Anda di halaman 1dari 2

1.

Association / Asosiasi
Sebuah asosiasi secara formal didefinisikan sebagai relasi antara dua atau lebih kelas
menggambarkan sekelompok hubungan struktur. Sebuah asosiasi menyiratkan bahwa obyek dari
satu kelas yang memanfaatkan sebuah objek dari kelas lain dan ditunjukkan hanya dengan garis
yang solid menghubungkan ikon dua kelas
Contohnya :
Seorang Customer dapat memasukkan nol atau lebih Order.
Order dimasukkan hanya oleh satu Customer

2. Generalization / Generalisasi
Generalization merupakan sebuah teknik dimana attributes dan behaviors yang umum untuk
beberapa tipe object classes digabungkan menjadi supertype. Attributes dan methods dari
supertype object class di wariskan kepada subtype.
Inheritene dapat didefinisikan sebagai mekanisme yang disediakan dalam bahasa pemrograman
untuk mencapai gagasan generalisasi vertical
Contohnya :
3. Agregation / Agregasi
Aggregasi dapat diartikan bahwa suatu kelas merupakan bagian dari kelas yang lain namun
bersifat tidak wajib. Aggregation adalah hubungan dimana class “whole” yang lebih besar
mengandung satu atau lebih class “part” yang lebih kecil dan sebaliknya class “part” yang lebih
kecil adalah bagian dari class “whole” yang lebih besar.
Contohnya sebuah buku memiliki pengarang,judul,namun bisa saja suatu buku tidak memiliki
daftar pustaka. Namun tetap sebagai buku.

Anda mungkin juga menyukai