Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG

DINAS PENDIDIKAN
KOORDINATOR WILAYAH BIDANG PENDIDIKAN
TK SD SMP DAN PNF KECAMATAN BALEENDAH
SEKOLAH DASAR NEGERI KULALET 02
Jl. Raya Banjaran No. 212 KM. 11 Kel. Andir Kec. Baleendah
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) II
TAHUN AJARAN 2020/2021
Nama : ............................. No absen : …………
Kelas : V (Lima) Mata Pelajaran : IPS

A. Berikan tanda silang (x) pada jawaban yang benar !

1. Perhatikan permasalahan-permasalahan berikut!


(1) Pencemaran lingkungan
(2) Pelanggaran lalu lintas
(3) Peningkatan angka pengangguran
(4) Penyaluran bantuan bagi korban banjir
Di bawah ini yang bukan merupakan masalah sosial adalah ….
a. (1) c. (3)
b. (2) d. (4)

2. Para pemuda menyebarkan kabar proklamasi kemerdekaan dengan cara berikut ini,
kecuali ….
a. Menyebar pamflet c. Siaran lewat televisi
b. Menulis di tembok-tembok d. Mengadakan pertemuan

3. Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia dirumuskan di rumah ….

SOAL IPS KELAS 5 SDN KULALET 02 1


a. Ahmad Soebardjo c. Laksamana Maeda
b. Ir. Soekarno d. Istana Negara
4. Lima dasar negara usulan dari Ir. Soekarno pada sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945
adalah ….
a. Internasionalisme, peri kemanusiaan, mufakat atau demokrasi, kesejahteraan sosial
dan ketuhanan yang maha esa
b. Persatuan, kekeluargaan, keseimbangan lahir batin, musyawarah dan keadilan rakyat
c. Peri kebangsaan, peri kemanusiaan, peri ketuhanan, peri kerakyatan dan
kesejahteraan rakyat
d. Ketuhanan, kemanusiaan, musyawarah, kesejahteraan masyarakat dan keadilan sosial

5. Berikut contoh industri kecil, yaitu ….


a. Industri tekstil dan kerajinan keramik
b. Industri baja dan mebel
c. Mebel dan kerajinan keramik
d. Industri tekstil dan mobil

6. Ketampakan alam berupa daratan yaitu ....


a. Pantai c. Danau
b. Laut d. Sungai
7. Wilayah daratan yang cocok digunakan sebagai lahan perkebunan adalah ....
a. Dataran rendah c. Pantai
b. Dataran tinggi d. Gunung

8. Bentuk adaptasi masyarakat di dataran tinggi adalah ....


a. Perkebunan kelapa c. Perkebunan teh
b. Perkebunan karet d. Perkebunan tebu

9. Pelestarian hutan dapat dilakukan dengan cara ....


a. Defertilasi c. Reboisasi
b. Renovasi d. Konservasi

10. Usaha ekonomi yang dikelola sendiri atau perorangan kecuali ....
a. Industri kecil c. Pertanian
b. Firma d. perdagangan

B. Isilah titik-titik di bawah dengan tepat !

11. Kemacetan lalu lintas biasa terjadi di ….

12. Manusia harus menjaga keseimbangan alam. Hal ini karena di lingkungan alam menjadi
tempat bagi manusia dalam ….

13. Salah satu tokoh Belanda yang menentang sistem tanam paksa adalah ….

14. Manfaat jenis usaha kebun sayur adalah ….


15. Perusahaan yang seluruh atau sebagian modalnya dimiliki negara disebut ….

C. Jawablah pertanyaan di bawah dengan tepat !

16. Mengapa tanggal 20 Mei diperingati sebagai hari Kebangkitan Nasional?

17. Sebutkan faktor pendukung dan faktor penghambat pembangunan nasional!

18. Jelaskan dan berikan contoh dari istilah di bawah ini!


a. Perindustrian
b. Perdagangan
c. Jasa

19. Sebutkan dan jelaskan kegiatan utama yang dilakukan di dalam kegiatan ekonomi!

20. Jelaskan pengertian dari istilah-istilah di bawah ini!


a. Firma
b. CV
c. PT

Anda mungkin juga menyukai