamati gambar berkaitan dengan pencemaran sungai.
• Mengamati berbagai pencemaran di lingkungan sekitar.
• Mengamati tabel tentang nilai batas ambang zat pencemar udara.
• Mengamati tabel nilai indeks udara.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang pengertian pencemaran lingkungan.
• Mengajukan pertanyaan tentang faktor-faktor yang menyebabkan pencemaran
lingkungan.
• Mengajukan pertanyaan tentang proses terjadinya pencemaran.
• Mengajukan pertanyaan tentang macam-macam pencemaran.
Mengumpulkan Informasi
• Mencari informasi tentang arti pencemaran lingkungan.
• Membaca teks tentang faktor-faktor penyebab pencemaran lingkungan.
• Membaca teks tentang pencemaran air, tanah, dan udara.
• Mengidentifikasi indikator polusi air.
• Mengidentifikasi indikator polusi tanah.
• Mengidentifikasi indikator polusi udara.
• Membaca teks tentang upaya menanggulangi pencemaran lingkungan.
• Mencari informasi tentang berbagai upaya dalam menanggulangi pencemaran
lingkungan.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan pengertian pencemaran lingkungan.
• Menyimpulkan faktor-faktor penyebab pencemaran lingkungan air, tanah, dan udara.
• Mendiskusikan tentang berbagai aktivitas manusia yang mengganggu keseimbangan
lingkungan.
• Menyimpulkan pengertian pencemaran air, tanah, dan udara.
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang akan
datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
H. Penilaian Hasil
Belajar Sikap
• Observasi sikap objektif, jujur, kritis, dan bertanggung
jawab.
• Observasi tentang disiplin, jujur, kerja sama, percaya diri, bertanggung jawab, cermat, dan sebagainya
dalam melakukan berbagai kegiatan.
Pengetahuan
• Tes tertulis bentuk pilihan ganda dan/atau uraian tentang pencemaran lingkungan, dan pemanasan
global.
Keterampilan
Unjuk Kerja
• Melakukan percobaan tentang pencemaran udara.
Proyek
• Melakukan percobaan tentang pencemaran dengan menggunakan detergen terhadap ikan.
Portofolio
• Laporan tertulis kelompok serta tugas
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kerjakan sesuai
perintahnya!
J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
. .
Kamu telah belajar mengenai upaya pengolahan lingkungan untuk mengatasi pencemaran dan kerusakan
lingkungan. Tugasmu adalah membuat poster yang bertemakan kepedulian terhadap lingkungan dan ajakan
kepada masyarakat untuk mencegah pencemaran lingkungan.

J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP NIP
. .
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.9 Menganalisis perubahan iklim dan dampaknya bagi ekosistem.
4.9 Membuat tulisan tentang gagasan adaptasi/penanggulangan masalah perubahan iklim.
C. Indikator
1. Menjelaskan tentang pemanasan global.
2. Menjelaskan penyebab pemanasan global.
3. Menjelaskan dampak pemanasan global.
4. Menjelaskan upaya penanggulangan pemanasan global.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Pencemaran Lingkungan, siswa
mampu:
1. Menjelaskan tentang pemanasan global.
2. Menjelaskan penyebab pemanasan global.
3. Menjelaskan dampak pemanasan global.
4. Menjelaskan upaya penanggulangan pemanasan global.
E. Materi Pembelajaran
Pemanasan Global
1. Pengertian pemanasan global
2. Penyebab pemanasan global
3. Dampak pemanasan global usaha-usaha menanggulangi pemanasan global
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
• Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
• Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu mengenal pencemaran
lingkungan.
Informasi
• Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Pemanasan Global.
Inti Mengamati
• Mengamati peristiwa yang berkaitan dengan pemanasan global dalam kehidupan
sehari-hari.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang pengertian pemanasan global.
• Mengajukan pertanyaan tentang penyebab pemanasan global.
• Mengajukan pertanyaan tentang dampak pemanasan global.
• Mengajukan pertanyaan tentang upaya
Mengumpulkan Informasi
• Mencari informasi tentang efek rumah kaca.
• Membaca teks tentang pemanasan global.
• Mencari informasi tentang penyebab dan dampak pemanasan global.
• Mencari informasi berkaitan dengan upaya penanggulangan pemanasan global.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan pengertian pemanasan global.
• Menyimpulkan penyebab pemanasan global.
• Menyimpulkan dampak pemanasan global.
• Menyimpulkan upaya penanggulangan pemanasan global.
Mengomunikasikan
• Mencari artikel berkaitan dengan eutrofikasi dan hujan asam.

