Anda di halaman 1dari 6

Kewajiban

Pembayaran
PNPB oleh PT
Adigraha
Oleh: Carlos Wostya Nipa S.H., M.H
Isu Hukum Fakta Hukum

Bagaimana PT Adigraha tidak


Kewajiban menjalankan
Pembayaran PNBP kewajibannya
oleh PT Adigraha ? dalammembayar
PNBP.
Teori
Perjanjian merupaan sebuah perjanjian antara dua orang yang saling
terikat dengan perjanjan yang telah disepakati dimana keduanya
harus saling menjalankan kesepakatannya. Melalui perjanjian, subjek
hukum diharapkan bisa mencapaikepastian hukum yang
menimbulkan hak dan kewajiban darimasingmasing pihak. Jika ada
yang melanggar atau melakukan wanprestasi, maka akan dikenakan
sanksi hukum yang berlaku.
Undang Undang Terkait
1 2
Undang-Undang Undang-Undang No. 3 Tahun
Nomor 9 tahun 2018 2020 tentang Perubahan
tentangPenerimaan atas Undang-Undang Nomor
4 Tahun 2009
Negara Bukan tentang Pertambangan
Pajak. Mineral dan Batubara.

Duplicate this page as many times as needed to give you more space for discussion.
Kesimpulan
Hukum PNBP adalah sekumpulan peraturan tertulis yang mengatur
bagaimana cara Negara memberikan pelayanan danpemanfaatan
sumber daya alam sehingga mendapat imbalansecara langsung dari
yang membutuhkan serta dapatdipaksakan. Kata “dapat
dipaksakan” disini berarti bahwahukum PNBP memuat sanksi hukum,
baik secara administrasimaupun pidana bagi para pelanggarnya.
Hal ini dimaksudkanagar hukum PNBP tidak hanya berada di atas
kertas, tetapiwajib ditegakkan sehingga pendapatan Negara dari
PNBP dapatberlangsung tertib. Namun pengelolaan PNBP sektor
mineral dan batubara masih menunjukkan sejumlah permasalahan,
seperti kasus PT Adigraha yang tidak membayar PNBP.
Rekomendasi
Dalam hal ini pemerintah berperan besar
sehigga haruslebih ketat dan tegas dalam hal
pengawasan perusahaantambang sesuai
tugasnya agar tidak ada lagi perusahaan yang
tidak melakukan pembayaran Penerimaan
Negara Bukan Pajak (PNBP), dan pemerintah
dapat menghentikanpelayanan kepada
perusahaan yang masih mempunyaipiutang.

Anda mungkin juga menyukai