Anda di halaman 1dari 1

1. Alkitab menjelaskan bahwa menjadi manusia baru adalah ….

a. Orang yang telah meninggalkan dosa, menerima & percaya kepada Yesus

2. Menjadi manusia lama berarti ….


a. Hidup mengikuti keinginan daging

3. Hidup mengikuti keinginan daging berarti ….


a. Hidup di dalam dosa dan hawa nafsu (dikuasai iblis)

4. Orang yang telah percaya kepada Kristus, maka manusia lamanya telah turut tersalibkan
dalam penyaliban Kristus. Perkataan Rasul Paulus ini terdapat di dalam ….
a. Roma 6: 6 – 7

5. Memiliki hidup baru di dalam Kristus berarti tidak lagi mengikuti keingan daging yang
menuntun dalam kebinasaan, tetapi sebaliknya, yaitu ….
a. Hidup baru dalam tuntunan Roh Kudus

6. Cara Hidup manusia baru seharusnya ….


a. Melakukan segala sesuatu berdasarkan firman Tuhan

7. Saat Nikodemus bercakap-cakap dengan Tuhan Yesus, Nikodemus tidak mengerti


perihal dilahirkan kembali. Dilahirkan kembali berarti ….
a. Bertobat dan menjadi manusia baru
b. Dilahirkan dua kali oleh ibu
c. Memiliki tubuh jasmani yang baru
d.

8. Hanya orang berdosa yang mengalami pemulihan sehingga menjadi manusia baru.
Hubungan yang sudah rusak akibat dosa dipulihkan melalui penebusan Kristus. Hal itu
berarti manusia baru telah mengalami ….
a. Penebusan & pembenaran

9. Allah menghendaki manusia baru sehingga Allah membarui orang berdosa menjadi
baru. Pertobatan adalah hal yang utama, Allah menghapus dan meniadakan semua
kesalahan. Manusia harus menjadi baru karena ….
a. Hanya manusia baru yang akan menerima keselamatan kekal

Anda mungkin juga menyukai