Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

UPT DINAS DIKBUD KECAMATAN SAKRA TIMUR


SMP NEGERI SATU ATAP 1 SAKRA TIMUR
Jln. Jurusan Gereneng Penedegandor

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH (US) TINGKAT SMP


TAHUN PELAJARAN 2020/2021
MAPEL : ILMU PENGETAHUAN ALAM

Lingkup Materi
Level Kognitif Pengukuran, Zat, Mekanika dan Tata Surya Gelombang, Listrik, Makhluk hidup Struktur dan fungsi
dan Sifatnya dan Magnet dan makhluk hidup
lingkungannya
Pengetahuan dan Peserta didik mampu Peserta didik mampu memahami Peserta didik mampu Peserta didik dapat Peserta didik dapat memahami
Pemahaman memahami pengetahuan tentang: memahami memahami pengetahuan konsep tentang:
 Mengidentifikasi pengetahuan tentang: - gerak lurus pengetahuan tentang: pengetahuan tentang: - sistem organisasi
 Mendeskripsikan - pengukuran - jenis gaya, penjumlahan - getaran - gejala alam kehidupan
 Menyebutkan - zat dan wujudnya gaya dan biotik dan - sistem gerak manusia
 Menunjukkan - sifat dan - hukum Newton gelomban abiotik
 Membedakan - sistem pencernaan
perubahan zat - usaha, energi dan g - ciri-
 Mengelompokkan - suhu dan kalor manusia
perubahan energi - cahaya dan alat optik ciri/karakteristik
- sifat larutan - sistem tata surya - listrik statis - sistem peredaran darah
makhluk hidup manusia
- unsur, senyawa, - gerak matahari, bumi, - energi listrik - interaksi antara
dan campuran dan bulan dan daya listrik - sistem pernapasan
makhluk hidup
- zat aditif dan - lapisan litosfir dan atmosfir - kemagnetan manusia
dan lingkungan
zat adiktif yang terkait dengan - sistem ekskresi manusia
- bioteknologi
- atom, ion, molekul perubahan zat dan kalor - sistem reproduksi
manusia
- jaringan tumbuhan
- pewarisan sifat
Aplikasi Peserta didik mampu Peserta didik mampu Peserta didik mampu Peserta didik dapat Peserta didik dapat
 Mengklasifikasi mengaplikasikan mengaplikasikan pengetahuan mengaplikasikan mengaplikasikan mengaplikasikan pengetahuan
 Menginterpretasi pengetahuan tentang: tentang: pengetahuan tentang: pengetahuan tentang: tentang:
 Menghitung - pengukuran - gerak lurus - getaran
 Mengurutkan - fenomena interaksi - mekanisme sistem gerak
- zat dan wujudnya - hukum Newton dan manusia
 Membandingkan antara makhluk
- sifat dan - usaha, energi dan gelomban
 Menerapkan hidup dan - mekanisme sistem pencernaan
perubahan zat perubahan energi g
 Memodifikasi - unsur, senyawa, - pesawat sederhana - cahaya dan alat lingkungan tertentu manusia dan uji makanan
dan campuran - tekanan pada zat optik - pencemara - mekanisme peredaran darah
- pemuaian - bunyi n manusia
- suhu dan kalor - listrik statis lingkungan
- sifat larutan - listrik dinamis - prosedur
- energi listrik pengklasifikasia
dan daya listrik n makhluk
- kemagnetan hidup
Lingkup Materi
Level Kognitif Pengukuran, Zat, Mekanika dan Tata Surya Gelombang, Listrik, Makhluk hidup Struktur dan fungsi
