Anda di halaman 1dari 8

RENOVASI RUANG

KELAS
SDN 1 BANJAR
KELOMPOK 1
Ahmad Zaimar B
Dearrobi Aste H
Febri Heri Wijaya
Galang Vernando
Ilham Ardyansyah
Pengertian Renovasi

Renovasi atau remodeling adalah proses merombak,


memperbarui, meremajakan, memperbaiki, atau
menyempurnakan struktur atau bentuk, atau memberi
desain tambahan pada bangunan
BEBERAPA RENOVASI YANG DIALKUKAN
1. Perubahan dibagian atap
2. Penambahan dinding tembok
3. Pengecatan
Penampakan Ruang Kelas sebelum Renovasi
TAMPILAN RUANG
KELAS SETELAH
RENOVASI
PEMILIHAN WARNA
EKSTERIOR DAN
INTERIOR
ARTI WARNA KREM
Warna merupakan salah satu daya tarik dalam dunia desain grafis yang mana warna warna yang soft
akan menghasilkan kenyamanan tersendiri bagi mata yang melihatnya. Kesalahan dalam memilih warna
akan menyebabkan desain interior rumah anda menjadi tidak nyaman apalagi menenteramkan. Secara
psikologi setiap warna memiliki arti tertentu yang mempngaruhi manusia.
Warna krem memberikan kehangatan warna coklat dan kesejukan warna putih. Pasalnya warna ini
mempresentasikan kesan klasik dan benuansa hangat.
Penentuan warna yang pas sangat penting untuk membangun suasana yang ingin diciptakan dalam
ruangan tersebut
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai