Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN MID SEMESTER

Fakultas : Hukum
Program Studi : Ilmu Hukum
Jenjang Pendidikan : S-1
Mata Ujian : Hukum Hukum Kesehatan
Dosen : Rianda Seprasia, S.H., M.H.
Hari/Tanggal : Jumat 23 April 2021

1. Coba sdr/i jelaskan sejarah perkembangan pelayanan kesehatan dari dulu hingga sekarang?

2. Sebelum dokter melakukan tindakan medik harus ada Persetujuan Tindakam Mendik (PTM)
dari pasien atau keluarganya.
a. Sebutkan dan jelaskan apa itu PTM?
b. Jelaskan bentuk PTM secara tersirat dan secara dinyatakan

3. Wabah penyakit menular selalu ada diberbagai negara dunia termasuk di Indonesia. Pada
akhirnya wabah-wabah tersebut bisa diatasi. Pemerintah suatu negara harus
bertanggungjawab untuk memberantas dan mananggulangi wabah penyakit menular
tersebut. Sudah 2 tahun ini wabah Covid 19 belum sepenuhnya bisa teratasi termasuk di
Indonesia. Virus yang mematikan ini telah banyak memakan korban termasuk yang
meninggal dunia.
a. Coba sdr/i jelaskan bagaimana bentuk tanggungjawab pemerintah dalam melakukan
penanggulangan dan pengobatan penyakit tersebut?
b. Bagaimana pula tanggungjawab lingkungan dan individu?
c. Apa pendapat sdr/i terkait upaya pemerintah memberikan vaksin terhadap masyarakat,
apakah itu berjalan efektif dan adil?

-----------------------------------------------selamat ujian------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai