Anda di halaman 1dari 2

Setelah melakukan registrasi, pasien langsung ke ruangan VCT

1. selamat siang bu

2. selamat siang sus, ini sus

1, ini dari meja registrasi ya bu?

2. iya sus

1. baik ibu, perkenalkan nama saya perawat serina, bertugas di klinik pada siang hari ini sebagai konselor ……
jadi hari ini saya akan memeriksa ibu ya.

2. iya sus.

1. benar ini dengan ibu zulia ya bu?

2. iya sus, saya sendiri

1. iya. Berapa umurnya ibui?

2. 20 tahun sus

1. 20 tahun. Alamatnya?

2. Tangerang

1. di Tangerang ya bu. Baik ibu, untuk pekerjaan saat ini apa ya bu?

2. saya mahasiswa

1. semester berapa bu

2. semester 4

1. semester 4. Baik ibu hari ini saya akan bertanya tanya sedikit kepada ibu, jadi ibu tidak perlu malu malu
atau merahasiakan apapun karena apapun yang ibu sampaikan akan saya rahasiakan dan tidak akan
mengatakan kepada orang lain ya bu.

2. iya sus

1. dan informasi yang ibu berikan akan bermanfaat untuk terapi ibu selanjutnya, bagaimana bu?

2. baik sus, saya bersedia

1. baik. Jadi ibu datang kesini dengan keluhan apa bu?

2. saya itu sering batuk batuk yang tidak henti hentinya, suka berkeringat berlebih pada waktu malam, dan
saya juga agak kurusan. Begitu sus

1. baik. Ibu mohon maaf apakah ibu pernah menggunakan narkoba sebelumnya?

2. pernah sus, 1 kali

1. 1 kali ya, narkobanya kalau boleh tahu sejenis apa ya bu?

2. narkobanya yang jenis disuntik

1. disuntik. Baik ibu, untuk ….. seksual apakah ibu pernah mau ….. seksual dengan berganti ganti pasangan bu?

2. pernah sus

1. pernah ya bu. Baik bu, jadi begini ya bu dari gejala gejala yang ibu alami kami memerlukan pemeriksaan
yang lebih lanjut karena ditakutkan penyakit ibu ini berhubungan dengan HIV dan ternyata ibu juga memiliki
riwayat menggunkan narkoba dan berganti ganti pasangan. Jadi disini saya menyarankan ibu untuk melakukan
pemeriksaan HIV. Sebelumnya apakah ibu sudah tahu apakah itu HIV?

2. tahu sus, sedikit.


1. sudah tahu ya bu. Baik kalau ibu sudah tau, nanti ibu hasil pemeriksaan HIV itu ada dua, ada positif dan
negative. Kalau misalnya positif itu berarti ibu terinfeksi virus HIV. Kalau negative berarti ibu tidak terinfeksi
virus HIV. Atau masih ……… kalau pun negative ibu juga diharuskan melakukan pemeriksaan ulang ……. Ya bu.

2. iya sus.

1. sebenarnya disini saya tidak memaksa ibu untuk melakukan pemeriksaan HIV,tapi apakah ibu bersedia?

2. bersedia sus.

1. baik ibu, jika ibu bersedia, ini ada beberapa dokumen yang persetujuan tindakannya harus ditanda tangani
ya bu. Nah diisi ya bu. Beserta nama ya bu

2. iya sus

1. nah jadi jaman sekarang itu berbedan dengan jaman dulu. Jaman dulu kan HIV AIDS sama dengan kematian.
Kalau jaman sekarang HIV AIDS sama dengan bisa diobati. Gitu ya bu. Tanda tangan nya sudah ya bu. Setelah
ini ibu bisa langsung ke laboratorium untuk melakukan pemeriksaan.

2. iya sus. Terima kasih ya sus.

1. iya ibu sama sama

Anda mungkin juga menyukai