Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ayu Saraswati NIM : 1814190053

Proyek 1 : Tingkat pengembalian asset bebas risiko adalah sebesar 8%, sedangkan data beta proyeknya sebesar 2,5 dan
tingkat pengembalian pasar sebesar 10%. Proyek 2 : Data beta proyek yakni sebesar 2,2 dan diketahui bahwa tingkat
pengembalian pasar sebesar 9%, dan data tingkat hasil pengembalian proyek sebesar 12,6%. Proyek 3 : Data beta proyek
ini sebesar 2,8 dan tingkat pengembalian bebas risiko sebesar 9%, sedangkan data tingkat pengembalian pasar sebesar
10,5%

Pertanyaan :

 Hitunglah tingkat hasil pengembalian proyek 1 berdasarkan analisis CAPM,


 Untuk proyek 2, hitunglah tingkat pengembalian bebas risiko proyek tersebut,
 Untuk proyek 3 hitunglah tingkat hasil pengembalian proyek tersebut
 Menurut saudara proyek mana yang terbaik berikan alasan berdasarkan hasil perhitungan proyek tersebut

Jawaban :

Project Data Beta Rm Rf Ri


1 2,5 10% 8% -
2 2,2 9% - 12,6%
3 2,8 10,5% 9% -

E ( Ri)  Rf  ( Rm  Rf ) 
Proyek 1 : E (Ri) = 8% + (10% – 8%) (2,5) = 0,13 = 13%

Proyek 2 :

12,6% = Rf + (9% – Rf) (2,2)

12,6% = Rf + 0,198 – 2,2Rf

2,2Rf – Rf = 19,8% – 12,6%

1,2Rf = 7,2% >>> Rf = 6%

Proyek 3 : E (Ri) = 9% + (10,5% – 9%) (2,8) = 0,132 = 13,2%

Project Data Beta Rm Rf Ri


1 2,5 10% 8% 13%
2 2,2 9% 6% 12,6%
3 2,8 10,5% 9% 13,2%

Yang terbaik adalah proyek 3, karena memiliki tingkat keuntungan diharapkan tertinggi dari ketiga proyek tersebut, yakni
sebesar 13,2%.

Anda mungkin juga menyukai