Anda di halaman 1dari 2

Pemberihahuan Penerimaan Hewan Qurban

PENGUMUMAN : Kamis, 9 Agu 2018

Kepada Ykh :

Bapak/Ibu/Saudara/I Muslimin/Muslimat

Di

Perum Griya/Pondok Jaya Indah

‫السالم عليكم و رحمة هللا و بركاته‬

Sesungguhnya segala puji hanya milik Allah, kami memuji-Nya, meminta pertolongan dan
ampunan-Nya. Aku bersaksi bahwa sesungguhnya tidak ada Tuhan yang berhak untuk di
sembah kecuali hanya Allah saja, tidak ada sekutu bagi-Nya. Dan aku bersaksi bahwa
Muhammad adalah seorang hamba dan utusan-Nya.

Sehubungan dengan akan datangnya Hari Raya Iedul Adha yang identik dengan Hari


Raya Qurban, 10 Dzulhijjah 1439 H, maka Kami Panitia Idul Adha Tahun 1439 H / 2018 M,
akan Menyelenggarakan Kegiatan Shalat Idul Adha Berjamaah dan Kegiatan Pemotongan
Hewan Qurban. Yang akan dilaksanakan pada:
Pemotongan Hewan Qurban:
Pendaftaran         : mulai 01 Dzulhijjah 1439 H / 06 Agustus 2018 M

Serah Terima        : Selasa, 09 Dzulhijjah 1438 H / 21 Agustus 2018 M

Pemotongan         : Rabu, 10 Dzulhijjah 1439 H /22 Agustus 2018 M

Waktu                    : 07.00 – Selesai

Tempat                  : Komplek Masjid Al Ikhlas

 
Maka pada kesempatan ini kami Panitia Idul Qurban 1439 H, mengajak kaum muslimin dan
muslimat warga Griya/Pondok Jaya Indah yang berniat untuk berqurban, untuk berkenan
menitipkan penyaluran hewan qurban kepada kami. Adapun untuk Pendaftaran dan Serah
terima Hewan Qurban dapat menghubungi Panitia atau Pengurus DKM Al Ikhlas, 
adapun Panitia yang ditunjuk untuk Pendaftaran dan Penerimaan Hewan Qurban adalah :
 

Untuk RT 58        : 1. Bpk. Wawan Suwandi     (087848434696)


2. Bpk. Jajang Sujai (089625537583/087778741168)
Untuk RT 61        : 1.Bpk. Rudi (087726481972)
2. Bpk. Ferdi Iswara (081909411456)
 

Mengingat pentingnya acara tersebut kami harapkan Partisipasi dan dukungan dari seluruh
Muslimin/Muslimat untuk mensukseskan Pelaksanaan Shalat Iedul Adha dan Pemotongan
Hewan Qurban. Demikian Pemberitahuan ini kami buat atas perhatian dan kerjasamanya
Kami ucapkan terimakasih.

‫والسالم عليكم و رحمة هللا و بركاته‬

Anda mungkin juga menyukai