Anda di halaman 1dari 1

M dafa putra p

12 IPA 3

Bahasa Indonesia

Dampak Terlalu Banyak Mengkonsumsi Vitamin Bagi kesehatan

Ditengah pandemi seperti ini mengkonsumsi vitamin merupakan upaya untuk menjaga imunitas
tubuh,jenis jenis vitamin juga tidak sedikit vitamin itu sendiri memiliki 13 Macam yang penting bagi
tubuh kita yaitu ( Vitamin A,B,B1,B2,B3,B5,B6,B7,B9,B12,C,D,EdanK)dan setiap Vitamin memiliki fungsi
dan manfaatnya masing-masing.

Dilansir dari halodoc.com ketika terlalu banyak mengonsumsi vitamin dalam bentuk suplemen, maka
bisa menyebabkan dampak buruk bagi kesehatan.Ada dua kategori vitamin, yaitu yang larut dalam
lemak (fat soluble) dan yang larut dalam air (water soluble) Vitamin yang larut dalam air mudah
dikeluarkan dari tubuh dan tidak mudah disimpan dalam jaringan. Bila dikonsumsi secara berlebihan,
beberapa vitamin yang larut dalam air dapat menyebabkan efek samping, beberapa di antaranya terlalu
banyak mengkonsumsi Vitamin A dapat menyebabkan adanya tekanan cairan di dalam tulang sekitar
otak (intrakranial), anemia, dan rendahnya kadar trombosit (trombositopenia) dan masih banyak lagi.

Mengkonsumsi Vitamin memang baik bagi tubuh kita terutama untuk menjaga imunitas tubuh kita agar
terhindar dari berbagai macam penyakit akan tetapi kita tidak boleh mengkonsumsinya terlalu sering
karena dapat menyebabkan berbagai macam masalah pada kesehatan kita.

Anda mungkin juga menyukai