Anda di halaman 1dari 8

ETIOLOGI (PENYEBAB

PENYAKIT)
Penyebab penyakit yang langsung

 1. Faktor Fisik
❖ Trauma
a. Kontusi: rusaknya jaringan di bawah kulit tanpa di sertai oleh kerusakan kulit itu
sendiri
b. Abrasi: kerusakan kulit dan jaringan di bawahnya
c. Incisi: kelukaan pada jaringan yang ditimbulkan oleh benda-benda tajam,
misalnya pisau
d. Lacerasi: sobeknya jaringan yg disebabkan oleh benda-benda tumpul
e. Perforasi: kerusakan pada jaringan di sebabkan oleh benda-benda keras yang
menembus melalui lubang-lubang yang relatif kecil.
Pembedahan laserasi pada daerah
mata
❖ Tekanan
Biasanya berlangsung dalam waktu yang agak lama dan berhubungan
dengan gangguan aliran darah.
❖ Obstruksi organ yang berongga
Dapat di sebabkan perubahan di dalam lumen, tekanan dari luar,
perubahan di dalam dinding organ seperti stenosis, striktura
❖ Malposisi/dystopia (perubahan letak)
a) volvulus
b) Torsi
c) Intussicepsi
Torsi pada anjing
Intussicepsi pada anjing
 2. Faktor kimiawi
a. Racun eksogen yang meliputi racun-racun yang bersifat korosif pada
jaringan parenchimateus (ginjal dan hati)
b. b. Racun endogen meliputi racun-racun yang dibentuk di dalam tubuh
pada kondisi-kondisi tertentu
 3. Faktor imunologi
a. - Auto immune disease
b. -Immunologic deficiency disease
c. - Hipersensitivity
 4. FAKTOR MAKANAN
❑ Kelebihan Makanan
• - Dilatasi lambung
• - Hewan biasanya rakus, contoh: anjing, kucing
• - Pankreatitis akut: pada manusia
• - Dilatasi akut lambung: konsumsi dalam jumlah besar makanan kering akan mengembang
kena asam lambung.

• Defisiensi makanan:
- Kelaparan dapat terjadi; tidak mampu mengambil, menelan dan mencerna makanan
- Penyakit gigi, benda asing di dalam saluran pencernaan
- Tumor
- Peningkatan peristaltik usus

Anda mungkin juga menyukai