Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI DAN SOAL

Bidang Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi, Teknologi dan Rekayasa


Program Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika, Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian : Multimedia, Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
Mapel/Kelas/Semester : MATEMATIKA/XI/2
Tahun Pelajaran : 2020-2021
Kompetensi Inti :
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kajian Matematika pada tingkat teknis, spesifik, detil,dan kompleks, berkenaan dengan ilmupengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang
kajian Matematika. Menampilkan kinerja dibawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

Level Bentuk
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Indikator Soal Nomor Soal
Kognitif Soal

3.21 Menentukan 3.21.1 Siswa dapat menentukan bayangan Transformasi 1. Siswa dapat menentukan C2 – C6 Pilihan 16
masalah kontekstual suatu titik hasil transformasi Geometri bayangan suatu titik hasil translasi Ganda
yang berkaitan geometri (Translasi, Refleksi, 2. Diketahui beberapa pernyataan, C2 – C6 Pilihan 17
dengan transformasi Rotasi, dan Dilatasi) siswa dapat menentukan Ganda
geometri 3.21.2 Siswa dapat menentukan bayangan bayangan atau titik awal dan besar (Menjo
4.21 Menyelesaikan suatu garis hasil translasi nya nilai translasi dengan mencari C2 – C6 dohkan) 18
masalah kontekstual Pilihan
yang berkaitan C2 – C6
dengan transformasi
geometri
Ganda
C2 – C6
Pilihan
C2 – C6 19
Ganda
(Benar-
Salah)
20
pasangan jawaban yang tepat
Uraian
24
Singkat

Uraian
Panjang

Instrumen Soal Pengetahuan dan Pedoman Penskoran:

No Soal Kunci Jawaban Skor


( x−a )2+Seorang
( y −b )2=ranak
2
mengamati Diketahui : Skor 20 : Jika jawaban lengkap dan benar
( x−a )2+seorang
( y −b )2=r 2 bapak-bapak Jarak lintasan Bapak terhadap pusat air mancur = 5 meter Skor 15 : Jika ada 2 langkah penyelesaian yang
setengah baya berlari- Jarak anak terhadap pusat air mancur = 10 meter
( x−10 )2 + ( y−0 )2=52 ditinggalkan dan jawaban tepat
berlari pagi mengitari Ditanyakan :
( x 2−20 x+ 100)+ y 2 =25 Skor 10 : Jika ada 4 langkah penyelesaian yang
kolam air mancur yang Persamaan lintasan Bapak?
x 2+ y 2−20 x+75=0
berbentuk lingkaran Dijawab :
2 2
ditinggalkan dan jawaban kurang tepat
x + y −20denganx+75=0jarak lintasan
21 Y Skor 5 : Jika ada 6 langkah penyelesaian yang
bapak terhadap pusat
kolam 5 meter, sedangkan ditinggalkan dan jawaban tidak tepat
jarak anak terhadap pusat Skor 0 : Jika langkah penyelesaian tidak sesuai
kolam 10 meter. Jika
dan jawaban tidak tepat
diasumsikan posisi tempat
anak melihat dinyatakan
sebagai titik pangkal
koordinat kartesius dalam
meter dan pusat lingkaran
terdapat pada sumbu-x,
tentukan persamaan
lintasan bapak tersebut!

Dari diagram Kartesius di atas, dapat diambil kesimpulan


bahwa:
 Jarak lintasan Bapak terhadap pusat air mancur = jari-jari
lingkaran = 5 meter
 Jarak anak terhadap pusat air mancur = jarak pusat
lingkaran terhadap titik pangkal koordinat = 10 meter
Yang akibatnya titik pusat lingkaran dalam koordinat kartesius
adalah (10,0)

Persamaan umum lingkaran yang berpusat di (a,b) adalah


Sehingga, persamaan lintasan bapak tersebut adalah sebagai
berikut:
Pusat lintasan (10,0) dan jari-jari lintasan (r) = 5 meter
Persamaan lintasan :
=
=
=
Jadi persamaan lintasan bapak tersebut adalah

Total Skor : 20

Anda mungkin juga menyukai