Anda di halaman 1dari 3

laporan keuangan adalah hasil akhir dari suatu proses akuntansi,yang disusun untuk

memberikan informasi pada pihak-pihak yang membutuhkanya.


neraca terdiri dari:
a.neraca
laporan yang menunjukan posisi keuangan suatu perusahaan pada suatu periode tertentu
b.laporan laba rugi
laporan yang menunjukan hasil operasi dan pengeluaran suatu perusahaan pada suatu periode
tertentu
c.laporan laba ditahan
laporan yang menunjukan perubahan laba ditahan perusahaan pada suatu periode tertentu
d.laporan perubahan modal
laporan yang menunjukan aliran dana suatu perusahaan pada suatu periode tertentu

tujuan laporan keuangan adalah:


untuk memberi informasi tentang posisi keuangan perusahaan,rugi laba dll
untuk memberi informasi sebagai alat untuk mengestimasi bagaimana performa perusahaan
untuk masa yang akan datang

pihak pihak yang berkepentingan dalam laporan keuanagan:


pihak interen:
manajer: karna manajer yang membuat keputusan.
para karyawan/serikat pekerja: supaya mereka senang,dapat bonus.

Pihak eksteren:
pemegan saham/pemilik perusahaan:untuk mengetahui kinerja dari direksi perusahaan
miliknya.
investor:sebagai bahan untuk pertimbangan investasi
kreditur:sebagai bahan untuk pertimbangan dalam memberi pinjaman
pemerintah:sebagai bahan pemeriksaan untuk pemerintah dalam hal pajak

sifat-sifat laporan keuangan:


historis: yaitu merupakan laporan atau kejadian yang telah lewat.
umum: disajikan untuk semua pemakai dan bukan dimaksudkan untuk memenuhi kebutuhan
pihak tertentu saja.
konservatif: bila terdapat beberapa kemungkinan kesimpulan yang tidak pasti mengenai
penilaian suatu pos, maka lazimnya dipilih alternatif yang menghasilkan laba bersih atau nilai
aktiva yang paling kecil.
lebih menekankan pada makna ekonomis suatu peristiwa atau transaksi pada bentuk
formalnya/hukumnya:
istilah yang digunakan pada laporan keuangan adalah istilah teknis yang belum tentu
dipahami pembaca: dan pemakai laporan diasumsikan memahami bahasa teknis akuntansi
dan sifat dari informasi yang dilaporkan.
laporan keuangan hanya melaporkan informasi-informasi yang bersifat kuantitatif: yang
bersifat kualitatif dan fakta yang tidak dapat dikuantitatifkan umumnya diabaikan.

Kelemahan Laporan Keuangan:

Angkanya bersifat historis: mungkin tidak akurat saat laporan keuangan itu keluar
Angka Rupiah disusun berdasarkan metode akuntansi yang bervariatif: mengurangi daya
banding laporan keuangan perusahaan satu dengan yang lain
Laporan keuangan ditujukan untuk umum: jadi kalo khusus susah
Laporan keuangan tidak mencerminkan faktor faktor yang bukan angka

2 metode laporan keuangan:


Analisis hoizontal: membandingkan laporan keuangan untuk beberapa periode
Analisis vertikal: membandingkan item item yang ada pada laporan keuangan

Tujuan analisis laporan keuangan:


Untuk melihat aspek likuiditas suatu perusahaan
untuk melihat aspek pofitabilitas suatu perusahaan
untuk menilai aspek stabilitas suatu perusahaan
untuk melihat potensi pertumbuhan suatu perusahaan

Analisis adalah penguraian suatu pokok atas berbagai bagian dan penelaan bagian itu sendiri
serta hubungan antar bagian untuk memperoleh pengertian yang tepat dan pemahaman arti
keseluruhan

Anda mungkin juga menyukai