Anda di halaman 1dari 2

Nama: Berlian Puja Lestari Putri

NPM: 2017021075
Biokim

1. sebutkan alat-alat dan bahan-bahan pada praktikum kali ini!


jawab: Adapun alat-alat yang digunakan yaitu tabung reaksi, erlenmeyer, pipet
tetes, labu ukur, gelas ukur, gelas beaker, corong gelas, buret, dan spatula.
adapun bahan- bahan yang digunakan dalam praktikumini adalah Na2S2O3,
KI, Floroglusin, gliserol, margarin, minyak goreng, amilum, iodida, asam
oleat, aquades, eter, dan chloroform.

2. Apa tujuan dilakukannya uji kelarutan? Sebutkan hasil dari uji kelarutan dan
simpulkan!
jawab:
tujuan dilakukannya uji kelarutan yaitu untuk membuktikan bahwa sampel
bersifat hidrofobik dan non polar.
keempat sampel tidak dapat larut dalam air. minyak terdapat diatas
permukaan air, lemak tidak larut, gliserol terdapat dibawah permukaan air, dan
asam oleat terdapat diatas permukaan air.
lalu pada uji kelarutan alkohol hanya gliserol yang dapat larut dalam alkohol.
selanjutnya pada pelarut ketiga yaitu eter keempat sampel dapat larut demgan
eter. dan pada pelarut keempat yaitu chloroform keempat sampel juga tidak
dapat larut kedalam chloroform. dari hasil uji tersebut dapat disimpulkan
bahwa keempat sampel merupakan lipid yaitu hanya larut pada eter serta
alkohol kurang kuat untuk melarutkan beberapa sampel.

3. Jelaskan prinsip uji ketengikan!


Jawab:
Dalam uji ini, diidentifikasi lipidmana yang sudah tengik dengan yang belum
tengik yang disebabkan oleh oksidasi lipid.Minyak yang akan diuji
dicampurkan dengan HCl. Selanjutnya, sebuah kertas saringdicelupkan ke
larutan floroglusinol. Floroglusinol ini berfungsi sebagai penampak bercak.
Setelah itu, kertas digantungkan di dalam erlenmeyer yang berisi minyak yang
diuji. SerbukCaCO3 dimasukkan ke dalam erlenmeyer dan segera ditutup. HCl
yang ditambahkan akanmenyumbangkan ion-ion hidrogennya yang dapat
memecah unsur lemak sehingga terbentuklemak radikal bebas dan hidrogen
radikal bebas. Kedua bentuk radikal ini bersifat sangatreaktif dan pada tahap
akhir oksidasi akan dihasilkan peroksida.

4. Apa fungsi pemanasan pada uji kelarutan dengan pelarut alkohol?


Jawab:
Untuk mengidentifikasi kalarutan sampel oleh alkohol.
5. Tuliskan reaksi hidrolisis lipid!
Jawab:

Anda mungkin juga menyukai