Anda di halaman 1dari 2

PAROTITIS

:
440/PoliUmum.SO
No. Dokumen
P/
SOP 13/414.43/2017
No. Revisi :
TanggalTerbi
: 22 Pebruari 2017
t
Halaman :1/2
UPT
dr. ALFI YUDISIANTO
PUSKESMAS
NIP. 19800701 201001 1
JELBUK
016
1. Pengertian Serangkaian kegiatan untuk menangani pasien dengan keluhan
infeksi kelenjar parotis yang ditandai dengan
terjadinyapembengkakan di bawah telinga, nyeri tekan pada bagian
bengkak dan nyeri saat buka mulut.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam penatalaksanaan Parotitis.
3. Kebijakan
4. Referensi Permenkes no 514 tahun 2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer
5. Prosedur Alat dan bahan :
1. Rekam medis
2. Termometer, tensimeter
3. Resep
4. Buku register
6. Langkah langkah 1. Petugas memanggil pasien sesuai urutan
: 2. Petugas mencocokkan identitas pasien
3. Petugas mencatat keluhan pasien pada kartu status pasien
4. Petugas melakukan anamnesa ( onset, demam, nyeri saat
membuka mulut, nyeri tekan pada daerah yang bengkak,
keluhan lain)
5. Petugas melakukan pengukuran tekanan darah, nadi dan suhu
bila diperlukan
6. Petugas menegakkan diagnosa
7. Petugas memberikan resep
a. Analgetik antipiretik :
Parasetamol :
Dewasa : 3x500 mg/hari selama demam atau nyeri
Anak :
 Umur < 1 tahun : 60 mg/kali (⅛ tablet)
 1-3 tahun : 60-120 mg/kali (¼ tablet)
 3-6 tahun :120-170 mg/kali (⅓ tablet)
 6-12 tahun :170-300 mg/kali (½ tablet)Atau
Ibuprofen :
Dewasa : 3 x 200 mg/hari selama demam/ nyeri
Anak : 3 x 5-10mg/kgBB/hari
b. Roborantia : Vit B komplek atau vitamin C
8. Petugas memberikan konseling kepada pasien atau keluarga
9. Petugas mencatat semua yang telah dilakukan did kartu status
pasien
10. Petugas melakukan entry data simpus dan pcare
11. Petugas mencatat di buku register BP

7.Bagan Alir
PAROTITIS
UPT No. Dokumen : 440/PoliUmum/13/414.43/2017
PUSKESMAS SO No. Revisi :
JELBUK P TanggalTerbit : 22 Pebruari 2017
Halaman : 2/2
8.Unit Terkait -

9.dokumen Terkait Rekam medis

10. Rekaman Histori Perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal mulai


diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai