Anda di halaman 1dari 2

STANDAR PROSEDUR NO DOK.

: SPO-NGK II -UKM-05

LOGO OPERASIONAL TGL TERBIT : 02 - 05-2015

PUSKESMAS ABC II NO REVISI : 00


PEMBERDAYAAN
HALAMAN : 1/1
MASYARAKAT
Ditetapkan
Kepala Puskesmas ABC II

Upaya atau proses untuk menumbuhkan kesadaran, kemauan dan


PENGERTIAN
kemampuan dalam memelihara dan meningkatkan kesehatan.

Sebagai acuan dalam memperdayakan dan mendorong peran serta


TUJUAN aktif masyarakat dalam segala bentuk upaya kesehatan.

SK Kepala Puskesmas No. Tentang kewajiban penanggungjawab


KEBIJAKAN program dan pelaksana untuk memfasilitasi peran serta masyarakat.

http://ellyaniabadi.blogspot.com/2014/10/pemberdayaan-masyarakat-
REFERENSI
di-bidang.html

1. Memfasilitasi masyarakat melalui kegiatan-kegiatan maupun


PROSEDUR
program program pemberdayaan masyarakat meliputi :
pertemuan dan pengorganisasian masyarakat.

2. Memberikan motivasi kepada masyarakat untuk bekerja


sama dalam melaksanakan kegiatan pemberdayaan agar
masyarakat mau kontribusi terhadap program tersebut

3. Mengalihkan pengetahuan,ketrampilan dan teknologi kepada


masyarakat dengan melakukan pembinaan dan
pendampingan.

Jenis Pemberdayaan Masyarakat :

1. Posyandu
2. SBH

3. TOGA

4. Posbindu

5. PHBS

6. Desa siaga

Dilarang mengubah dan atau menggandakan dokumen ini tanpa persetujuan Kepala Puskesmas Ngaglik II
STANDAR PROSEDUR NO DOK. : SPO-NGK II -INV

LOGO OPERASIONAL TGL TERBIT : 02 – 01-2015

PUSKESMAS ABC II PENGENDALIAN NO. REVISI : 00

DOKUMEN HALAMAN : 2/2

UNIT TERKAIT
Semua unit layanan upaya puskesmas

Dilarang mengubah dan atau menggandakan dokumen ini tanpa persetujuan Kepala Puskesmas Ngaglik II

Anda mungkin juga menyukai