Penutup
• Menjelaskan terjadinya peristiwa eutrofikasi dan hujan asam.
• Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang akan
datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan

H. Penilaian Hasil Belajar


Sikap
• Observasi sikap objektif, jujur, kritis, dan bertanggung
jawab.
• Observasi tentang disiplin, jujur, kerja sama, percaya diri, bertanggung jawab, cermat, dan sebagainya
dalam melakukan berbagai kegiatan.
Pengetahuan
• Tes tertulis bentuk pilihan ganda dan/atau uraian tentang pencemaran lingkungan, dan pemanasan
global.
Keterampilan
Unjuk Kerja
• Melakukan percobaan tentang pemanasan global.
Proyek
• Melakukan percobaan tentang tentang efek rumah kaca.
Portofolio
• Laporan tertulis kelompok serta tugas
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kerjakan sesuai
perintahnya!
Pemanasan global merupakan salah satu fenomena yang sangat mengkhawatirkan. Pada tugas ini, buatlah
sebuah kliping tentang terjadinya pemanasan global tersebut. Sebagai bahan kliping, kamu dapat menggunakan
artikel dari koran, majalah, jurnal lingkungan, maupun internet. Kemudian analisislah secara cermat mengenai
penyebab dan dampak yang terjadi akibat pemanasan global menurut kliping yang telah kamu buat.
Presentasikan dengan bahasa yang santun di depan kelas agar dapat didiskusikan bersama.
J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.10 Menjelaskan lapisan bumi, gunung api, gempa bumi, dan tindakan pengurangan risiko sebelum, pada saat,
dan pasca bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya.
4.10 Mengomunikasikan upaya pengurangan risiko dan dampak bencana alam serta tindakan penyelamatan
diri pada saat terjadi bencana sesuai dengan jenis ancaman bencana di daerahnya.
C. Indikator
1. Menjelaskan tentang atmosfer.
2. Menjelaskan lapisan-lapisan penyusun atmosfer.
3. Menjelaskan manfaat atmosfer bagi kehidupan di bumi.
4. Menjelaskan tentang litosfer.
5. Mendeskripsikan lapisan-lapisan bumi.
6. Mendeskripsikan teori perkembangan bumi.
7. Mengidentifikasi pembentukan muka bumi.
8. Mengidentifikasi batuan pembentuk permukaan bumi.
9. Mengidentifikasi tentang gempa bumi, tsunami, dan gunung berapi.
10. Menjelaskan tentang hidrosfer.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Lapisan Bumi siswa mampu:
1. Menjelaskan tentang atmosfer.
2. Menjelaskan lapisan-lapisan penyusun atmosfer.
3. Menjelaskan manfaat atmosfer bagi kehidupan di bumi.
4. Menjelaskan tentang litosfer.
5. Mendeskripsikan lapisan-lapisan bumi.
6. Mendeskripsikan teori perkembangan bumi.
7. Mengidentifikasi pembentukan muka bumi.
8. Mengidentifikasi batuan pembentuk permukaan bumi.
9. Mengidentifikasi tentang gempa bumi, tsunami, dan gunung berapi.
10. Menjelaskan tentang hidrosfer.
E. Materi Pembelajaran
Lapisan Bumi
1. Atmosfer
2. Litosfer
3. Hidrosfer
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
• Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
• Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu mempelajari Lapisan Bumi.
Informasi
•Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Lapisan Bumi.
Inti Mengamati
• Mengamati gambar bagian-bagian bumi.
• Mengamati gambar lapisan-lapisan bumi.
• Mengamati gambar inti bumi.
• Mengamati gambar siklus hidrologi.
• Mengamati teks tentang lapisan bumi.
• Mengamati peristiwa di lingkungan sekitar berkaitan dengan gempa bumi dan gunung
api.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang macam-macam bagian bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang arti atmosfer, litosfer, dan hidrosfer.
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan-lapisan penyusun atmosfer.
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan-lapisan penyusun litosfer.
• Mengajukan pertanyaan tentang teori perkembangan bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang tenaga pembentuk bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang batuan pembentuk bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang macam-macam gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang skala gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang cara menghadapi gempa bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang tsunami dan gunung berapi.
• Mengajukan pertanyaan tentang siklus hidrologi.
Mengumpulkan Informasi
• Membaca teks tentang lapisan bumi.
• Mencari informasi tentang atmosfer, hidrosfer, dan litosfer.
• Mengidentifikasi lapisan-lapisan atmosfer.
• Mengidentifikasi lapisan-lapisan litosfer.
• Mengidentifikasi teori perkembangan bumi.
• Mengidentifikasi macam-macam tenaga pembentuk bumi.
• Mengidentifikasi tentang gempa bumi, tsunami, dan gunung berapi.
• Membuat skala gempa bumi.
• Membuat siklus hidrologi.
• Mengidentifikasi perairan di darat dan laut.
• Mengidentifikasi penyebab banjir dan upaya penyelamatan menghadapi banjir.
Menalar/Mengasosiasi
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang
akan datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk
pertemuan selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


Sikap
• Observasi sikap objektif, jujur, kritis dan bertanggung jawab
Pengetahuan
• Soal pilihan ganda dan uraian tentang lapisan bumi.
Keterampilan
Tugas Proyek
• Mencari informasi tentang siklus hidrologi.
Unjuk Kerja
• Membuat laporan berdasarkan hasil pengamatan tentang terjadinya proses vulkanisme
Portofolio
Mengumpulkan:
• Laporan percobaan
• Laporan tugas proyek
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kerjakan sesuai perintahnya!
Sebutkan sifat-sifat atmosfer! Tulis dalam buku latihan! Carilah dalam internet atau referensi lain!
J. Sumber Belajar
• Buku paket IPA Kelas VII.
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Satuan Pendidikan : SMP/MTs
Kelas/ Semester : VII/2
Alokasi Waktu : 15 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, dan
percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan
mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar
3.11 Menganalisis sistem tata surya, rotasi dan revolusi bumi, rotasi dan revolusi bulan, serta dampaknya bagi
kehidupan bumi.
4.11 Menyajikan karya tentang dampak rotasi dan revolusi bumi dan bulan bagi kehidupan di bumi,
berdasarkan hasil pengamatan atau penelusuran berbagai sumber informasi.
C. Indikator
1. Mendeskripsikan karakteristik sistem tata surya.
2. Mendeskripsikan anggota tata surya.
3. Menjelaskan tentang matahari, planet, satelit, komet, asteroid, dan meteroid.
4. Mendeskripsikan tentang matahari sebagai bintang.
5. Menjelaskan unsur penyusun matahari dan energi matahari.
6. Menjelaskan lapisan-lapisan matahari.
7. Menjelaskan tentang aktivitas matahari.
8. Menjelaskan manfaat energi matahari bagi kehidupan.
9. Menjelaskan gerak edar bumi, bulan, dan satelit buatan.
10. Menganalisis Hukum Keppler I, II, dan III.
11. Menganalisis gerhana bulan dan matahari.
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi pada topik Tata Surya, siswa mampu:
1. Mendeskripsikan karakteristik sistem tata surya.
2. Mendeskripsikan anggota tata surya.
3. Menjelaskan tentang matahari, planet, satelit, komet, asteroid, dan meteroid.
4. Mendeskripsikan tentang matahari sebagai bintang.
5. Menjelaskan unsur penyusun matahari dan energi matahari.
6. Menjelaskan lapisan-lapisan matahari.
7. Menjelaskan tentang aktivitas matahari.
8. Menjelaskan manfaat energi matahari bagi kehidupan.
9. Menjelaskan gerak edar bumi, bulan, dan satelit buatan.
10. Menganalisis Hukum Keppler I, II, dan III.
11. Menganalisis gerhana bulan dan matahari.
E. Materi Pembelajaran
Tata Surya
• Karakteristik Tata Surya
• Matahari sebagai Bintang
• Gerak Edar Bumi, Bulan, dan Satelit Buatan
F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
Strategi Pembelajaran : Kooperatif
Metode Pembelajaran : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan penugasan.
G. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Uraian Kegiatan

