Anda di halaman 1dari 15

Panduan

Praktikum
Kimia Dasar
SEMESTER II 2020/2021
Jadwal Praktikum Kimia Dasar
Semester II 2020/2021
Modul Praktikum

Modul 1 Kinetika Kimia Modul 2 Kesetimbangan Kimia


1. Penentuan Persamaan Laju Reaksi S2O82- dan I- 1. Kesetimbangan Besi(III) – Tiosianat
2. Penentuan Energi Pengaktifan Reaksi Redoks 2. Penentuan Persamaan Tetapan
Fe3+ dengan S2O32- Kesetimbangan dan Nilai Tetapan
3. Reaksi Briggs – Rauscher: Mekanisme Reaksi
Kompleks Modul 3 Reaksi Redoks dan Sel
4. Pengaruh Katalis pada Reaksi Kimia Elektrokimia
1. Reaksi Reduksi dan Oksidasi
2. Titrasi Redoks KMnO4 – H2C2O4
3. Sel Volta
4. Sel Elektrolisis
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Praktikan mengecek pembagian kelompok yang dapat dilihat pada website lab kidas
(http://labkidas.chem.itb.ac.id).
u Praktikan bergabung di google classroom sesuai dengan kode kelasnya/shift-nya.
u Praktikan wajib mengikuti semua kegiatan praktikum termasuk pengarahan awal.
u Praktikan mengikuti pengarahan awal dari pimpinan praktikum sesuai dengan jadwal yang
diberikan.
u Link pertemuan google meet dan link video praktikum akan disampaikan di google
classroom.
u Mengganti display name pada google meet dan google classroom menjadi 3 digit akhir
NIM_Nama. Contoh: 097_Nama
u Praktikan hadir di pertemuan online, 5 menit sebelum jam praktikum dimulai.
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Praktikan membuat cara kerja dari modul yang akan dipraktikumkan dan di-upload ke
google classroom maksimal 15 menit sebelum praktikum dimulai dengan format file pdf.
u Cara kerja dikumpulkan melalui google classroom shift-nya dengan format file yang
ditentukan (Kelompok_NIM_NAMA_Kelas Praktikum_Modul_CARA KERJA). Contoh:
A_16620xxx_NAMA_P-1.1_1_CARA KERJA.
Format
Cara
Kerja
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Praktikan mengisi daftar hadir di google form yang disampaikan oleh pimpinan praktikum.
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Praktikan mengisi daftar hadir di google form yang disampaikan oleh pimpinan praktikum.
u Praktikan akan mendapatkan pengarahan awal selama 15 menit dari pimpinan praktikum.
u Setelah pengarahan dengan pimpinan praktikum, praktikan bergabung dengan asistennya
di link google meet yang berbeda.
u Praktikan wajib aktif di kegiatan diskusi bersama asisten sebagai bukti kehadiran dan
keaktifan. Praktikan wajib untuk mengaktifkan kamera selama diskusi dengan asisten. Asisten
akan memvalidasi kehadiran praktikan.
u 20 menit sebelum periode praktikum berakhir, praktikan bersiap untuk melaksanakan tes akhir
selama 15 menit. Link tes akhir akan disampaikan oleh asisten praktikum.
u Nilai praktikum online terdiri dari komponen keaktifan dalam diskusi, laporan, dan tes akhir.
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Praktikan mengumpulkan lembar kerja/laporan singkat untuk modul 2 dan 3, maksimal 3 jam
setelah praktikum selesai (pukul 20.00 WIB). Untuk modul 1, praktikan mengumpulkan laporan
lengkap maksimal 1 minggu setelah praktikum.
u Laporan dikumpulkan melalui google classroom shift-nya (dalam bentuk google form)
dengan format file yang ditentukan (Kelompok_NIM_NAMA_Kelas Praktikum_Modul). Contoh:
A_16620xxx_NAMA_P-1.1_1.
u Laporan dikumpulkan dengan format pdf dan tidak boleh melebihi 10 MB.
Tata Tertib Praktikum Online
untuk Praktikan

u Keterlambatan dalam pengumpulan laporan akan mengurangi penilaian praktikum.


u Mahasiswa dinyatakan lulus praktikum jika memperoleh nilai minimum 55.
u Mahasiswa yang tidak lulus praktikum kimia dasar, tidak akan lulus mata kuliah kimia dasar
meskipun nilai ujiannya baik.
Penilaian Praktikum Online

u Kriteria:
u Keaktifan dalam diskusi (25%)
u Laporan (50%)
u Tes Akhir (25%)
Ada Pertanyaan?
Samuel Ivan (WA: 081510256456 – LINE: samuel_ivan98)

Anda mungkin juga menyukai