Anda di halaman 1dari 19

TOBK 2 TAHUN 2021

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas *
Jangan Keliru Memilih Kelas !

VI-A

Token *
to2bi6

Nama Siswa (Diisi Nama Lengkap) *


dzikra bella diyanta

Pilihlah jawaban yang tepat dan benar !


Makna kata destinasi pada paragraf tersebut adalah … . *

tempat wisata
tempat tujuan
tempat andalan
tempat singgah

Kalimat yang berfungsi untuk menjelaskan kalimat utama dalam paragraf adalah …
. *
kalimat penguat
kalimat pengikat
kalimat sampingan
Kalimat penjelas

Sebelum membeli jagung dari petani, Bu Evi memeriksa kwalitas jagung


tersebut….Perbaikan yang tepat untuk kata yang digaris bawah adalah … . *
kualytas
kwalitet
kualiti
kualitas

Berikut ini yang termasuk dalam kategori buku fiksi adalah … . *
buku resep makanan
buku petunjuk budi daya tanaman
buku dongeng
buku pelajaran

Berikut bukan penyebab banjir menurut paragraf tersebut yaitu … . *


penebangan hutan secara liar
penurunan kapasitas sungai.
pembuangan sampah ke saluran air
pembangunan pemukiman yang tidak mengindahkan topografi wilayah

Tokoh utama cerita tersebut adalah … . *

pedagang
madun
bai
angkri

Sinonim kata posisi dalam paragraf tersebut adalah … . *

letak
kondisi
tempat
keadaan

Perhatikan aktivitas menelpon dengan handphone berikut! Kalimat yang tepat


untuk melengkapi bagian rumpang tersebut adalah … . *

tutup telpon dengan menekan tombol merah!


cek apakah yang Anda telepon sudah selesai!
isi ulang pulsa Anda agar dapat berbicara!
bayar biaya telepon pada kasir!

diajak
dimohon
disarankan
diusahakan

Bacalah teks berikut dengan cermat! Istilah yang tepat untuk melengkapi teks
tersebut adalah ... . *

tinggi hati
keras kepala
rendah diri
rendah hati

Latar tempat pada cerita tersebut adalah … . *


dermaga
pasar
kota
pantai

Makna kata intan pada kutipan syair tersebut adalah sesuatu yang sangat … . *

indah
bermanfaat
mahal
berharga

Bacalah teks berikut! Informasi penting untuk melengkapi daftar tabel zona dalam
Museum Angkut tersebut adalah … . *
(1) Eropa; (2) Replika Pelabuhan Sunda Kelapa lengkap dengan miniatur kapal; (3)
Hollywood; (4) transportasi yang ada di film-film Hollywood menyerupai Batmobile dan
kendaraan beroda empat Scooby Doo.
(1) Eropa; 2) Replika Pelabuhan Sunda Kelapa lengkap dengan miniatur kapal; (3) Hollywood;
(4) souvenir Museum Angkut serta makanan khas tradisional yang turut meramaikan suasana
pasar tempo dulu dan nuansa pasar apung seperti yang ada di kampung air Margasari di Kota
Balikpapan.
(1) Istana Buckingham; (2) mobil Land Rover yang pernah digunakan oleh Ratu Elizabeth
saat parade di Australia; (3) Hollywood; (4) souvenir Museum Angkut serta makanan khas
tradisional yang turut meramaikan suasana pasar tempo dulu dan nuansa pasar apung
seperti yang ada di kampung air Margasari di Kota Balikpapan.
(1) Hollywood; (2) transportasi yang ada di film-film Hollywood menyerupai Batmobile dan
kendaraan beroda empat Scooby Doo. (3) Eropa; (4) Nuansa malam dipadu dengan berbagai
mobil angkutan transportasi khas Belanda, Italia, Prancis, Jerman, dan Inggris yang
melengkapi situasi kota.

Watak dari tokoh Umar adalah … . *


iri
sombong
baik hati
keras kepala

Teks yang dibuat berdasarkan kenyataan yang ada, tanpa mengada-ada disebut
… . *
teks fiksi
teks nonfiksi
teks deskripsi
dongeng

Pesan dalam pantun tersebut adalah … . *

mengamalkan perintah agama


jangan melupakan sembahyang
mencari ilmu setinggi mungkin
rajin belajar sepanjang waktu

Watak tokoh Angkri pada cerita tersebut adalah … . *


iri
baik
galak
jahat

Informasi penting dari paragraf tersebut adalah … . *

terjadinya peningkatan curah hujan di beberapa daerah di Indonesia


banjir melanda beberapa tempat
faktor penyebab banjir terus berulang
rendahnya kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan

Gagasan utama paragraf di bawah terletak pada kalimat … . *


pertama
kedua
ketiga
empat

Berikut ini yang merupakan gagasan pendukung paragraf tersebut adalah … . *

kerak telor merupakan makanan pendamping lontong sayur


asinan Betawi bukan makanan khas Betawi
kerak telor terbuat dari bahan dasar beras ketan putih, telur ayam, ebi, dan bawang merah
goreng.
kerak telor makanan khas Jakarta

Perhatikan kalimat rumpang berikut! Kata bentukan yang tepat untuk melengkapi
kalimat tersebut adalah . . . . *

menghadap
berhadapan
dihadapkan
menghadapkan

Berikut yang bukan merupakan langkah-langkah menyajikan informasi penting dari


berbagai teks bacaan secara visual adalah … . *
membaca dan memahami informasi yang terdapat pada bacaan.
menemukan gagasan pokok/informasi penting pada masing-masing paragraf
menyajikan informasi penting dari bacaan dalam bentuk gambar
mengubah isi bacaan menjadi bacaan baru.
Keteladanan yang ditunjukkan tokoh Dudu pada cerita tersebut adalah … . *

Memberikan air minum dan mempersilakan duduk kepada orang tua.


Tetap bahagia dan ceria meskipun tidak sekolah
Suka meminjam buku temannya meskipun mampu membeli
Asyik membaca buku meskipun ada orang tua yang menanyainya.

Maksud kutipan syair tersebut adalah … . *

nasihat untuk dapat menjaga perkataan.


nasihat untuk dapat menjaga tindakan.
nasihat untuk dapat menjaga kehormatan.
nasihat untuk dapat menjaga pikiran.

Berikut ini kalimat yang penggunaan tanda baca yang tepat ialah … . *
Barang yang harus dibawa adalah alat tulis, pakaian, alat mandi dan obat-obat pribadi.
Agar barang yang dibeli tetap awet, rawatlah barang Anda secara rutin!
Pamanku terpilih sebagai pejabat D. P. R
Setelah lulus MIN, aku akan melanjutkan ke M.Ts.N.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah … . *

kalau ingin lulus ujian


kalau ingin makan durian
kalau ingin sehat badan
kalau ingin disayang teman

Simpulan cerita tersebut adalah … . *


Selalu mengikuti nasihat orang tua agar hidup kita sukses.
Ketekunan merupakan kunci mendapatkan kesuksesan, meskipun banyak hambatan untuk
mendapatkannya.
Kesuksesan akan datang jika kita memberikan bantuan kepada orang tua.
Rajin-rajinlah menggembalakan kambing milik orang tua agar kehidupan menjadi sukses.

Perhatikan kedua teks berikut! *


lingkungan
kesehatan
daur ulang
cara mengolah sampah

Unsur dalam teks fiksi yang menjelaskan tentang tempat terjadinya cerita atau
peristiwa disebut … *
tokoh
alur
watak
latar

Gagasan utama pada paragraf di bawah terletak pada kalimat … . *

pertama
kedua
ketiga
empat

Nilai moral positif yang terdapat dalam cerita tersebut adalah … . *
Semakin banyak membaca, semakin bertambah wawasan kita
Belajar untuk memberikan peluang dan kesempatan kepada orang lain yang tidak mampu.
Kita harus tetap semangat dan tekun untuk menggapai cita-cita.
Kita harus mempersilakan duduk apabila ada orang tua yang ingin duduk.

Cerita fiksi dibuat berdasarkan … . *


pengalaman pribadi
imajinasi pengarang
kenyataan
pengamatan

Peristiwa yang akan terjadi jika Dudu tidak pernah memanfaatkan kesempatan
luangnya untuk membaca ketika menggembalakan kambing adalah … . *
Dudu akan belajar bersama kakek yang datang menemuinya
Dudu tidak akan bisa diterima sekolah untuk belajar.
Dudu akan bertemu dengan kakek yang pernah menanyainya
Kakek tidak akan pernah bisa berteduh lagi di bawah pepohonan besar.