Pendahulan Apresepsi
Guru mengawali pertemuan di kelas dengan berdoa, menanyakan kabar siswa.
Motivasi
Siswa diberi pertanyaan mengenai mengapa kita perlu memahami Tata Surya.
Informasi
• Guru menyampaikan informasi mengenai pembelajaran yang akan dilaksanakan untuk
menjawab pertanyaan tersebut melalui pembelajaran Tata Surya.

Inti
•Mengamati
Guru menyampaikan informasi mengenai indikator dan tujuan pembelajaran ini.

• Mengamati gambar tentang tata surya.


• Mengamati bintang-bintang di langit saat malam hari.
• Mengamati tabel tentang jarak planet terhadap matahari.
• Mengamati gambar orbit komet.
• Mengamati tabel unsur-unsur penyusun matahari.
• Mengamati gambar jarak matahari terhadap bumi.
• Mengamati gambar pembagian waktu di Indonesia.
• Mengamati gambar gerak edar bulan dan pengaruhnya.
• Mengamati gambar gerhana bulan dan matahari.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan tentang sistem tata surya.
• Mengajukan pertanyaan tentang anggota tata surya.
• Mengajukan pertanyaan tentang macam-macam planet.
• Mengajukan pertanyaan tentang arti komet, orbit, satelit, asteroid, dan meteroid.
• Mengajukan pertanyaan tentang energi matahari.
• Mengajukan pertanyaan tentang lapisan matahari.
• Mengajukan pertanyaan tentang Hukum Kepller.
• Mengajukan pertanyaan tentang pengaruh rotasi bumi.
• Mengajukan pertanyaan tentang gerak edar satelit.
• Mengajukan pertanyaan tentang terjadinya gerhana bulan dan matahari.
Mengumpulkan Informasi
• Membaca teks tentang karakteristik sistem tata surya.
• Mengidentifikasi anggota tata surya yang terdiri atas matahari, planet, satelit, komet,
asteroid, dan meteoroid.
• Melakukan percobaan tentang planet-planet dalam sistem tata surya.
• Mengidentifikasi arti matahari sebagai bintang.
• Mengidentifikasi lapisan-lapisan matahari.
• Mengidentifikasi manfaat energi matahari bagi kehidupan.
• Mengidentifikasi hukum-hukum Keppler.
• Menghitung penanggalan masehi.
• Menghitung penanggalan bulan.
• Mengidentifikasi terjadinya gerhana bulan dan matahari.
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang akan
datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan
H. Penilaian Hasil
Belajar Sikap
• Observasi sikap objektif, jujur, kritis, dan bertanggung jawab.
Pengetahuan
• Tes tertulis untuk menilai pemahaman tentang Tata Surya.
Keterampilan
Unjuk kerja
• Merangkai alat percobaan dan pendataan hasil pengamatan
Portofolio
• Penyusunan laporan hasil percobaan
I. Contoh Instrumen untuk
Penilaian Kerjakan sesuai
perintahnya! Carilah informasi
mengenai:
• Mengapa Matahari disebut sebagai bintang?
• Mengapa Matahari tampak kecil jika dilihat dari permukaan Bumi?
J. Sumber Belajar
• Buku paket
• Lembar kerja praktikum.
• Buku atau sumber belajar yang relevan.
• Media elektronik.

Mengetahui, ..............., ....................


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai