Anda di halaman 1dari 11

OUTLINE DETAIL TUGAS AKHIR

PROGRAM STUDI HUBUNGAN MASYARAKAT

FAKULTAS KOMUNIKASI DAN BAHASA


UNIVERSITAS BINA SARANA INFORMATIKA
2021

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


OUTLINE TUGAS AKHIR PERANCANGAN KARYA COMPANY PROFILE (Individu)

Lembar Judul Tugas Akhir


Lembar pernyataan Keaslian Tugas Akhir
Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah
Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir
Lembar Penguji Tugas Akhir
Lembar Konsultasi Tugas Akhir

Kata Pengantar
Abstraksi
Daftar Isi
Daftar Gambar
Daftar Tabel
Daftar Lampiran

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Gambaran umum masalah yang akan diangkat dalam penulisan dan adanya
hal menarik yang mendukung dan menyebabkan penulis untuk mengangkat
masalah dan lokasi tersebut menjadi judul penulisan TA.

1.2 Maksud dan Tujuan


1.2.1. Maksud
Memuat tentang maksud pembuatan karya
1.2.2. Tujuan
Tujuan dari pembuatan karya adalah sebagai salah satu syarat
kelulusan Program Diploma III Program Studi Hubungan Masyarakat,
Fakultas Komunikasi dan Bahasa Universitas Bina Sarana Informatika

1.3 Metode Perancangan


1.3.1. Metode Pengumpulan Data
a. Observasi (langsung atau tidak langsung)
Berikan pengertian metode observasi dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode observasi
b. Wawancara
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
c. Kepustakaan
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
d. Dokumentasi
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara psuenulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
1.3.2. Metode Analisa Data
a. Pendekatan Penelitian (kualitatif)
b. Jenis Penelitian (deskriftif)
Berikan pengertian pendekatan Kualitatif & deskriptif dan uraikan cara
penulis melakukan analisa data penelitian dengan metode tersebut.

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


1.4 Ruang Lingkup
Sampaikan ruang lingkup karya yang akan dibuat.

1.5 Sistematika Penulisan


Memuat tentang garis besar materi yang dikandung dalam setiap Bab dalam
Penulisan TA.

BAB II LANDASAN TEORI


2.1 Umum
Mengulas tentang aspek Public Relations, pengertian Public Relations,
2.2 Studi Literature
Media komunikasi PR, Company Profile atau uraian pengertian secara teori dari
judul karya.

BAB III PEMBAHASAN


3.1 Konsep Perancangan
3.1.1. Analisis Situasi Perusahaan.
a. Sejarah perkembangan dan visi misi
b. Potensi Perusahaan.
c. Company Profile yang pernah ada
d. Kondisi khusus yang mengharuskan kehadiran program PR
3.1.2. Permasalahan
Permasalahan komunikasi yang ingin dipecahkan oleh perusahaan
3.1.3. Konsep Kreatif
1. Bentuk
2. Tujuan Company Profile
3. Target Khalayak
4. Perwajahan
a. Cover
b. Layout (prinsip desain, type tipografi, illustrasi,dan foto)
c. Komposisi isi
5. Daftar Isi
Sebutkan daftar isi, Pengertian, Maksud dan alasannya.
6. Format * ( Audio visual menyesuaikan)
a. Ukuran
b. Kertas
c. Warna
d. Tebal halaman (24 halaman)
e. Binding

3.2. Time Table dan Anggaran


2.3.1 Time Table
2.3.2 Anggaran

3.3. Eksekusi Karya *


Uraikan tahapan proses kerja pembuatan company profile sampai pada tahap
akhir dan mencantumkan hasil karya company profile (cetak kertas karya dan
karya asli terlampir)

3.4. Kendala dan Pemecahan


3.4.1. Sampaikan kendala yang dihadapi oleh penulis ketika menyelesaikan
karya

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


3.4.2. Uraikan cara-cara yang dilakukan untuk menyelesaikan kendala yang
dihadapi.

BAB IV PENUTUP
4.1 Kesimpulan
Uraian secara singkat tentang masalah dan strategi yang digunakan untuk
mengatasi masalah.
4 .2 Saran-saran

Daftar Pustaka
Daftar Riwayat Hidup
Lampiran :
▪ Buku karya media company profile tercetak minimal 2 buah
▪ Karya dalam bentuk VCD/DVD (untuk audio visual)
▪ Data-data wawancara (jika riset), observasi dan tertulis penunjang karya
▪ Foto-foto penunjang karya

Jika Riset pada perusahaan/instansi maka WAJIB terdapat :


▪ Surat persetujuan diijinkan riset oleh perusahaan/instansi (tanda tangan & stempel)
▪ Surat keterangan persetujuan/approval hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)
▪ Surat keterangan telah selesai melaksanakan riset tugas akhir karya (tanda tangan &
stempel)
▪ Lembar Berita Acara proses pembuatan hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)

Jika Non Riset :


▪ Output tugas akhir dibuatkan karya company profile
▪ Melampirkan surat keterangan mendapatkan ijin dari perusahaan untuk menggunakan
data-data perusahaan/instansi.

Keterangan : *)
- Hasil karya materi Publikasi PR :
- Company profile (cetak / audio visual / digital).

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


OUTLINE TUGAS AKHIR PERANCANGAN PROGRAM KAMPANYE PR
(Kelompok 2 orang)

Lembar Judul Tugas Akhir


Lembar pernyataan Keaslian Tugas Akhir
Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah
Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir
Lembar Penguji Tugas Akhir
Lembar Konsultasi Tugas Akhir

Kata Pengantar
Abstraksi
Daftar Isi
Daftar Gambar ( lihat cara penulisan)
Daftar Tabel (lihat cara penulisan)
Daftar Lampiran (lihat cara penulisan)

BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Gambaran umum masalah yang akan diangkat dalam penulisan dan adanya hal menarik
yang mendukung dan menyebabkan penulis untuk mengangkat masalah dan lokasi
tersebut menjadi judul penulisan TA.

1.2. Maksud dan Tujuan


1.2.1 Maksud
Maksud penulisan berisi tentang apa yang diharapkan dari penulis terhadap
Tugas Akhir yang dibuatnya.
1.2.2. Tujuan
Memuat tentang : Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan Program
Diploma Tiga Program Studi Hubungan Masyarakat, Fakultas Komunikasi dan
Bahasa Universitas Bina Sarana Informatika.

1.3. Metode Perancangan


1.3.1. Teknik Pengumpulan Data
a. Observasi (langsung atau tidak langsung)
Berikan pengertian metode observasi dan jenisnya serta uraikan cara
penulis mendapatkan data melalui metode observasi
b. Wawancara
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
c. Kepustakaan
Berikan pengertian metode kepustakaan dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode kepustakaan.
d. Dokumentasi
Berikan pengertian metode dokumentasi dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode dokumentasi.

1.3.2. Metode Analisa Data


a. Pendekatan Penelitian (kualitatif)
b. Jenis Penelitian (deskriftif)

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


Berikan pengertian pendekatan Kualitatif & deskriptif dan uraikan cara penulis
melakukan analisa data penelitian dengan metode tersebut.

1.3.3. Waktu Penelitian


Uraian mengenai kapan, dimana dan apa yang diteliti (detail)

1.4. Ruang Lingkup


Menjelaskan batasan lingkup masalah yang akan akan dibahas, dan pengertian konsep-
konsep yang digunakan dalam masalah penelitian

1.5. Sistematika Penulisan


Memuat tentang garis besar materi yang dikandung dalam setiap Bab dalam Penulisan
TA.

BAB II LANDASAN TEORI


2.1 Umum
Mengulas tentang aspek Public Relations, pengertian Public Relations dsb
2.2 Studi Literature
Program Kampanye PR, Media Komunikasi PR, serta uraian pengertian
secara teori dari judul karya.

BAB III PEMBAHASAN


3.1 Konsep Perancangan Program Kampanye
3.1.1. Analisis Situasi
a. Perkembangan Indonesia
b. Gambaran umum mengenai situasi yang tengah dihadapi
c. Aspek PEST dan SWOT masalah yang ada sehubungan
dengan masalah kehumasan. (kesimpulan sebagai latar belakang
perancangan program)
3.1.2. Permasalahan
Permasalahan komunikasi yang dihadapi
3.1.3 Tujuan
Berisi tentang uraian pernyataan tujuan diadakannya kegiatan atau
program tersebut.
*Catatan: Tujuan program harus jelas menggambarkan apakah dalam
tataran kognitif, afektif atau konatif.
3.1.4 Target Audience / Khlayak
Uraian tentang khalayak sasaran/target dari kegiatan atau program
tersebut. (masyarakat, karyawan, media, dll)
*Catatan: Target dibedakan menjadi: target primer dan sekunder
3.1.5 Pesan
Uraian tentang formulasi pesan-pesan yang akan disampaikan pada
masing-masing khalayak/target.
*Catatan: formulasi pesan ditujukan dan disesuaikan pada masing-
masing target baik target primer maupun sekunder
3.1.6 Strategi dan taktik .
Menguraikan tentang strategi dan taktik yang akan digunakan untuk
mengatasi permasalahan, serta tindakan-tindakan yang akan
dilakukan berdasarkan strategi tersebut per target Audience
/Khalayak
3.1.7 Media

