Anda di halaman 1dari 4

Program Semester

Mata Pelajaran : Fisika


Kelas :X
Semester :I
Tahun Ajaran : 2020/2021

No Standar Alokasi Juli Agustus September Oktober Nopember Desember


Kompetensi/Kompetensi Waktu 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4
Dasar
1. 3.1 Menerapkan prinsip- 4 JP
prinsip pengukuran
besaran fisis, P
ketepatan, ketelitian, E
dan angka penting, N
serta notasi ilmiah I
4.1  Menyajikan hasil L
pengukuran besaran A
fisis berikut I
ketelitiannya dengan A
menggunakan N
peralatan dan teknik
yang tepat serta
mengikuti kaidah
angka penting untuk
suatu penyelidikan T
ilmiah E
Ulangan Harian 1 2 JP N
G
3.2 Menerapkan prinsip 4 JP A
penjumlahan vektor H
sebidang (misalnya
perpindahan)
4.2  Merancang
percobaan untuk S
menentukan resultan E
vektor sebidang M
(misalnya E
perpindahan) beserta S
presentasi hasil dan T
makna fisisnya E
Ulangan Harian 2 2 JP R

3.3 Menganalisis 6 JP
besaran-besaran fisis
pada gerak lurus
dengan kecepatan
konstan (tetap) dan
gerak lurus dengan
percepatan konstan
(tetap) berikut makna
fisisnya
4.3 Menyajikan data dan
grafik hasil
percobaan untuk
menyelidiki sifat
gerak benda yang
bergerak lurus
dengan kecepatan
konstan (tetap) dan
bergerak lurus
dengan percepatan
konstan (tetap)
berikut makna
fisisnya
Ulangan Harian 3 2 JP

3.4 Menganalisis gerak 4 JP


parabola dengan
menggunakan vektor,
berikut makna
fisisnya dan
penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari
4.4  Mempresentasikan
data hasil percobaan
gerak parabola dan
makna fisisnya
Ulangan Harian 4 2 JP

3.5 Menganalisis 6 JP
besaran fisis pada
gerak melingkar
dengan laju konstan
(tetap) dan
penerapannya dalam
kehidupan sehari-
hari
4.5 Melakukan
percobaan berikut
presentasi hasilnya
tentang gerak
melingkar, makna
fisis dan
pemanfaatannya
Ulangan Harian 5 2 JP

PAS

Jumlah Jam 36 JP
Lipatkain, 13 Juli 2020
Mengetahui
Kepala SMAN 1 Kampar Kiri Guru Mata Pelajaran

Faisal Antoni, S.Pd Julia Edwina Hasbi, S.Pd


NIP.19731231 200605 1 004 NIP.19870711 201001 2 013

Anda mungkin juga menyukai