Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM MAGISTER KENOTARIATAN

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS INDONESIA


___________________________________________________________________________

UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020


Mata Kuliah : Kode Etik Notaris
Hari,Tanggal : Jumat, 8 Mei 2020
Waktu : pukul 10.00 WIB – pukul 12.30 WIB
Dosen : Dr. Roesnastiti Prayitno, SH., MA
Kelas : A

PETUNJUK
 Dikerjakan secara tulis tangan di kertas ukuran A4/F4 (bebas mau
kertas bergaris ataupun tidak bergaris);
 Pada lembar jawaban mohon tulis:
NAMA, NPM, MATA KULIAH, KELAS, SEMESTER;
 Kerjakan soal secara berurutan (soal tidak perlu ditulis kembali);
 Setelah selesai mengerjakan, lembar jawaban di-scan (dengan
kualitas gambar yang jelas dan terbaca), hasil scan digabung
dijadikan 1 file pdf, dan kemudian dikirim ke email
nazhiira.work@gmail.com
 Nama file dan subject email: KOTIK A – UAS 8 MEI 2020 – NPM – NAMA ;
 Email paling lambat diterima Jumat, 8 Mei 2020, pukul 12.45 WIB (lewat
dari jam tersebut dianggap tidak mengikuti UAS);
 Dimohon untuk tetap melakukan absen di google classroom (absen
bisa dilakukan sebelum ataupun sesudah mengerjakan UAS).

SOAL
1. Sebutkan kewenangan Notaris berdasarkan:
a. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
b. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas
Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
c. Kode Etik Notaris Tahun 2005;
d. Kode Etik Notaris Tahun 2015.

2. Sebutkan kewajiban Notaris (khusus mengenai kepribadian Notaris saja)


berdasarkan:
a. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
b. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas
Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
c. Kode Etik Notaris Tahun 2005;
d. Kode Etik Notaris Tahun 2015.

3. Apabila Notaris melanggar kewajiban kepribadian Notaris, Notaris


dapat dikenakan sanksi apa saja menurut:
a. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
b. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas
Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 Tentang Jabatan Notaris;
c. Kode Etik Notaris Tahun 2005;
d. Kode Etik Notaris Tahun 2015.

SELAMAT MENGERJAKAN

Anda mungkin juga menyukai