Anda di halaman 1dari 3

TUGAS DESAIN PEMBELAJARAN

NAMA : NALOM MARBUN

NIM : 20010310003

1. Menentukan kompetensi sosial dan kompetensi pengetahuan?


A. Kompetensi sosial yang akan saya kembangkan adalah kompetensi sosial,gotong
royong. Dengan kita memiliki sikap gotong royong maka kita akan mudah
berinteraksi dengan massyarakat sekitar.
B. Kompetensi pengetahuan yang akan saya kembangkan mulai saaat ini adalah
kompetensi pengetahuan faktual,konseptual dan prosedur. Karena konsep
pengetahuan yang ketiga tersebut saling berhubungan maka dari itu ketuga
kompetensi pengetahuan tersebut harus dimiliki oleh setiap guru agar pembelajaran
yang di ajarkan oleh guru mudah di pahami oleh siswa.
2. Pengertian dari kompetensi sosial daan kompetensi pengetahuan.
A. Kompetensi sosial

Kompetensi Sosial,menurut saya, adalah kemampuan setiap manusia dalam berinteraksi


dengan masyarakat sekitarnya dengan menggunakan kemampuan ataupun ke ahliannnya
sehingga mudah berinteraksi dengan masyarakat.

Defenisi kompetensi sosial menurut para ahli

1. Menurut hurlock
Kompetensi sosial adalah suatu kemampuan atau kecakapan seseorang untuk
berhubungan dengan orang lain dan untuk terlibat dengan situasi sosial yang
memuaskan.
2. Menurut Rubin.
Kompetensi sosial adalah kemampuan yang cenderung menetap untuk mencapai
tujuan pribadi dalam interaksi sosial dan menjaga hubungan positif dengan orng
lain dalam berbagai situasi.

B.Kompetensi pengetahuan

kompetensi pengetahuan atau kognitif adalah penilaian yang dilakukan guru untuk
mengukur tingkat pencapaian atau penguasaan peserta didik dalam aspek pengetahuan
yang meliputi ingatan atau hafalan, pemahaman, penerapan atau aplikasi, analisis,
sintesis, dan evaluasi. Seperti dalam kurikulum 2013 kompetensi pengetahuan menjadi
kompetensi inti dengan kode Kompetensi Inti 3 KI 3. Kompetensi pengetahuan
merefleksikan konsep-konsep keilmuan yang harus dikuasai oleh peserta didik melalui
proses belajar mengajar.an adalah.

3.Menyebutkan indikator kompetensi sosial dan kompetensin pengetahuan !!!!.

Jawab:

A. Kompetensi Sosial
Kompetensi sosial merupakan kemampuan guru untuk berkomunikasi dan bergaul
secara efektif dengan peserta didik, sesama pendidik, tenaga kependidikan,
orangtua atau wali peserta didik, dan masyarakat sekitar.

Indikator kompetensi sosial menurut pemahaman saya sebagai berikut:

1. Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan peserta didik memiliki indikator:
berkomunikasi secara efektif dengan peserta didik.
2. Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan sesama pendidik dan tenaga
kependidikan.
3. Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan orang tua atau wali peserta didik
dan masyarakat sekitar.
B. Kompetensi Pengetahuan
Menurut peraturan mentri Pendidikan dan Kebudayaan No 66 Tahun 2013 indikator
penilaian pengetahuan merupakan pengumpulan dan pengelolaan impformasi untuk
mengukur pencapaian kompetensi peserta didikyang mencakup penilaiaan
otentik,penilaiaam fortopolio,ulangan ulangan hariaan,ulangan tengah
semester,ulangan akhir semester, ulangan tingkat kompetisi,ujian Nasional dan ujian
Sekolah.

Anda mungkin juga menyukai