Anda di halaman 1dari 2

Kualitas dan Strategi

Perusahaan pada era digital saat ini harus memiliki kualitas produk yang baik. Banyak keuntungan
yang didapatkan dengan memiliki kualitas produk yang baik dan sangat berguna bagi pengembangan
strategi perusahaan. Membangun kualitas produk dapat membantu perusahaan untuk melakukan
diferensiasi produk,memastikan produk dengan HPP yang rendah dan memiliki respon yang strategis
terhadap perubahan.

Memliki produk berkualitas juga sangat berdampak pada performa perusahaan. Dimana dengan
memiliki kualitas produk yang baik dapat meningkatkan nilai penjualan (improve response, flexible
pricing, improve reputation) dan menurunkan biaya (increase productivity, lower rework and scrap
cost, lower warranty cost). Sehingga laba yang didapatkan oleh perusahaan akan maksimal.

Untuk menghasilkan suatu produk yang berkualitas tentu diperlukan ornganisasi yang berkualitas
pula. Dimana pengembangan organisasi yang berkualitas pada era saat ini merupakan suatu
keharusan untuk dilakukan.

Arus aktifitas yang diperlukan untuk menerapkan TQM

Definisi Kualitas

Kualitas adalah kemampuan sebuah produk atau jasa untuk bertemu pada kebutuhan konsumen.
Tujuan manajer operasi adalah untuk membangun sistem TQM yang mengidentifikasi dan
memuaskan kebutuhan pelanggan.

Implikasinya dari kualitas adalah

1. Company Reputation : Sebuah organisasi dapat mengharapkan reputasinya untuk kualitas


baik. Persepsi kualitas akan muncul dalam produk baru perusahaan, praktik
ketenagakerjaan, dan hubungan pemasok. Mepromosikan diri bahwa produk kita baik
bukanlah pengganti produk berkualitas.
2. Product Liability : Pada era saat ini banyak sekali ditemukan kasus karena produk yang ada
dipasaran tidak memiliki kualitas yang standar.
3. Global Implication : Pada era teknologi saat ini, sebuah produk harus memiliki standar
internasional untuk dapat bersaing tidak hanya di dalam negeri tapi juga di luar negeri.
Cost Of Quality

Costs of Quality

Total Total
Cost External Cost
Failure
Internal
Failure
Preventi
on
Appraisal Quality
Improvement
Dalam membangun kualitas yang baik, setidaknya ada empat kategori biaya yang berhubungan yang
disebut dengan cost of quality.

1. Prevention Cost : biaya yang terkait dengan pengurangan potensi biaya yang akan timbul
(misalnya, pelatihan, program peningkatan kualitas).
2. Appraisal Cost : biaya yang berkaitan dengan evaluasi produk, dan evaluasi proses, (misalnya
pengujian produk, laboratorium, inspeksi).
3. Internal Cost : biaya yang diakibatkan dari proses produksi yang rusak sebelumnya
pengiriman ke pelanggan (pengerjaan ulang, waktu henti atau shutdown pabrik).
4. External Cost : biaya yang terjadi setelah pengiriman barang atau layanan yang rusak
(misalnya,pengerjaan ulang, barang yang dikembalikan, kewajiban, niat baik yang hilang,
biaya untuk masyarakat atau biaya lingkungan).

Kesimpulan

1. Kualitas merupakan kemampuan suatu produk atau jasa dimana dapat memenuhi
kebutuhan pelanggan. kualitas menjadi faktor yang sangat penting bagi produsen yang
menghasilkan baik barang maupun jasa. Salah satu alat yang dapat digunakan dalam
mengukur produk yang berkualitas adalah dengan menggunakan alat Total Quality
Management (TQM).
2. Dengan hadirnya aplikasi STROBERI BRI berhasil menerapkan konsep Total Quality
Mangement secara menyeluruh untuk memenuhi kebutuhan nasabah UMKM.

Saran

Anda mungkin juga menyukai