Anda di halaman 1dari 4

CARA MENGECAT DENGAN pengecatan secara langsung di dunia nyata.

Sebelum saya mempunyai pikiran untuk


KOMPRESOR menggunakan kompresor yang seperti
digunakan master cet, saya pernah
Karena mengecat dengan cet kaleng menggunakan cet semprot kaleng yang
seperti pylok sudah terlalu mainstream, hasilnya memang tidak seperti yang
maka saya enggan melakukan pengecatan diharapkan dan memang tidak tahan lama.
dengan cet tersebut. Mengapa? Karena di
2. Selang penghubung antara kompresor
Indonesia macam cet kaleng ternama dan Beberapa tahun berjalan hingga saya dengan spraygun ataupun paintbrush.
bagus susah ditemui, kebanyakan hanya penasaran mengapa cet motor mobil
tipe cet biasa yang ramai ditemui. Padahal pabrikan bisa terlihat sempurna dimata saya
sebetulnya tahap pengecatan ada banyak dan bisa bertahan lama pula. Sebelumnya
macamnya supaya hasil cet terlihat baik saya tidak mempunyai teman yang
dan tahan lama. mengajarkan saya untuk berlatih
pengecatan menggunakan kompresor
Pengecatan yang baik dan bisa tahan secara tatap muka. Hingga saya
lama, tergantung dari proses awal menemukan grup di dunia maya yang
bagaimana kita memperlakukan objek berisikan tentang dunia airbrush. Jiwa iseng
dengan telaten serta campuran bahan yang dan keingintahuan pun muncul, disana 3. Spraygun. Yaitu alat untuk menampung
tepat. Kondisi dari objek yang akan digarap banyak sharing tentang kegagalan serta dan mengatur keluaran bandingan angin
juga mempengaruhi bagaimana hasil akhir kesuksesan dalam proses pengecatan. dengan cat yang sudah di mix sebelumnya.
dari pengecatan tersebut.
Tiba harinya saya ingin membeli
kompresor, dan setelah konsul panjang di
grup tentang peralatan dan bahan yang
harus dimiliki sebelum memulai
pengecatan, alhamdulillah mendapat respon
baik dari grup dunia maya tersebut dan
dijelaskan satu persatu kelengkapan yang
harus ada. 4. Paintbrush. Dalam dunia airbrush sangat
penting karena dibutuhkan untuk
Bahan: menggambar atau menulis hingga membuat
1. Pertama anda harus mempunyai line / garis dalam pembentukan karya seni.
kompresor, untuk pengecatan body bisa
Disini saya akan membagi pengalaman menggunakan kompresor diatas mini yang
saya tentang cara mengecat menggunakan bertekanan angin misal 116 PSI seperti
kompresor. Sedikit bercerita saya tidak yang saya miliki dan bertenaga listrik.
mempunyai orang yang mengajarkan teknik
8. Thinner. Banyak macam versi dari tahu takarannya, akan membuat anda
thinner, seperti pu, hg, nd, mempunyai frustasi dalam mengerjakan langkah yang
tingkat kekerasan yang berbeda dan gagal, tapi memang pengalaman akan
kualitas berbeda pula. Fungsi thinner itu membayar semuanya ketika kita mulai
sendiri untuk pencampuran cet atau bahan serius untuk berlatih dan berlatih.
sejenisnya sehinggaa dapat mengencerkan
karakter cet itu sndiri. Teknik yang ada biasanya seperti
keluaran angin dari kompresor, lanjut
5. Tentunya kita harus mempunyai objek 9. PP Primer, Kata orang-orang digunakan setingan spraygun, adukan cet dengan
untuk menuangkan karya seni kita. untuk lapisan dasar berbahan besi atau thinner, epoxy, proses pengeringan, serta
babet, supaya tidak mudah mengelotok dan finishing yang ada. Untuk itu saya akan
6. Amplas. Hal ini sangat berguna untuk berfungsi seperti lem. membagi pengalaman saya tentang teknik
menghaluskan atau meratakan permukaan itu sendiri. Simaklah cara pengecatan
objek yang akan dibuat. 10. Epoxy. Selain berfungsi merekatkan dengan cara saya.
objek dengan cet, epoxy juga berfungsi
untuk menutup pori pori body yang masih Pertama hidupkan kompresor, pastikan
berantakan, sehingga hasil bisa lebih halus angin dapat menyimpan ditabungnya,
lagi, setelahnya tetap dilakukan proses perhatikan ada penunjuk tekanan anginnya,
pengamplasan. sambungkan dengan selang lalu masuk ke
spraygun. Saat sudah terpasang seperti ini
11. Pernish. Ini dia yang ditunggu para buka saluran angin dari kompresor,
pekerja cat, pada tahap ini proses sesuaikan keadaan, biasanya saya
pengecatan ada pada tingkat akhir, tipe membuka setengah hingga penuh keran
pernish ada bersifat basah seperti air atau putaran yang ada.
7. Cat. Inti dari dunia pengecatan, akan doff yang memberi efek kalem.
memberi warna pada objek. Kebanyakan hasil akhir karya ada disini, Tekanan angin juga dapat diseting
pada tingkat ini juga yang dibilang melalui spraygun karena otomatis angin
memakan biaya banyak, karena harganya dari kompresor tertahan di spraygun, maka
yang bervariasi, ada yang bertipe standar bukaan bisa diatur melalui spraygun.
hingga hasil yang kelas dunia. Pembukaan angin biasanya tergantung dari
feeling para brusher itu sendiri biasanya di
12. Dempul. Ini berguna untuk menutupi spraygun terdapat nomor pada setingannya,
sekaligus membuat body baru yang halus, tidak jauh biasa dipakai pada nomor 3-4-5,
akan menutupi permukaan yang pengecekan bisa dengan melakukan
bergelombang. penyemprotan angin ditelapak tangan dan
perasaan supaya feeling dapat terbentuk.
Untuk mengecat menggunakan kompresor
terbukti ternyata memang susah, jika tidak Dalam spraygun juga ada setingan yang
menyatakan proses melancip atau
menyebar, ada penomoran juga dan harus Diatas sudah dijelaskan tentang teorinya, 6. Jika epoxy sudah kering, amplas lagi
dicoba coba untuk menentukan feelingnya, sekarang adalah proses pengecatannya. menggunakan air sabun, jika poxy yang
lanjut ke setingan penahan angin di anda mainkan tebal gunakan amplas 400
pistolnya juga sangat berpengaruh karena 1. Pertama siapkan objek yang akan di dan dilanjut dengan amplas 1000, tidak
dapat membantu saat ada guncangan dan garap, jika terdapat bagian yang usah ditekan, cukup amplas
kaget sehingga angin tidak langsung bergelombang atau tidak rata, gunakan "mengambang". dan bilas lap keringkan.
tertekan dalam yang menyebabkan terlalu dempul untuk menutupinya.
banyaknya angin keluar. 7. Waktunya naik pewarnaan, aduk
2. Bilas bersihkan dan amplas objek dengan campuran cet dengan thinner dan mainkan
Masuk ke pengadukan epoxi, cat, dan menggunakan campuran air sabun, hal ini aksimu. Untuk proses grafis atau ada
Pernish. Epoxi terdiri dari 2 bahan, ada membantu agar goresan tidak terlalu dalam bagian yang tidak ingin terkena cat, bisa
epoxi nya dan hardener, rata rata dan sekaligus membersihkan kotoran yang menggunakan isolasi kertas dan banyak
menggunakan perbandingan 1:4, artinya ada. untuk body kasar, atau sudah terkena koran agar menghemat biaya nya. biasanya
hardener 1 dan epoxsi lebih banyak yaitu 4 dempul, gunakan amplas 400, untuk body cet kering dengan jangkauan waktu 15-60
dan jangan lupa diberi thinner, saya bisasa bawaan dealer atau cetan yang masih halus menit
menggunakannya sama dengan gunakan amplas 1000
perbandingan epoxi, berarti total 8. Jika sudah kering, lap objek atau bisa
perbandingan 1:4:4. Kalau perbandingan 3. Bilas body yang sudah diamplas tadi bilas sekalian agar tidak ada kotoran yang
cet dengan thinner bisa menggunakan 1:1 menggunakan air bersih lalu lap menempel, hati hati dalam proses lap,
atau 1:1,5 , pergunakan sesuai kebutuhan menggunakan lap bersih hingga kering. karena rentan terkena gesekan. Kalian bisa
dan selera masing masing. Untuk Pernish, langsung menimpanya dengan Pernish,
komponnennya ada dua sama seperti 4. Siapkan kompresor dengan spraygun, pernish berguna sebagai antigores, maka
epoxy, ada hardener dan Pernish, ambil objek dan semprot objek hal ini sangat penting. lalu tekanan angin
perbandingannya macam macam , ada menggunakan angin. Hal ini ditujukan pada proses pernish juga sedikit berbeda,
berbanding 1:1, ada 1:2 , dan ada 1:4. untuk mengusir air yang dirasa masih angin di seting lebih besar keluar agar
bahkan ada yang tidak berbanding tersisa pada objek prosesnya dapat halus. timpa pernish
sekalipun atau tidak menggunakan dengan beberapa tahap bisa sampai 3 tahap
hardener. perbandingan pernish dengan 5. Siapkan campuran epoxy, lalu semprot cukup, gunakan perbandingan yang
thinner, usahakan agar Pernish takarannya kepada objek, ingat sebelum berbeda, tahap pertama kental, dan tahap
selalu diatas thinner, karena ini juga untuk menyemprotkan kepada objek biasakan selanjutnya lebih encer agar kehalusan
mengeluarkan kualitas dari pernish itu melakukan tester pada objek lain yang tidak terjamin.
sendiri, misal pernish dan tinner ingin dipakai. kebanyakan Epoxy kering
menggunakan takaran 1:0,75 atau dalam waktu lama, ada kering sentuh 9. Setelah semua terlaksana simpan
disamakan saja 1:1, intinya jangan terlalu seperti 7 jam dan kering total bisa sampai ditempat yang jauh dari jangkauan debu,
encer pada tahap lapis pertama, untuk lapis 24 jam atau memakan waktu seharian biasanya proses pengeringan indoor akan
selanjutnya gunakan sesuai keperluan. memang butuh kesabaran dalam proses lebih maksimal kilapnya dengan catatan
Pernish berguna sebagai antigores. hasil yang sempurna. waktu pengeringan bisa bertambah lama.
Pengeringan bisa memakan waktu 1 hingga
2 hari untuk kering totalnya tergantung dari
cuaca yang ada.

Demikian penjelasan dari saya, oh iya


tambahan jika sudah selesai kering dan
anda masih kurang puas terhadap
beningnya cat anda, bisa melakukan
pemolesan menggunakan kompon putih,
cara paling gampang menggunakan mesin
poles, dan jika menggunakan tangan akan
terasa pegal, tapi jika ingin mencoba
silahkan dengan proses pemolesan secara
berputar dan cepat. Terimakasih.

Anda mungkin juga menyukai