Anda di halaman 1dari 1

Pengkajian Film 71: Into The Fire(2010)

Review Film: Film 71: Into The Fire diangkat dari kisah nyata tentang 71 siswa Korea Selatan yang
bertarung melawan ratusan tentara Korea Utara di depan sekolah menengah perempuan Pohang
selama Perang Korea

Daerah tersebut adalah titik kritis untuk menjaga perbatasan Sungai Nakdong. Film ini berkisah tentang
71 siswa Korea Selatan yang bertahan mati-matian melawan serangan Korea Utara.

Perang Korea (1950-1953) sendiri adalah perang antar Korea Utara dan Korea Selatan yang dimulai dari
invasi Korea Utara pada wilayah selatan semenanjung Korea. Perang Korea ini terjadi akibat imbas dari
Perang Dingin antara Uni Soviet dan Amerika Serikat dikarenakan salah satu penyebab Perang Korea
adalah perbedaan ideologi antara kubu Korea Utara yang menganut ideologi komunis sedangkan kubu
Korea Selatan yang menganut ideologi liberal. Perang Korea juga membuat PBB turun langsung untuk
menyelesaikan konflik ideologi ini. Perang Korea berakhir dengan terbaginya semenanjung Korea
menjadi dua wilayah dan dua ideologi yang berbeda yaitu Korea Utara yang komunis dan Korea Selatan
yang liberal.

Marsyavero Charisyah Putra

5025201122/Teknik Informatika

Anda mungkin juga menyukai