Anda di halaman 1dari 11

FENOMENOLOGI

NURMALASARI TUMANGGER 
Pengertian metode penelitian fenomenologi

Tujuan metode penelitian fenomenologi

Variabel penelitian fenomenologi

Ciri-ciri metode penelitian fenomenologi

Langkah penelitian metode penelitian fenomenologi

Tipe data yang digunakan

Contoh penelitian menggunakan metode penelitian fenomenologi

NURMALASARI TUMANGGER 
PENGERTIAN METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI

NURMALASARI TUMANGGER 
TUJUAN METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI

Untuk mengembangkan makna pengalaman hidup dari suatu fenomena,


dalam mencari kesatuan makna dengan mengidentifikasi inti fenomena
dan menggambarkan secara akurat dalam pengalaman hidup sehari-hari.

NURMALASARI TUMANGGER 
VARIABEL PENELITIAN FENOMENOLOGI

Jenis Variabel Bebas (Independent Variable)


Variabel ini mempunyai pengaruh atau menjadi penyebab terjadinya perubahan pada variabel lain.
Sehingga bisa dikatakan bahwa perubahan yang terjadi pada variabel ini diasumsikan akan mengakibatkan
terjadinya perubahan variabel lain.
Jenis Variabel Terikat (Dependent Variable)
Variabel terkait atau dependent adalah variabel yang keberadaannya menjadi suatu akibat dikarenakan
adanya variabel bebas. Disebut variabel terkait karena kondisi atau variasinya terkait dan dipengaruhi
oleh variasi variabel lain. Selain itu ada juga sebutan lain yaitu variabel tergantung, karena variasinya
tergantung pada variasi variabel lain. Kemudian ada juga yang menyebut variabel output, kriteria, respon,
dan indogen.
Jenis Variabel Kontrol (Control Variable)
Jenis variabel ini merupakan variabel yang dibatasi dan dikendalikan pengaruhnya sehingga tidak
berpengaruh pada gejala yang sedang diteliti, dengan kata lain yaitu dampak dari variabel bebas terhadap
variabel terikat tidak dipengaruhi oleh faktor luar yang tidak diteliti. Dalam beberapa penelitian variabel
ini tidak dinyatakan secara eksplisit, tetapi lebih ke penelitian yang sifatnya eksperimental. Variabel ini
dibutuhkan pengendalian yang sifatnya sangat penting.

NURMALASARI TUMANGGER 
CIRI-CIRI METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI

Terfokus pada penampakan sesuatu


Concern terhadap keseluruhan
(holistik) untuk memperoleh unifikasi
Memahami makna (dari pengalaman, ide,
konsep, putusan, pemahaman)
Pertanyaan diarahkan pada penemuan
makna
Tidak ada pemilahan subyek-
obyek

Realitas intersubyektif
Data pengalaman, pikiran, intuisi,
refleksi, dan putusan dijadikan sebagai
sumber primer
Pertanyaan diarahkan secara hati-hati

NURMALASARI TUMANGGER 
LANGKAH PENELITIAN METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI
Langkah-langkah yang perlu mendapatkan perhatian menurut
yusuf (2014), sebagai berikut:

Temukan
Penulisan
fenomena
laporan
penelitian

Analisis fenomena apakah


cocok di ungkap melalui Menganalisa
metode fenomenologi data

Menentukan subjek Membuat


yang diteliti dan catatn termasuk
konteks dokumentasi

Pengumpulan
data

NURMALASARI TUMANGGER 
TIPE DATA YANG DIGUNAKAN

Data Kualitatif
Jenis data kualitatif merupakan data yang terbuat dengan mengunakan kata-kata serta kalimat.
Data ini tidak dibuat dengan angka, maka bagi Anda yang ingin mencari data kualitatif, bisa
menggunakan berbagai cara. Anda dapat mengumpulkan hasil wawancara, analisis dokumen, diskusi
hingga transkip observasi. Bahkan Anda juga dapat melampirkan data kualitatif ini berupa foto maupun
sebuah rekaman video.

NURMALASARI TUMANGGER 
CONTOH PENELITIAN MENGGUNAKAN METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI

RESOR KLAYAR DENGAN PENDEKATAN


FENOMENOLOGI ARSITEKTUR DI KAWASAN
WISATA PANTAI KLAYAR PACITAN

NURMALASARI TUMANGGER 
CONTOH PENELITIAN MENGGUNAKAN METODE PENELITIAN FENOMENOLOGI

Fisik
1. Letak lokasi
2. Cara pencapaian
3. Sirkulasi dan
Christian Norberg Schulz lanskap
1. Terjadinya pergeseran budaya dalam kajian genius locinya, 4. Pemintakatan
seiring berkembangnya bahwa hubungan manusia 5. Material bangunan
pariwisata di pantai klayar. dengan tempat (place) 6. Struktur bangunan
2. Rumah-rumah tradisional merupakan sebuah 7. Utilitas
dihancurkan dan dibangun hubungan identifikasi yang
bangunan modern material cukup mendalam.Dalam
beton. kajian genius loci ini Norberg
3. Nelayan beralih profesi Schulz memperkenalkan Non fisik
menjadi penjaja makanan metode fenomenologi dalam 1. Kegiatan
sepanjang bibir pantai. upaya pencariannya 2. Latar belakang
mendapatkan pengertian 3. Makna dan nilai
konkret dari lingkungan
(Ong, 2008:6).
NURMALASARI TUMANGGER 
TERIMAKASIH

NURMALASARI TUMANGGER 

Anda mungkin juga menyukai