Anda di halaman 1dari 5

Nama : Lidiya Andriana

Kelas : 6 APD

NPM : 061740511899

Kelompok :1

Tugas :3

KASUS KONSOLIDASI

PT Uses dibentuk untuk mengakuisisi Aset dan Liabilitas PT Lunex serta Aset dan
Liabilitas PT Sherp dengan jenis Konsolidasi dengan membayar masing-masing senilai
Rp1.112.000.000 tunai. PT Polsri membayar biaya konsolidasi berupa legal dan penilaian
Rp15.000.000
Data mengenai Laporan Posisi Keuangan dan Daftar Nilai Wajar Aset dan Liabilitas PT Lunex :

PT Lunex
Laporan Posisi Keuangan
1 Januari 202x0
Aset Liabilitas
Aset Lancar Liabilitas Jangka Pendek
Kas Rp155.000.000 Utang Usaha Rp250.000.000
Piutang Usaha 100.000.000 Utang Lain-lain 80.000.000
Piutang Lain-lain 55.000.000 Liabilitas Jangka Panjang
Persediaan 200.000.000 Utang Bank Rp250.000.000
Aset Tidak Lancar Total Liabilitas Rp580.000.000
Tanah 250.000.000 Ekuitas
Bangunan 850.000.000 Saham Biasa Rp550.000.000
Peralatan 250.000.000 Saham Preferen 130.000.000
Akumulasi Penyusutan (250.000.000) Agio Saham 100.000.000
Total Aset Rp1.610.000.000 Saldo Laba 250.000.000
Total Ekuitas Rp1.030.000.000

Daftar Nilai Wajar atas Aset dan Liabilitas PT Lunex


Nama Akun Nilai Buku Nilai Wajar
Kas Rp155.000.000 Rp155.000.000
Piutang Usaha 100.000.000 100.000.000
Piutang Lain-lain 55.000.000 55.000.000
Persediaan 200.000.000 195.000.000
Aset Tidak Lancar
Tanah 250.000.000 290.000.000
Bangunan 850.000.000 850.000.000
Peralatan 250.000.000 250.000.000
Akumulasi Penyusutan (250.000.000) (250.000.000)
Utang Usaha Rp250.000.000 Rp250.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000 80.000.000
Utang Bank 250.000.000 250.000.000

Total Aset dan Liabilitas Rp1.030.000.000 Rp1.065.000.000

Data mengenai Laporan Posisi Keuangan dan Daftar Nilai Wajar Aset dan Liabilitas PT Sherp :

PT Sherp
Laporan Posisi Keuangan
1 Januari 202x0
Aset Liabilitas
Aset Lancar Liabilitas Jangka Pendek
Kas Rp153.000.000 Utang Usaha Rp223.000.000
Piutang Usaha 100.000.000 Utang Lain-lain 80.000.000
Piutang Lain-lain 40.000.000 Liabilitas Jangka Panjang
Persediaan 200.000.000 Utang Bank Rp300.000.000
Aset Tidak Lancar Total Liabilitas Rp603.000.000
Tanah 300.000.000 Ekuitas
Bangunan 850.000.000 Saham Biasa Rp550.000.000
Peralatan 250.000.000 Saham Preferen 130.000.000
Akumulasi Penyusutan (250.000.000) Agio Saham 110.000.000
Total Aset Rp1.643.000.000 Saldo Laba 250.000.000
Total Ekuitas Rp1.040.000.000

Daftar Nilai Wajar atas Aset dan Liabilitas PT Sherp


Nama Akun Nilai Buku Nilai Wajar
Kas Rp153.000.000 Rp153.000.000
Piutang Usaha 100.000.000 100.000.000
Piutang Lain-lain 40.000.000 40.000.000
Persediaan 200.000.000 180.000.000
Aset Tidak Lancar
Tanah 300.000.000 330.000.000
Bangunan 850.000.000 850.000.000
Peralatan 250.000.000 250.000.000
Akumulasi Penyusutan (250.000.000) (250.000.000)
Utang Usaha Rp223.000.000 Rp223.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000 80.000.000
Utang Bank 300.000.000 300.000.000

Total Aset dan Liabilitas Rp1.040.000.000 Rp1.050.000.000

Jurnal pada PT Uses :


Jurnal pembiayaan konsolidasi :
1/1/x0 – Beban Konsolidasi Rp15.000.000
Kas Rp15.000.000

Jurnal Akuisisi Aset dan Liabilitas pada PT Lunex dengan Konsolidasi:


