Anda di halaman 1dari 21

BAB III

RENCANA PELAKSANAAN

A. Aspek dalam Supervisi Akademik


Dalam pelaksanaan supervisi akademik yang telah dilaksanakan di SDN Maleber UPTD
Pendidikan Kecamatan Maleber Kabupaten Kuningan mencakup:
1). Perencanaan pembelajaran, untuk mengetahui perencanaan dan persiapan guru
sebelum melaksanakan pembelajaran maka kami melakukan supervisi pada perencanaan
tersebut untuk mengetahui sejauh mana kesiapan guru dalam perencanaan pembelajaran dan
untuk dapat dijadikan unpan balik untuk perencanaan selanjutnya, dengan indikator seperti
tersebut dibawah ini:
a. Menentukan identitas pembelajaran
b. Pemilihan Kompetensi
c. Perumusan Indikator
d. Pemilihan Materi Pembelajaran
e. Pemilihan Sumber Belajar
f. Kegiatan Pembelajaran
g. Penilaian
h. Pemilihan Media Belajar
i. Pemilihan Bahan Pembelajaran
j. Pemilihan Sumber Belajar
2). Pelaksanaan pembelajaran, untuk mengetahui proses pembelajaran yang
dilaksakan guru baik di dalam maupun di luar kelas, maka dilakukan supervisi akademik,
dengan menggunakan instrumen yang telah disiapkan yang menyangkut indikator-indikator
dalam :
a. Kegiatan Pendahuluan
b. Kegiatan Inti
c. Kegiatan Penilaian
d. Kegiatan Penutup

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 10 )


B. Pentuan Nilai ,Klasifikasi dan Instrume
Untuk menentukan nilai dan klasifikasi guru, dalam pelaksanaan supervisi akademik
maka, setiap indikator yang disupervisi ditentukan kriteria nilai yang terdiri dari nilai
terendah dan nilai tertinggi, dengan rentang nilai 1 sd. 4
Nilai 4, apabila deskriptor muncul secara sempurna
Nilai 3, apabila deskriptor muncul tetapi kurang sempurna
Nilai 2, apabila deskriptor muncul tetapi tidak sempurna
Nilai 1, apabila deskriptor tidak muncul
Nilai ideal adalah jumlah indikator penilaian X 4 = Nilai Ideal, maka untuk
perencanaan pembelajaran 44, sedangkan untuk pelaksanaan pembelajaran 56.
Sedangkan untuk menentukan klasifikasi, maka dibuat 4 klasifikasi yang terdiri dari:
Amat Baik, Baik, Cukup, Kurang. Penentuannya dengan menghitung prosentase hasil
penilaian dengan rumus Nilai Perolehan : Nilai Ideal X 100%,dengan kata gori sebagai
berikut:
1. Amat Baik, 76% - 100%
2. Baik 56% - 75%
3. cukup 26% - 55%
4. Kurang 0% - 25%

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 11 )


Adapun alat yang digunakan dalam pelaksanaan supervisi akademis adalah seperti yang
terdapat dalam instrumen dibawah ini:

PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UPTD PENDIDIKAN MALEBER
SEKOLAH DASAR NEGERI MALEBER
Alamat: Jalan Raya MaleberNomor 190 – Kuningan Kode POS 45575

FORMAT 01 SUPERVISI AKADEMIK

INSTRUMEN SUPERVISI PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN


TAHUN PELAJARAN 2018-2019

Nama Guru : …...............................................................................


Kelas/Semester : ...................................................................................
Hari/Tanggal :………………………………………………………..

Kriteria Nilai
No Uraian Kegiatan
1 2 3 4
A. Menentukan identitas
1. Satuan pendidikan, mata pela-jaran/tema, kelas/ semester dan
alokasi waktu.
B. Pemilihan Kompetensi
1. Kompetensi Inti
2. Kompetensi Dasar
C Perumusan Indikator
1 Kesesuaian dengan KD.
2 Kesesuaian penggunaan kata kerja operasional dengan kompetensi
yang diukur
3 Kesesuaian dengan aspek sikap, pengetahuan, dan keterampilan
D Pemilihan Materi Pembelajaran
1 Kesesuaian dengan KD
2 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik.
3 Kesesuaian dengan alokasi waktu
E Pemilihan Sumber Belajar
1 Kesesuaian dengan KI dan KD
2 Kesesuaian dengan materi pembelajaran dan pendekatan saintifik
3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik.
F Kegiatan Pembelajaran
1 Menampilkan kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup dengan
jelas
2 Kesesuaian kegiatan dengan pendekatan saintifik.
3 Kesesuaian dengan sintak model pembelajaran yang dipilih
4 Kesesuaian penyajian dengan sistematika materi
5 Kesesuaian alokasi waktu dengan cakupan materi.
G Penilaian
1 Kesesuaian dengan teknik penilaian autentik.

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 12 )


2 Kesesuaian dengan instrumen penilaian autentik
3 Kesesuaian soal dengan dengan indikator pencapaian kompetensi.
4 Kesesuaian kunci jawaban dengan soal.
5 Kesesuaian pedoman penskoran dengan soal.
H Pemilihan Media Belajar
1 Kesesuaian dengan materi pembelajaran
2 Kesesuaian dengan kegiatan pada pendekatan saintifik.
3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik.
I Pemilihan Bahan Pembelajaran
1 Kesesuaian dengan materi pembelajaran
2 Kesesuaian dengan kegiatan pada pendekatan saintifik.
J Pemilihan Sumber Pembelajaran
1 Kesesuaian dengan materi pembelajaran
2 Kesesuaian dengan kegiatan pada pendekatan saintifik.
3 Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik.

JUMLAH NILAI
Jumlah Nilai yang diperoleh = KLASIFIKASI
Jumlah Nilai Ideal = 120
Nilai Presentasi = % A

A : Amat Baik : 76% - 100% SARAN PEMBINAAN


B : Baik : 56% - 75% ……………………………………………
C : Cukup : 26% - 55% ……………………………………………
D : Kurang : 0% - 25% ……………………………………………
……………………………………………

Guru yang disupervisi, Kepala Sekolah

………………….......................... SUJAT,S.Pd.MM
NIP. NIP. 19671206 198711 1001

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 13 )


PEMERINTAH KABUPATEN KUNINGAN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UPTD PENDIDIKAN MALEBER
SEKOLAH DASAR NEGERI MALEBER
Alamat: Jalan Raya Maleber Nomor 190 – Kuningan Kode Pos 45575

FORMAT 02 SUPERVISI AKADEMIK

INSTRUMEN SUPERVISI KUNJUNGAN KELAS


TAHUN PELAJARAN 2018-2019

Nama Guru : …................................................................................


Kelas/Semester : …...............................................................................
Hari/Tanggal :………………………………………………………..

Kriteria Nilai
Aspek
1 2 3 4
Pendahuluan
1. Mengucapkan salam dan mengajak
berdo’a;

2. Mengajak bernyanyi lagu-lagu nasional


3. Membacakan buku bacaan selama 15
menit sebelum kegiatan belajar di
mulai
4. Mengondisikan suasana belajar yang
menyenangkan
5. Mengaitkan materi yang sudah
dipelajari sebelumnya dengan materi
yang akan dipelajari sebagai apersepsi
6. Menyampaikan kompetensi yang akan
dicapai dan garis besar kegiatan yang
akan dilakukan; dan
7. Menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan
Kegiatan Inti
1. Menguasai materi pembelajaran dengan
seperangkat nilai-nilai utama karakter,
budaya/kearifan lokal dan mampu
mengaitkan materi dengan kecakapan
literasi terkait dengan kehidupan nyata
2. Melaksanakan pembelajaran sesuai
dengan kompetensi yang akan dicapai
dan disajikan secara sistematis;

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 14 )


Kriteria Nilai
Aspek
1 2 3 4
3. Menyajikan pembelajaran yang
memadukan antara lain keterpaduan
antarmuatan pelajaran, keterpaduan
antara sikap/nilai karakter, literasi,
pengetahuan, dan keterampilan serta
keterpaduan muatan pelajaran dengan
tema/mata pelajaran;

4. Menyajikan pembelajaran dengan


mengintegrasikan budaya
daerah/kearifan lokal;

5. Menyajikan pembelajaran dengan


menggunakan pendekatan dan model
pembelajaran yang tepat
6. Menunjukkan keterampilan
berkomunikasi dalam penggunaan
media dan sumber belajar; dan

7. Menumbuhkan partisipasi aktif peserta


didik melalui interaksi guru, peserta
didik, sumber belajar (buku, model alat
peraga, lingkungan).

