Anda di halaman 1dari 1

Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Proses

Pembelajaran Online
Bab 1

PENDAHULUAN
A.

Dunia seperti tergoncang dengan adanya virus yang mewabah, yang


merambah seluruh aspek kehidupan. Manusia sebagai makhluk social yang
selalu berkumpul yang selalu berinteraksi dengan sesama, yang tidak bisa
hidup sendiri dan sangat membutuhkan peran orang lain, yang selalu
membentuk pengelompokan sosial diantara sesama, yang memerlukan
adanya organisasi, yang tidak pernah bisa dipisahkan dari kelompok-
kelompok sosial kini harus dipaksakan untuk menutup diri bahkan
mengasingkan diri dari lingkungan masyarakat, tetangga, pertemanan
bahkan lingkungan pengabdiannya hanya karena virus yang
menyerang.Savere Acute Respiratory syndrome corona virus 2 (SARS-CoV-
2) atau yang lebih dikenal dengan nama virus corona adalah jenis virus yang
menyerang dunia saat ini, menyerang pada sistem pernapasan. Penyakit
karena infeksi virus ini disebut COVID-19.

Anda mungkin juga menyukai