1/1/x0 – Kas Rp155.000.000
Piutang Usaha 100.000.000
Piutang Lain-lain 55.000.000
Persediaan 195.000.000
Tanah 290.000.000
Bangunan 850.000.000
Peralatan 250.000.000
Goodwill 47.000.000
Akumulasi Penyusutan Rp250.000.000
Utang Usaha 250.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000
Utang Bank 250.000.000
Kas 1.112.000.000

Perhitungan:
Selisih lebih/kurang = Pembayaran PT Uses – Nilai Wajar A+L PT Lunex
= S. Biasa,Agio&Be.Tangguh. Rp1.112.000.000 – {Rp1.645.000.000
+ (-Rp580.000.000)}
= Rp1.112.000.000 - Rp1.065.000.000 = Rp47.000.000
= Selisih lebih bayar ---- berarti ada Goodwill

Jurnal Akuisisi Aset dan Liabilitas pada PT Sherp dengan Konsolidasi:


1/1/x0 – Kas Rp153.000.000
Piutang Usaha 100.000.000
Piutang Lain-lain 40.000.000
Persediaan 180.000.000
Tanah 330.000.000
Bangunan 850.000.000
Peralatan 250.000.000
Goodwill 62.000.000

Akumulasi Penyusutan Rp250.000.000


Utang Usaha 223.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000
Utang Bank 300.000.000
Kas 1.112.000.000

Perhitungan:
Selisih lebih/kurang = Pembayaran PT Uses – Nilai Wajar A+L PT Sherp
= Kas Rp1.112.000.000 – {Rp1.653.000+(-Rp603.000.000)}
= Rp1.112.000.000 - Rp1.050.000.000 = Rp62.000.000
= Selisih lebih bayar ----à berarti ada Goodwill
Jurnal pada PT Lunex :
Jurnal Aset dan Liabilitas yang diakuisisi:
1/1/x0 – Kas Rp1.112.000.000
Akumulasi Penyusutan 250.000.000
Utang Usaha 250.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000
Utang Bank 250.000.000
Kas Rp155.000.000
Piutang Usaha 100.000.000
Piutang Lain-lain 55.000.000
Persediaan 200.000.000
Tanah 250.000.000
Bangunan 850.000.000
Peralatan 250.000.000
Keuntungan atas Konsolidasi 82.000.000

Selisih lebih/kurang = Penerimaan dari PT uses – Nilai A+L pada L.Posisi Keu. yg diserahkan
= Kas Rp1.112.000.000 – {Rp1.610.000+(-Rp580.000.000)}
= Rp1.112.000.000 - Rp1.030.000.000 = Rp82.000.000
= Selisih lebih Penerimaan ----à berarti ada Keuntungan a/ Konsolidasi

Jurnal penutupan Ekuitas, Keuntungan, serta Hasil Pembayaran:


1/1/x0 – Keuntungan atas Konsolidasi Rp82.000.000
Saham Biasa 550.000.000
Saham Preferen 130.000.000
Agio Saham 100.000.000
Saldo Laba 250.000.000
Kas Rp1.112.000.000

Jurnal pada PT Sherp :


Jurnal Aset dan Liabilitas yang diakuisisi:
1/1/x0 – Kas Rp1.112.000.000
Akumulasi Penyusutan 250.000.000
Utang Usaha 223.000.000
Utang Lain-lain 80.000.000
Utang Bank 300.000.000
Kas Rp153.000.000
Piutang Usaha 100.000.000
Piutang Lain-lain 40.000.000
Persediaan 200.000.000
Tanah 300.000.000
Bangunan 850.000.000
Peralatan 250.000.000
Keuntungan atas Konsolidasi 72.000.000

Selisih lebih/kurang = Penerimaan dari PT Uses – Nilai A+L pada L.Posisi Keu. yg diserahkan
= Kas Rp1.112.000.000 – {Rp1.643.000+(-Rp603.000.000)}
= Rp1.112.000.000 - Rp1.040.000.000 = Rp72.000.000
= Selisih lebih Penerimaan ----à berarti ada Keuntungan a/ Konsolidasi

Jurnal penutupan Ekuitas, Keuntungan, serta Hasil Pembayaran:


1/1/x0 – Keuntungan atas Konsolidasi Rp72.000.000
Saham Biasa 550.000.000
Saham Preferen 130.000.000
Agio Saham 110.000.000
Saldo Laba 250.000.000
Kas Rp1.112.000.000

Anda mungkin juga menyukai