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


Uraian tentang bentuk dan jenis media yang akan digunakan untuk
menjalankan kegiatan atau program tersebut berdasarkan tujuan dan
jenis khalayak. Baik bersifat Upper the line atau below the line,
sosialisasi, event, program kegiatan lainnya dan sosial media. Beserta
penjadwalan media dan anggaran penempatan medianya

3.1.8 Anggaran
Berisi rincian anggaran dana yang dialokasikan untuk kegiatan atau
program tersebut.

3.1.9 Kriteria Evaluasi


Standar dan kreteria evaluasi program untuk mengukur apakah
program sudah berjalan sesuai dengan tujuan program atau tidak.
*Catatan: Uraian kriteria evaluasi dapat juga dilengkapi dengan tabel

No Tujuan Program Indikator/kriteria

3.2. Time Table dan Anggaran


Memuat tentang langkah kerja yang dilakukan berdasarkan waktu berupa
tabel serta memuat tentang rincian biaya produksi dalam menyelesaikan karya.
2.3.1 Time Table
2.3.2 Anggaran

3.3. Eksekusi Program Publikasi Kampanye


▪ Uraikan tahapan proses kerja Perancangan program sampai pada tahap akhir
(menjelaskan sesuai dengan time table proses kegiatan yang berlangsung)
▪ Naskah – Naskah yang dibutuhkan sesuai dengan strategi dan taktik serta
media yang digunakan dalam progam kampanye.
▪ Karya Cetak sesuai strategi dan taktik media cetak yang digunakan
▪ Eksekusi kegiatan pendukung (bellow the line)

2.5. Kendala dan Pemecahan


2.5.1. Sampaikan kendala yang dihadapi oleh penulis ketika menyelesaikan
karya
2.5.2. Uraikan cara-cara yang dilakukan untuk menyelesaikan kendala yang
dihadapi.

BAB IV PENUTUP
4.1 Kesimpulan
Uraian secara singkat tentang masalah dan strategi pesan dan media yang
digunakan untuk mengatasi masalah.
4.2 Saran-saran

Daftar Pustaka
Daftar Riwayat Hidup
Lampiran :
▪ Mencetak minimal 2 buah media publikasi
▪ Karya dalam bentuk VCD/DVD (untuk audio visual/digital)
▪ Data-data wawancara (jika riset), observasi dan tertulis penunjang karya
▪ Foto-foto penunjang karya

Jika riset pada perusahaan/instansi maka WAJIB terdapat :


▪ Surat persetujuan diijinkan riset oleh perusahaan/instansi (tanda tangan & stempel)

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


▪ Surat keterangan persetujuan/approval hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)
▪ Surat keterangan telah selesai melaksanakan riset tugas akhir karya (tanda tangan &
stempel)
▪ Lembar Berita Acara proses pembuatan hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)

Jika Non Riset :


▪ Output tugas akhir perancangan program kampanye PR yaitu membuat poster kampanye
▪ Melampirkan surat keterangan mendapatkan ijin dari perusahaan untuk menggunakan
data-data perusahaan/instansi.

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


OUTLINE TUGAS AKHIR PERANCANGAN KARYA NEWSLETTER (Kelompok 3 orang)

Lembar Judul Tugas Akhir


Lembar pernyataan Keaslian Tugas Akhir
Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah
Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir
Lembar Penguji Tugas Akhir
Lembar Konsultasi Tugas Akhir

Kata Pengantar
Abstraksi
Daftar Isi
Daftar Gambar
Daftar Tabel
Daftar Lampiran

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Gambaran umum masalah yang akan diangkat dalam penulisan dan adanya hal
menarik yang mendukung dan menyebabkan penulis untuk mengangkat masalah dan
lokasi tersebut menjadi judul penulisan TA.

1.2 Maksud dan Tujuan


1.2.1 Maksud
Memuat tentang maksud pembuatan karya
1.2.2 Tujuan
Tujuan dari pembuatan karya adalah sebagai salah satu syarat kelulusan
Program Diploma Tiga Program Studi Hubungan Masyarakat, Fakultas
Komunikasi dan Bahasa Universitas Bina Sarana Informatika.

1.3 Metode Perancangan


1.3.1. Metode Pengumpulan Data
a. Observasi (langsung atau tidak langsung)
Berikan pengertian metode observasi dan uraikan cara penulis mendapatkan
data melalui metode observasi
b. Wawancara
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
c. Kepustakaan
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.
d. Dokumentasi
Berikan pengertian metode wawancara dan uraikan cara penulis
mendapatkan data melalui metode wawancara.

1.3.2. Metode Analisa Data


a. Pendekatan Penelitian (Kualitatif)
b. Jenis Penelitian (Deskriptif)
Berikan pengertian pendekatan Kualitatif & jenis Penelitian deskriptif dan
uraikan cara penulis melakukan analisa data penelitian dengan metode
tersebut.

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


1.4 Ruang Lingkup
Sampaikan ruang lingkup karya yang akan dibuat.

1.6 Sistematika Penulisan


Memuat tentang garis besar materi yang dikandung dalam setiap Bab dalam Penulisan
TA.

BAB II LANDASAN TEORI


2.1. Umum
Mengulas tentang aspek Public Relations, pengertian Public Relations,
2.2 Studi Literature
Media Komunikasi PR, In House Magazine, serta uraian lain yang terkait teori dari
judul karya.

BAB III PEMBAHASAN


3.1. Konsep Perancangan
3.1.1 Analisis Situasi Perusahaan
1. Sejarah Perkembangan dan visi misi organisasi
2. Potensi Perusahaan
3. Newsletter yang pernah ada
4. Kondisi khusus yang mengharuskan kehadiran program PR
3.1.2. Permasalahan
Permasalahan komunikasi yang ingin dipecahkan oleh perusahaan
3.1.3. Konsep Kreatif
1. Bentuk Newsletter
2. Tujuan Penerbitan
3. Target Khalayak
Definisikan khalayak yang ingin dijangkau.
4. Perwajahan
a. Cover
b. Layout (prinsip desain, type tipografi, illustrasi,dan foto)
c. Komposisi isi
5. Rubrikasi
Sebutkan Nama, definisi, maksud dan alasannya.
6. Format
a. Ukuran
b. Kertas
c. Warna
d. Tebal halaman (26 halaman)
e. Binding
f. Oplah (berapa eksemplar)
g. Frekwensi
h. Distribusi

3.2. Time Table dan Anggaran


Memuat tentang langkah kerja yang dilakukan berdasarkan waktu berupa tabel dan
rincian biaya produksi dalam menyelesaikan karya
2.3.1 Time Table
2.3.2 Anggaran

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat


3.3. Eksekusi Karya *
Uraikan tahapan proses kerja pembuatan newsletter sampai pada tahap akhir dan
mencantumkan hasil karya newsletter (cetak kertas karya dan karya asli terlampir).

3.4. Kendala dan Pemecahan


Sampaikan kendala yang dihadapi oleh penulis ketika menyelesaikan karya dan jalan
pemecahan yang dilakukan.
2.5.1. Sampaikan kendala yang dihadapi oleh penulis ketika menyelesaikan karya
2.5.2. Uraikan cara-cara yang dilakukan untuk menyelesaikan kendala yang dihadapi.

BAB IV PENUTUP
4.1 Kesimpulan
Uraian secara singkat tentang masalah dan strategi yang digunakan untuk
mengatasi masalah.
4.2 Saran-saran

Daftar Pustaka
Daftar Riwayat Hidup
Surat Keterangan dari perusahaan (kop surat cetak)
Lampiran :
• Buku karya Newsletter di cetak minimal 2 buah / berupa digital
• Data-data wawancara (jika riset), observasi dan tertulis penunjang karya
• Foto-foto penunjang karya

Jika riset pada perusahaan/instansi maka WAJIB terdapat :


▪ Surat persetujuan diijinkan riset oleh perusahaan/instansi (tanda tangan & stempel)
▪ Surat keterangan persetujuan/approval hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)
▪ Surat keterangan telah selesai melaksanakan riset tugas akhir karya (tanda tangan &
stempel)
▪ Lembar Berita Acara proses pembuatan hasil karya dari perusahaan (tanda tangan &
stempel)

Jika Non Riset :


▪ Output tugas akhir Newsletter yaitu membuat karya newsletter
▪ Melampirkan surat keterangan mendapatkan ijin dari perusahaan untuk menggunakan
data-data perusahaan/instansi.

* Catatan:
▪ Konten newsletter adalah hasil karya tulis sendiri (kegiatan perusahaan yang ditulis
adalah
▪ Kegiatan perusahaan yang up to date (maksimal 6 bulan telah berlangsungnya kegiatan)
Newsletter harus inovatif
▪ Newsletter harus memiliki unsure informative dan persuasive (disesuaikan dengan
tujuan pembuatan newsletter oleh perusahaan)
▪ Kemampuan untuk membangun opini dan citra positif
▪ Memperhatikan desain dan layout

Outline Detail Program Studi Hubungan Masyarakat

Anda mungkin juga menyukai