Anda di halaman 1dari 1

David Stevano

IX ips1

Konsep seni rupa 2 dimensi bedasarkan hasil modifikasi

1.Titik/bintik merupakan unsur dasar seni rupa yang terkecil. Semua wujud dihasilkan mulai
dari titik. Titik dapat pula menjadi pusat perhatian, bila berkumpul atau berwarna beda.

2. Garis
Garis adalah goresan atau batas limit dari suatu benda, ruang, bidang, warna, texture, dan
lainnya.

3.Bidang
Bidang dalam seni rupa merupakan salah satu unsur seni rupa yang terbentuk dari
hubungan beberapa garis.

4.Bentuk
Bentuk dalam pengertian bahasa, dapat berarti bangun (shape) atau bentuk plastis (form).
Bangun (shape) ialah bentuk benda yang polos, seperti yang terlihat oleh mata, sekedar
untuk menyebut sifatnya yang bulat, persegi, ornamental, tak teratur dan sebagainya.

5 Tekstur
Tekstur merupakan sifat permukaan sebuah benda. Sifat permukaan dapat berkesan halus,
kasar, kusam, mengkilap, licin, berpori dan sebagainya.

6.Warna
Teori warna berdasarkan cahaya dapat dilihat melalui tujuh spectrum warna dalam ilmu
Fisika seperti halnya warna pelangi.

Tahap persiapan
Membuat sketsa pola bentuk aslinya bereksperimen mereka rela motif baru dengan jalan
modifikasi.

Tahap Elaborasi
Adalah tahap ketika kita menghadapi situasi yang sulit mengomunikasikan dan
mentrasformasikan pengalaman yg implisit ke dalam bentuk yg eksplisit

Tahap iluminasi
Adalah tahap ketika kita menemukan inspirasi baru dari aktivitas kedua tahap sebelumnya.

Tahap vertikal
Pengujian proses penjabaran ide desain menjadi karya desain secara terperinci

Anda mungkin juga menyukai