Tokoh utama dalam cerita di bawah adalah … . *

Ibu
Umar
Hafiz
Ayah

Paragraf tersebut termasuk jenis teks … . *


narasi
persuasi
deskripsi
eksposisi

Bacalah paragraf berikut! Apa kemungkinan yang terjadi jika masyarakat tidak
membuang sampah di sungai? *

masalah banjir dapat diatasi.


lingkungan menjadi bersih.
aliran sungai akan mudah meluap.
masalah kebersihan dapat diatasi.

Informasi penting dari paragraf di bawah, yaitu … . *

banyak tanaman tumbuh di musim hujan


pepohonan mulai segar kembali
saat musim hujan, bumi menjadi basah
cuaca yang panas menjadi sejuk

Pernyataan yang sesuai dengan paragraf tersebut adalah … . *

Masyarakat sering bermain ayunan di Taman Kota Klaten.


Masyarakat dapat melihat berbagai jenis bunga di Taman Kota Klaten.
Di Taman Kota Klaten tumbuh sebuah pohon beringin besar.
Taman Kota Klaten mempunyai lampu taman yang berwarna-warni.

Perhatikan kalimat rumpang berikut! Tanda baca yang tepat untuk melengkapi
bagian rumpang tersebut adalah tanda … . *
seru (!)
koma (,)
tanya (?)
titik (.)

Pesan atau pelajaran berharga yang dapat ditemukan dari sebuah cerita fiksi
disebut … cerita. *
latar
amanat
judul
alur

Sebuah teks memiliki judul "Gerak Semu Harian Matahari". Perkiraan informasi
yang mungkin dibahas dalam teks tersebut adalah … . *
berbagai jenis gerakan yang dilakukan oleh Matahari
pengertian gerak semu harian Matahari
perbedaan gerakan Bumi dan gerakan Matahari
besar suhu di permukaan Matahari

Perhatikan cara membuat jus jambu berikut ini! Urutan membuat jus jambu yang
benar adalah … . *

(1)-(2)-(3)-(4)
(1)-(4)-(2)-(3)
(1)-(3)-(4)-(2)
(1)-(4)-(3)-(2)

Bacalah cerita berikut dengan cermat! Apa yang membuat Kakek Bahar terketuk
hatinya? *
Dia berbincang tentang jadwal pengajian selama Ramadan.
Dia pulang dengan berjalan kaki di tengah hujan rintik-rintik kecil
Dia melihat seorang pengemis yang meminta-minta dari rumah orang yang miskin.
Dia tahu bahwa orang miskin tersebut mau memberikan sesuatu untuk si pengemis

Teks yang berisi pengetahuan tentang bumi termasuk jenis teks … . *
fiksi
fabel
legenda
nonfiksi

Maksud pernyataan yang dicetak tebal pada cerita tersebut adalah … . *
Dudu sangat ingin bersekolah, tetapi tidak memilki biaya.
Dudu kecewa karena orang tuanya tidak menyekolahkannya.
Dudu menyalahkan ibunya karena tidak bisa membiayai sekolahnya
Dudu sangat kesal karena dia tidak bisa bersekolah seperti teman-temannya yang lain.

Berikut ini yang bukan termasuk teks fiksi adalah … . *


cerpen
dongeng
laporan percobaan
novel

Cerita pendek (cerpen) termasuk jenis teks … . *


teks deskripsi
teks nonfiksi
teks fiksi
dongeng

Bacalah paragraf berikut dengan cermat! Ungkapan yang tepat untuk mengisi
paragraf tersebut adalah ... . *
oksigen
ekosistem
populasi
polusi

Gagasan utama paragraf di bawah adalah … . *

kerak telor merupakan makanan khas Jakarta (Betawi)


kerak telor berbahan dasar ketan putih
bumbu halus terbuat dari cabai merah, kencur, jahe, garam, gula pasir, merica butiran, dan
suwiran kelapa sangrai
kerak telor kerap hadir pada acara bertemakan Betawi

Antonim kata kesulitan dalam paragraf tersebut adalah … . *

kesenggangan
kelonggaran
kemudahan
keluasan
Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir

Anda mungkin juga menyukai