Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PELAYANAN GIZI,MAKANAN DAN DIETETIK

NAMA :. BETY MARGARETHA MANANGKODA, SKM

1. Inventaris fisik bahan materi, pangan peralatan, Sarana Pelayanan Gizi di PKM KAMPUNG BARU

NO Nama Kegiatan Nama Barang Jumlah


1 Keg Posyandu Timbangan Digital 11
2 Microtoice 11
3 Lenghtboard 11
4 Foodmodel 11
5 Pita LILA 20
KMS 100
Buku Register 11
Dacin 11
Leaflet 200
Poster 20

2. Yang Dapat dikategorikan sebagai pemeriksaan Laboratorium dan Klinis


a)
 Keseimbangan Asam Basa : pH, HCO3, PaCO2, PaO2
 Fungsi Ginjal dan Elektrolit: Ureum, Kreatinin.BUN
 Fungsi Hati : Bilirubin Direk, Indirek, SGOT,SGPT, HBSAg, Albumin
 Pemeriksaan penyakit DM : GDP, GD2PP, HBA1C
 Malnutrisi : HB, Albumin
 Penilaian Status Vitamin: Vit A, Vitamin D,E, C, Tiamin, Riboflavin, Niasin, Vit B6, Vit B12

Pemeriksaan Klinis :

Pengamatan terhadap perubahan fisik dapat dilihat melalui kulit, jaringan epitel, mata, muka
Lutut, lidah gigi dan rambut

b) Perbedaan yang Signifikan antara kedua indicator tersebut adalah


Penilaian secara biokimia dalam penilaian status gizi memberikan hasil yang lebih tepat
dan objektif dari pada pemeriksaan yang lain, pemeriksaan klinis merupakan indicator
yang cukup penting untuk menduga defisiensi, tapi tidak spesifik karena ada beberapa
penyakit yang mempunyai gejala yang sama tetapi penyebabnya berbeda, sehingga
pemeriksaan klinis ini harus dipadukan dengan pemeriksaan lain, antropometri atau
biokimia.
c) Cara Melakukan penilaian
 Biokimia ; Memerlukan tenaga yang cukup terlatih dan pengetahuan terkait tes
laboratorium dengan factor factor gizi dan non gizi yang mempengaruhi kimia
darha, memerlukan alat pemeriksaan.
 Klinis ; Melihat bagian tubuh dan menentukan apakah seseorang mengalami
kondisi tubuh normal atau abnormal, dan secara palpasi.
3. Tn. RS, Masuk RS dengan keluhan demam, mual-mual, nyeri perut sebelah kiri, kembung,
terkadang mencret sejak 2 minggu yg lalu, Hasil pemeriksaan Klinis TB= 165 cm, BB = 78, nyeri
tekan epigastrik +, S = 39 C, lidah kotor +, Hasil pemeriksaan Laboratorium : Hb = 13,6
Perencanaan Dietnya Adalah :
Diet TKTP Dalam bentuk Lunak ( Diberika secara bertahap )

Anda mungkin juga menyukai