Penilaian
1. Melaksanakan penilaian sikap.
2. Melaksanakan penilaian pengetahuan
3. Melaksanakan penilaian keterampilan
Penutup
1. Menfasilitasi dan membimbing peserta
didik merangkum materi pelajaran;
2. Menfasilitasi dan membimbing peserta
didik untuk merefleksi proses dan
materi pelajaran;

3. Memberikan umpan balik terhadap


proses dan hasil pembelajaran
4. Merencanakan kegiatan tindak lanjut,
khusus bagi peserta didik yang
membutuhkan pelayanan khusus
diberikan bantuan psiko-edukasi, dan
remedial / pengayaan;

5. Menyampaikan rencana pembelajaran


pada pertemuan berikutnya;

6. Menyanyikan lagu daerah yang sesuai


Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 15 )
Kriteria Nilai
Aspek
1 2 3 4
dan patut untuk peserta didik;

7. Berdoa
Capaian Nilai
Jumlah Nilai yang dicapai = 74
Nilai Ideal = 96
Presentasi = 77 %
Katagori

Penskoran :

A : Amat Baik : 76% - 100%


B : Baik : 56% - 75%
C : Cukup : 26% - 55%
D : Kurang : 0% - 25%

Saran Pembinaan
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................

Guru yang disupervisi, Kepala Sekolah

………………….......................... SUJAT,S.Pd.MM
NIP. NIP. 19671206 198711 1001

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 16 )


C. Penentuan Jadwal Pelaksanaan

Dalam membuat jawdal pelaksanaan supervisi akademik, dilakukan melalui rapat


dewan pendidik pada awal masuk sekolah, hal ini dilakukan dengan maksud agar guru
mengetahui dan menyadari betapa pentingnya supervisi akademik dilaksanakan sebagai
upaya untuk perbaikan pelaksanaan proses pembelajaran. ( sebagaimana terlampir)
Pada umumnya setiap guru disupervisi minimal 1 kali setiap semester oleh kepala
sekolah dan ditambah dengan supervisi yang dilakukan oleh pengawas secara insidentil ,
dengan menggunakan intrumen yang telah disepakati ( sebagaimana tersebut diatas )

D. Metode Pelaksanaan
Dalam pelaksanaan supervisi akademik, dilakukan dengan cara mengunjungi kelas
sebagaimana jadwal yang telah ditetapkan. Diawali dengan meneliti/ menilai perencanaan
pembelajaran dan dilanjutkan dengan mengobservasi proses pembelajaran.
Setelah berakhir proses pembelajaran dilakukan wawancara seputar perencanaan dan
pelaksanaan pembelajaran.

E. JADWAL SUPERVISI AKADEMIK


a. Pemetaan Kegiatan Supervisi Akademik

No Nama Guru Tugas Pelaksanaan Bulan


Mengajar Semester Ganjil Semester Genap
7 8 9 10 11 1 1 2 3 4 5 6
2
1 Hj. Sulihati,S.Pd.SD Kelas 6 A V V V V
2 Rohmulyati, S.Pd Kelas 2 B V V V
3 Hj. Juariah,S.Pd PJOK 4-6 V V
4 Hj. Rusniah,S.Pd.SD Kelas 1 A V V
5 Jumali,S.Pd Kelas 6 B V V
6 Hj. Sumiati, S.Pd. Kelas 3 B V V
7 Oon Fatonah, S.Pd Kelas 5 A V V
8 Andi Oyo, S.Pd Kelas 4 A V V
9 Emay Maryani, S.Pd Kelas 1 B V V
10 Ati Setawati, S.Pd Kelas 4 B V V
11 Mumu Mujamil S.Pd Kelas 5 B V V
12 Lara Purwanti, S.Pd Kelas 3 B V V
13 Lusi Rianingsih,S.Pd Kelas 2 A V V
14 Ega Harsana,S.Pd.I PAI 4-6 V V

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 17 )


15 Dina Mardianingsih PAI 1-3 V V
16 Aryi PJOK 1-3 V V
Ardiansyah,S.Pd

b. Jadwal Pelakasanaan Supervisi Akademik

Bulan Juli 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Keno, S.Pd. VI ( Enam ) Selasa,  Dokumen
PJOK 24 Juli 2018 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Desti, S.Pd.SD IA Kamis,  Dokumen


26 Juli 2018 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 18 )


Bulan Agustus 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Jajuli III A Kamis,  Dokumen
2 Agustus Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Sundayati, S.Pd.SD VI A Selasa,  Dokumen


