Anda di halaman 1dari 3

SURAT PERJANJIAN KERJA

Nomor :

Yang bertanda tangan di bawah ini :


1. Nama : RIDON SEHO, S.Pd, MM
NIP : 19680311 199111 1 002
Jabatan : KEPALA SDN 14 BANAWA
Alamat : LOLI DONDO
Yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama : FEVI ANDRAYANA. S.Pd


Pendidikan : S1
Yang selanjutnya di sebut sebagai PIHAK KEDUA

PIHAK PERTAMA memberikan pekerjaan kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK


KEDUA menerima pekerjaan sebagai Tenaga Guru Kelas sebagaimana diatur dalam
pasal- pasal sebagai berikut.

Pasal 1
Lingkup pekerjaan, waktu dan tempat

PIHAK KEDUA akan melaksanakan tugas dan kewajibannya sebagai Tenaga Guru
Kelas di SDN 14 BANAWA terhitung mulai 1 Januari 2019 sampai dengan sekarang
dengan ketentuan :
1. Melaksanakan tugas sebagai sesuai ketentuan yang berlaku dengan beban kerja
sesuai dengan pembagian tugas.
2. Mematuhi segala ketentuan yang berlaku di sekolah tempat tugas.
3. Melaksanakan tugas lainnya yang relefan dengan tugas utama yang diberikan oleh
sekolah.

Pasal 2
Hak Pihak Kedua

Atas melaksanakan tugas dan kewajiban di atas PIHAK KEDUA berhak:


1. Melaksakan Honor per bulan sebesar Rp. 1.250.000 ( Satu juta dua ratus lima
puluh ribu rupiah ) yang dibayar oleh Dana BOS SDN 14 BANAWA
Tercantum pada pasal 2
2. PIHAK PERTAMA melalui kepala sekolah berhak :
a. Menuntut PIHAK KEDUA untuk bekerja maksimal sesuai dengan ketentuan
dan melakukan supervise pelaksanaan tugas PIHAK KEDUA.
b. Memberikan teguran dan peringatan apabila terbukti PIHAK KEDUA
melakukan perbuatan yang melanggar ketentuan sekolah
c. Mengusulkan pemberitahuan terhadap PIHAK KEDUA yang indisipliner
setelah 3 ( Tiga ) kali mendapat teguran.

Pasal 4
Pajak

Pajak penghasilan ( PPH ) dan kontrak kerja ini oleh PIHAK KEDUA dimana
pungutannya di lakukan oleh PIHAK PERTAMA sesuai dengan ketentuan yang
berlaku.

Pasal 5
Hambatan dan sanksi

1. Apabila dalam melaksanak pekerjaan ternyata PIHAK KEDUA mendapat hambatan


karena sakit atau sebab lain, PIHAK KEDUA wajib mengganti pada waktu lain
sebelum pekerjaan ( Tugas ) selesai.
2. Jika PIHAK KEDUA meninggalkan tugasnya selama satu bulan tanpa alasan yang
dapat diterima oleh PIHAK PERTAMA, PIHAK PERTAMA dapat membatalkan
Honor kerja ini.

Pasal 6
Penghentian Honor

Atas penghentian honor oleh PIHAK PERTAMA karena sebab seperti pada pasal ayat 2
dan 1 Honor ini, PIHAK KEDUA tidak berhak menuntut kompensasi dalam bentuk
adapun pada PIHAK PERTAMA.

Pasal 7
Penyelesaian Perselisihan

Dalam hal terjadinya perselisihan mengenai honor ini maka penyelesaian dilakukan
secara musyawarah dan apabila tidak mencapai mufakat pihak yang merasa dirugikan
dapat mengajukan gugatan pada pengadilan negeri Palu.

Pasal 8

Kemudian baik secara Lisan maupun tertulis sesuai dengan kesepakatan bersama.
Pasal 9
Penutup

Demekian Perjanjian kerja ini dibuat dan ditandatangani di SDN 14 BANAWA, pada
tanggal 2 Juni 2021, dibuat dalam dua rangkap bermaterai yang masing masing
mempunyai kekuatan hukum yang sama. 1(satu) untuk pihak pertama dan 1(satu)
untuk pihak kedua

Ditetapkan di : Donggala
Pada Tanggal : 2 Juni 2021

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

FEVI ANDRAYANA. S.Pd RIDON SEHO, S.Pd, MM


NIP 19680311 199111 1 002

Anda mungkin juga menyukai