dan Sifatnya dan Magnet dan makhluk hidup
lingkungannya
- zat aditif dan zat - induksi - - mekanisme pernapasan
adiktif elektromagnetik pemanfaata manusia
n - menjaga kesehatan sistem
bioteknolog ekskresi manusia
i - kelainan dan penyakit pada
sistem reproduksi manusia
- percobaan fotosintesis
- fungsi jaringan tumbuhan
- pewarisan sifat dan
kelangsungan makhluk hidup
- penerapan bioteknologi
pangan bagi kehidupan
manusia
Penalaran Peserta didik Peserta didik mampu bernalar Peserta didik mampu Peserta didik dapat Peserta didik dapat
 Menemukan mampu bernalar tentang: bernalar tentang: bernalar tentang: bernalar tentang:
 Menyimpulkan tentang: - gerak lurus - getaran - dampak - keterkaitan antara sistem
 Menggabungkan - zat dan wujudnya - hukum Newton dan
 Menganalisis pencemaran dan organ pada manusia
- suhu dan kalor - usaha, energi, dan gelomban - percobaan fotosintesis
 Merumuskan kerusakan
- sifat dan perubahan energi g
 Memecahka lingkungan - pewarisan sifat makhluk hidup
perubahan zat - pesawat sederhana - cahaya dan alat
n masalah - tekanan pada zat optik - dampak interaksi untuk meningkatkan
- unsur, senyawa,
- listrik dinamis makhluk hidup kesejahteraan manusia
dan campuran
- sifat larutan - kemagnetan dengan
lingkungannya
Materi: Pengukuran, zat dan sifatnya
Kompetensi Indikator Nomor Soal
Peserta didik dapat memahami tentang pengukuran Peserta didik dapat mengidentifikasi satuan atau alat ukur suatu besaran 1
Peserta didik dapat memahami tentang zat dan wujudnya Pserta didik dapat mengidentifikasi sifat benda berdasarkan beberapa 2
pernyataan
Pengetahuan Peserta didik dapat memahami tentang sifat dan perubahan Peserta didik dapat mengidentifikasi perubahan fisika dan kimia dalam 5
dan zat suatu peristiwa/fenomena
pemahaman
Peserta didik dapat memahami tentang unsur, senyawa dan Peserta didik dapat menyebutkan suatu metode pemisahan campuran 7
campuran berdasarkan ilustrasi
Peserta didik dapat memahami tentang atom, ion dan Peserta didik dapat mengidentifikasi pernyataan yang berhubungan 9
molekul dengan partikel materi
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang Peserta didik dapat menghitung besaran yang berhubungan dengan suhu 4
suhu dan kalor dan kalor sesuai gambar
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang Peserta didik dapat menginterpretasikan sifat larutan asam, basa, dan 6
Aplikasi
sifat larutan garam berdasarkan percobaan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang Peserta didik dapat mengklasifikasikan jenis zat adiktif berdasarkan ciri 8
zat aditif dan zat adiktif dan gejala pada pengguna serta pengaruhnya terhadap tubuh
Peserta didik dapat bernalar tentang suhu dan kalor Peserta didik dapat menganalisis pengaruh kalor dalam kehidupan sehari- 3
Penalaran
hari
Jumlah soal 9
Materi: Mekanika dan Tata Surya
Kompetensi Indikator Nomor Soal

Pengetahuan Peserta didik dapat memahami tentang sistem tata surya Peserta didik dapat mengidentifikasi benda langit berdasarkan ciri-cirinya 15
dan Peserta didik dapat memahami tentang gerak matahari, bumi Pserta didik mampu menyebutkan akibat dari rotasi dan revolusi bumi 16
pemahaman dan bulan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang Peserta didik dapat menginterpretasi gerak lurus menjadi grafik 11
gerak lurus
Aplikasi
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang Peserta didik dapat menghitung besaran pada energi kinetik, energi 12
usaha, energi, dan perubahan energi potensial dan energi mekanik
Peserta didik mampu bernalar tentang usaha, energi, dan Peserta didik dapat menggabungkan beberapa konsep untuk menentukan 13
perubahan energi usaha yang dilakukan suatu benda
Peserta didik mampu bernalar tentang pesawat sederhana Peserta didik dapat memecahkan masalah terkait penggunaan pesawat 14
Penalaran
sederhana
Peserta didik mampu bernalar tentang tekanan pada zat Peserta didik dapat memecahkan masalah yang berhubungan dengan 10
tekanan
Jumlah Soal 7

Materi: Gelombang, listrik dan magnet


Kompetensi Indikator Nomor Soal
Peserta didik dapat memahami tentang listrik Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis muatan listrik 20
Pengetahuan dan pemahaman
statis
Peserta didik mampu mengaplikasikan Peserta didik  mampu membedakan besaran periode dan frekuensi 17
pengetahuan tentang getaran dan gelombang
Peserta didik mampu mengaplikasikan Peserta didik dapat menghitung besaran-besaran fisis pada cermin 18
pengetahuan tentang cahaya dan alat optik dan lensa
Peserta didik dapat membandingkan nilai besaran pada cermin, lensa 19
dan alat optik
Aplikasi Peserta didik dapat mengaplikasikan Peserta didik dapat menghitung besaran seperti arus, hambatan, dan 21
pengetahuan tentang listrik dinamis tegangan dalam rangkaian seri, pararel, atau campuran
Peserta didik dapat mengaplikasikan Peserta didik dapat menghitung daya listrik 22
pengetahuan tentang energi listrik dan daya
listrik
Peserta didik dapat mengaplikasikan Peserta didik dapat menghitung besaran yang berhubungan dengan 23
pengetahuan tentang induksi elektromagnetik trafo
Jumlah Soal 7

Materi: Makhluk hidup dan lingkungannya


Kompetensi Indikator Nomor Soal
Peserta didik dapat memahami tentang ciri- Peserta didik dapat menunjukkan gambar ciri makhluk 24
ciri/karakteristik makhluk hidup hidup tertentu
Pengetahuan dan pemahaman
Peserta didik dapat memahami pengetahuan tentang Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis interaksi antar 26
interaksi antara makhluk dan lingkungan makhluk hidup berdasarkan gambar yang disajikan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menginterpretasi upaya yang tepat 27
tentang pencemaran lingkungan untuk mengatasi terjadinya pencemaran atau perubahan
Aplikasi lingkungan berdasarkan kasus yang disajikan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menerapkan pengetahuan tentang 25
tentang pemanfaatan bioteknologi dampak bioteknologi dalam kehidupan manusia
Penalaran Peserta didik dapat bernalar tentang dampak interaksi Disajikan gambar jaring-jaring makanan pada suatu 29
makhluk hidup dengan lingkungannya ekosistem, peserta didik dapat menganalisis dampak yang
akan terjadi jika salah satu komponennya mengalami
gangguan
Jumlah Soal 5

Materi: Struktur dan Fungsi Makhluk Hidup


Kompetensi Indikator Nomor Soal
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat mengidentifikasi hubungan antara sel, 37
sistem organisasi kehidupan jaringan dan fungsi jaringan
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis sendi dan atau 33
sistem gerak manusia arah gerak sendi berdasarkan gambar atau pernyataan yang
disajikan
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat mendeskripsikan proses pencernaan 34
sistem pencernaan manusia yang mengalami gangguan beserta penyebabnya
berdasarkan kasus yang disajikan
Pengetahuan dan pemahaman Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat menerapkan pengetahuan tentang 30
mekanisme peredaran darah manusia mekanisme peredaran darah
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat mengidentifikasi organ ekskresi yang 31
sistem ekskresi manusia berperan dalam proses pengeluaran zat hasil metabolisme
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat menunjukkan bagian alat reproduksi 32
sistem reproduksi manusia pria/wanita yang memiliki fungsi tertentu berdasarkan
gambar yang disajikan
Peserta didik dapat memahami pengetahuan konsep tentang Peserta didik dapat mengidentifikasi jenis gamet yang 39
pewarisan sifat terbentuk pada persilangan dengan dua sifat beda
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menginterpretasi tujuan percobaan 35
tentang mekanisme pernapasan manusia pernapasan berdasarkan gambar percobaan yang disajikan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menginterpretasi faktor-faktor yang 36
tentang percobaan fotosintesis mempengaruhi fotosintesis berdasarkan gambar percobaan
fotosintesis atau data hasil pengamatan fotosintesis yang
Aplikasi disajikan
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menginterpretasi nama dan fungsi dari 38
tentang fungsi jaringan tumbuhan jaringan berdasarkan ilustrasi gambar
Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan Peserta didik dapat menginterpretasi terjadinya proses 28
tentang pewarisan sifat dan kelangsungan makhluk hidup seleksi alam berdasarkan kasus yang disajikan
Penalaran Peserta didik dapat bernalar tentang keterkaitan antara Peserta didik dapat menganalisis keterkaitan hasil 40
sistem organ pada manusia persilangan berdasarkan hukum Mendel untuk
menghasilkan bibit unggul sehingga dapat meningkatkan
kesejahteraan manusia
Jumlah Soal 12
Jumlah total soal 40

Anda mungkin juga menyukai