14 Agustus Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Drs. Firman, S.Pd. IV B Kamis,  Dokumen


23 Agustus Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 19 )


Bulan September 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Aripin, S.Pd.I. IV ( Empat ) Selasa,  Dokumen
PAIdBP 4 September Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Ikin Shodikin V ( Lima ) Kamis,  Dokumen


13 September Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Ahmad Kamil, S.Pd. IV A Selasa,  Dokumen


18 September Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 20 )


Bulan Oktober 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Keno, S.Pd IV ( Empat ) Selasa,  Dokumen
PJOK 2 Oktober Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Desti, S.Pd.SD. IA Kamis,  Dokumen


4 Oktober Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Ihsan Setiawan, VI B Selasa,  Dokumen


S.Pd. 9 Oktober Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Hj. Indah, S.Pd.I IB Kamis,  Dokumen


11 Oktober Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

5 Alma Purnama HT III B Selasa,  Dokumen


16 Oktober Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 21 )


Bulan Nopember 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Jajuli III A Selasa,  Dokumen
6 Nopember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Sundayati, S.Pd.SD VI A Kamis,  Dokumen


8 Nopember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Drs. Firman, S.Pd. IV B Selasa,  Dokumen


13 Nopember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Tia Melinda, S.Pd. II B Kamis,  Dokumen


15 Nopember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 22 )


Bulan Desember 2018

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Aripin, S.Pd.I III ( Tiga ) Selasa,  Dokumen
PAIdBP 4 Desember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Ikin Shodikin V Rabu,  Dokumen


5 Desember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Ahmad Kamil, S.Pd IV B Kamis,  Dokumen


6 Desember Perencanaan
2018 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 23 )


Bulan Januari 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Keno, S.Pd. IV Kamis,  Dokumen
PJOK 3 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Desti, S.Pd.SD. Sabtu,  Dokumen


5 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Jajuli Selasa  Dokumen


8 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Sundayati, S.Pd.SD Kamis,  Dokumen


10 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

5 Ihsan Setiawan, Selasa,  Dokumen


S.Pd 15 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

6 Hj. Indah, S.Pd Kamis,  Dokumen


17 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 24 )


7 Alma Purnama HT Selasa,  Dokumen
22 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

8 Tia Melinda, S.Pd. Kamis,  Dokumen


24 Januari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 25 )


Bulan Pebruari 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Drs. Firman, S.Pd IV B Kamis,  Dokumen
7 Pebruari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Aripin, S.Pd.I. VI Selasa, 12  Dokumen


PAIdBP Pebruari 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Ikin Shodikin V ( Lima ) Kamis,  Dokumen


14 Pebruari Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Ahmad Kamil, S.Pd. IV A Selasa, 19  Dokumen


Pebruari 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 26 )


Bulan Maret 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Ihsan Setiawan,S.Pd VI B Selasa,  Dokumen
5 Maret 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Hj. Indah, S.Pd IB Sabtu,  Dokumen


9 Maret 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Alma Purnama HT III B Selasa,  Dokumen


26 Maret Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Tia Melinda, S.Pd II B Kamis,  Dokumen


28 Maret Perencanaan
2019 Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 27 )


Bulan April 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Keno, S.Pd. II Selasa,  Dokumen
PJOK 2 April 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Desti, S.Pd.SD. IA Kamis,  Dokumen


4 April 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Jajuli III A Selasa,  Dokumen


9 April 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Sundayati, S.Pd.SD VI A Kamis,  Dokumen


11 April 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 28 )


Bulan Mei 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Drs. Firman, S.Pd IV B Kamis,  Dokumen
2 Mei 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Aripin, S.Pd.I. I ( Satu ) Selasa,  Dokumen


PAIdBP 7 Mei 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Ikin Shodikin V ( Lima ) Kamis,  Dokumen


9 Mei 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Ahmad Kamil, S.Pd. IV A Selasa,  Dokumen


14 Mei 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 29 )


Bulan Juni 2019

No Nama Guru Kelas Hari/ Fokus Supervisi


Tanggal
1 Ihsan Setiawan, VI B Senin,  Dokumen
S.Pd 3 Juni 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

2 Hj. Indah, S.Pd.I. IB Selasa,  Dokumen


4 Juni 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

3 Alma Puranama HT III B Rabu,  Dokumen


5 Juni 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

4 Tia Melinda, S.Pd. II B Kamis,  Dokumen


6 Juni 2019 Perencanaan
Pembelajaran
 Pelaksanaan
Pembelajaran
dan Penilaian

Program Supervisi SDN Maleber Tahun Pelajaran 2018-2019 ( 30 )

Anda mungkin juga menyukai